Sumber : http://www.sarapanpagi.org/613-mitsvot-vt218.html
TENTANG PERANG
Perintah ke-613:
MEMUSNAHKAN KETURUNAN AMALEK
* Ulangan 25:19
LAI TB, Maka
apabila TUHAN, Allahmu, sudah mengaruniakan keamanan kepadamu dari pada
segala musuhmu di sekeliling, di negeri yang diberikan TUHAN, Allahmu,
kepadamu untuk dimiliki sebagai milik pusaka, maka haruslah engkau
menghapuskan ingatan kepada Amalek dari kolong langit. Janganlah lupa!
KJV, Therefore
it shall be, when the LORD thy God hath given thee rest from all thine
enemies round about, in the land which the LORD thy God giveth thee for
an inheritance to possess it, that thou shalt blot out the remembrance
of Amalek from under heaven; thou shalt not forget it.
Hebrew (Westminster Leningrad Codex),
וְהָיָה
בְּהָנִיחַ יְהוָה אֱלֹהֶיךָ ׀ לְךָ מִכָּל־אֹיְבֶיךָ מִסָּבִיב בָּאָרֶץ
אֲשֶׁר יְהוָה־אֱלֹהֶיךָ נֹתֵן לְךָ נַחֲלָה לְרִשְׁתָּהּ תִּמְחֶה
אֶת־זֵכֶר עֲמָלֵק מִתַּחַת הַשָּׁמָיִם לֹא תִּשְׁכָּח׃ פ
Translit, VEHÂYÂH
BEHÂNÏAKH YEHOVÂH 'ELOHEYKHA LEKHA MIKOL-'OYEVEYKHA MISÂVÏV BÂ'ÂRETS
'ASYER YEHOVÂH 'ELOHEYKHA NOTÊN LEKHA NAKHALÂH LERISYTÂH TIMKHEH
'ET-ZÊKHER 'AMÂLÊQ MITAKHAT HASYÂMÂYIM LO' TISYKÂKH
-----
Perintah ke-612:
PERBUATAN JAHAT KEPADA ISRAEL OLEH ORANG AMALEK TIDAK AKAN DILUPAKAN
* Ulangan 25:19 - idem
-----
Perintah ke-611:
SENANTIASA MENGINGAT APA YANG DILAKUKAN ORANG AMALEK
* Ulangan 25:17
LAI TB, Ingatlah apa yang dilakukan orang Amalek kepadamu pada waktu perjalananmu keluar dari Mesir;
KJV, Remember what Amalek did unto thee by the way, when ye were come forth out of Egypt;
Hebrew,
זָכֹור אֵת אֲשֶׁר־עָשָׂה לְךָ עֲמָלֵק בַּדֶּרֶךְ בְּצֵאתְכֶם מִמִּצְרָיִם׃
Translit, ZÂKHOR 'ÊT 'ASYER-'ÂSÂH LEKHA 'AMÂLÊQ BADEREKH BETSÊ'TKHEM MIMITSRÂYIM
-----
Perintah ke-610:
MENGUDUSKAN PERKEMAHAN
* Ulangan 23:14
LAI TB, Sebab
TUHAN, Allahmu, berjalan dari tengah-tengah perkemahanmu untuk
melepaskan engkau dan menyerahkan musuhmu kepadamu; sebab itu haruslah
perkemahanmu itu kudus, supaya jangan Ia melihat sesuatu yang tidak
senonoh di antaramu, lalu berbalik dari padamu.
KJV, For
the LORD thy God walketh in the midst of thy camp, to deliver thee, and
to give up thine enemies before thee; therefore shall thy camp be holy:
that he see no unclean thing in thee, and turn away from thee.
Hebrew,
כִּי
יְהוָה אֱלֹהֶיךָ מִתְהַלֵּךְ ׀ בְּקֶרֶב מַחֲנֶךָ לְהַצִּילְךָ וְלָתֵת
אֹיְבֶיךָ לְפָנֶיךָ וְהָיָה מַחֲנֶיךָ קָדֹושׁ וְלֹא־יִרְאֶה בְךָ עֶרְוַת
דָּבָר וְשָׁב מֵאַחֲרֶיךָ׃ ס
Translit, KÏ
YEHOVÂH 'ELOHEYKHA MITHALÊKH BEQEREV MAKHANEKHA LEHATSÏLKHA VELÂTÊT
'OYEVEYKHA LEFÂNEYKHA VEHÂYÂH MAKHANEYKHA QÂDOSY VELO'-YIR'EH VEKHA
'ERVAT DÂVÂR VESYÂV MÊ'AKHAREYKHA
-----
Perintah ke-609:
MEMILIKI TEMPAT DI LUAR PERKEMAHAN UNTUK BUANG HAJAT
* Ulangan 23:12
LAI TB, Di luar perkemahan itu haruslah ada bagimu suatu tempat ke mana engkau pergi untuk kada hajat.
KJV, Thou shalt have a place also without the camp, whither thou shalt go forth abroad:
Hebrew,
וְיָד תִּהְיֶה לְךָ מִחוּץ לַמַּחֲנֶה וְיָצָאתָ שָׁמָּה חוּץ׃
Translit, VEYÂD TIHYEH LEKHA MIKHUTS LAMAKHANEH VEYÂTSÂ'TÂ SYÂMÂH KHUTS
-----
Perintah ke-608:
SESEORANG YANG NAJIS TIDAK BOLEH MEMASUKI KEMAH ORANG
LEWI (dewasa ini berarti bait Allah)
* Ulangan 23:10
LAI TB, Apabila
ada di antaramu seorang laki-laki yang tidak tahir disebabkan oleh
sesuatu yang terjadi atasnya pada malam hari, maka haruslah ia pergi ke
luar perkemahan, janganlah ia masuk ke dalam perkemahan.
KJV, If
there be among you any man, that is not clean by reason of uncleanness
that chanceth him by night, then shall he go abroad out of the camp, he
shall not come within the camp:
Hebrew,
כִּי־יִהְיֶה
בְךָ אִישׁ אֲשֶׁר לֹא־יִהְיֶה טָהֹור מִקְּרֵה־לָיְלָה וְיָצָא
אֶל־מִחוּץ לַמַּחֲנֶה לֹא יָבֹא אֶל־תֹּוךְ הַמַּחֲנֶה׃
Translit, KÏ-YIHYEH VEKHA 'ÏSY 'ASYER LO'-YIHYEH TÂHOR MIQERÊH-LÂYLÂH VEYÂTSÂ' 'EL-MIKHUTS LAMAKHANEH LO' YÂVO' 'EL-TOKH HAMAKHANEH
-----
Perintah ke-607:
TIDAK MENAWARKAN PERDAMAIAN KEPADA BANGSA AMON DAN MOAB
* Ulangan 23:6
LAI TB, Selama engkau hidup, janganlah engkau mengikhtiarkan kesejahteraan dan kebahagiaan mereka sampai selama-lamanya.
KJV, Thou shalt not seek their peace nor their prosperity all thy days for ever.
Hebrew,
לֹא־תִדְרֹשׁ שְׁלֹמָם וְטֹבָתָם כָּל־יָמֶיךָ לְעֹולָם׃ ס
Translit, LO'-TIDROSY SYELOMÂM VETOVÂTÂM KOL-YÂMEYKHA LE'OLÂM
-----
Perintah ke-606:
TIDAK MEMPERLAKUKAN WANITA CANTIK (HASIL PERANG) SEBAGAI BUDAK
* Ulangan 21:14
LAI TB, Apabila
engkau tidak suka lagi kepadanya, maka haruslah engkau membiarkan dia
pergi sesuka hatinya; tidak boleh sekali-kali engkau menjual dia dengan
bayaran uang; tidak boleh engkau memperlakukan dia sebagai budak, sebab
engkau telah memaksa dia.
KJV, And
it shall be, if thou have no delight in her, then thou shalt let her go
whither she will; but thou shalt not sell her at all for money, thou
shalt not make merchandise of her, because thou hast humbled her.
Hebrew,
וְהָיָה
אִם־לֹא חָפַצְתָּ בָּהּ וְשִׁלַּחְתָּהּ לְנַפְשָׁהּ וּמָכֹר
לֹא־תִמְכְּרֶנָּה בַּכָּסֶף לֹא־תִתְעַמֵּר בָּהּ תַּחַת אֲשֶׁר
עִנִּיתָהּ׃ ס
Translit, VEHÂYÂH 'IM-LO' KHÂFATSTÂ BÂH VESYILAKHTÂH LENAFSYÂH UMÂKHOR LO'-TIMKERENÂH BAKÂSEF LO'-TIT'AMÊR BÂH TAKHAT 'ASYER 'INÏTÂH
-----
Perintah ke-605:
TIDAK MENJUAL WANITA CANTIK (HASIL PERANG)
* Ulangan 21:14, idem
-----
Perintah ke-604:
MEMPERLAKUKAN WANITA CANTIK (HASIL PERANG) MENURUT KETENTUAN TAURAT
* Ulangan 21:10-13
21:10 LAI TB, "Apabila
engkau keluar berperang melawan musuhmu, dan TUHAN, Allahmu,
menyerahkan mereka ke dalam tanganmu dan engkau menjadikan mereka
tawanan,
KJV, When thou goest forth
to war against thine enemies, and the LORD thy God hath delivered them
into thine hands, and thou hast taken them captive,
Hebrew,
כִּי־תֵצֵא לַמִּלְחָמָה עַל־אֹיְבֶיךָ וּנְתָנֹו יְהוָה אֱלֹהֶיךָ בְּיָדֶךָ וְשָׁבִיתָ שִׁבְיֹו׃
Translit, KÏ-TÊTSÊ' LAMILKHÂMÂH 'AL-'OYEVEYKHA UNETÂNO YEHOVÂH 'ELOHEYKHA BEYÂDEKHA VESYÂVÏTÂ SYIVYO
21:11LAI TB,
dan engkau melihat di antara tawanan itu seorang perempuan yang elok,
sehingga hatimu mengingini dia dan engkau mau mengambil dia menjadi
isterimu,
KJV, And see among the captives a beautiful woman, and have a desire to her, that you would have her to your wife;
Hebrew,
וְרָאִיתָ בַּשִּׁבְיָה אֵשֶׁת יְפַת־תֹּאַר וְחָשַׁקְתָּ בָהּ וְלָקַחְתָּ לְךָ לְאִשָּׁה׃
Translit, VERÂ'ÏTÂ BASYIVYÂH 'ÊSYET YEFAT-TO'AR VEKHÂSYAQTÂ VÂH VELÂQAKHTÂ LEKHA LE'ISYÂH
21:12 LAI TB, maka haruslah engkau membawa dia ke dalam rumahmu. Perempuan itu harus mencukur rambutnya, memotong kukunya,
KJV, Then thou shalt bring her home to thine house, and she shall shave her head, and pare her nails;
Hebrew,
וַהֲבֵאתָהּ אֶל־תֹּוךְ בֵּיתֶךָ וְגִלְּחָה אֶת־רֹאשָׁהּ וְעָשְׂתָה אֶת־צִפָּרְנֶיהָ׃
Translit, VAHAVÊ'TÂH 'EL-TOKH BÊYTEKHA VEGILEKHÂH 'ET-RO'SYÂH VE'ÂSTÂH 'ET-TSIPORNEYHÂ
21:13 LAI TB, menanggalkan
pakaian yang dipakainya pada waktu ditawan, dan tinggal di rumahmu
untuk menangisi ibu bapanya sebulan lamanya. Sesudah demikian, bolehlah
engkau menghampiri dia dan menjadi suaminya, sehingga ia menjadi
isterimu
KJV, And she shall put the
raiment of her captivity from off her, and shall remain in thine house,
and bewail her father and her mother a full month: and after that thou
shalt go in unto her, and be her husband, and she shall be thy wife.
Hebrew,
וְהֵסִירָה
אֶת־שִׂמְלַת שִׁבְיָהּ מֵעָלֶיהָ וְיָשְׁבָה בְּבֵיתֶךָ וּבָכְתָה
אֶת־אָבִיהָ וְאֶת־אִמָּהּ יֶרַח יָמִים וְאַחַר כֵּן תָּבֹוא אֵלֶיהָ
וּבְעַלְתָּהּ וְהָיְתָה לְךָ לְאִשָּׁה׃
Translit, VEHÊSÏRÂH
'ET-SIMLAT SYIVYÂH MÊ'ÂLEYHÂ VEYÂSVÂH BEVÊYTEKHA VÂKHTÂH 'ET-'ÂVÏHÂ
VE'ET-'IMÂH YERAKH YÂMÏM VE'AKHAR KÊN TÂVO' ÊLEYHÂ UVE'ALTÂH VEHÂYTÂH
LEKHA LE'ISYÂH
-----
Perintah ke-603:
TIDAK MEMBINASAKAN POHON BUAH-BUAHAN
* Ulangan 20:19-20
20:19 LAI TB,
Apabila dalam memerangi suatu kota, engkau lama mengepungnya untuk
direbut, maka tidak boleh engkau merusakkan pohon-pohon sekelilingnya
dengan mengayunkan kapak kepadanya; buahnya boleh kaumakan, tetapi
batangnya janganlah kautebang; sebab, pohon yang di padang itu bukan
manusia, jadi tidak patut ikut kaukepung.
KJV, When
thou shalt besiege a city a long time, in making war against it to take
it, thou shalt not destroy the trees thereof by forcing an axe against
them: for thou mayest eat of them, and thou shalt not cut them down (for
the tree of the field is man's life) to employ them in the siege:
Hebrew,
כִּי־תָצוּר
אֶל־עִיר יָמִים רַבִּים לְהִלָּחֵם עָלֶיהָ לְתָפְשָׂהּ לֹא־תַשְׁחִית
אֶת־עֵצָהּ לִנְדֹּחַ עָלָיו גַּרְזֶן כִּי מִמֶּנּוּ תֹאכֵל וְאֹתֹו לֹא
תִכְרֹת כִּי הָאָדָם עֵץ הַשָּׂדֶה לָבֹא מִפָּנֶיךָ בַּמָּצֹור׃
Translit, KÏ-TÂTSUR
'EL-'ÏRYÂMÏM RABÏM LEHILÂKHÊM 'ÂLEYHÂ LETOFSÂH LO'-TASYKHÏT 'ET-'ÊTSÂH
LINDOAKH 'ÂLÂV GARZEN KÏ MIMENU TO'KHÊL VE'OTO LO' TIKHROT KÏ HÂ'ÂDÂM
'ÊTS HASÂDEH LÂVO' MIPÂNEYKHA BAMÂTSOR
20:20 LAI TB,
Hanya pohon-pohon, yang engkau tahu tidak menghasilkan makanan, boleh
kaurusakkan dan kautebang untuk mendirikan pagar pengepungan terhadap
kota yang berperang melawan engkau, sampai kota itu jatuh."
KJV, Only
the trees which thou knowest that they be not trees for meat, thou
shalt destroy and cut them down; and thou shalt build bulwarks against
the city that maketh war with thee, until it be subdued.
Hebrew,
רַק
עֵץ אֲשֶׁר־תֵּדַע כִּי־לֹא־עֵץ מַאֲכָל הוּא אֹתֹו תַשְׁחִית וְכָרָתָּ
וּבָנִיתָ מָצֹור עַל־הָעִיר אֲשֶׁר־הִוא עֹשָׂה עִמְּךָ מִלְחָמָה עַד
רִדְתָּהּ׃ פ
Translit, RAQ
'ÊTS 'ASYER-TÊDA' KÏ-LO'-'ÊTS MA'AKHÂL HU' 'OTO TASYKHÏT VEKHÂRÂTÂ
UVÂNÏTÂ MÂTSOR 'AL-HÂ'ÏR 'ASYER-HIV' 'OSÂH 'IMEKHA MILKHÂMÂH 'AD RIDTÂH
-----
Perintah ke-602:
MENUMPAS TUJUH BANGSA KANAAN DARI TANAH ISRAEL
* Ulangan 20:17
LAI TB, melainkan
kautumpas sama sekali, yakni orang Het, orang Amori, orang Kanaan,
orang Feris, orang Hewi, dan orang Yebus, seperti yang diperintahkan
kepadamu oleh TUHAN, Allahmu,
KJV, But
thou shalt utterly destroy them; namely, the Hittites, and the
Amorites, the Canaanites, and the Perizzites, the Hivites, and the
Jebusites; as the LORD thy God hath commanded thee:
Hebrew,
כִּי־הַחֲרֵם
תַּחֲרִימֵם הַחִתִּי וְהָאֱמֹרִי הַכְּנַעֲנִי וְהַפְּרִזִּי הַחִוִּי
וְהַיְבוּסִי כַּאֲשֶׁר צִוְּךָ יְהוָה אֱלֹהֶיךָ׃
Translit, KÏ-HAKHARÊM TAKHARÏMÊM HAKHITÏ VEHÂ'EMORÏ HAKENA'ANÏ VEHAPERIZÏ HAKHIVÏ VEHAVUSÏ KA'ASYER TSIVEKHA YEHOVÂH 'ELOHEYKHA
-----
Perintah ke-601:
TIDAK MEMBIARKAN HIDUP APAPUN YANG BERNAFAS DARI TUJUH BANGSA KANAAN
* Ulangan 20:16
LAI
TB, [COLOR=GREENTetapi dari kota-kota bangsa-bangsa itu yang diberikan
TUHAN, Allahmu, kepadamu menjadi milik pusakamu, janganlah kaubiarkan
hidup apapun yang bernafas,
[/COLOR]KJV, But
of the cities of these people, which the LORD thy God doth give thee
for an inheritance, thou shalt save alive nothing that breatheth:
Hebrew,
רַק מֵעָרֵי הָעַמִּים הָאֵלֶּה אֲשֶׁר יְהוָה אֱלֹהֶיךָ נֹתֵן לְךָ נַחֲלָה לֹא תְחַיֶּה כָּל־נְשָׁמָה׃
Translit, RAQ MÊ'ÂRÊY HÂ'AMÏM HÂ'ÊLEH 'ASYER YEHOVÂH 'ELOHEYKHA NOTÊN LEKHA NAKHALÂH LO' TEKHAYEH KOL-NESYÂMÂH
-----
Perintah ke-600:
MENGIKUTI PROSEDUR PERANG SESUAI DENGAN HUKUM TAURAT
* Ulangan 20:10
LAI TB, Apabila engkau mendekati suatu kota untuk berperang melawannya, maka haruslah engkau menawarkan perdamaian kepadanya.
KJV, When thou comest nigh unto a city to fight against it, then proclaim peace unto it.
Hebrew,
כִּי־תִקְרַב אֶל־עִיר לְהִלָּחֵם עָלֶיהָ וְקָרָאתָ אֵלֶיהָ לְשָׁלֹום׃
Translit, KÏ-TIQRAV 'EL-'ÏR LEHILÂKHÊM 'ÂLEYHÂ VEQÂRÂ'TÂ 'ÊLEYHÂ LESYÂLOM
-----
Perintah ke-599:
MENGURAPI SEORANG IMAM KHUSUS -- UNTUK BERBICARA KEPADA BANGSA ISRAEL -- DALAM PERANG
* Ulangan 20:2
LAI TB, Apabila kamu menghadapi pertempuran, maka seorang imam harus tampil ke depan dan berbicara kepada rakyat,
KJV, And it shall be, when ye are come nigh unto the battle, that the priest shall approach and speak unto the people,
Hebrew,
וְהָיָה כְּקָרָבְכֶם אֶל־הַמִּלְחָמָה וְנִגַּשׁ הַכֹּהֵן וְדִבֶּר אֶל־הָעָם׃
Translit, VEHÂYÂH KEQÂRÂVEKHEM 'EL-HAMILKHÂMÂH VENIGASY HAKOHÊN VEDIBER 'EL-HÂ'ÂM
-----
Perintah ke-598:
TIDAK TAKUT ATAU PANIK DALAM MENGHADAPI MUSUH
* Ulangan 20:3
LAI TB, dengan
berkata kepada mereka: Dengarlah, hai orang Israel! Kamu sekarang
menghadapi pertempuran melawan musuhmu; janganlah lemah hatimu,
janganlah takut, janganlah gentar dan janganlah gemetar karena mereka,
KJV, And
shall say unto them, Hear, O Israel, ye approach this day unto battle
against your enemies: let not your hearts faint, fear not, and do not
tremble, neither be ye terrified because of them;
Hebrew,
וְאָמַר
אֲלֵהֶם שְׁמַע יִשְׂרָאֵל אַתֶּם קְרֵבִים הַיֹּום לַמִּלְחָמָה
עַל־אֹיְבֵיכֶם אַל־יֵרַךְ לְבַבְכֶם אַל־תִּירְאוּ וְאַל־תַּחְפְּזוּ
וְאַל־תַּעַרְצוּ מִפְּנֵיהֶם׃
Translit,
VE'ÂMAR 'ALÊHEM SYEMA' YISRÂ'ÊL 'ATEM QERÊVÏM HAYOM LAMILKHÂMÂH
'AL-'OYEVÊYKHEM 'AL-YÊRAKH LEVAVKHEM 'AL-TÏR'U VE'AL-TAKHPEZU
VE'AL-TA'ARTSU MIPENÊYHEM
_________
TENTANG NAZIR
(orang yang membaktikan diri untuk pelayanan kepada Tuhan)
Perintah ke-597:
SEORANG
NAZIR HARUS MENCUKUR RAMBUTNYA SAAT MEMPERSEMBAHKAN PERSEMBAHANNYA PADA
AKHIR MASA KENAZIRANNYA, ATAU PADA SAAT IA MENJADI NAJIS
* Bilangan 6:9LAI TB, Tetapi
apabila seseorang mati di dekatnya dengan sangat tiba-tiba, sehingga ia
menajiskan rambut kenazirannya, maka haruslah ia mencukur rambutnya
pada hari pentahirannya, yaitu pada hari yang ketujuh haruslah ia
mencukurnya.KJV, And if any man
die very suddenly by him, and he hath defiled the head of his
consecration; then he shall shave his head in the day of his cleansing,
on the seventh day shall he shave it.Hebrew,
וְכִי־יָמוּת
מֵת עָלָיו בְּפֶתַע פִּתְאֹם וְטִמֵּא רֹאשׁ נִזְרֹו וְגִלַּח רֹאשֹׁו
בְּיֹום טָהֳרָתֹו בַּיֹּום הַשְּׁבִיעִי יְגַלְּחֶנּוּ׃Translit, VEKHÏ-YÂMUT MÊT 'ÂLÂV BEFETA' PIT'OM VETIMÊ' RO'SY NIZRO VEGILAKH RO'SYO BEYOM TOHORÂTO BAYOM HASYEVÏ'Ï YEGALEKHENU
-----
Perintah ke-596:
SEORANG NAZIR TIDAK BOLEH MENAJISKAN DIRI ATAS KEMATIAN SESEORANG
* Bilangan 6:7LAI TB, bahkan
apabila mati ayahnya ataupun ibunya, saudaranya laki-laki ataupun
saudaranya perempuan, janganlah ia menajiskan dirinya kepada mereka,
sebab tanda kenaziran bagi Allahnya ada di atas kepalanya.KJV, He
shall not make himself unclean for his father, or for his mother, for
his brother, or for his sister, when they die: because the consecration
of his God is upon his head.Hebrew,
לְאָבִיו וּלְאִמֹּו לְאָחִיו וּלְאַחֹתֹו לֹא־יִטַּמָּא לָהֶם בְּמֹתָם כִּי נֵזֶר אֱלֹהָיו עַל־רֹאשֹׁו׃Translit, LE'ÂVIV ULE'IMO LE'ÂKHIV ULE'AKHOTO LO'-YITAMÂ' LÂHEM BEMOTÂM KÏ NÊZER 'ELOHÂV 'AL-RO'SYO
-----
PERINTAH KE-595:
TIDAK BOLEH MEMASUKI SUATU TEMPAT YANG ADA MAYAT ORANG.
* Bilangan 6:6LAI TB, Selama waktunya ia mengkhususkan dirinya bagi TUHAN, janganlah ia dekat kepada mayat orang;KJV, All the days that he separateth himself unto the LORD he shall come at no dead body.Hebrew,
כָּל־יְמֵי הַזִּירֹו לַיהוָה עַל־נֶפֶשׁ מֵת לֹא יָבֹא׃Translit, KOL-YEMÊY HAZÏRO LAYEHOVÂH 'AL-NEFESY MÊT LO' YÂVO'
-----
Perintah ke-594:
SEORANG NAZIR TIDAK BOLEH MEMOTONG RAMBUTNYA
* Bilangan 6:5LAI TB, Selama
waktu nazarnya sebagai orang nazir janganlah pisau cukur lalu di
kepalanya; sampai genap waktunya ia mengkhususkan dirinya bagi TUHAN,
haruslah ia tetap kudus dan membiarkan rambutnya tumbuh panjang.KJV, All
the days of the vow of his separation there shall no razor come upon
his head: until the days be fulfilled, in the which he separateth
himself unto the LORD, he shall be holy, and shall let the locks of the
hair of his head grow.Hebrew,
כָּל־יְמֵי
נֶדֶר נִזְרֹו תַּעַר לֹא־יַעֲבֹר עַל־רֹאשֹׁו עַד־מְלֹאת הַיָּמִם
אֲשֶׁר־יַזִּיר לַיהוָה קָדֹשׁ יִהְיֶה גַּדֵּל פֶּרַע שְׂעַר רֹאשֹׁו׃Translit, KOL-YEMÊY
NEDER NIZRO TA'AR LO'-YA'AVOR 'AL-RO'SYO 'AD-MELO'T HAYÂMIM
'ASYER-YAZÏR LAYEHOVÂH QÂDOSY YIHYEH GADÊL PERA' SE'AR RO'SYO
-----
Perintah ke-593:
SEORANG NAZIR HARUS MEMBIARKAN RAMBUTNYA TUMBUH PANJANG
* Bilangan 6:5, idem
----
Perintah ke-592:
SEORANG NAZIR TIDAK BOLEH MAKAN PUCUK RANTING (Ibrani: זג - 'ZAG', "kulit") POHON ANGGUR
* Bilangan 6:4LAI TB, Selama
waktu kenazirannya janganlah ia makan sesuatu apapun yang berasal dari
pohon anggur, dari bijinya sampai kepada pucuk rantingnya.KJV, All the days of his separation shall he eat nothing that is made of the vine tree, from the kernels even to the husk.Hebrew,
כֹּל יְמֵי נִזְרֹו מִכֹּל אֲשֶׁר יֵעָשֶׂה מִגֶּפֶן הַיַּיִן מֵחַרְצַנִּים וְעַד־זָג לֹא יֹאכֵל׃Translit, KOL YEMÊY NIZRO MIKOL 'ASYER YÊ'ÂSEH MIGEFEN HAYAYIN MÊKHARTSANÏM VE'AD-ZÂG LO' YO'KHÊL
-----
Perintah ke-591:
SEORANG NASIR TIDAK BOLEH MAKAN BIJI ANGGUR
* Bilangan 6:4, idem
-----
Perintah ke-590:
SEORANG NAZIR TIDAK BOLEH MAKAN BUAH ANGGUR KERING
* Bilangan 6:3LAI TB, maka
haruslah ia menjauhkan dirinya dari anggur dan minuman yang memabukkan,
jangan meminum cuka anggur atau cuka minuman yang memabukkan dan jangan
meminum sesuatu minuman yang dibuat dari buah anggur, dan jangan
memakan buah anggur, baik yang segar maupun yang kering.KJV, He
shall separate himself from wine and strong drink, and shall drink no
vinegar of wine, or vinegar of strong drink, neither shall he drink any
liquor of grapes, nor eat moist grapes, or dried.Hebrew,
מִיַּיִן
וְשֵׁכָר יַזִּיר חֹמֶץ יַיִן וְחֹמֶץ שֵׁכָר לֹא יִשְׁתֶּה
וְכָל־מִשְׁרַת עֲנָבִים לֹא יִשְׁתֶּה וַעֲנָבִים לַחִים וִיבֵשִׁים לֹא
יֹאכֵל׃Translit, MÏYAYIN
VESYÊKHÂR YAZÏR KHOMETS YAYIN VEKHOMETS SYÊKHÂR LO' YISYTEH
VEKHOL-MISYRAT 'ANÂVÏM LO' YISYTEH VA'ANÂVÏM LAKHÏM VIVÊSYÏM LO' YO'KHÊL
-----
PERINTAH KE-589:
SEORANG NAZIR TIDAK BOLEH MAKAN BUAH ANGGUR SEGAR
* Bilangan 6:3, idem
-----
Perintah ke-588:
SEORANG
NAZIR TIDAK BOLEH MINUM ANGGUR ATAU SESUATU YANG BERCAMPUR DENGAN
ANGGUR, BAHKAN TIDAK BOLEH MINUM MESKIPUN ANGGUR ATAU CAMPURAN ITU
MENJADI ASAM
* Bilangan 6:3, idem
_____________
TENTANG RAJA
Perintah ke-587:
SEORANG RAJA HARUS MENULIS SENDIRI HUKUM TAURAT DAN JIKA ADA ORANG LAIN YANG AKAN MENULIS, MAKA IA HARUS MENULIS DUA KALI.
* Ulangan 17:18LAI TB, Apabila
ia duduk di atas takhta kerajaan, maka haruslah ia menyuruh menulis
baginya salinan hukum ini menurut kitab yang ada pada imam-imam orang
Lewi.KJV, And it shall be, when he
sitteth upon the throne of his kingdom, that he shall write him a copy
of this law in a book out of that which is before the priests the
Levites:Hebrew,
וְהָיָה
כְשִׁבְתֹּו עַל כִּסֵּא מַמְלַכְתֹּו וְכָתַב לֹו אֶת־מִשְׁנֵה הַתֹּורָה
הַזֹּאת עַל־סֵפֶר מִלִּפְנֵי הַכֹּהֲנִים הַלְוִיִּם ׃Translit, VEHÂYÂH KHESYIVTO 'AL KISÊ' MAMLAKHTO VEKHÂTAV LO 'ET-MISYNÊH HATORÂH HAZO'T 'AL-SÊFER MILIFNÊY HAKOHANÏM HALVÏYIM
-----
Perintah ke-586:
SEORANG RAJA TIDAK BOLEH MENGUMPULKAN EMAS DAN PERAK BERLEBIH-LEBIHAN
* Ulangan 17:17LAI TB, Juga
janganlah ia mempunyai banyak isteri, supaya hatinya jangan menyimpang;
emas dan perakpun janganlah ia kumpulkan terlalu banyak.KJV, Neither
shall he multiply wives to himself, that his heart turn not away:
neither shall he greatly multiply to himself silver and gold.Hebrew,
וְלֹא יַרְבֶּה־לֹּו נָשִׁים וְלֹא יָסוּר לְבָבֹו וְכֶסֶף וְזָהָב לֹא יַרְבֶּה־לֹּו מְאֹד׃Translit, VELO' YARBEH-LO NÂSYÏM VELO' YÂSUR LEVÂVO VEKHESEF VEZÂHÂV LO' YARBEH-LO ME'OD
-----
Perintah ke-585:
SEORANG RAJA TIDAK BOLEH BERISTRI BANYAK
* Ulangan 17:17, idem
-----
Perintah ke-584:
SEORANG RAJA TIDAK BOLEH MEMELIHARA BANYAK KUDA
* Ulangan 17:16LAI TB, Hanya,
janganlah ia memelihara banyak kuda dan janganlah ia mengembalikan
bangsa ini ke Mesir untuk mendapat banyak kuda, sebab TUHAN telah
berfirman kepadamu: Janganlah sekali-kali kamu kembali melalui jalan ini
lagi.KJV, But he shall not
multiply horses to himself, nor cause the people to return to Egypt, to
the end that he should multiply horses: forasmuch as the LORD hath said
unto you, Ye shall henceforth return no more that way.Hebrew,
רַק
לֹא־יַרְבֶּה־לֹּו סוּסִים וְלֹא־יָשִׁיב אֶת־הָעָם מִצְרַיְמָה לְמַעַן
הַרְבֹּות סוּס וַיהוָה אָמַר לָכֶם לֹא תֹסִפוּן לָשׁוּב בַּדֶּרֶךְ
הַזֶּה עֹוד׃Translit, RAQ
LO'-YARBEH-LO SUSÏM VELO'-YÂSYÏV 'ET-HÂ'ÂM MITSRAYMÂH LEMA'AN HARBOT SUS
VAYEHOVÂH 'ÂMAR LÂKHEM LO' TOSIFUN LÂSYUV BADEREKH HAZEH 'OD
-----
Perintah ke-583:
TIDAK BOLEH MENGANGKAT RAJA ATAS ISRAEL, SESEORANG ASING YANG NON-ISRAEL.
* Ulangan 17:15LAI TB, maka
hanyalah raja yang dipilih TUHAN, Allahmu, yang harus kauangkat atasmu.
Dari tengah-tengah saudara-saudaramu haruslah engkau mengangkat seorang
raja atasmu; seorang asing yang bukan saudaramu tidaklah boleh
kauangkat atasmu."KJV, Thou shalt
in any wise set him king over thee, whom the LORD thy God shall choose:
one from among thy brethren shalt thou set king over thee: thou mayest
not set a stranger over thee, which is not thy brother.Hebrew,
שֹׂום
תָּשִׂים עָלֶיךָ מֶלֶךְ אֲשֶׁר יִבְחַר יְהוָה אֱלֹהֶיךָ בֹּו מִקֶּרֶב
אַחֶיךָ תָּשִׂים עָלֶיךָ מֶלֶךְ לֹא תוּכַל לָתֵת עָלֶיךָ אִישׁ נָכְרִי
אֲשֶׁר לֹא־אָחִיךָ הוּא׃Translit, SOM
TÂSÏM 'ÂLEYKHA MELEKH 'ASYER YIVKHAR YEHOVÂH 'ELOHEYKHA BO MIQEREV
'AKHEYKHA TÂSÏM 'ÂLEYKHA MELEKH LO' TUKHAL LÂTÊT 'ÂLEYKHA 'ÏSY NOKHRÏ
'ASYER LO'-'ÂKHÏKHA HU'
-----
Perintah ke-582:
MENGANGKAT SEORANG RAJA DARI BANGSA ISRAEL
* Ulangan 17:15, idem
-----
Perintah ke-581:
TIDAK BOLEH MENGUTUK SEORANG RAJA ATAU PEMIMPIN
* Keluaran 22:28LAI TB, Janganlah engkau mengutuki Allah dan janganlah engkau menyumpahi seorang pemuka di tengah-tengah bangsamu.KJV, Thou shalt not revile the gods, nor curse the ruler of thy people.Hebrew,
אֱלֹהִים לֹא תְקַלֵּל וְנָשִׂיא בְעַמְּךָ לֹא תָאֹר׃Translit, 'ELOHÏM LO' TEQALÊL VENÂSÏ' VE'AMEKHA LO' TÂ'OR
-----
TENTANG ORANG KUSTA DAN PENYAKIT KUSTA
Perintah ke-580:
BERHATI-HATI TERHADAP PENYAKIT KUSTA
* Ulangan 24:8LAI TB,
Hati-hatilah
dalam hal penyakit kusta dan lakukanlah dengan tepat segala yang
diajarkan imam-imam orang Lewi kepadamu; apa yang kuperintahkan kepada
mereka haruslah kamu lakukan dengan setia.KJV,
Take
heed in the plague of leprosy, that thou observe diligently, and do
according to all that the priests the Levites shall teach you: as I
commanded them, so ye shall observe to do.Hebrew,
הִשָּׁמֶר
בְּנֶגַע־הַצָּרַעַת לִשְׁמֹר מְאֹד וְלַעֲשֹׂות כְּכֹל אֲשֶׁר־יֹורוּ
אֶתְכֶם הַכֹּהֲנִים הַלְוִיִּם כַּאֲשֶׁר צִוִּיתִם תִּשְׁמְרוּ
לַעֲשֹׂות׃ סTranslit,
HISYÂMER
BENEGA'-HATSÂRA'AT LISYMOR ME'OD VELA'ASOT KEKHOL 'ASYER-YORU 'ETKHEM
HAKOHANÏM HALVÏYIM KA'ASYER TSIVÏTIM TISYMERU LA'ASOT
-----
Perintah ke-579:
ORANG KUSTA HARUS MENCUKUR SELURUH RAMBUTNYA
* Imamat 14:9LAI TB,
Maka
pada hari yang ketujuh ia harus mencukur seluruh rambutnya: rambut
kepala, janggut, alis, bahkan segala bulunya harus dicukur, pakaiannya
dicuci, dan tubuhnya dibasuh dengan air; maka ia menjadi tahir.KJV,
But
it shall be on the seventh day, that he shall shave all his hair off
his head and his beard and his eyebrows, even all his hair he shall
shave off: and he shall wash his clothes, also he shall wash his flesh
in water, and he shall be clean.Hebrew,
וְהָיָה
בַיֹּום הַשְּׁבִיעִי יְגַלַּח אֶת־כָּל־שְׂעָרֹו אֶת־רֹאשֹׁו
וְאֶת־זְקָנֹו וְאֵת גַּבֹּת עֵינָיו וְאֶת־כָּל־שְׂעָרֹו יְגַלֵּחַ
וְכִבֶּס אֶת־בְּגָדָיו וְרָחַץ אֶת־בְּשָׂרֹו בַּמַּיִם וְטָהֵר׃Translit,
VEHÂYÂH
VAYOM HASYEVÏ'Ï YEGALAKH 'ET-KÂL-SE'ÂRO 'ET-RO'SYO VE'ET-ZEQÂNO VE'ÊT
GABOT 'ÊYNÂV VE'ET-KÂL-SE'ÂRO YEGALÊAKH VEKHIBES 'ET-BEGÂDÂV VERÂKHATS
'ET-BESÂRO BAMAYIM VETÂHÊR
-----
Perintah ke-578:
PROSEDUR
PENTAHIRAN SEORANG KUSTA, BAIK ORANG MAUPUN RUMAH, DILAKUKAN DENGAN
KAYU ARASY, KAIN KIRMIZI, HISOP, DUA EKOR BURUNG DAN AIR MENGALIR.
* Imamat 14:1-714:1 LAI TB,
TUHAN berfirman kepada Musa:KJV,
And the LORD spake unto Moses, saying, Hebrew,
וַיְדַבֵּר יְהוָה אֶל־מֹשֶׁה לֵּאמֹר׃ Translit,
VAYEDABER YEHOVAH 'EL-MOSYEH LEMOR 14:2 LAI TB,
"Inilah yang harus menjadi hukum tentang orang yang sakit kusta pada hari pentahirannya: ia harus dibawa kepada imam,KJV,
This shall be the law of the leper in the day of his cleansing: He shall be brought unto the priest: Hebrew,
זֹאת תִּהְיֶה תֹּורַת הַמְּצֹרָע בְּיֹום טָהֳרָתֹו וְהוּבָא אֶל־הַכֹּהֵן׃ Translit,
ZOT TIHYEH TORAT HAMETSORA BEYOM TAHORATO VEHUVA 'EL-HAKOHEN 14:3 LAI TB,
dan imam harus pergi ke luar perkemahan; kalau menurut pemeriksaan imam penyakit kusta itu telah sembuh dari padanya,KJV,
And the priest shall go forth out of the camp; and the priest shall
look, and, behold, if the plague of leprosy be healed in the leper; Hebrew,
וְיָצָא הַכֹּהֵן אֶל־מִחוּץ לַמַּחֲנֶה וְרָאָה הַכֹּהֵן וְהִנֵּה נִרְפָּא נֶגַע־הַצָּרַעַת מִן־הַצָּרוּעַ׃ Translit,
VEYATSA HAKOHEN 'EL-MIKHUTS LAMAKHANEH VERA'AH HAKOHEN VEHINEH NIRPA NEGA-HATSARA'AT MIN-HATSARUA 14:4 LAI TB,
maka
imam harus memerintahkan, supaya bagi orang yang akan ditahirkan itu
diambil dua ekor burung yang hidup dan yang tidak haram, juga kayu aras,
kain kirmizi dan hisop.KJV,
Then
shall the priest command to take for him that is to be cleansed two
birds alive and clean, and cedar wood, and scarlet, and hyssop: Hebrew,
וְצִוָּה הַכֹּהֵן וְלָקַח לַמִּטַּהֵר שְׁתֵּי־צִפֳּרִים חַיֹּות טְהֹרֹות וְעֵץ אֶרֶז וּשְׁנִי תֹולַעַת וְאֵזֹב׃ Translit,
VETSIVAH HAKOHEN VELAQAKH LAMITA.HER SYETEY-TSIPORIM KHAYOT TEHOROT VE'ETS 'EREZ USYENI TOLA'AT VE'EZOV 14:5 LAI TB,
Imam harus memerintahkan supaya burung yang seekor disembelih di atas belanga tanah berisi air mengalir.KJV,
And the priest shall command that one of the birds be killed in an earthen vessel over running water: Hebrew,
וְצִוָּה הַכֹּהֵן וְשָׁחַט אֶת־הַצִּפֹּור הָאֶחָת אֶל־כְּלִי־חֶרֶשׂ עַל־מַיִם חַיִּים׃ Translit,
VETSIVAH HAKOHEN VESYAKHAT 'ET-HATSIPOR HA'EKHAT 'EL-KELI-KHERES 'AL-MAYIM KHAYIM 14:6 LAI TB,
Tetapi
burung yang masih hidup haruslah diambilnya bersama-sama dengan kayu
aras, kain kirmizi dan hisop, lalu bersama-sama dengan burung itu
semuanya harus dicelupkannya ke dalam darah burung yang sudah disembelih
di atas air mengalir itu.KJV,
As
for the living bird, he shall take it, and the cedar wood, and the
scarlet, and the hyssop, and shall dip them and the living bird in the
blood of the bird that was killed over the running water: Hebrew,
אֶת־הַצִּפֹּר
הַחַיָּה יִקַּח אֹתָהּ וְאֶת־עֵץ הָאֶרֶז וְאֶת־שְׁנִי הַתֹּולַעַת
וְאֶת־הָאֵזֹב וְטָבַל אֹותָם וְאֵת ׀ הַצִּפֹּר הַחַיָּה בְּדַם הַצִּפֹּר
הַשְּׁחֻטָה עַל הַמַּיִם הַחַיִּים׃Translit,
'ET-HATSIPOR
HAKHAYAH YIQAKH 'OTAH VE'ET-'ETS HA'EREZ VE'ET-SYENI HATOLA'AT
VE'ET-HA'EZOV VETAVAL 'OTAM VE'ET HATSIPOR HAKHAYA BEDAM HATSIPOR
HASYEKHUTAH 'AL HAMAYIM HAKHAYIM 14:7 LAI TB,
Kemudian
ia harus memercik tujuh kali kepada orang yang akan ditahirkan dari
kusta itu dan dengan demikian mentahirkan dia, lalu burung yang hidup
itu haruslah dilepaskannya ke padang.KJV,
And
he shall sprinkle upon him that is to be cleanred from the leprosy
seven times, and shall pronounce him clean, and shall let the living
bird loose into the open field. Hebrew,
וְהִזָּה עַל הַמִּטַּהֵר מִן־הַצָּרַעַת שֶׁבַע פְּעָמִים וְטִהֲרֹו וְשִׁלַּח אֶת־הַצִּפֹּר הַחַיָּה עַל־פְּנֵי הַשָּׂדֶה׃Translit,
VEHIZAH 'AL HAMITAHER MIN-HATSARA'AT SYEVA PE'AMIM VETIHARO VESYILAKH 'ET-HATSIPOR HAKHAYAH 'AL-PENEY HASADEH
-----
Perintah ke-577:
TIDAK BOLEH MENCUKUR TEMPAT YANG ADA KUDISNYA
* Imamat 13:33LAI TB,
maka
orang itu harus bercukur, hanya tempat kudis itu tidak boleh
dicukurnya. Lalu imam harus mengurung orang yang kena kudis itu untuk
kedua kalinya tujuh hari lagi.KJV,
He shall be shaven, but the scall shall he not shave; and the priest shall shut up him that hath the scall seven days more:Hebrew,
וְהִתְגַּלָּח וְאֶת־הַנֶּתֶק לֹא יְגַלֵּחַ וְהִסְגִּיר הַכֹּהֵן אֶת־הַנֶּתֶק שִׁבְעַת יָמִים שֵׁנִית׃Translit,
VEHITGALÂKH VE'ET-HANETEQ LO' YEGALÊAKH VEHISGÏR HAKOHÊN 'ET-HANETEQ SYIV'AT YÂMÏM SYÊNÏT
-----
TENTANG HARAM DAN HALAL (NAJIS DAN TAHIR)
Perintah ke-576:
AIR PENTAHIRAN MENAJISKAN SESEORANG YANG TAHIR, DAN MENTAHIRKAN YANG NAJIS DARI KENAJISAN JASAD ORANG MATI
* Bilangan 19:19-22 19:19 LAI TB,
orang yang tahir itu haruslah memercik kepada orang yang najis itu pada
hari yang ketiga dan pada hari yang ketujuh, dan pada hari yang ketujuh
itu haruslah ia menghapus dosa orang itu; dan orang yang najis itu
haruslah mencuci pakaiannya dan membasuh badannya dengan air, lalu ia
tahir pada waktu matahari terbenam.KJV,
And the clean person shall sprinkle upon the unclean on the third day,
and on the seventh day: and on the seventh day he shall purify himself,
and wash his clothes, and bathe himself in water, and shall be clean at
even.
Hebrew,
אֶת־חֻקֹּתַי תִּשְׁמֹרוּ בְּהֶמְתְּךָ לֹא־תַרְבִּיעַ כִּלְאַיִם שָׂדְךָ
לֹא־תִזְרַע כִּלְאָיִם וּבֶגֶד כִּלְאַיִם שַׁעַטְנֵז לֹא יַעֲלֶה
עָלֶיךָ׃ פTranslit,
'ET-KHUQOTAY TISYMORU BEHEMTEKHA LO'-TARBI'A KILAYIM SADKHA LO'-TIZRA KILAYIM UVEGED KILAYIM SYAATNEZ LO' YA'ALEH 'ALEIKHA 19:20 LAI TB,
Tetapi
orang yang telah najis, dan tidak menghapus dosa dari dirinya, orang
itu harus dilenyapkan dari tengah-tengah jemaah itu, karena ia telah
menajiskan tempat kudus TUHAN; air pentahiran tidak ada disiramkan
kepadanya, jadi ia tetap najis.KJV,
But the man that shall be unclean, and shall not purify himself, that
soul shall be cut off from among the congregation, because he hath
defiled the sanctuary of the LORD: the water of separation hath not been
sprinkled upon him; he is unclean. Hebrew,
וְאִישׁ כִּי־יִשְׁכַּב אֶת־אִשָּׁה שִׁכְבַת־זֶרַע וְהִוא שִׁפְחָה
נֶחֱרֶפֶת לְאִישׁ וְהָפְדֵּה לֹא נִפְדָּתָה אֹו חֻפְשָׁה לֹא נִתַּן־לָהּ
בִּקֹּרֶת תִּהְיֶה לֹא יוּמְתוּ כִּי־לֹא חֻפָּשָׁה׃ Translit,
VE'ISY KI-YISYKAV 'ET-ISYAH SHIKHVAT-ZERA VEHIV SYIFKHA NEKHEREFET
LE'IRY VEHAFDE LO' NIFDATAH 'O KHUFSYA LO' NITAN-LA BIKORET TIHYEH LO
YUMTU KI-LO KHUPASYAH 19:21 LAI TB,
Itulah
yang harus menjadi ketetapan bagi mereka untuk selama-lamanya. Orang
yang menyiramkan air penyuci itu, ia harus mencuci pakaiannya, dan orang
yang kena kepada air penyuci itu, ia menjadi najis sampai matahari
terbenam.KJV,
And it shall be a
perpetual statute unto them, that he that sprinkleth the water of
separation shall wash his clothes; and he that toucheth the water of
separation shall be unclean until even. Hebrew,
וְהֵבִיא אֶת־אֲשָׁמֹו לַיהוָה אֶל־פֶּתַח אֹהֶל מֹועֵד אֵיל אָשָׁם׃Translit,
VEHEVI 'ET-'ASYAMO LAYEHOVAH 'EL-PETAKH 'OHEL MO'ED 'EIL 'ASYAM 19:22 LAI TB,
Segala
yang diraba orang yang najis itu menjadi najis dan orang yang kena
kepadanya menjadi najis juga sampai matahari terbenam."
KJV,
And whatsoever the unclean person toucheth shall be unclean; and the soul that toucheth it shall be unclean until even.Hebrew,
וְכִפֶּר עָלָיו הַכֹּהֵן בְּאֵיל הָאָשָׁם לִפְנֵי יְהוָה עַל־חַטָּאתֹו אֲשֶׁר חָטָא וְנִסְלַח לֹו מֵחַטָּאתֹו אֲשֶׁר חָטָא׃ פTranslit,
VEKHIPER 'ALAV HAKOHEN BE'EIL HA'ASYAM LIFNEY YEHOVAH 'AL-KHATATO 'ASYER KHATA VENISLAKH LO' MEKHATATO 'ASYER KHATA
-----
Perintah ke-575:
MAYAT (JASAD ORANG MATI) MENAJISKAN
* Bilangan 19:11-16 19:11 LAI TB,
Orang yang kena kepada mayat, ia najis tujuh hari lamanya.KJV,
He that toucheth the dead body of any man shall be unclean seven days.
Hebrew,
הַנֹּגֵעַ בְּמֵת לְכָל־נֶפֶשׁ אָדָם וְטָמֵא שִׁבְעַת יָמִים׃ Translit,
HANOGEA BEMET LEKHOL-NEFESY 'ADAM VETAME SYIVAT YAMIM 19:12 LAI TB,
Ia
harus menghapus dosa dari dirinya dengan air itu pada hari yang ketiga,
dan pada hari yang ketujuh ia tahir. Tetapi jika pada hari yang ketiga
ia tidak menghapus dosa dari dirinya, maka tidaklah ia tahir pada hari
yang ketujuh.KJV,
He shall purify
himself with it on the third day, and on the seventh day he shall be
clean: but if he purify not himself the third day, then the seventh day
he shall not be clean.
Hebrew,
הוּא יִתְחַטָּא־בֹו בַּיֹּום הַשְּׁלִישִׁי וּבַיֹּום הַשְּׁבִיעִי
יִטְהָר וְאִם־לֹא יִתְחַטָּא בַּיֹּום הַשְּׁלִישִׁי וּבַיֹּום
הַשְּׁבִיעִי לֹא יִטְהָר׃ Translit,
HU YITKHATA-VO BAYOM HASYELISYI UVAYOM HASYEVI'I YITHAR VE'IM-LO' YITKHATA BAYOM HASYELISYI UVAYOM HASYEVI'I LO' YITHAR 19:13 LAI TB,
Setiap
orang yang kena kepada mayat, yaitu tubuh manusia yang telah mati, dan
tidak menghapus dosa dari dirinya, ia menajiskan Kemah Suci TUHAN, dan
orang itu haruslah dilenyapkan dari Israel; karena air pentahiran tidak
disiramkan kepadanya, maka ia najis; kenajisannya masih melekat padanya.KJV,
Whosoever
toucheth the dead body of any man that is dead, and purifieth not
himself, defileth the tabernacle of the LORD; and that soul shall be cut
off from Israel: because the water of separation was not sprinkled upon
him, he shall be unclean; his uncleanness is yet upon him.
Hebrew,
כָּל־הַנֹּגֵעַ בְּמֵת בְּנֶפֶשׁ הָאָדָם אֲשֶׁר־יָמוּת וְלֹא יִתְחַטָּא
אֶת־מִשְׁכַּן יְהוָה טִמֵּא וְנִכְרְתָה הַנֶּפֶשׁ הַהִוא מִיִּשְׂרָאֵל
כִּי מֵי נִדָּה לֹא־זֹרַק עָלָיו טָמֵא יִהְיֶה עֹוד טֻמְאָתֹו בֹו׃
Translit,
KOL-HANOGE'A
BEMET BENEFESY HA'ADAM 'ASYER-YAMUT VELO YITKHATA 'ET-MISYKAN YEHOVAH
TIME VENIKHRETA HANEFESY HAHIV MIYISRA'EL KI' MEY NIDA LO'-ZORAQ 'ALAV
TAME YIHYEH 'OD TUMATO VO 19:14 LAI TB,
Inilah
hukumnya, apabila seseorang mati dalam suatu kemah: setiap orang yang
masuk ke dalam kemah itu dan segala yang di dalam kemah itu najis tujuh
hari lamanya;
KJV,
This is the
law, when a man dieth in a tent: all that come into the tent, and all
that is in the tent, shall be unclean seven days.
Hebrew,
זֹאת הַתֹּורָה אָדָם כִּי־יָמוּת בְּאֹהֶל כָּל־הַבָּא אֶל־הָאֹהֶל וְכָל־אֲשֶׁר בָּאֹהֶל יִטְמָא שִׁבְעַת יָמִים׃ Translit,
ZOT HATORAH 'ADAM KI-YAMUT BE'OHEL KOL-HABA 'EL-HA'OHEL VEKHOL-'ASYER BA'OHEL YITMA SYIVAT YAMIM 19:15 LAI TB,
setiap bejana yang terbuka yang tidak ada kain penutup terikat di atasnya adalah najis.KJV,
And every open vessel, which hath nn covering bound upon it, is unclean.
Hebrew,
וְכֹל כְּלִי פָתוּחַ אֲשֶׁר אֵין־צָמִיד פָּתִיל עָלָיו טָמֵא הוּא׃ Translit,
VEKHOL KELI FATU'AKH 'ASYER 'EIN-TSAMID PATIL 'ALAV TAME HU 19:16 LAI TB,
Juga setiap orang yang di padang, yang kena kepada seorang yang mati
terbunuh oleh pedang, atau kepada mayat, atau kepada tulang-tulang
seorang manusia, atau kepada kubur, orang itu najis tujuh hari lamanya.KJV,
And
whosoever toucheth one that is slain with a sword in the open fields,
or a dead body, or a bone of a man, or a grave, shall be unclean seven
days.
Hebrew,
וְכֹל אֲשֶׁר־יִגַּע עַל־פְּנֵי הַשָּׂדֶה בַּחֲלַל־חֶרֶב אֹו בְמֵת אֹו־בְעֶצֶם אָדָם אֹו בְקָבֶר יִטְמָא שִׁבְעַת יָמִים׃Translit,
VEKHOL 'ASYER-YIGA 'AL-PENEY HASADEH BAKHALAL-KHEREV 'O VEMET 'O-VE'ETSEM 'ADAM 'O VEKAVER YITMA SYIVAT YAMIM
-----
Perintah ke-574:
MENEMPATKAN ABU LEMBU MERAH ('PARAH ADUMAH') SEHINGGA ABU ITU SENANTIASA TERSEDIA UNTUK PENTAHIRAN
* Bilangan 19:9LAI TB,
Maka
seorang yang tahir haruslah mengumpulkan abu lembu itu dan menaruhnya
pada suatu tempat yang tahir di luar tempat perkemahan, supaya semuanya
itu tinggal tersimpan bagi umat Israel untuk membuat air pentahiran;
itulah penghapus dosa.KJV,
And a
man that is clean shall gather up the ashes of the heifer, and lay them
up without the camp in a clean place, and it shall be kept for the
congregation of the children of Israel for a water of separation: it is a
purification for sin.Hebrew,
וְאָסַף
׀ אִישׁ טָהֹור אֵת אֵפֶר הַפָּרָה וְהִנִּיחַ מִחוּץ לַמַּחֲנֶה
בְּמָקֹום טָהֹור וְהָיְתָה לַעֲדַת בְּנֵי־יִשְׂרָאֵל לְמִשְׁמֶרֶת לְמֵי
נִדָּה חַטָּאת הִוא׃Translit,
VE'ÂSAF
'ÏSY TÂHOR 'ÊT 'ÊFER HAPÂRÂH VEHINÏAKH MIKHUTS LAMAKHANEH BEMÂQOM TÂHOR
VEHÂYETÂH LA'ADAT BENÊY-YISRÂ'ÊL LEMISYMERET LEMÊY NIDÂH KHATÂ'T HIV
-----
Perintah ke-573:
WANITA MENSTRUASI YANG MASIH MENGELUARKAN LELEHAN, NAJIS
* Imamat 15:25-2715:25 LAI TB,
Apabila
seorang perempuan berhari-hari lamanya mengeluarkan lelehan, yakni
lelehan darah yang bukan pada waktu cemar kainnya, atau apabila ia
mengeluarkan lelehan lebih lama dari waktu cemar kainnya, maka selama
lelehannya yang najis itu perempuan itu adalah seperti pada hari-hari
cemar kainnya, yakni ia najis.KJV,
And if a woman have an issue of her blood many days out of the time of
her separation, or if it run beyond the time of her separation; all the
days of the issue of her uncleanness shall be as the days of her
separation: she shall be unclean. Hebrew,
וְאִשָּׁה כִּי־יָזוּב זֹוב דָּמָהּ יָמִים רַבִּים בְּלֹא עֶת־נִדָּתָהּ
אֹו כִי־תָזוּב עַל־נִדָּתָהּ כָּל־יְמֵי זֹוב טֻמְאָתָהּ כִּימֵי
נִדָּתָהּ תִּהְיֶה טְמֵאָה הִוא׃ Translit,
VE'ISYAH
KI-YAZUV ZOV DAMAH YAMIM RABIM BELO 'ET-NIDATA 'O KHI-TAZUV 'AL-NIDATAH
KOL-YEMEY ZOV TUMATAH KIMEY NIDATAH TIHYEH TEMEAH HIV 15:26 LAI TB,
Setiap
tempat tidur yang ditidurinya, selama ia mengeluarkan lelehan, haruslah
baginya seperti tempat tidur pada waktu cemar kainnya dan setiap barang
yang didudukinya menjadi najis sama seperti kenajisan cemar kainnya.KJV,
Every bed whereon she lieth all the days of her issue shall be unto her
as the bed of her separation: and whatsoever she sitteth upon shall be
unclean, as the uncleanness of her separation. Hebrew,
כָּל־הַמִּשְׁכָּב אֲשֶׁר־תִּשְׁכַּב עָלָיו כָּל־יְמֵי זֹובָהּ
כְּמִשְׁכַּב נִדָּתָהּ יִהְיֶה־לָּהּ וְכָל־הַכְּלִי אֲשֶׁר תֵּשֵׁב
עָלָיו טָמֵא יִהְיֶה כְּטֻמְאַת נִדָּתָהּ׃ Translit,
KOL-HAMISYKAV
'ASYER TISYKAV 'ALAV KOL-YEMEY ZOVAH KEMISYKAV NIDATAH YIHYEH-LAH
VEKHAL-HAKELI 'ASYER TESYEV 'ALAV TAME YIHYEH KETUMAT NIDATA 15:27 LAI TB,
Setiap
orang yang kena kepada barang-barang itu menjadi najis, dan ia harus
mencuci pakaiannya, membasuh tubuhnya dengan air, dan ia menjadi najis
sampai matahari terbenamKJV,
And
whosoever toucheth those things shall be unclean, and shall wash his
clothes, and bathe himself in water, and be unclean until the even. Hebrew,
וְכָל־הַנֹּוגֵעַ בָּם יִטְמָא וְכִבֶּס בְּגָדָיו וְרָחַץ בַּמַּיִם וְטָמֵא עַד־הָעָרֶב׃Translit,
VEKHOL-HANOGE'A BAM YITMA VEKHIBES BEGADAV VERAKHATS BAMAYIM VETAME 'AD-HAAREV
---
Perintah ke-572:
WANITA YANG MENSTRUASI, NAJIS DAN MENAJISKAN YANG LAINNYA
* Imamat 15:19-2415:19 LAI TB,
Apabila
seorang perempuan mengeluarkan lelehan, dan lelehannya itu adalah darah
dari auratnya, ia harus tujuh hari lamanya dalam cemar kainnya, dan
setiap orang yang kena kepadanya, menjadi najis sampai matahari
terbenam.KJV,
And if a woman have
an issue, and her issue in her flesh be blood, she shall be put apart
seven days: and whosoever toucheth her shall be unclean until the even. Hebrew,
וְאִשָּׁה כִּי־תִהְיֶה זָבָה דָּם יִהְיֶה זֹבָהּ בִּבְשָׂרָהּ שִׁבְעַת
יָמִים תִּהְיֶה בְנִדָּתָהּ וְכָל־הַנֹּגֵעַ בָּהּ יִטְמָא עַד־הָעָרֶב׃ Translit,
VEISYAH KI-TIHYEH ZAVAH DAM YIHYEH ZOVAH BIVSARAH SYIVAT YAMIM TIHYEH VENIDATAH VEKHOL-HANOGE'A BAH YITMA 'AD-HA'AREV
15:20 LAI TB,
Segala sesuatu yang ditidurinya selama ia cemar kain menjadi najis. Dan segala sesuatu yang didudukinya menjadi najis juga.KJV,
And
every thing that she lieth upon in her separation shall be unclean:
every thing also that she sitteth upon shall be unclean. Hebrew,
וְכֹל אֲשֶׁר תִּשְׁכַּב עָלָיו בְּנִדָּתָהּ יִטְמָא וְכֹל אֲשֶׁר־תֵּשֵׁב עָלָיו יִטְמָא׃ Translit,
VEKHOL 'ASYER TISYKAV 'ALAV BENIDATAH YITMA VEKHOL 'ASYER-TESYEV 'ALAV YITMA: 15:21 LAI TB,
Setiap
orang yang kena kepada tempat tidur perempuan itu haruslah mencuci
pakaiannya, membasuh tubuhnya dengan air dan ia menjadi najis sampai
matahari terbenam.KJV,
And whosoever toucheth her bed shall wash his clothes, and bathe himself in water, and be unclean until the even. Hebrew,
וְכָל־הַנֹּגֵעַ בְּמִשְׁכָּבָהּ יְכַבֵּס בְּגָדָיו וְרָחַץ בַּמַּיִם וְטָמֵא עַד־הָעָרֶב׃ Translit,
VEKHOL-HANOGE'A BEMISYKAVAH YEKHABES BEGADAV VERAKHATS BAMAYIM VETAME 'AD-HA'AREV 15:22 LAI TB,
Setiap
orang yang kena kepada sesuatu barang yang diduduki perempuan itu
haruslah mencuci pakaiannya, membasuh diri dengan air dan ia menjadi
najis sampai matahari terbenam. KJV,
And whosoever toucheth any thing that she sat upon shall wash his
clothes, and bathe himself in water, and be unclean until the even.Hebrew,
וְכָל־הַנֹּגֵעַ בְּכָל־כְּלִי אֲשֶׁר־תֵּשֵׁב עָלָיו יְכַבֵּס בְּגָדָיו וְרָחַץ בַּמַּיִם וְטָמֵא עַד־הָעָרֶב׃ Translit,
VEKHAL-HANOGEA BEKHOL-KELI 'ASYER-TESYEV 'ALAV YEKHABES BEGADAV VERAKHATS BAMAYIM VETAME 'AD-HA'AREV 15:23 LAI TB,
Juga
pada waktu ia kena kepada sesuatu yang ada di tempat tidur atau di atas
barang yang diduduki perempuan itu, ia menjadi najis sampai matahari
terbenam.KJV,
And if it be on her bed, or on any thing whereon she sitteth, when he toucheth it, he shall be unclean until the even. Hebrew,
וְאִם עַל־הַמִּשְׁכָּב הוּא אֹו עַל־הַכְּלִי אֲשֶׁר־הִוא יֹשֶׁבֶת־עָלָיו בְּנָגְעֹו־בֹו יִטְמָא עַד־הָעָרֶב׃ Translit,
VE'IM 'AL-HAMISYKAV HU 'O 'AL-HAKELI 'ASYER-HIV YOSYEVET-'ALAV BENAG'O-VO YITMA 'AD-HAAREV 15:24 LAI TB,
Jikalau
seorang laki-laki tidur dengan perempuan itu, dan ia kena cemar kain
perempuan itu, maka ia menjadi najis selama tujuh hari, dan setiap
tempat tidur yang ditidurinya menjadi najis juga.KJV,
And if any man lie with her at all, and her flowers be upon him, he
shall be unclean seven days; and all the bed whereon he lieth shall be
unclean. Hebrew,
וְאִם שָׁכֹב יִשְׁכַּב אִישׁ אֹתָהּ וּתְהִי נִדָּתָהּ עָלָיו וְטָמֵא
שִׁבְעַת יָמִים וְכָל־הַמִּשְׁכָּב אֲשֶׁר־יִשְׁכַּב עָלָיו יִטְמָא׃ פTranslit,
VE'IM SYAKHOV YISYKAV 'ISY 'OTAH UTEHI NIDATAH 'ALAV VETAME SYIVAT YAMIM VEKHOL-HAMISYKAV 'ASYER-YISYKAV 'ALAV YITMA
-----
Perintah ke-571:
PENTAHIRAN DARI SEGALA JENIS KENAJISAN DILAKUKAN DENGAN PENCELUPAN KE DALAM AIR KOLAM
* Imamat 15:16LAI TB,
Apabila seorang laki-laki tertumpah maninya, ia harus membasuh seluruh
tubuhnya dengan air dan ia menjadi najis sampai matahari terbenam.KJV,
And if any man's seed of copulation go out from him, then he shall wash all his flesh in water, and be unclean until the even.Hebrew,
וְאִישׁ כִּי־תֵצֵא מִמֶּנּוּ שִׁכְבַת־זָרַע וְרָחַץ בַּמַּיִם אֶת־כָּל־בְּשָׂרֹו וְטָמֵא עַד־הָעָרֶב׃Translit,
VE'ÏSY KÏ-TÊTSÊ' MIMENU SYIKHVAT-ZÂRA' VERÂKHATS BAMAYIM 'ET-KÂL-BESÂRO VETÂMÊ' 'AD-HÂ'ÂREV
-----
Perintah ke-570:
AIR MANI MENAJISKAN
* Imamat 15:16, idem
-----
Perintah ke-569:
LAKI-LAKI YANG MENGELUARKAN LELEHAN DARI AURATNYA, NAJIS
* Imamat 15:1-15 15:1 LAI TB,
TUHAN berfirman kepada Musa dan Harun:
KJV,
15:1 And the LORD spake unto Moses and to Aaron, saying, Hebrew,
יְדַבֵּר יְהוָה אֶל־מֹשֶׁה וְאֶל־אַהֲרֹן לֵאמֹר׃ Translit,
VAYEDABER YEHIVAH 'EL-MOSYEH VE'EL-'AHARON LEMOR 15:2 LAI TB,
"Berbicaralah kepada orang Israel dan katakan kepada mereka: Apabila
aurat seorang laki-laki mengeluarkan lelehan, maka najislah ia karena
lelehannya itu.KJV,
Speak unto
the children of Israel, and say unto them, When any man hath a running
issue out of his flesh, because of his issue he is unclean. Hebrew,
דַּבְּרוּ אֶל־בְּנֵי יִשְׂרָאֵל וַאֲמַרְתֶּם אֲלֵהֶם אִישׁ אִישׁ כִּי יִהְיֶה זָב מִבְּשָׂרֹו זֹובֹו טָמֵא הוּא׃Translit,
DABRU 'EL-BENEY YISRA'EL VA'AMARTEM 'ALEHEM 'ISY 'ISY KI YIHYEH ZAV MIBSARO ZOVO TAME HU 15:3 LAI TB,
Beginilah kenajisannya berhubung dengan lelehannya itu: bila auratnya
membiarkan lelehan itu mengalir, atau bila auratnya menahannya, sehingga
tidak mengeluarkan lelehan, maka itulah kenajisannya.KJV,
And
this shall be his uncleanness in his issue: whether his flesh run with
his issue, or his flesh be stopped from his issue, it is his
uncleanness. Hebrew,
וְזֹאת תִּהְיֶה טֻמְאָתֹו בְּזֹובֹו רָר בְּשָׂרֹו אֶת־זֹובֹו אֹו־הֶחְתִּים בְּשָׂרֹו מִזֹּובֹו טֻמְאָתֹו הִוא׃ Translit,
VEZOT TIHYEH TUMATO BEZOVO RAR BESARO 'ET-ZOVO 'O-HEKHTIM BESARO MIZOVO TUMATO HIV 15:4 LAI TB,
Setiap tempat tidur, yang ditiduri orang yang mengeluarkan lelehan itu
menjadi najis, dan setiap barang yang didudukinya menjadi najis juga.KJV,
Every bed, whereon he lieth that hath the issue, is unclean: and every thing, whereon he sitteth, shall be unclean. Hebrew,
כָּל־הַמִּשְׁכָּב אֲשֶׁר יִשְׁכַּב עָלָיו הַזָּב יִטְמָא וְכָל־הַכְּלִי אֲשֶׁר־יֵשֵׁב עָלָיו יִטְמָא׃ Translit,
KOL-HAMISYKAV 'ASYER YISYKAV 'ALAV HAZAV YITMA VEKHAL-HAKELI 'ASYER-YESYEV 'ALAV YITMA 15:5 LAI TB,
Setiap orang yang kena kepada tempat tidurnya haruslah mencuci
pakaiannya, membasuh tubuhnya dengan air dan ia menjadi najis sampai
matahari terbenam.KJV,
And whosoever toucheth his bed shall wash his clothes, and bathe himself in water, and be unclean until the even. Hebrew,
וְאִישׁ אֲשֶׁר יִגַּע בְּמִשְׁכָּבֹו יְכַבֵּס בְּגָדָיו וְרָחַץ בַּמַּיִם וְטָמֵא עַד־הָעָרֶב׃ Translit,
VE'ISY 'ASYER YIGA BEMISYKAVO YEKHABES BEGADAV VERAKHATS BAMAYIM VETAME 'AD-HA'AREV 15:6 LAI TB,
Siapa yang duduk di atas barang yang telah diduduki oleh orang yang
demikian haruslah mencuci pakaiannya, membasuh tubuhnya dengan air, dan
ia menjadi najis sampai matahari terbenam.KJV,
And he that sitteth on any thing whereon he sat that hath the issue
shall wash his clothes, and bathe himself in water, and be unclean until
the even. Hebrew,
וְהַיֹּשֵׁב עַל־הַכְּלִי אֲשֶׁר־יֵשֵׁב עָלָיו הַזָּב יְכַבֵּס בְּגָדָיו וְרָחַץ בַּמַּיִם וְטָמֵא עַד־הָעָרֶב׃ Translit,
VEHAYSYEV 'AL-HAKELI 'ASYER-YESYEV 'ALAV HAZAV YEKHABES BEGADAV VERAKHATS BAMAYIM VETAME 'AD-HA'AREV 15:7 LAI TB,
Siapa yang kena kepada tubuh orang yang demikian, haruslah mencuci
pakaiannya, membasuh tubuhnya dengan air dan ia menjadi najis sampai
matahari terbenam.KJV,
And he
that toucheth the flesh of him that hath the issue shall wash his
clothes, and bathe himself in water, and be unclean until the even. Hebrew,
וְהַנֹּגֵעַ בִּבְשַׂר הַזָּב יְכַבֵּס בְּגָדָיו וְרָחַץ בַּמַּיִם וְטָמֵא עַד־הָעָרֶב׃ Translit,
VEHANOGE'A BIVSAR HAZAV YEKHABES BEGADAV VERAKHATS BAMAYIM VETAME 'AD-HA'AREV 15:8 LAI TB,
Apabila orang yang demikian meludahi orang yang tahir, haruslah orang
ini mencuci pakaiannya, membasuh tubuhnya dengan air dan ia menjadi
najis sampai matahari terbenam.KJV,
And if he that hath the issue spit upon him that is clean; then he
shall wash his clothes, and bathe himself in water, and be unclean until
the even. Hebrew,
וְכִי־יָרֹק הַזָּב בַּטָּהֹור וְכִבֶּס בְּגָדָיו וְרָחַץ בַּמַּיִם וְטָמֵא עַד־הָעָרֶב׃ Translit,
VEKHI-YAROQ HAZAV BATAHOR VEKHIBES BEGADAV VERAKHATS BAMAYIM VETAME 'AD-HA'AREV 15:9 LAI TB,
Dan setiap pelana yang diduduki orang yang demikian menjadi najis.KJV,
And what saddle soever he rideth upon that hath the issue shall be unclean. Hebrew,
וְכָל־הַמֶּרְכָּב אֲשֶׁר יִרְכַּב עָלָיו הַזָּב יִטְמָא׃ Translit,
VEKHOL-HAMERKAV 'ASYER YIRKAV 'ALAV HAZAV YITMA 15:10 LAI TB,
Setiap orang yang kena kepada sesuatu bekas tempat orang tadi menjadi
najis sampai matahari terbenam. Siapa yang mengangkatnya, haruslah
mencuci pakaiannya, membasuh tubuhnya dengan air dan ia menjadi najis
sampai matahari terbenam.KJV,
And
whosoever toucheth any thing that was under him shall be unclean until
the even: and he that beareth any of those things shall wash his
clothes, and bathe himself in water, and be unclean until the even. Hebrew,
וְכָל־הַנֹּגֵעַ בְּכֹל אֲשֶׁר יִהְיֶה תַחְתָּיו יִטְמָא עַד־הָעָרֶב
וְהַנֹּושֵׂא אֹותָם יְכַבֵּס בְּגָדָיו וְרָחַץ בַּמַּיִם וְטָמֵא
עַד־הָעָרֶב׃ Translit,
VEKHOL-HANOGE'A
BEKHOL 'ASYER YIHYEH TAKHTAV YITMA 'AD-HA'AREV VEHANOSE 'OTAM YEKHABES
BEGADAV VERAKHATS BAMAYIM VETAME 'AD-HAAREV 15:11 LAI TB,
Dan setiap orang yang kena pada orang yang demikian, sedang orang ini
tidak mencuci tangan dahulu dengan air, haruslah mencuci pakaiannya,
membasuh tubuhnya dengan air dan ia menjadi najis sampai matahari
terbenam.KJV,
And whomsoever he
toucheth that hath the issue, and hath not rinsed his hands in water, he
shall wash his clothes, and bathe himself in water, and be unclean
until the even. Hebrew,
וְכֹל אֲשֶׁר יִגַּע־בֹּו הַזָּב וְיָדָיו לֹא־שָׁטַף בַּמָּיִם וְכִבֶּס בְּגָדָיו וְרָחַץ בַּמַּיִם וְטָמֵא עַד־הָעָרֶב׃ Translit,
VEKHOL 'ASYER YIGA-BO HAZAV VEYADAV LO-SYATAF BAMAYIM VEKHIBES BEGADAV VERAKHATS BAMAYIM VETAME 'AD-HA'AREV 15:12 LAI TB,
Kalau orang itu kena pada belanga tanah, itu haruslah dipecahkan, dan setiap perkakas kayu haruslah dicuci dengan air.KJV,
And the vessel of earth, that he toucheth which hath the issue, shall
be broken: and every vessel of wood shall be rinsed in water. Hebrew,
וּכְלִי־חֶרֶשׂ אֲשֶׁר־יִגַּע־בֹּו הַזָּב יִשָּׁבֵר וְכָל־כְּלִי־עֵץ יִשָּׁטֵף בַּמָּיִם׃Translit,
UKHELI-KHERES 'ASYER-YIGA-BO HAZAV YISYAVER VEKHAL-KELI-'ETS YISYATEF BAMAYIM 15:13 LAI TB,
Apabila orang yang demikian sudah bersih dari lelehannya, ia harus
menghitung tujuh hari lagi untuk dapat dinyatakan tahir, lalu mencuci
pakaiannya, membasuh tubuhnya dengan air mengalir, maka ia menjadi
tahir.KJV,
And when he that hath
an issue is cleansed of his issue; then he shall number to himself seven
days for his cleansing, and wash his clothes, and bathe his flesh in
running water, and shall be clean. Hebrew,
וְכִי־יִטְהַר הַזָּב מִזֹּובֹו וְסָפַר לֹו שִׁבְעַת יָמִים לְטָהֳרָתֹו
וְכִבֶּס בְּגָדָיו וְרָחַץ בְּשָׂרֹו בְּמַיִם חַיִּים וְטָהֵר׃ Translit,
VEKHI-YITHAR HAZAV MIZOVO VESAFAR LO' SYIVAT YAMIM LETAHORATO VEKHIBES BEGADAV VERAKHATS BESARO BEMAYIM KHAYIM VETAHER 15:14 LAI TB,
Pada hari yang kedelapan ia harus mengambil dua ekor burung tekukur
atau dua ekor anak burung merpati, dan datang ke hadapan TUHAN, ke pintu
Kemah Pertemuan, dan menyerahkan burung-burung itu kepada imam.KJV,
And on the eighth day he shall take to him two turtledoves, or two
young pigeons, and come before the LORD unto the door of the tabernacle
of the congregation, and give them unto the priest: Hebrew,
וּבַיֹּום הַשְּׁמִינִי יִקַּח־לֹו שְׁתֵּי תֹרִים אֹו שְׁנֵי בְּנֵי
יֹונָה וּבָא ׀ לִפְנֵי יְהוָה אֶל־פֶּתַח אֹהֶל מֹועֵד וּנְתָנָם
אֶל־הַכֹּהֵן׃ Translit,
UVAYOM HASYEMINY YIKAKH-LO' SYETEY TORIM 'O SYENEY BENEY YONAH UVA LIFNEY YEHOVAH 'EL-PETAKH 'OHEL MO'ED UNETANAM 'EL-HAKOHEN 15:15 LAI TB,
Lalu imam harus mempersembahkannya, yang seekor sebagai korban
penghapus dosa dan yang seekor lagi sebagai korban bakaran. Dengan
demikian imam mengadakan pendamaian bagi orang itu di hadapan TUHAN
karena lelehannyaKJV,
And the
priest shall offer them, the one for a sin offering, and the other for a
burnt offering; and the priest shall make an atonement for him before
the LORD for his issue.Hebrew,
וְעָשָׂה אֹתָם הַכֹּהֵן אֶחָד חַטָּאת וְהָאֶחָד עֹלָה וְכִפֶּר עָלָיו הַכֹּהֵן לִפְנֵי יְהוָה מִזֹּובֹו׃ סTranslit,
VE'ASAH 'OTAM HAKOHEN 'EKHAD KHATAT VEHA'EKHAD 'OLAH VEKHIPER 'ALAV HAKOHEN LIFNEY YEHOVAH MIZOVO
-----
Perintah ke-568:
RUMAH ORANG KUSTA, NAJIS
* Imamat 14:34-46 14:34 LAI TB,
"Apabila
kamu masuk ke tanah Kanaan yang akan Kuberikan kepadamu menjadi milikmu
dan Aku mendatangkan tanda kusta di sebuah rumah di negeri milikmu itu,KJV,
When
ye be come into the land of Canaan, which I give to you for a
possession, and I put the plague of leprosy in a house of the land of
your possession; Hebrew,
כִּי תָבֹאוּ אֶל־אֶרֶץ כְּנַעַן אֲשֶׁר אֲנִי נֹתֵן לָכֶם לַאֲחֻזָּה וְנָתַתִּי נֶגַע צָרַעַת בְּבֵית אֶרֶץ אֲחֻזַּתְכֶם׃ Translit,
KI TAVO'U 'EL-'ERETS KENA'AN 'ASYER 'ANI NOTEN LAKHEM LA'AKHUZA VENATATI NEGA TSARA'AT BEVEIT 'ERETS 'AKHUZATKHEM 14:35 LAI TB,
maka pemilik rumah itu harus datang memberitahukannya kepada imam: Ada kelihatan seperti tanda kusta di rumahku.KJV,
And
he that owneth the house shall come and tell the priest, saying, It
seemeth to me there is as it were a plague in the house: Hebrew,
וּבָא אֲשֶׁר־לֹו הַבַּיִת וְהִגִּיד לַכֹּהֵן לֵאמֹר כְּנֶגַע נִרְאָה לִי בַּבָּיִת׃ Translit,
UVA 'ASYER-LO' HABAYIT VEHIGID LAKOHEN LE'MOR KENEGA NIRAH LI BABAYIT14:36 LAI TB,
Maka
imam harus memerintahkan supaya rumah itu dikosongkan, sebelum ia
datang memeriksa tanda kusta itu, supaya jangan menjadi najis segala
yang ada di dalam rumah itu, dan sesudah itu barulah imam datang untuk
memeriksanya.KJV,
Then the priest
shall command that they empty the house, before the priest go into it to
see the plague, that all that is in the house be not made unclean: and
afterward the priest shall go in to see the house: Hebrew,
וְצִוָּה הַכֹּהֵן וּפִנּוּ אֶת־הַבַּיִת בְּטֶרֶם יָבֹא הַכֹּהֵן
לִרְאֹות אֶת־הַנֶּגַע וְלֹא יִטְמָא כָּל־אֲשֶׁר בַּבָּיִת וְאַחַר כֵּן
יָבֹא הַכֹּהֵן לִרְאֹות אֶת־הַבָּיִת׃ Translit,
VETSIVAH
HAKOHEN UFINU 'ET-HABAYIT BETEREM YAVO HAKOHEN LIROT 'ET-HANEGA VELO'
YITMA KOL-'ASYER BABAYIT VE'AKHAR KEN YAVO HAKOHEN LIROT 'ET-HABAYIT 14:37 LAI TB,
Kalau
menurut pemeriksaannya tanda pada dinding rumah itu merupakan
lekuk-lejuk yang kehijau-hijauan atau kemerah-merahan warnanya, yang
kelihatan lebih dalam dari permukaan dinding itu,KJV,
And he shall look on the plague, and, behold, if the plague be in the
walls of the house with hollow strakes, greenish or reddish, which in
sight are lower than the wall; Hebrew,
וְרָאָה אֶת־הַנֶּגַע וְהִנֵּה הַנֶּגַע בְּקִירֹת הַבַּיִת שְׁקַעֲרוּרֹת
יְרַקְרַקֹּת אֹו אֲדַמְדַּמֹּת וּמַרְאֵיהֶן שָׁפָל מִן־הַקִּיר׃ Translit,
VERA'AH 'ET-HANEGA VEHINEH HANEGA BEQIROT HABAYIT SYEKA'ARUROT YERAQRAQOT 'O 'ADAMDAMOT UMAREYHEN SYAFAL MIN-HAQIR 14:38 LAI TB,
imam harus keluar dari rumah itu, lalu berdiri di depan pintu rumah, dan menutup rumah itu tujuh hari lamanya.KJV,
Then the priest shall go out of the house to the door of the house, and shut up the house seven days: Hebrew,
וְיָצָא הַכֹּהֵן מִן־הַבַּיִת אֶל־פֶּתַח הַבָּיִת וְהִסְגִּיר אֶת־הַבַּיִת שִׁבְעַת יָמִים׃ Translit,
VEYATSA HAKOHEN MIN-HABAYIT 'EL-PETAKH HABAYIT VEHISGIR 'ET-HABAYIT SYIVAT YAMIM 14:39 LAI TB,
Pada hari yang ketujuh imam harus datang kembali; kalau menurut pemeriksaannya tanda kusta itu meluas pada dinding rumah,KJV,
And the priest shall come again the seventh day, and shall look: and,
behold, if the plague be spread in the walls of the house; Hebrew,
וְשָׁב הַכֹּהֵן בַּיֹּום הַשְּׁבִיעִי וְרָאָה וְהִנֵּה פָּשָׂה הַנֶּגַע בְּקִירֹת הַבָּיִת׃ Translit,
VESYAV HAKOHEN BAYOM HASYEVI'I VERA'AH VEHINEH PASAH HANEGA BEQIROT HABAYIT 14:40 LAI TB,
maka
imam harus memerintahkan supaya orang mengungkit batu-batu yang kena
tanda itu dan membuangnya ke luar kota ke suatu tempat yang najis.KJV,
Then the priest shall command that they take away the stones in which
the plague is, and they shall cast them into an unclean place without
the city: Hebrew,
וְצִוָּה הַכֹּהֵן וְחִלְּצוּ אֶת־הָאֲבָנִים אֲשֶׁר בָּהֵן הַנָּגַע וְהִשְׁלִיכוּ אֶתְהֶן אֶל־מִחוּץ לָעִיר אֶל־מָקֹום טָמֵא׃ Translit,
VETSIVAH HAKOHEN VEKHILTSU 'ET-HA'AVANIM 'ASYER BAHEN HANAGA VEHISYLIKHU 'ETHEN 'EL-MIKHUTS LA'IR 'EL-MAQOM TAME
14:41 LAI TB,
Dan
ia harus mengikis rumah itu sebelah dalam berkeliling, dan kikisan lepa
itu haruslah ditumpahkan ke luar kota ke suatu tempat yang najis.KJV,
And he shall cause the house to be scraped within round about, and they
shall pour out the dust that they scrape off without the city into an
unclean place: Hebrew,
וְאֶת־הַבַּיִת יַקְצִעַ מִבַּיִת סָבִיב וְשָׁפְכוּ אֶת־הֶעָפָר אֲשֶׁר הִקְצוּ אֶל־מִחוּץ לָעִיר אֶל־מָקֹום טָמֵא׃ Translit,
VE'ET-HABAYIT YAQTSI'A MIBAYIT SAVIV VESYAFKHU 'ET-HE'AFAR 'ASYER HIQTSU 'EL-MIKHUTS LA'IR 'EL-MAQOM TAME 14:42 LAI TB,
Dan
orang harus mengambil batu-batu lain, lalu memasangnya sebagai
pengganti batu-batu tadi, dan harus mengambil lepa lain dan melepa rumah
itu.KJV,
And they shall take
other stones, and put them in the place of those stones; and he shall
take other morter, and shall plaister the house. Hebrew,
וְלָקְחוּ אֲבָנִים אֲחֵרֹות וְהֵבִיאוּ אֶל־תַּחַת הָאֲבָנִים וְעָפָר אַחֵר יִקַּח וְטָח אֶת־הַבָּיִת׃Translit,
VELAQKHU 'AVANIM 'AKHEROT VEHEVI'U 'EL-TAKHAT HA'AVANIM VE'AFAR 'AKHER YIQAKH VETAKH 'ET-HABAYIT 14:43 LAI TB,
Tetapi
jikalau tanda itu timbul lagi di dalam rumah itu, resudah batu-batunya
diungkit dan sesudah rumah itu dikikis, bahkan sesudah dilepa lagi,KJV,
And
if the plague come again, and break out in the house, after that he
hath taken away the stones, and after he hath scraped the house, and
after it is plaistered; Hebrew,
וְאִם־יָשׁוּב הַנֶּגַע וּפָרַח בַּבַּיִת אַחַר חִלֵּץ אֶת־הָאֲבָנִים וְאַחֲרֵי הִקְצֹות אֶת־הַבַּיִת וְאַחֲרֵי הִטֹּוחַ׃ Translit,
VE'IM-YASYUV HANEGA UFARAKH BABAYIT 'AKHAR KHILETS 'ET-HA'AVANIM VE'AKHAREY HIKTSOT 'ET-HABAYIT VE'AKHAREY HITO'AKH 14:44 LAI TB,
dan
kalau imam datang dan menurut pemeriksaannya tanda itu meluas di dalam
rumah, maka kusta ganaslah yang di dalam rumah itu, dan rumah itu najis.KJV,
Then
the priest shall come and look, and, behold, if the plague be spread in
the house, it is a fretting leprosy in the house; it is unclean. Hebrew,
וּבָא הַכֹּהֵן וְרָאָה וְהִנֵּה פָּשָׂה הַנֶּגַע בַּבָּיִת צָרַעַת מַמְאֶרֶת הִוא בַּבַּיִת טָמֵא הוּא׃ Translit,
UVA HAKOHEN VERA'AH VEHINEH PASAH HANEGA BABAYIT TSARA'AT MAMERET HIV BABAYIT TAME HU 14:45 LAI TB,
Rumah
itu haruslah dirombak, yakni batunya, kayunya dan segala lepa rumah
itu, lalu dibawa semuanya ke luar kota ke suatu tempat yang najis.KJV,
And he shall break down the house, the stones of it, and the timber
thereof, and all the morter of the house; and he shall carry them forth
out of the city into an unclean place. Hebrew,
וְנָתַץ אֶת־הַבַּיִת אֶת־אֲבָנָיו וְאֶת־עֵצָיו וְאֵת כָּל־עֲפַר הַבָּיִת וְהֹוצִיא אֶל־מִחוּץ לָעִיר אֶל־מָקֹום טָמֵא׃ Translit,
VENATATS 'ET-HABAYIT 'ET-'AVANAV VE'ET-'ETSAV VE'ET KOL-'AFAR HABAYIT VEHOTSI 'EL-MIKHUTS LA'IR 'EL-MAQOM TAME 14:46 LAI TB,
Dan orang yang masuk ke dalam rumah itu selama rumah itu ditutup, menjadi najis sampai matahari terbenam.KJV,
Moreover he that goeth into the house all the while that it is shut up shall be unclean until the even. Hebrew,
וְהַבָּא אֶל־הַבַּיִת כָּל־יְמֵי הִסְגִּיר אֹתֹו יִטְמָא עַד־הָעָרֶב׃Translit,
VEHABA 'EL-HABAYIT KOL-YEMEY HISGIR 'OTO YITMA 'AD-HA'AREV
-----
Perintah ke-567:
PAKAIAN ORANG KUSTA MENAJISKAN
* Imamat 13:47-49 (terlalu panjang jika dikutip)
-----
Perintah ke-566:
ORANG
KUSTA HARUS DIKENALI DENGAN TANDA-TANDA SEBAGAIMANA DIATUR DAN SEMUA
ORANG KUSTA HARUS MENYATAKAN DENGAN BERTERIAK BAHWA MEREKA NAJIS
LAI TB,
KJV,
Hebrew,
Translit,
* Imamat 13:45,
"Orang
yang sakit kusta harus berpakaian yang cabik-cabik, rambutnya terurai
dan lagi ia harus menutupi mukanya sambil berseru-seru: Najis! Najis!" –
"VEHATSÂRUA' 'ASYER-BO HANEGA' BEGÂDÂV YIHYU FERUMÏM VERO'SYO YIHYEH FÂRUA' VE'AL-SÂFÂM YA'TEH VETÂMÊ' TÂMÊ' YIQRÂ'"
-----
Perintah ke-565:
ORANG KUSTA ITU NAJIS DAN MENCEMARKAN
* Imamat 13:2-46 (terlalu panjang jika dikutip)
____________
Perintah ke-564:
WANITA YANG BERSALIN, NAJIS
* Imamat 12:2-5 (terlalu panjang jika dikutip)
____________
Perintah ke-563:
YANG MENYENTUH BANGKAI BINATANG, NAJIS
* Imamat 11:39,
"Apabila mati salah seekor binatang yang menjadi
makanan bagimu, maka siapa yang kena kepada bangkainya menjadi najis
sampai matahari terbenam." –
"VEKHÏ YÂMUT MIN-HABEHÊMÂH 'ASYER-HÏ' LÂKHEM LE'ÂKHLÂH HANOGÊA' BENIVLÂTÂH YITMÂ' 'AD-HÂ'ÂREV"
__________
Perintah ke-562:
MAKANAN YANG KENA BARANG NAJIS, MENJADI NAJIS
* Imamat 11:34,
"Dalam hal itu segala makanan yang boleh dimakan,
kalau kena air dari belanga itu, menjadi najis, dan segala minuman yang
boleh diminum dalam belanga seperti itu, menjadi najis." –
"MIKOL-HÂ'OKHEL 'ASYER YÊ'ÂKHÊL 'ASYER YÂVO' 'ÂLÂV MAYIM YITMÂ' VEKHOL-MASYQEH 'ASYER YISYÂTEH BEKHOL-KELÏ YITMÂ'"
__________
Perintah ke-561:
DELAPAN JENIS BINATANG MERAYAP NAJIS JIKA DISENTUH
Imamat 11:29-30 (terlalu panjang jika dikutip)
_________
TENTANG KORBAN DAN PERSEMBAHAN
Perintah ke-560:
MEMBACA BAGIAN TENTANG PERSEMBAHAN BUAH SULUNG
* Ulangan 26:5-10 (terlalu panjang jika dikutip)
-----
Perintah ke-559:
TIDAK MEMBAWA PERSEMBAHAN DARI UPAH SUNDAL ('etnan zonâh') ATAU UANG SEMBURIT ('mekhir kelev' harfiah "harga seekor anjing")
* Ulangan 23:19,
"Janganlah
kaubawa upah sundal atau uang semburit ke dalam rumah TUHAN, Allahmu,
untuk menepati salah satu nazar, sebab keduanya itu adalah kekejian bagi
TUHAN, Allahmu." –
"LO'-TÂVÏ' 'ETNAN ZONÂH UMEKHÏR KELEV BÊYT YEHOVÂH 'ELOHEYKHA LEKHOL-NEDER KÏ TO'AVAT YEHOVÂH 'ELOHEYKHA GAM-SYENÊYHEM"
-----
Perintah ke-558:
TIDAK MEMPERSEMBAHKAN KORBAN YANG CACAT
* Ulangan 17:1,
"Janganlah
engkau mempersembahkan bagi TUHAN, Allahmu, lembu atau domba, yang ada
cacatnya, atau sesuatu yang buruk; sebab yang demikian adalah kekejian
bagi TUHAN, Allahmu." –
"LO'-TIZBAKH LAYEHOVÂH 'ELOHEYKHA SYOR VÂSEH 'ASYER YIHYEH VOMUM KOL DÂVÂR RÂ' KÏ TO'AVAT YEHOVÂH 'ELOHEYKHA HU'"
-----
Perintah ke-557:
TIDAK MENINGGALKAN BAGIAN DARI PERSEMBAHAN HARI RAYA YANG DIBAWA PADA TANGGAL 14 NISAN PADA HARI KETIGA
* Ulangan 16:4,
"Janganlah
terdapat padamu ragi di seluruh daerahmu, tujuh hari lamanya; dan dari
daging hewan yang kausembelih pada waktu petang pada hari pertama,
janganlah ada yang bermalam sampai pagi." -
"VELO'-YÊRÂ'EH LEKHA SE'OR BEKHOL-GEVULKHA SYIV'AT YÂMÏM VELO'-YÂLÏN MIN-HABÂSÂR 'ASYER TIZBAKH BÂ'EREV BAYOM HÂRI'SYON LABOQER"
-----
Perintah ke-556:
TIDAK MENGGUNTING BULU HEWAN KORBAN
* Ulangan 15:19,
"Segala
anak sulung jantan yang lahir di antara lembu sapimu dan kambing
dombamu, haruslah kaukuduskan bagi TUHAN, Allahmu; janganlah engkau
memakai anak sulung lembumu, dan janganlah engkau menggunting bulu anak
sulung dombamu." –
"KOL-HABEKHOR 'ASYER YIVÂLÊD BIVQÂRKHA
UVETSO'NKHA HAZÂKHÂR TAQDÏSY LAYEHOVÂH 'ELOHEYKHA LO' TA'AVOD BIVKHOR
SYOREKHA VELO' TÂGOZ BEKHOR TSO'NEKHA"
-----
Perintah ke-555:
TIDAK MENGGUNAKAN HEWAN KORBAN
* Ulangan 15:19, idem
-----
Perintah ke-554:
TIDAK MEMAKAN HEWAN SELAIN DARI YANG DITENTUKAN UNTUK KORBAN
* Ulangan 14:3,
"Janganlah engkau memakan sesuatu yang merupakan kekejian." –
"LO' TO'KHAL KOL-TO'ÊVÂH"
-----
Perintah ke-553:
TIDAK MEMBAWA KORBAN DARI LUAR TANAH ISRAEL
* Ulangan 12:26,
"Tetapi persembahan kudusmu yang ada padamu dan korban nazarmu haruslah kaubawa ke tempat yang akan dipilih TUHAN;" -
"RAQ QÂDÂSYEYKHA 'ASYER-YIHYU LEKHA UNEDÂREYKHA TISÂ' UVÂ'TÂ 'EL-HAMÂQOM 'ASYER-YIVKHAR YEHOVÂH"
-----
Perintah ke-552:
PARA IMAM TIDAK BOLEH MEMAKAN KORBAN BUAH SULUNG SEBELUM DIBAWA KE PEKARANGAN KEMAH PERTEMUAN
* Ulangan 12:17,
"Di
dalam tempatmu tidak boleh kaumakan persembahan persepuluhan dari
gandummu, dari anggurmu dan minyakmu, ataupun dari anak-anak sulung
lembu sapimu dan kambing dombamu, ataupun sesuatu dari korban yang akan
kaunazarkan, ataupun dari korban sukarelamu, ataupun persembahan
khususmu." –
"LO'-TUKHAL LE'EKHOL BISY'ÂREYKHA MA'SAR DEGÂNKHA
VETÏROSYEKHA VEYITSYÂREKHA UVEKHOROT BEQÂRKHA
VETSO'NEKHAVEKHOL-NEDÂREYKHA 'ASYER TIDOR VENIDVOTEYKHA UTERUMAT
YÂDEKHA"
-----
Perintah ke-551:
TIDAK MEMAKAN DAGING KORBAN SEBELUM DARAHNYA DICURAHKAN
* Ulangan 12:16,
"hanya
darahnya janganlah kaumakan, tetapi harus kaucurahkan ke bumi seperti
air." - "RAQ HADÂM LO' TO'KHÊLU 'AL-HÂ'ÂRETS TISYPEKHENU KAMÂYIM"
-----
Perintah ke-550:
PARA IMAM TIDAK BOLEH MEMAKAN KORBAN PENEBUSAN DOSA DI LUAR PEKARANGAN KEMAH PERTEMUAN
* Ulangan 12:17,
sudah dikutip di atas
-----
Perintah ke-549:
TIDAK BOLEH MEMAKAN DAGING KORBAN BAKARAN
* Ulangan 12:17, sudah dikutip di atas
-----
Perintah ke-548:
TIDAK BOLEH MEMAKAN DAGING HARAM DI LUAR YERUSALEM
* Ulangan 12:17, sudah dikutip di atas
-----
Perintah ke-547:
MENEBUS HEWAN YANG DIPISAHKAN UNTUK KORBAN YANG TIDAK BERCACAT, KEMUDIAN HEWAN ITU BOLEH DIMAKAN OLEH SIAPA SAJA
* Ulangan 12:15,
"Tetapi
engkau boleh menyembelih dan memakan daging sesuka hatimu, sesuai
dengan berkat TUHAN, Allahmu, yang diberikan-Nya kepadamu di segala
tempatmu. Orang najis ataupun orang tahir boleh memakannya, seperti juga
daging kijang atau daging rusa;" –
"RAQ BEKHOL-'AVAT NAFSYEKHA
TIZBAKH VE'ÂKHALTÂ VÂSÂR KEVIRKAT YEHOVÂH 'ELOHEYKHA 'ASYER NÂTAN-LEKHA
BEKHOL-SYE'ÂREYKHA HATÂMÊ' VEHATÂHOR YO'KHLENU KATSEVÏ VEKHÂ'AYÂL"
-----
Perintah ke-546:
MEMPERSEMBAHKAN KORBAN BAKARAN DI TEMPAT KUDUS
* Ulangan 12:14,
"tetapi
di tempat yang akan dipilih TUHAN di daerah salah satu sukumu, di
sanalah harus kaupersembahkan korban bakaranmu, dan di sanalah harus
kaulakukan segala yang kuperintahkan kepadamu." -
"KÏ 'IM-BAMÂQOM
'ASYER-YIVKHAR YEHOVÂH BE'AKHAD SYEVÂTEYKHA SYÂM TA'ALEH 'OLOTEYKHA
VESYÂM TA'ASEH KOL 'ASYER 'ÂNOKHÏ METSAVEKHÂ"
-----
Perintah ke-545:
TIDAK MEMPERSEMBAHKAN KORBAN DI LUAR TEMPAT KUDUS
* Ulangan 12:13,
"Hati-hatilah, supaya jangan engkau mempersembahkan korban-korban bakaranmu di sembarang tempat yang kaulihat;" –
"HISYÂMER LEKHA PEN-TA'ALEH 'OLOTEYKHA BEKHOL-MÂQOM 'ASYER TIR'EH"
-----
Perintah ke-544:
MEMBAWA SELURUH PERSEMBAHAN BAIK KORBAN NAZAR MAUPUN KORBAN SUKARELA PADA HARI PERTAMA DARI HARI RAYA
* Ulangan 12:5-6 (terlalu panjang jika dikutip)
-----
Perintah ke-543:
MEMPERSEMBAHKAN PERSEMBAHAN TAMBAHAN PADA HARI RAYA
PERKUMPULAN (SYEMINI ATSERET)
* Bilangan 29:35-38 (terlalu panjang jika dikutip)
-----
Perintah ke-542:
MEMPERSEMBAHAN PERSEMBAHAN TAMBAHAN PADA HARI RAYA PENTAKOSTA (SUKKOT)
* Bilangan 29:12-34 (terlalu panjang jika dikutip)
-----
Perintah ke-541:
MEMPERSEMBAHKAN PERSEMBAHAN TAMBAHAN PADA HARI RAYA PENDAMAIAN (YOM KIPUR)
* Bilangan 29:7-8 (terlalu panjang jika dikutip)
-----
Perintah ke-540:
MEMPERSEMBAHKAN PERSEMBAHAN TAMBAHAN PADA HARI RAYA PENIUPAN SERUNAI (ROSY HASYANAH)
* Bilangan 29:1-6 (terlalu panjang jika dikutip)
-----
Perintah ke-539:
MEMPERSEMBAHKAN PERSEMBAHAN TAMBAHAN PADA HARI RAYA
PENTAKOSTA (SYAVU'OT)
* Bilangan 28:26-27 (terlalu panjang jika dikutip)
-----
Perintah ke-538:
MEMPERSEMBAHKAN PERSEMBAHAN TAMBAHAN PADA BULAN BARU
* Bilangan 28:11,
"Pada
bulan barumu haruslah kamu mempersembahkan sebagai korban bakaran
kepada TUHAN: dua ekor lembu jantan muda, seekor domba jantan, tujuh
ekor domba berumur setahun yang tidak bercela," -
"UVERÂ'SYÊY KHÂDSYÊYKHEM TAQRIVU 'OLÂH LAYEHOVÂH PÂRÏM BENÊY-VÂQÂR SYENAYIM VE'AYIL 'EKHÂD KEVÂSÏM BENÊY-SYÂNÂH SYIV'ÂH TEMÏMIM"
-----
Perintah ke-537:
MEMPERSEMBAHKAN DUA EKOR DOMBA PADA HARI SABAT
* Bilangan 29:9,
"Pada
hari Sabat: dua ekor domba berumur setahun yang tidak bercela, dan dua
persepuluh efa tepung yang terbaik sebagai korban sajian, diolah dengan
minyak, serta dengan korban curahannya." -
"UVEYOM HASYABÂT SYENÊY-KHEVÂSÏM BENÊY-SYÂNÂH TEMÏMIM USYENÊY 'ESRONÏM SOLET MINKHÂH BELULÂH VASYEMEN VENISKO"
-----
Perintah ke-536:
MEMPERSEMBAHKAN DUA EKOR DOMBA SETIAP HARI
* Bilangan 28:3,
"Katakanlah
kepada mereka: Inilah korban api-apian yang harus kamu persembahkan
kepada TUHAN: dua ekor domba berumur setahun yang tidak bercela setiap
hari sebagai korban bakaran yang tetap;" –
"VE'ÂMARTÂ LÂHEM ZEH HÂ'ISYEH 'ASYER TAQRIVU LAYEHOVÂH KEVÂSÏM BENÊY-SYÂNÂH TEMÏMIM SYENAYIM LAYOM 'OLÂH TÂMÏD"
-----
Perintah ke-535:
TIDAK MEMBUBUHI KEMENYAN PADA KORBAN SAJIAN DARI SEORANG WANITA YANG BERZINAH
* Bilangan 5:15,
"maka
haruslah orang itu membawa isterinya kepada imam. Dan orang itu harus
membawa persembahan karena perempuan itu sebanyak sepersepuluh efa
tepung jelai, yang ke atasnya tidak dituangkannya minxak dan yang tidak
dibubuhinya kemenyan, karena korban itu ialah korban sajian cemburuan,
suatu korban peringatan yang
mengingatkan kepada kedurjanaan." –
"VEHÊVÏ' HÂ'ÏSY 'ET-'ISYTO
'EL-HAKOHÊN
VEHÊVÏ' 'ET-QORBÂNÂH 'ÂLEYHÂ 'ASÏRIT HÂ'ÊYFÂH QEMAKH SE'ORÏM LO'-YITSOQ
'ÂLÂV SYEMEN VELO'-YITÊN 'ÂLÂV LEVONÂH KÏ-MINKHAT QENÂ'OT HU' MINKHAT
ZIKÂRON MAZKERET 'ÂVON"
-----
Perintah ke-534:
TIDAK MENUANGKAN MINYAK PADA KORBAN SAJIAN DARI SEORANG WANITA YANG BERZINAH
* Bilangan 5:15, idem
-----
Perintah ke-533:
MENGAKUI DOSA YANG TELAH DILAKUKAN KETIKA MEMPERSEMBAHKAN KORBAN
* Bilangan 5:6-7 (terlalu panjang jika dikutip)
-----
Perintah ke-532:
TIDAK MENEBUS LADANG YANG DIKHUSUSKAN BAGI TUHAN
* Imamat 27:28,
"Akan
tetapi segala yang sudah dikhususkan oleh seseorang bagi TUHAN dari
segala miliknya, baik manusia atau hewan, maupun ladang miliknya, tidak
boleh dijual dan tidak boleh ditebus, karena segala yang dikhususkan
adalah maha kudus bagi TUHAN." -
"'AKH-KÂL-KHÊREM 'ASYER YAKHARIM
'ÏSY LAYEHOVÂH MIKOL-'ASYER-LO MÊ'ÂDÂM UVEHÊMÂH UMISEDÊH 'AKHUZÂTO
LO'YIMÂKHÊR VELO' YIGÂ'ÊL KOL-KHÊREM QODESY-QÂDÂSYÏM HU' LAYEHOVÂH"
-----
Perintah ke-531:
TIDAK MENJUAL LADANG YANG DIKHUSUSKAN BAGI TUHAN
* Imamat 27:28, idem
-----
Perintah ke-530:
MEMUTUSKAN UNTUK MENYERAHKAN MILIK YANG DIKUDUSKAN BAGI TUHAN DAN YANG MENJADI MILIK PARA IMAM
* Imamat 27:28, idem
-----
Perintah ke-529:
TIDAK BOLEH MENGGANTI HEWAN KORBAN DENGAN JENIS LAIN
* Imamat 27:26,
"Akan
tetapi anak sulung, yang sebagai anak sulung menjadi hak TUHAN dari
antara hewan, tidak boleh dikuduskan oleh siapapun, baik seekor lembu
maupun seekor kambing atau domba, itu milik TUHAN." –
"'AKH-BEKHOR 'ASYER-YEVUKAR LAYEHOVÂH BIVHÊMÂH LO'-YAQDÏSY 'ÏSY 'OTO 'IM-SYOR 'IM-SEH LAYEHOVÂH HU'"
-----
Perintah ke-528:
SESEORANG YANG MEMPERSEMBAHKAN SEBAGIAN LADANGNYA
KEPADA TUHAN HARUS MEMBAYAR SESUAI DENGAN NILAI YANG DIBERIKAN
* Imamat 27:16-24 (terlalu panjang jika dikutip)
-----
Perintah ke-527:
SESEORANG YANG BERNAZAR DENGAN NILAI RUMAHNYA HARUS MEMBAYAR SESUAI DENGAN YANG DITENTUKAN OLEH IMAM
* Imamat 27:11-13 (terlalu panjang jika dikutip)
-----
Perintah ke-526:
SESEORANG YANG BERNAZAR DENGAN NILAI UANG DARI SEEKOR HEWAN YANG HARAM, HARUS MEMBAYAR NILAINYA
* Imamat 27:11-13 (terlalu panjang jika dikutip)
-----
Perintah ke-525:
TIDAK BOLEH MENGGANTI HEWAN KORBAN
* Imamat 27:10,
"Janganlah
ia menggantinya dan janganlah ia menukarnya, yang baik dengan yang
buruk atau yang buruk dengan yang baik. Tetapi jikalau ia menukar juga
seekor hewan dengan seekor hewan lain, maka baik hewan itu maupun
tukarnya haruslah kudus." –
"LO' YAKHALÏFENU VELO'-YÂMÏR 'OTO TOV BERÂ' 'O-RA' BETOV VE'IM-HÂMÊR YÂMÏR BEHÊMÂH BIVHÊMÂH VEHÂYÂH-HU' UTEMURÂTO YIHYEH-QODESY"
-----
Perintah ke-524:
JIKA HEWAN KORBAN DITUKAR DENGAN YANG LAIN, KEDUA-DUANYA MENJADI KUDUS
* Imamat 27:10, idem
-----
Perintah ke-523:
SESEORANG YANG BERNAZAR DENGAN NILAI UANG DARI ORANG
LAIN HARUS MEMBAYAR JUMLAH YANG TELAH DITENTUKAN
* Imamat 27:2-8 (terlalu panjang jika dikutip)
-----
Perintah ke-522:
MEMPERSEMBAHKAN KORBAN TAMBAHAN PADA HARI PASKAH
* Imamat 23:36,
"Tujuh
hari lamanya kamu harus mempersembahkan korban api-apian kepada TUHAN,
dan pada hari yang kedelapan kamu harus mengadakan pertemuan kudus dan
mempersembahkan korban api-apian kepada TUHAN. Itulah hari raya
perkumpulan, janganlah kamu melakukan sesuatu pekerjaan berat." –
"SYIV'AT
YÂMÏM TAQRÏVU 'ISYEH LAYEHOVÂH BAYOM HASYEMÏNÏ MIQRÂ'-QODESY YIHYEH
LÂKHEM VEHIQRAVTEM 'ISYEH LAYEHOVÂH 'ATSERET HIV' KOL-MELE'KHET 'AVODÂH
LO' TA'ASU"
-----
Perintah ke-521:
MEMBAWA ROTI SYAVU'OT (HARI RAYA PENTAKOSTA, HARI RAYA TUJUH MINGGU) BERSAMA-SAMA DENGAN KORBAN DAN MEMPERSEMBAHKANNYA
* Imamat 23:17-20 (terlalu panjang jika dikutip)
-----
Perintah ke-520:
TIDAK MAKAN GANDUM BARU PADA HARI RAYA HULU HASIL
* Imamat 23:14,
"Sampai
pada hari itu juga janganlah kamu makan roti, atau bertih gandum atau
gandum baru, sampai kamu telah membawa persembahan Allahmu; itulah suatu
ketetapan untuk selama-lamanya bagi kamu turun-temurun di segala tempat
kediamanmu." - "VELEKHEM VEQÂLÏ VEKHARMEL LO' TO'KHLU 'AD-'ETSEM HAYOM
HAZEH 'AD HAVÏ'AKHEM 'ET-QORBAN 'ELOHÊYKHEM KHUQAT 'OLÂM LEDOROTÊYKHEM
BEKHOL MOSYEVOTÊYKHEM"
-----
Perintah ke-519:
TIDAK MAKAN BERTIH GANDUM PADA HARI RAYA HULU HASIL
* Imamat 23:14, idem
-----
Perintah ke-518:
TIDAK MAKAN ROTI PADA HARI RAYA HULU HASIL
* Imamat 23:14, idem
-----
Perintah ke-517:
MEMPERSEMBAHKAN KORBAN SAJIAN DARI BERKAS PERTAMA KEESOKAN HARI SESUDAH HARI PERTAMA PASKAH BERIKUT SEEKOR DOMBA
* Imamat 23:10,
"Berbicaralah
kepada orang Israel dan katakan kepada mereka: Apabila kamu sampai ke
negeri yang akan Kuberikan kepadamu, dan kamu menuai hasilnya, maka kamu
harus membawa seberkas hasil pertama dari penuaianmu kepada imam," –
"DABÊR
'EL-BENÊY YISRÂ'ÊL VE'ÂMARTÂ 'ALÊHEM KÏ-TÂVO'U 'EL-HÂ'ÂRETS 'ASYER 'ANÏ
NOTÊN LÂKHEM UQETSARTEM 'ET-QETSÏRÂH VAHAVÊ'TEM 'ET-'OMER RÊ'SYÏT
QETSÏRKHEM 'EL-HAKOHÊN"
-----
Perintah ke-516:
TIDAK MENYISAKAN DAGING KORBAN SYUKURAN HINGGA PAGI HARI
* Imamat 22:30,
"Pada hari itu juga korban itu harus dimakan; janganlah kamu tinggalkan apa-apa dari padanya sampai pagi; Akulah TUHAN." -
"BAYOM HAHU' YÊ'ÂKHÊL LO'-TOTÏRU MIMENU 'AD-BOQER 'ANÏ YEHOVÂH"
-----
Perintah ke-515:
HEWAN KORBAN HANYA BOLEH DIPERSEMBAHKAN JIKA BERUMUR DELAPAN HARI
* Imamat 22:27,
"Apabila
seekor anak lembu atau anak domba atau anak kambing dilahirkan, maka
haruslah itu tinggal tujuh hari lamanya dengan induknya, tetapi sejak
hari kedelapan dan seterusnya TUHAN berkenan akan binatang itu kalau
dipersembahkan berupa korban api-apian bagi-Nya." –
"SYOR 'O-KHESEV
'O-'ÊZ KÏ YIVÂLÊD VEHYÂH SYIV'AT YÂMÏM TAKHAT 'IMO UMÏYOM HASYEMÏNÏ
VÂHÂL'ÂH YÊRÂTSEH LEQORBAN 'ISYEH LAYEHOVÂH"
-----
Perintah ke-514:
TIDAK MEMPERSEMBAHKAN HEWAN YANG CACAT DARI BANGSA NON-ISRAEL
* Imamat 22:25,
"Juga
dari tangan orang asing janganlah kamu persembahkan sesuatu dari
semuanya itu sebagai santapan Allahmu, karena semuanya itu telah rusak
dan bercacat badannya; TUHAN tidak akan berkenan akan kamu karena
persembahan-persembahan itu." –
"UMÏYAD BEN-NÊKHÂR LO' TAQRÏVU 'ET-LEKHEM 'ELOHÊYKHEM MIKOL-'ÊLEH KÏ MOSYKHÂTÂM BÂHEM MUM BÂM LO' YÊRÂTSU LÂKHEM"
-----
Perintah ke-513:
TIDAK MEMERCIKKAN DARAH HEWAN YANG CACAT DI ATAS MEZBAH
* Imamat 22:24,
"Tetapi
binatang yang buah pelirnya terjepit, ditumbuk, direnggut atau dikerat,
janganlah kamu persembahkan kepada TUHAN; janganlah kamu berbuat
demikian di negerimu." –
"UMÂ'UKH VEKHÂTUT VENÂTUQ VEKHÂRUT LO' TAQRÏVU LAYEHOVÂH UVE'ARTSEKHEM LO' TA'ASU"
-----
Perintah ke-512:
TIDAK MEMBAKAR BAGIAN TUBUH HEWAN DI ATAS MEZBAH
* Imamat 22:22,
"Binatang
yang buta atau yang patah tulang, yang luka atau yang berbisul, yang
berkedal atau yang berkurap, semuanya itu janganlah kamu persembahkan
kepada TUHAN dan binatang yang demikian janganlah kamu taruh sebagai
korban api-apian bagi TUHAN ke atas mezbah." –
"'AVERET 'O SYÂVUR
'O-KHÂRUTS 'O-YABELET 'O GÂRÂV 'O YALEFET LO'-TAQRÏVU 'ÊLEH LAYEHOVÂH
VE'ISYEH LO'-TITENU MÊHEM 'AL-HAMIZBÊAKH LAYEHOVÂH"
-----
Perintah ke-511:
TIDAK MENYEMBELIH HEWAN YANG CACAT SEBAGAI KORBAN
* Imamat 22:22, sudah dikutip sebelumnya.
------
Perintah ke-510:
TIDAK MENARUH CACAT PADA HEWAN KORBAN
* Imamat 22:21,
"Juga
apabila seseorang mempersembahkan kepada TUHAN korban keselamatan
sebagai pembayar nazar khusus atau sebagai korban sukarela dari lembu
atau kambing domba, maka korban itu haruslah yang tidak bercela, supaya
TUHAN berkenan akan dia, janganlah badannya bercacat sedikitpun." –
"VE'ÏSY
KÏ-YAQRÏV ZEVAKH-SYELÂMÏM LAYEHOVÂH LEFALÊ'-NEDER 'O LINDÂVÂH BABÂQÂR
'O VATSO'N TÂMÏM YIHYEH LERÂTSON KOL-MUM LO' YIHYEH-BO"
-----
Perintah ke-509:
SETIAP HEWAN YANG DIPERSEMBAHKAN HARUSLAH TIDAK BERCELA
* Imamat 22:21, idem
-----
Perintah ke-508:
TIDAK MENGUDUSKAN HEWAN YANG BERCACAT SEBAGAI KORBAN DI ATAS MESBAH
* Imamat 22:20,
"Segala yang bercacat badannya janganlah kamu persembahkan, karena dengan itu TUHAN tidak berkenan akan kamu." –
"KOL 'ASYER-BOMUM LO' TAQRÏVU KÏ-LO' LERÂTSON YIHYEH LÂKHEM"
-----
Perintah ke-507:
TIDAK MEMAKAN DAGING KORBAN YANG SUDAH DITINGGALKAN SESUDAH WAKTU YANG DITENTUKAN
* Imamat 19:8,
"Siapa
yang memakannya, akan menanggung kesalahannya sendiri, karena ia telah
melanggar kekudusan persembahan kudus yang kepada TUHAN. Nyawa orang itu
haruslah dilenyapkan dari antara orang-orang sebangsanya." –
"VE'OKHELÂV 'AVONO YISÂ' KÏ-'ET-QODESY YEHOVÂH KHILÊL VENIKHRETÂH HANEFESY HAHIV' MÊ'AMEYHÂ"
-----
Perintah ke-506:
TIDAK MENYEMBELIH HEWAN KORBAN DI LUAR KEMAH PERTEMUAN
* Imamat 17:3-4, terlalu panjang jika dikutip
-----
Perintah ke-505:
PADA
HARI RAYA PENDAMAIAN (YOM KIPUR) MEMELIHARA PELAYANAN PADA HARI ITU
SEPERTI KORBAN, PENGAKUAN DOSA, MELEPASKAN KAMBING JANTAN KE PADANG
GURUN, DAN LAIN-LAIN.
* Imamat 16:3-34, terlalu panjang jika dikutip
-----
Perintah ke-504:
WANITA YANG MENGELUARKAN LELEHAN HARUS MEMPERSEMBAHKAN KORBAN SESUDAH IA TAHIR.
* Imamat 15:28-30, terlalu panjang jika dikutip
-----
Perintah ke-503:
LAKI-LAKI YANG TERTUMPAH MANINYA HARUS MEMPERSEMBAHKAN KORBAN SESUDAH IA TAHIR.
* Imamat 15:13-15, terlalu panjang jika dikutip
-----
Perintah ke-502:
ORANG KUSTA HARUS MEMBAWA KORBAN SESUDAH IA DITAHIRKAN.
* Imamat 14:10,
"Pada
hari yang kedelapan ia harus mengambil dua ekor domba jantan yang tidak
bercela dan seekor domba betina berumur setahun yang tidak bercela dan
tiga persepuluh efa tepung yang terbaik diolah dengan minyak sebagai
korban sajian, serta satu log minyak."
- "UVAYOM HASYEMÏNÏ YIQAKH
SYENÊY-KHEVÂSÏM TEMÏMÏM VEKHAVSÂH 'AKHAT BAT-SYENÂTÂH TEMÏMÂH USYELOSYÂH
'ESRONÏM SOLET MINKHÂH BELULÂH VASYEMEN VELOG 'EKHÂD SYÂMEN"
-----
Perintah ke-501:
SEORANG WANITA SESUDAH KELAHIRAN ANAKNYA HARUS MEMBAWA PERSEMBAHAN SESUDAH IA TAHIR.
* Imamat 12:6,
"Bila
sudah genap hari-hari pentahirannya, maka untuk anak laki-laki atau
anak perempuan haruslah dibawanya seekor domba berumur setahun sebagai
korban bakaran dan seekor anak burung merpati atau burung tekukur
sebagai korban penghapus dosa ke pintu Kemah Pertemuan, dengan
menyerahkannya kepada imam." –
"UVIMLO'T YEMÊY TOHORÂH LEVÊN 'O
LEVAT TÂVÏ' KEVES BEN-SYENÂTO LE'OLÂH UVEN-YONÂH 'O-TOR LEKHATÂ'T
'EL-PETAKH 'OHEL-MO'ÊD 'EL-HAKOHÊN"
-----
Perintah ke-500:
PUTRI SEORANG IMAM YANG MENAJISKAN DIRINYA TIDAK BOLEH
MAKAN BARANG KUDUS, BAIK PERSEMBAHAN UNJUKAN MAUPUN DADA DAN PAHA PERSEMBAHAN PENDAMAIAN.
* Imamat 10:14,
"Dada
persembahan unjukan dan paha persembahan khusus itu haruslah kamu makan
di suatu tempat yang tahir, engkau ini serta anak-anakmu laki-laki dan
perempuan, karena semuanya diberikan sebagai ketetapan bagimu dan
anak-anakmu dari segala korban keselamatan orang Israel." –
"VE'ÊT
KHAZÊH HATENUFÂH VE'ÊT SYOQ HATERUMÂH TO'KHLU BEMÂQOM TÂHOR 'ATÂH
UVÂNEYKHA UVENOTEYKHA 'ITÂKH KÏ-KHÂQKHA VEKHÂQ-BÂNEYKHA NITENU MIZIVKHÊY
SYALMÊY BENÊY YISRÂ'ÊL"
* Imamat 22:12,
"Apabila anak
perempuan imam bersuamikan orang awam, janganlah ia makan persembahan
khusus dari persembahan-persembahan kudus." -
"UVAT-KOHÊN KÏ TIHYEH LE'ÏSY ZÂR HIV' BITRUMAT HAQNDÂSYÏM LO'
TO'KHÊL"
-----
Perintah ke-499:
SESEORANG YANG NAJIS TIDAK BOLEH MAKAN MAKANAN YANG KUDUS
* Imamat 7:20,
"Tetapi
seseorang yang memakan daging dari korban keselamatan yang untuk TUHAN,
sedang ia dalam keadaan najis, haruslah nyawa orang itu dilenyapkan
dari antara bangsanya." –
"VEHANEFESY 'ASYER-TO'KHAL BÂSÂR MIZEVAKH HASYELÂMÏM 'ASYER LAYEHOVÂH VETUM'ÂTO 'ÂLÂV VENIKHRETÂH HANEFESY HAHIV' MÊ'AMEYHÂ"
-----
Perintah ke-498:
MEMBAKAR DAGING PERSEMBAHAN YANG MENJADI NAJIS
* Imamat 7:19,
"Bila
daging itu kena kepada sesuatu yang najis, janganlah dimakan, tetapi
haruslah dibakar habis dengan api. Tiap-tiap orang yang tahir boleh
memakan dari daging korban itu." –
"VEHABÂSÂR 'ASYER-YIGA' BEKHOL-TÂMÊ' LO' YÊ'ÂKHÊL BÂ'ÊSY YISÂRÊF VEHABÂSÂR KOL-TÂHOR YO'KHAL BÂSÂR"
-----
Perintah ke-497:
TIDAK BOLEH MAKAN MAKANAN KUDUS YANG SUDAH MENJADI NAJIS
* Imamat 7:19, idem
-----
Perintah ke-496:
TIDAK MEMAKAN KORBAN MELEWATI WAKTU YANG TELAH DITETAPKAN
* Imamat 7:18,
"Karena
jikalau pada hari yang ketiga masih dimakan dari daging korban
keselamatan itu, maka TUHAN tidak berkenan akan orang yang
mempersembahkannya dan korban itu dianggap batal baginya, bahkan menjadi
sesuatu yang jijik, dan orang yang memakannya harus menanggung
kesalahannya sendiri." –
"VE'IM HÊ'ÂKHOL YÊ'ÂKHÊL MIBESAR-ZEVAKH
SYELÂMÂV BAYOM HASYELÏSYÏ LO' YÊRÂTSEH HAMAQRÏV 'OTO LO' YÊKHÂSYÊV LO
PIGUL YIHYEH VEHANEFESY HÂ'OKHELET MIMENU 'AVONÂH TISÂ'"
-----
Perintah ke-495:
MEMBAKAR HABIS SISA DAGING KORBAN SEMBELIHAN
* Imamat 7:17,
"Tetapi apa yang masih tinggal dari daging korban sembelihan itu sampai hari yang ketiga, haruslah dibakar habis dengan api." –
"VEHANOTÂR MIBESAR HAZÂVAKH BAYOM HASYELÏSYÏ BÂ'ÊSY YISÂRÊF"
-----
Perintah ke-494:
MEMELIHARA PROSEDUR KORBAN KESELAMATAN
* Imamat 7:11,
"Inilah hukum tentang korban keselamatan, yang harus dipersembahkan orang kepada TUHAN." –
"VEZO'T TORAT ZEVAKH HASYELÂMÏM 'ASYER YAQRÏV LAYEHOVÂH"
-----
Perintah ke-493:
MEMELIHARA PROSEDUR KORBAN PENEBUS SALAH
* Imamat 7:1,
""Inilah hukum tentang korban penebus salah. Korban itu ialah persembahan maha kudus." –
"VEZO'T TORAT HÂ'ÂSYÂM QODESY QÂDÂSYÏM HU'"
-----
Perintah ke-492:
TIDAK BOLEH MAKAN DAGING KORBAN PENEBUS DOSA, YANG DARI DARAHNYA DIBAWA KE DALAM TEMPAT KUDUS DAN YANG DIPERCIKKAN KEPADA TIRAI.
* Imamat 6:30,
"Tetapi
setiap korban penghapus dosa, yang dari darahnya dibawa sebagian ke
dalam Kemah Pertemuan untuk mengadakan pendamaian di dalam tempat kudus,
janganlah dimakan, melainkan dibakar habis dengan api." –
"VEKHOL-KHATÂ'T 'ASYER YUVÂ' MIDÂMÂH 'EL-'OHEL MO'ÊD LEKHAPÊR BAQODESY LO' TÊ'ÂKHÊL BÂ'ÊSY TISÂRÊF"
-----
Perintah ke-491:
MEMELIHARA PROSEDUR KORBAN PENEBUS DOSA
* Imamat 6:25,
"Katakanlah
kepada Harun dan anak-anaknya: Inilah hokum tentang korban penghapus
dosa. Di tempat korban bakaran disembelih, di situlah harus disembelih
korban penghapus dosa di hadapan TUHAN. Itulah persembahan maha kudus." –
"DABÊR 'EL-'AHARON VE'EL-BÂNÂV LÊ'MOR ZO'T TORAT HAKHATÂ'T BIMQOM
'ASYER TISYÂKHÊT HÂ'OLÂH TISYÂKHÊT HAKHATÂ'T LIFNÊY YEHOVÂH QODESY
QÂDÂSYÏM HIV'"
-----
Perintah ke-490:
TIDAK MEMAKAN KORBAN SAJIAN DARI SEORANG IMAM
* Imamat 6:23,
"Tiap-tiap korban sajian dari seorang imam itu haruslah menjadi korban yang terbakar seluruhnya, janganlah dimakan." -
"VEKHOL-MINKHAT KOHÊN KÂLÏL TIHYEH LO' TÊ'ÂKHÊL"
-----
Perintah ke-489:
IMAM BESAR HARUS MEMPERSEMBAHKAN KORBAN SAJIAN SETIAP
HARI
* Imamat 6:20,
"Inilah
persembahan Harun dan anak-anaknya, yang harus dipersembahkan oleh
mereka kepada TUHAN pada hari ia diurapi: sepersepuluh efa tepung yang
terbaik sebagai korban sajian yang tetap, setengahnya pada waktu pagi
dan setengahnya pada waktu petang." –
"ZEH QORBAN 'AHARON UVÂNÂV
'ASYER-YAQRÏVU LAYEHOVÂH BEYOM HIMÂSYAKH 'OTO 'ASÏRIT HÂ'ÊFÂH SOLET
MINKHÂH TÂMÏD MAKHATSÏTÂH BABOQER UMAKHATSÏTÂH BÂ'ÂREV"
-----
Perintah ke-488:
TIDAK MEMBIARKAN KORBAN SAJIAN MENJADI BERAGI
* Imamat 6:17,
"Janganlah
itu dibakar beragi. Telah Kuberikan itu sebagai bagian mereka dari pada
segala korban api-apian-Ku; itulah bagian maha kudus, sama seperti
korban penghapus dosa dan korban penghapus salah." –
"LO' TÊ'ÂFEH KHÂMÊTS KHELQÂM NÂTATÏ 'OTÂH MÊ'ISYÂY QODESY QÂDÂSYÏM HIV' KAKHATÂ'T VEKHÂ'ÂSYÂM"
-----
Perintah ke-487:
SISA KORBAN SAJIAN HARUS DIMAKAN
* Imamat 6:16,
"Selebihnya
haruslah dimakan oleh Harun dan anak-anaknya; haruslah itu dimakan
sebagai roti yang tidak beragi di suatu tempat yang kudus, haruslah
mereka memakannya di pelataran Kemah Pertemuan." –
"VEHANOTERET MIMENÂH YO'KHLU 'AHARON UVÂNÂV MATSOT TÊ'ÂKHÊL BEMÂQOM QÂDOSY BAKHATSAR 'OHEL-MO'ÊD YO'KHLUHÂ"
-----
Perintah ke-486:
SESEORANG
HARUS MEMBAWA PERSEMBAHAN JIKA IA DALAM KERAGUAN APAKAH IA BERBUAT
DOSA, IA HARUS MEMPERSEMBAHKAN KORBAN PENEBUS DOSA. KORBAN INI DISEBUT
KORBAN PENEBUS SALAH UNTUK DOSA YANG DIRAGUKAN.
* Imamat 5:17-19, terlalu panjang jika dikutip
-----
Perintah ke-485:
TIDAK MENARUH KEMENYAN DI ATAS KORBAN PENEBUS DOSA YANG TERBUAT DARI TEPUNG.
* Imamat 5:11,
"Tetapi
jikalau ia tidak mampu menyediakan dua ekor burung tekukur atau dua
ekor anak burung merpati, maka haruslah ia membawa sebagai
persembahannya karena dosanya itu sepersepuluh efa tepung yang terbaik
menjadi korban penghapus dosa. Tidak boleh ditaruhnya minyak dan
dibubuhnya kemenyan di atasnya, karena itulah korban penghapus dosa." –
"VE'IM-LO'
TASÏG YÂDO LISYTÊY TORÏM 'O LISYNÊY VENÊY-YONÂH VEHÊVÏ' 'ET-QORBÂNO
'ASYER KHÂTÂ' 'ASÏRIT HÂ'ÊFÂH SOLET LEKHATÂ'T LO'-YÂSÏM 'ÂLEYHÂ SYEMEN
VELO'-YITÊN 'ÂLEYHÂ LEVONÂH KÏ KHATÂ'T HÏ'"
-----
Perintah ke-484:
TIDAK MENARUH MINYAK DI ATAS KORBAN PENEBUS DOSA YANG TERBUAT DARI TEPUNG.
* Imamat 5:11, idem
-----
Perintah ke-483:
TIDAK MEMISAHKAN KEPALA BURUNG YANG DIBAWA SEBAGAI KORBAN PENEBUS DOSA.
* Imamat 5:8,
"Haruslah
ia membawanya kepada imam, dan imam itu haruslah lebih dahulu
mempersembahkan burung untuk korban penghapus dosa itu. Dan haruslah ia
memulas kepalanya pada pangkal tengkuknya, tetapi tidak sampai
terpisah." –
"VEHÊVÏ' 'OTÂM 'EL-HAKOHÊN VEHIQRÏV 'ET-'ASYER LAKHATÂ'T RI'SYONÂH UMÂLAQ 'ET-RO'SYO MIMUL 'ÂRPO VELO' YAVDÏL"
-----
Perintah ke-482:
MEMPERSEMBAHKAN KORBAN DARI ANEKA RAGAM NILAINYA SESUAI DENGAN MAKSUDNYA.
* Imamat 5:7,
"Tetapi
jikalau ia tidak mampu untuk menyediakan kambing atau domba, maka
sebagai tebusan salah karena dosa yang telah diperbuatnya itu, haruslah
ia mempersembahkan kepada TUHAN dua ekor burung tekukur atau dua ekor
anak burung merpati, yang seekor menjadi korban penghapus dosa dan yang
seekor lagi menjadi korban bakaran." -
"VE'IM-LO' TAGÏ' YÂDO DÊY SEH
VEHÊVÏ' 'ET-'ASYÂMO 'ASYER KHÂTÂ' SYETÊY TORÏM 'O-SYENÊV VENÊY-YONÂH
LAYEHOVÂH 'EKHÂD LEKHATÂ'T VE'EKHÂD LE'OLÂH"
-----
Perintah ke-481:
SESEORANG HARUS MEMPERSEMBAHKAN KORBAN PENGHAPUS DOSA
JIKA IA BERDOSA MELAKUKAN PALANGGARAN.
* Imamat 4:27-28, terlalu panjang jika dikutip
-----
Perintah ke-480:
JEMAAH HARUS MEMPERSEMBAHKAN KORBAN JIKA MEREKA BERSALAH.
* Imamat 4:13,
"Jikalau
yang berbuat dosa dengan tak sengaja itu segenap umat Israel, dan
jemaah tidak menyadarinya, sehingga mereka melakukan salah satu hal yang
dilarang TUHAN, dan mereka bersalah," -
"VE'IM KOL-'ADAT YISRÂ'ÊL
YISYGU VENE'LAM DÂVÂR MÊ'ÊYNÊY HAQÂHÂL VE'ÂSU 'AKHAT MIKOL-MITSVOT
YEHOVÂH 'ASYER LO'-TÊ'ÂSEYNÂH VE'ÂSYÊMU"
-----
Perintah ke-479:
TIDAK MEMPERSEMBAHKAN PERSEMBAHAN TANPA DIBUBUHI GARAM.
* Imamat 2:13,
"Dan
tiap-tiap persembahanmu yang berupa korban sajian haruslah kaububuhi
garam, janganlah kaulalaikan garam perjanjian Allahmu dari korban
sajianmu; beserta segala persembahanmu haruslah kaupersembahkan garam." –
"VEKHOL-QORBAN MINKHÂTKHA BAMELAKH TIMLÂKH VELO' TASYBÏT MELAKH
BERÏT 'ELOHEYKHA MÊ'AL MINKHÂTEKHA 'AL KOL-QORBÂNKHA TAQRÏV MELAKH"
-----
Perintah ke-478:
SETIAP KORBAN HARUS DIBUBUHI GARAM.
* Imamat 2:13, idem
-----
Perintah ke-477:
TIDAK MEMPERSEMBAHKAN RAGI ATAU MADU.
* Imamat 2:11,
"Suatu
korban sajian yang kamu persembahkan kepada TUHAN janganlah diolah
beragi, karena dari ragi atau dari madu tidak boleh kamu membakar
sesuatupun sebagai korban api-apian bagi TUHAN." -
"KOL-HAMINKHÂH 'ASYER TAQRÏVU LAYEHOVÂH LO' TÊ'ÂSEH KHÂMÊTS KÏ KHOL-SE'OR VEKHOL-DEVASY LO'-TAQTÏRU MIMENU 'ISYEH LAYEHOVÂH"
-----
Perintah ke-476:
MEMELIHARA PROSEDUR KORBAN SAJIAN
* Imamat 2:1,
"Apabila
seseorang hendak mempersembahkan persembahan berupa korban sajian
kepada TUHAN, hendaklah persembahannya itu tepung yang terbaik dan ia
harus menuangkan minyak serta membubuhkan kemenyan ke atasnya." –
"VENEFESY KÏ-TAQRÏV QORBAN MINKHÂH LAYEHOVÂH SOLET YIHYEH QORBÂNO VEYÂTSAQ 'ÂLEYHÂ SYEMEN VENÂTAN 'ÂLEYHÂ LEVONÂH"
-----
Perintah ke-475:
MEMELIHARA PROSEDUR KORBAN BAKARAN
* Imamat 1:3,
"Jikalau
persembahannya merupakan korban bakaran dari lembu, haruslah ia
mempersembahkan seekor jantan yang tidak bercela. Ia harus membawanya ke
pintu Kemah Pertemuan, supaya TUHAN berkenan akan dia." –
"'IM-'OLÂH QORBÂNO MIN-HABÂQÂR ZÂKHÂR TÂMÏM YAQRÏVENNU 'EL-PETAKH 'OHEL MO'ÊD YAQRÏV 'OTO LIRTSONO LIFNÊY YEHOVÂH"
-----
Perintah ke-474:
SESEORANG YANG BUKAN KETURUNAN HARUN, TIDAK BOLEH MAKAN DAGING KORBAN KUDUS.
* Keluaran 29:33,
"Haruslah
mereka memakan semuanya itu yang dipakai untuk mengadakan pendamaian
pada waktu mereka ditahbiskan dan dikuduskan, tetapi orang awam
janganlah memakannya, sebab persembahan kudus semuanya itu." –
"VE'ÂKHLU 'OTÂM 'ASYER KUPAR BÂHEM LEMALÊ' 'ET-YÂDÂM LEQADÊSY 'OTÂM VEZÂR LO'-YO'KHAL KÏ-QODESY HÊM"
-----
Perintah ke-473:
DAGING KORBAN PENEBUS DOSA DAN KORBAN PENEBUS SALAH HARUS DIMAKAN.
* Keluaran 29:33, idem
-----
Perintah ke-472:
MEMBAWA BUAH SULUNG KE TEMPAT KUDUS.
* Keluaran 23:19,
"Yang
terbaik dari buah bungaran hasil tanahmu haruslah kaubawa ke dalam
rumah TUHAN, Allahmu. Janganlah kaumasak anak kambing dalam susu
induknya." –
"RÊ'SYÏT BIKURÊY 'ADMÂTKHA TÂVÏ' BÊYT YEHOVÂH 'ELOHEYKHA LO'-TEVASYÊL GEDÏ BAKHALÊV 'IMO"
-----
Perintah ke-471:
TIDAK MASUK KE TEMPAT KHUSUS PADA HARI RAYA TANPA MEMBAWA PERSEMBAHAN.
* Keluaran 23:15,
"Hari
raya Roti Tidak Beragi haruslah kaupelihara; tujuh hari lamanya engkau
harus makan roti yang tidak beragi, seperti yang telah Kuperintahkan
kepadamu, pada waktu yang ditetapkan dalam bulan Abib, sebab dalam bulan
itulah engkau keluar dari Mesir, tetapi janganlah orang menghadap ke
hadirat-Ku dengan tangan hampa." -
"'ET-KHAG HAMATSOT TISYMOR SYIV'AT
YÂMÏM TO'KHAL MATSOT KA'ASYER TSIVÏTIKHA LEMO'ÊD KHODESY HÂ'ÂVÏV KÏ-VO
YÂTSÂ'TÂ MIMITSRÂYIM VELO'-YÊRÂ'U FÂNAY RÊYQÂM"
-----
Perintah ke-470:
TIDAK MENINGGALKAN BAGIAN DOMBA PASKAH YANG HARUS DIBAKAR DI ATAS MEZBAH HINGGA PAGI HARI.
* Imamat 23:18,
"Janganlah
kaupersembahkan darah korban sembelihan yang kepada-Ku beserta sesuatu
yang beragi, dan janganlah lemak korban hari raya-Ku bermalam sampai
pagi." –
"LO'-TIZBAKH 'AL-KHÂMÊTS DAM-ZIVKHÏ VELO'-YÂLÏN KHÊLEV-KHAGÏ 'AD-BOQER"
-----
Perintah ke-469:
TIDAK MELUKAI DOMBA PASKAH JIKA ADA ROTI BERAGI ('khâmets') DI DALAM RUMAH.
* Keluaran 23:18,
"Janganlah
kaupersembahkan darah korban sembelihan yang kepada-Ku beserta sesuatu
yang beragi, dan janganlah lemak korban hari raya-Ku bermalam sampai
pagi." –
"LO'-TIZBAKH 'AL-KHÂMÊTS DAM-ZIVKHÏ VELO'-YÂLÏN KHÊLEV-KHAGÏ 'AD-BOQER"
-----
Perintah ke-468:
ORANG YANG TIDAK BERSUNAT TIDAK BOLEH MAKAN DAGING DOMBA PASKAH.
* Keluaran 12:48,
"Tetapi
apabila seorang asing telah menetap padamu dan mau merayakan Paskah
bagi TUHAN, maka setiap laki-laki yang bersama-sama dengan dia, wajiblah
disunat; barulah ia boleh mendekat untuk merayakannya; ia akan dianggap
sebagai orang asli. Tetapi tidak seorangpun yang tidak bersunat boleh
memakannya." –
"VEKHÏ-YÂGUR 'ITEKHA GÊR VE'ÂSÂH FESAKH LAYEHOVÂH
HIMOL LO KHOL-ZÂKHÂR VE'ÂZ YIQRAV LA'ASOTO VEHÂYÂH KE'EZRAKH HÂ'ÂRETS
VEKHOL-'ÂRÊL LO'-YO'KHAL BO"
-----
Perintah ke-467:
TIDAK BOLEH MEMATAHKAN SATU TULANG PUN DARI DOMBA PASKAH.
* Keluaran 12:46,
"Paskah
itu harus dimakan dalam satu rumah juga; tidak boleh kaubawa sedikitpun
dari daging itu keluar rumah; satu tulangpun tidak boleh kamu
patahkan." –
"BEVAYIT 'EKHÂD YÊ'ÂKHÊL LO'-TOTSÏ' MIN-HABAYIT MIN-HABÂSÂR KHUTSÂH VE'ETSEM LO' TISYBERU-VO"
-----
Perintah ke-466:
TIDAK MEMBAWA DAGING DOMBA PASKAH KELUAR DARI TEMPAT PERTEMUAN.
* Keluaran 12:46, idem
-----
Perintah ke-465:
TIDAK MEMBERIKAN DAGING DOMBA PASKAH UNTUK DIMAKAN KEPADA ORANG ASING YANG TINGGAL DI TENGAH-TENGAH BANGSA ISRAEL.
* Keluaran 12:45,
"Orang pendatang dan orang upahan tidak boleh memakannya." –
"TOSYÂV VESÂKHÏR LO'-YO'KHAL-BO"
-----
Perintah ke-464:
TIDAK MEMBERIKAN DAGING DOMBA PASKAH KEPADA ORANG ISRAEL YANG MURTAD ATAU YANG MENJADI ORANG ASING.
* Keluaran 12:43,
"Berfirmanlah
TUHAN kepada Musa dan Harun: 'Inilah ketetapan mengenai Paskah: Tidak
seorangpun dari bangsa asing boleh memakannya.'" –
"VAYO'MER YEHOVÂH 'EL-MOSYEH VE'AHARON ZO'T KHUQAT HAPÂSAKH KOL-BEN-NÊKHÂR LO'-YO'KHAL BO"
-----
Perintah ke-463:
TIDAK MENINGGALKAN DAGING DOMBA PASKAH HINGGA PAGI TANPA DIMAKAN.
* Keluaran 12:43,
"Berfirmanlah
TUHAN kepada Musa dan Harun: 'Inilah ketetapan mengenai Paskah: Tidak
seorangpun dari bangsa asing boleh memakannya.'" –
"VAYO'MER YEHOVÂH 'EL-MOSYEH VE'AHARON ZO'T KHUQAT HAPÂSAKH KOL-BEN-NÊKHÂR LO'-YO'KHAL BO"
-----
Perintah ke-462:
TIDAK MEMAKAN DAGING DOMBA PASKAH SECARA MENTAH.
* Keluaran 12:9,
"Janganlah
kamu memakannya mentah atau direbus dalam air; hanya dipanggang di api,
lengkap dengan kepalanya dan betisnya dan isi perutnya." –
"'AL-TO'KHLÛ MIMENÛ NÂ' ÛVÂSYÊL MEVUSYÂL BAMÂYIM KÏ 'IM-TSELÏ-'ÊSY RO'SYÕ 'AL-KERÂ'ÂV VE'AL-QIRBÕ"
-----
Perintah ke-461:
MEMAKAN DAGING KORBAN PASKAH PADA MALAM 15 NISAN.
* Keluaran 12:8,
"Dagingnya
harus dimakan mereka pada malam itu juga; yang dipanggang mereka harus
makan dengan roti yang tidak beragi beserta sayur pahit." –
"VE'ÂKHELÛ 'ET-HABÂSÂR BALAYLÂH HAZEH TSELÏ-'ÊSY ÛMATSÕT 'AL-MERORÏM YO'KHLUHÛ"
-----
Perintah ke-460:
MENYEMBELIH DOMBA PASKAH.
* Keluaran 12:6,
"Kamu
harus mengurungnya sampai hari yang keempat belas bulan ini; lalu
seluruh jemaah Israel yang berkumpul, harus menyembelihnya pada waktu
senja." –
"VEHÂYÂH LÂKHEM LEMISYMERET 'AD 'ARBÂ'ÂH 'ÂSÂR YÕM LAKHODESY HAZEH VESYÂKHATÛ 'OTÕ KOL QEHAL 'ADAT-YISRÂ'ÊL BÊYN HÂ'ARBÂYIM"
-----
Perintah ke-459:
MENGORBANKAN ANAK SULUNG HEWAN YANG TAHIR (HALAL) DAN MEMPERSEMBAHKANNYA.
* Keluaran 13:2,
"Kuduskanlah
bagi-Ku semua anak sulung, semua yang lahir terdahulu dari kandungan
pada orang Israel, baik pada manusia maupun pada hewan; Akulah yang
empunya mereka." –
"QADESY-LÏ KHOL-BEKHOR PETER KOL-REKHEM BIVNÊY YISRÂ'ÊL BÂ'ÂDÂM ÛVABEHÊMÂH LÏ HÛ'"
-----
TENTANG BAIT ALLAH, RUANG KUDUS DAN BENDA-BENDA KUDUS
Perintah ke-458:
TIDAK
MEMUSNAHKAN SEGALA SESUATU DALAM RUANG KUDUS, SINAGOGA, ATAU
RUMAH-RUMAH BELAJAR, TIDAK MENGHAPUS NAMA-NAMA KUDUS (DARI ALLAH), TIDAK
PULA MEMUSNAHKAN TULISAN-TULISAN KUDUS.
* Ulangan 12:2-4 (terlalu panjang jika dikutip)
-----
Perintah ke-457:
SUATU
PERSEMBAHAN HARUS DIBAWA OLEH SESEORANG YANG MELAKUKAN PELANGGARAN ATAS
BENDA-BENDA KUDUS. INI DIKENAL SEBAGAI PERSEMBAHAN PENEBUS SALAH.
-----
Perintah ke-456:
TIDAK MEMBIARKAN TEMPAT KUDUS DALAM KEADAAN TIDAK DIJAGA
* Bilangan 18:5,
"Dan kamu ini haruslah melakukan kewajibanmu mengenai tempat kudus
dan kewajibanmu mengenai mezbah, supaya orang Israel jangan lagi
tertimpa oleh murka." –
"ÛSYEMARTEM 'ÊT MISYMERET HAQODESY VE'ÊT MISYMERET HAMIZBÊAKH VELO'-YIHYEH 'ÕD QETSEF 'AL-BENÊY YISRÂ'ÊL"
-----
Perintah ke-455:
MENJAGA TEMPAT KUDUS SECARA TERUS-MENERUS
* Bilangan 18:2,
"Suruhlah juga saudara-saudaramu, suku Lewi, suku bapa leluhurmu,
mendekat bersama-sama dengan engkau, supaya mereka menggabungkan diri
kepadamu dan melayani engkau, apabila engkau ini beserta anak-anakmu ada
di depan kemah hukum." –
"VEGAM 'ET-'AKHEYKHA MATÊH LÊVÏ SYÊVET 'ÂVÏKHA HAQRÊV 'ITÂKH
VEYILÂVÛ 'ÂLEYKHA VÏSYÂRETÛKHA VE'ATÂH ÛVÂNEYKHA 'ITÂKH LIFNÊY 'OHEL
HÂ'ÊDUT"
-----
Perintah ke-454:
MENIUP NAFIRI PADA SAAT PERSEMBAHAN KORBAN DAN PADA SAAT-SAAT KESUKARAN.
* Bilangan 10:9-10 (terlalu panjang jika dikutip)
-----
Perintah ke-453:
TIDAK MEMATAHKAN TULANG DOMBA PASKAH YANG DIBAWA PADA SAAT PASKAH KEDUA.
* Bilangan 9:12,
"Janganlah mereka meninggalkan sebagian dari padanya sampai pagi,
dan satu tulangpun tidak boleh dipatahkan mereka. Menurut segala
ketetapan Paskah haruslah mereka merayakannya." –
"LO'-YASY'ÏRÛ MIMENÛ 'AD-BOQER VE'ETSEM LO' YISYBERÛ-VÕ KEKHOL-KHUQAT HAPESAKH YA'ASÛ 'OTÕ"
-----
Perintah ke-452:
TIDAK MENINGGALKAN SEBAGIAN DAGING DOMBA PASKAH YANG
DIBAWA PADA SAAT PASKAH KEDUA HINGGA PAGI HARI.
* Bilangan 9:12, idem
-----
Perintah ke-451:
MEMAKAN DAGING DOMBA PASKAH PADA SAAT PASKAH KEDUA, DENGAN ROTI TIDAK BERAGI, DAN SAYUR PAHIT.
* Bilangan 9:11,
"Pada bulan yang kedua, pada hari yang keempat belas, pada waktu
senja, haruslah orang-orang itu merayakannya; beserta roti yang tidak
beragi dan sayur pahit haruslah mereka memakannya." -
"BAKHODESY HASYÊNÏ BE'ARBÂ'ÂH 'ÂSÂR YÕM BÊYN HÂ'ARBAYIM YA'ASÛ 'OTÕ 'AL-MATSÕT ÛMERORÏM YO'KHLUHÛ"
-----
Perintah ke-450:
MELAKSANAKAH PASKAH KEDUA
* Bilangan 9:11, idem
-----
Perintah ke-449:
JIKA TABUT PERJANJIAN DIANGKAT, IA HARUS DIANGKAT DI ATAS BAHU.
* Bilangan 7:9,
"Tetapi kepada bani Kehat tidak diberikannya apa-apa, karena
pekerjaan mereka ialah mengurus barang-barang kudus, yang harus diangkat
di atas bahunya." –
"VELIVNÊY QEHÂT LO' NÂTÂN KÏ-'AVODAT HAQODESY 'ALÊHEM BAKÂTÊF YISÂ'Û"
-----
Perintah ke-448:
MENGHORMATI TEMPAT KUDUS.
* Imamat 19:30,
"Kamu harus memelihara hari-hari sabat-Ku dan menghormati tempat kudus-Ku; Akulah TUHAN." –
"'ET-SYABETOTAY TISYMORÛ ÛMIQDÂSYÏ TÏRÂ'Û 'ANÏ YEHOVÂH"
-----
Perintah ke-447:
ORANG YANG KERACUNAN TIDAK BOLEH MEMASUKI TEMPAT KUDUS, TIDAK PULA BOLEH MEMBERI KEPUTUSAN BERHUBUNGAN DENGAN TORAT.
* Imamat 10:9-11 (terlalu panjang jika dikutip)
-----
Perintah ke-446:
IMAM TIDAK BOLEH MENINGGALKAN PEKARANGAN TEMPAT KUDUS SELAMA PELAYANAN.
* Imamat 10:7,
"Janganlah kamu pergi dari depan pintu Kemah Pertemuan, supaya
jangan kamu mati, karena minyak urapan TUHAN ada di atasmu." Mereka
melakukan sesuai dengan perkataan Musa." –
"ÛMIPETAKH 'OHEL MÕ'ÊD LO' TÊTSE'Û PEN-TÂMUTÛ KÏ-SYEMEN MISYKHAT YEHOVÂH 'ALÊYKHEM VAYA'ASÛ KIDVAR MOSYEH"
-----
Perintah ke-445:
IMAM TIDAK BOLEH MEMASUKI TEMPAT KUDUS DENGAN JUBAH YANG KOYAK.
* Imamat 10:6,
"Kemudian berkatalah Musa kepada Harun dan kepada Eleazar dan
Itamar, anak-anak Harun: 'Janganlah kamu berkabung dan janganlah kamu
berdukacita, supaya jangan kamu mati dan jangan TUHAN memurkai segenap
umat ini, tetapi saudara-saudaramu, yaitu seluruh bangsa Israel,
merekalah yang harus menangis karena api yang dinyalakan TUHAN itu.'" –
"VAYO'MER MOSYEH 'EL-'AHARON ÛLE'EL'ÂZÂR ÛLE'ÏTÂMÂR BÂNÂV
RÂ'SYÊYKHEM 'AL-TIFRÂ'Û ÛVIGDÊYKHEM LO'-TIFROMÛ VELO' TÂMUTÛ VE'AL
KOL-HÂ'ÊDÂH YIQTSOF VA'AKHÊYKHEM KOL-BÊYT YISRÂ'ÊL YIVKÛ 'ET-HASERÊFÂH
'ASYER SÂRAF YEHOVÂH"
Note:
Ungkapan "ÛVIGDÊYKHEM LO'-TIFROMÛ"
harfiah "dan pakaian kalian - jangan kalian mengoyakkan" diterjemahkan
oleh LAI dengan "janganlah kamu berdukacita".
-----
Perintah ke-444:
SEORANG IMAM TIDAK BOLEH MEMASUKI RUANG KUDUS DENGAN RAMBUT TERURAI.
* Imamat 10:6, idem
Note:
Ungkapan "RÂ'SYÊYKHEM 'AL-TIFRÂ'Û",
harfiah "rambut kalian - jangan tidak tertutup" diterjemahkan oleh LAI
dengan "janganlah kamu berkabung".
-----
Perintah ke-443:
TIDAK MEMADAMKAN API DI ATAS MEZBAH.
* Imamat 6:13,
"Harus dijaga supaya api tetap menyala di atas mezbah, janganlah dibiarkan padam." –
"'ÊSY TÂMÏD TÛQAD 'AL-HAMIZBÊAKH LO' TIKHVEH"
-----
Perintah ke-442:
MENJAGA AGAR API SENANTIASA MENYALA DI ATAS MEZBAH UNTUK KORBAN BAKARAN.
* Imamat 6:13, idem
-----
Perintah ke-441:
MEMBUANG ABU DARI ATAS MEZBAH.
* Imamat 6:10,
"Imam haruslah mengenakan pakaian lenannya, dan mengenakan celana
lenan untuk menutup auratnya. Lalu ia harus mengangkat abu yang ada di
atas mezbah sesudah korban bakaran habis dimakan api, dan haruslah ia
membuangnya di samping mezbah." –
"VELÂVASY HAKOHÊN MIDÕ VAD ÛMIKHNESÊY-VAD YILBASY 'AL-BESÂRÕ VEHÊRÏM
'ET-HADESYEN 'ASYER TO'KHAL HÂ'ÊSY 'ET-HÂ'OLÂH 'AL-HAMIZBÊAKH VESÂMÕ
'ÊTSEL HAMIZBÊAKH"
-----
Perintah ke-440:
IA
YANG BERBUAT KESALAHAN KARENA MENGGUNAKAN BENDA-BENDA KUDUS DENGAN
TIDAK SEMESTINYA, HARUS MENGGANTI NILAI KESALAHANNYA DAN MENAMBAH
SEPERLIMA BAGIAN.
* Imamat 5:16,
"Hal kudus yang menyebabkan orang itu berdosa, haruslah dibayar
gantinya dengan menambah seperlima, lalu menyerahkannya kepada imam.
Imam harus mengadakan pendamaian bagi orang itu dengan domba jantan
korban penebus salah itu, sehingga ia menerima pengampunan." -
"VE'ÊT 'ASYER KHÂTÂ' MIN-HAQODESY YESYALÊM VE'ET-KHAMÏSYITÕ YÕSÊF
'ÂLÂV VENÂTAN 'OTÕ LAKOHÊN VEHAKOHÊN YEKHAPÊR 'ÂLÂV BE'ÊYL HÂ'ÂSYÂM
VENISLAKH LÕ"
-----
Perintah ke-439:
TIDAK MENCAMPUR APAPUN RAMUAN UKUPAN.
* Keluaran 30:37,
"Dan tentang ukupan yang harus kaubuat menurut campuran yang seperti
itu juga janganlah kamu buat bagi kamu sendiri; itulah bagian untuk
TUHAN, yang kudus bagimu." –
"VEHAQETORET 'ASYER TA'ASEH BEMATKUNTÂH LO' TA'ASÛ LÂKHEM QODESY TIHYEH LEKHA LAYHOVÂH"
-----
Perintah ke-438:
TIDAK MENGURAPI ORANG ASING DENGAN MINYAK URAPAN.
* Keluaran 30:32,
"Kepada badan orang biasa janganlah minyak itu dicurahkan, dan
janganlah kaubuat minyak yang semacam itu dengan memakai campuran itu
juga: itulah minyak yang kudus, dan haruslah itu kudus bagimu." –
"'AL-BESAR 'ÂDÂM LO' YÏSÂKH ÛVEMATKUNTÕ LO' TA'ASÛ KÂMOHÛ QODESY HÛ' QODESY YIHYEH LÂKHEM"
-----
Perintah ke-437:
TIDAK MENCAMPUR MINYAK URAPAN SELAIN DARI FORMULANYA
* Keluaran 30:32-33, idem
----
Perintah ke-436:
MEMPERSIAPKAN MINYAK URAPAN DAN MENGURAPI IMAM-IMAM BESAR DAN RAJA-RAJA DENGAN MINYAK ITU.
* Keluaran 30:31,
"Dan kepada orang Israel haruslah kaukatakan demikian: Inilah yang
harus menjadi minyak urapan yang kudus bagi-Ku di antara kamu
turun-temurun." –
"VE'EL-BENÊY YISRÂ'ÊL TEDABÊR LÊ'MOR SYEMEN MISYKHAT-QODESY YIHYEH ZEH LÏ LEDOROTÊYKHEM"
-----
Perintah ke-435:
IMAM HARUS MEMBASUH TANGAN DAN KAKINYA PADA SAAT PELAYANAN.
* Keluaran 30:19,
"Maka Harun dan anak-anaknya haruslah membasuh tangan dan kaki mereka dengan air dari dalamnya." –
"VERÂKHATSÛ 'AHARON ÛVÂNÂV MIMENÛ 'ET-YEDÊYHEM VE'ET-RAGLÊYHEM"
-----
Perintah ke-434:
TIDAK MEMPERSEMBAHKAN UKUPAN ATAU KORBAN YANG LAIN DI ATAS MEZBAH EMAS.
* Keluaran 30:9,
"Di atas mezbah itu janganlah kamu persembahkan ukupan yang lain
ataupun korban bakaran ataupun korban sajian, juga korban curahan
janganlah kamu curahkan di atasnya." –
"LO'-TA'ALÛ 'ÂLÂV QETORET ZÂRÂH VE'OLÂH ÛMINKHÂH VENÊSEKH LO' TISEKHÛ 'ÂLÂV"
-----
Perintah ke-433:
MEMPERSEMBAHKAN UKUPAN DUA KALI DALAM SEHARI.
* Keluaran 30:7,
"Di atasnya haruslah Harun membakar ukupan dari wangi-wangian;
tiap-tiap pagi, apabila ia membersihkan lampu-lampu, haruslah ia
membakarnya." –
"VEHIQTÏR 'ÂLÂV 'AHARON QETORET SAMÏM BABOQER BABOQER BEHÊYTÏVÕ 'ET-HANÊROT YAQTÏRENÂH"
-----
Perintah ke-432:
TUTUP DADA TIDAK BOLEH BERGESER DARI BAJU EFOD.
* Keluaran 28:28,
"Kemudian haruslah tutup dada itu dengan gelangnya diikatkan kepada
gelang baju efod dengan memakai tali ungu tua, sehingga tetap di atas
sabuk baju efod, dan tutup dada itu tidak dapat bergeser dari baju
efod." –
"VEYIRKESÛ 'ET-HAKHOSYEN MITABE'OTÕ 'EL-TABE'OTÂ 'ÊFOD BIFTÏL
TEKHÊLET LIHYÕT 'AL-KHÊSYEV HÂ'ÊFÕD VELO'-YIZAKH HAKHOSYEN MÊ'AL
HÂ'ÊFÕD"
-----
Perintah ke-431:
MENYALAKAN LAMPU-LAMPU DI DALAM TEMPAT KUDUS
* Keluaran 27:20,
"Haruslah kauperintahkan kepada orang Israel, supaya mereka membawa
kepadamu minyak zaitun tumbuk yang murni untuk lampu, supaya orang dapat
memasang lampu agar tetap menyala." –
"VE'ATÂH TETSAVEH 'ET-BENÊY YISRÂ'ÊL VEYIQKHÛ 'ÊLEYKHA SYEMEN ZAYIT ZÂKH KÂTÏT LAMÂ'ÕR LEHA'ALOT NÊR TÂMÏD"
-----
Perintah ke-430:
MELETAKKAN ROTI SAJIAN DAN KEMENYAN DI HADAPAN ALLAH SETIAP SABAT.
* Keluaran 25:30,
"Dan haruslah engkau tetap meletakkan roti sajian di atas meja itu di hadapan-Ku." –
"VENÂTATÂ 'AL-HASYULKHÂN LEKHEM PÂNÏM LEFÂNAY TÂMÏD"
-----
Perintah ke-429:
TIDAK MENCABUT KAYU PENGUSUNG DARI TABUT PERJANJIAN.
* Keluaran 25:15,
"Kayu pengusung itu haruslah tetap tinggal dalam gelang itu, tidak boleh dicabut dari dalamnya." –
"BETABE'OT HÂ'ÂRON YIHYÛ HABADÏM LO' YÂSURÛ MIMENÛ"
----
Perintah ke-428:
MEMBANGUN RUANG KUDUS.
* Keluaran 25:8,
"Dan mereka harus membuat tempat kudus bagi-Ku, supaya Aku akan diam di tengah-tengah mereka." –
"VE'ÂSÛ LÏ MIQDÂSY VESYÂKHANTÏ BETÕKHÂM"
-----
Perintah ke-427:
TIDAK NAIK KE MEZBAH DENGAN TANGGA.
* Keluaran 20:26,
"Juga jangan engkau naik tangga ke atas ke mezbah-Ku, supaya auratmu jangan kelihatan di atasnya." –
"VELO'-TA'ALEH VEMA'ALÕT 'AL-MIZBEKHÏ 'ASYER LO'-TIGÂLEH 'ERVÂTKHA 'ÂLÂV"
-----
Perintah ke-426:
TIDAK MEMBANGUN MEZBAH DARI BATU PAHAT.
* Keluaran 20:25,
"Tetapi jika engkau membuat bagi-Ku mezbah dari batu, maka jangan
engkau mendirikannya dari batu pahat, sebab apabila engkau
mengerjakannya dengan beliung, maka engkau melanggar kekudusannya." -
"VE'IM-MIZBAKH 'AVÂNÏM TA'ASEH-LÏ LO'-TIVNEH 'ETEN GÂZÏT KÏKHARBEKHA HÊNAFTÂ 'ÂLEYHÂ VATEKHALELEHÂ"
__________
TENTANG KORBAN, PERSEPULUHAN, DAN PAJAK
Perintah ke-425:
MEMBUAT PERNYATAAN KETIKA MEMBAWA PERSEPULUHAN KEDUA KE RUANG KUDUS.
* Ulangan 26:13,
"Dan
haruslah engkau berkata di hadapan TUHAN, Allahmu: Telah kupindahkan
persembahan kudus itu dari rumahku, juga telah kuberikan kepada orang
Lewi, dan kepada orang asing, anak yatim dan kepada janda, tepat seperti
perintah yang telah Kauberikan kepadaku. Tidak kulangkahi atau
kulupakan sesuatu dari perintah-Mu
itu." –
"VE'ÂMARTÂ LIFNÊY
YEHOVÂH 'ELOHEYKHA BI'ARTÏ HAQODESY MIN-HABAYIT VEGAM NETATÏV LALÊVÏ
VELAGÊR LAYÂTÕM VELÂ'ALMÂNÂH KEKHOL-MITSVÂTKHA 'ASYER TSIVÏTÂNÏ
LO'-'ÂVARTÏ MIMITSVOTEYKHA VELO' SYÂKHÂKHTÏ"
-----
Perintah ke-424:
TIDAK MAKAN PERSEPULUHAN KEDUA KETIKA BERKABUNG
* Ulangan 26:14,
"Pada
waktu aku berkabung sesuatu tidak kumakan dari persembahan kudus itu,
pada waktu aku najis sesuatu tidak kujauhkan dari padanya, juga sesuatu
tidak kupersembahkan dari padanya kepada orang mati, tetapi aku
mendengarkan suara TUHAN, Allahku, aku berbuat sesuai dengan segala yang
Kauperintahkan kepadaku." –
"LO'-'ÂKHALTÏ VE'ONÏ MIMENÛ
VELO'-VI'ARTÏ MIMENÛ BETÂMÊ' VELO'-NÂTATÏ MIMENÛ LEMÊT SYÂMA'TÏ BEQÕL
YEHOVÂH 'ELOHÂY 'ÂSÏTÏ KEKHOL 'ASYER TSIVÏTÂNÏ"
-----
Perintah ke-423:
TIDAK MAKAN PERSEPULUHAN KEDUA, BAHKAN KETIKA DI YERUSALEM, SAAT DALAM KEADAAN NAJIS, HINGGA PERSEPULUHAN TERSEBUT DITEBUS.
* Ulangan 26:14, idem
-----
Perintah ke-422:
TIDAK MEMBELANJAKAN PERSEPULUHAN KEDUA UNTUK SEGALA SESUATU KECUALI MAKANAN DAN MINUMAN.
* Ulangan 26:14, idem
-----
Perintah ke-421:
MEMISAHKAN PERSEMBAHAN KHUSUS YANG BESAR ('terumah gedolah'), YAITU SEBAGIAN KECIL DARI GANDUM, ANGGUR DAN MINYAK, BAGI IMAM.
* Ulangan 18:4,
"Hasil
pertama dari gandummu, dari anggurmu dan minyakmu, dan bulu guntingan
pertama dari dombamu haruslah kauberikan kepadanya." –
"RÊ'SYÏT DEGÂNKHA TÏROSYEKHA VEYITSYÂREKHA VERÊ'SYÏT GÊZ TSO'NKHA TITEN-LÕ"
-----
Perintah ke-420:
MEMBERIKAN BULU GUNTINGAN PERTAMA KEPADA IMAM.
* Ulangan 18:4, idem
-----
Perintah ke-419:
MEMBERIKAN KEPADA IMAM BAGIAN-BAGIAN TERTENTU DARI HEWAN.
* Ulangan 18:3,
"Inilah
hak imam terhadap kaum awam, terhadap mereka yang mempersembahkan
korban sembelihan, baik lembu maupun domba: kepada imam haruslah
diberikan paha depan, kedua rahang dan perut besar." -
"VEZEH YIHYEH
MISYPAT HAKOHANÏM MÊ'ÊT HÂ'ÂM MÊ'ÊT ZOVEKHÊY HAZEVAKH 'IM-SYOR 'IM-SEH
VENÂTAN LAKOHÊN HAZEROA' VEHALEKHÂYAYIM VEHAQÊVÂH"
----
Perintah ke-418:
MEMISAHKAN PERSEPULUHAN KEDUA DI TAHUN YANG KE-3 DAN KE-6 DARI SIKLUS SABAT UNTUK KAUM MISKIN.
* Ulangan 14:28-29 (terlalu panjang jika dikutip)
-----
Perintah ke-417:
MEMISAHKAN PERSEPULUHAN KEDUA DI TAHUN PERTAMA, KE-4, DAN KE-5 DARI SIKLUS SABAT UNTUK DIMAKAN OLEH PEMILIKNYA DI YERUSALEM.
* Ulangan 14:23,
"Di
hadapan TUHAN, Allahmu, di tempat yang akan dipilih-Nya untuk membuat
nama-Nya diam di sana, haruslah engkau memakan persembahan persepuluhan
dari gandummu, dari anggurmu dan minyakmu, ataupun dari anak-anak sulung
lembu sapimu dan kambing dombamu, supaya engkau belajar untuk selalu
takut akan TUHAN,
Allahmu." –
"VE'ÂKHALTÂ LIFNÊY YEHOVÂH
'ELOHEYKHA BAMÂQÕM 'ASYER-YIVKHAR LESYAKÊN SYEMÕ SYÂM MA'SAR DEGÂNKHA
TÏROSYEKHA VEYITSYÂREKHA ÛVEKHOROT BEQÂRKHA VETSO'NEKHA LEMA'AN TILMAD
LEYIR'ÂH 'ET-YEHOVÂH 'ELOHEYKHA KOL-HAYÂMÏM"
-----
Perintah ke-416:
TIDAK
MELALAIKAN ORANG LEWI, TETAPI PERSEMBAHAN BAGI MEREKA HARUS DIBERIKAN
SEHINGGA MEREKA DAPAT BERSUKACITA PADA MASING-MASING DAN SETIAP HARI
RAYA.
* Ulangan 12:19,
"Hati-hatilah, supaya jangan engkau melalaikan orang Lewi, selama engkau ada di tanahmu." –
"HISYÂMER LEKHA PEN-TA'AZOV 'ET-HALÊVÏ KOL-YÂMEYKHA 'AL-'ADMÂTEKHA"
-----
Perintah ke-415:
TIDAK MENYANTAP PERSEPULUHAN KEDUA DARI MINYAK DI LUAR YERUSALEM.
* Ulangan 12:17,
"Di
dalam tempatmu tidak boleh kaumakan persembahan persepuluhan dari
gandummu, dari anggurmu dan minyakmu, ataupun dari anak-anak sulung
lembu sapimu dan kambing dombamu, ataupun sesuatu dari korban yang akan
kaunazarkan, ataupun dari korban sukarelamu, ataupun persembahan
khususmu." –
"LO'-TÛKHAL LE'EKHOL BISY'ÂREYKHA MA'SAR DEGÂNKHA
VETÏROSYEKHA VEYITSYÂREKHA ÛVEKHOROT BEQÂRKHA VETSO'NEKHA
VEKHOL-NEDÂREYKHA 'ASYER TIDOR VENIDVOTEYKHA ÛTERÛMAT YÂDEKHA"
-----
Perintah ke-414:
TIDAK MENYANTAP PERSEPULUHAN KEDUA DARI BUAH ANGGUR DI
LUAR YERUSALEM.
* Ulangan 12:17, idem
-----
Perintah ke-413:
TIDAK MENYANTAP PERSEPULUHAN KEDUA DARI GANDUM DI LUAR YERUSALEM.
* Ulangan 12:17, idem
-----
Perintah ke-412:
ORANG
LEWI HARUS MEMISAHKAN SEPERSEPULUH DARI PERSEPULUHAN YANG MEREKA TERIMA
DARI BANGSA ISRAEL, DAN MENYERAHKANNYA KEPADA PARA IMAM.
* Bilangan 18:26,
"Lagi
haruslah engkau berbicara kepada orang Lewi dan berkata kepada mereka:
Apabila kamu menerima dari pihak orang Israel persembahan persepuluhan
yang Kuberikan kepadamu dari pihak mereka sebagai milik pusakamu, maka
haruslah kamu mempersembahkan sebagian dari padanya sebagai persembahan
khusus kepada TUHAN, yakni persembahan persepuluhanmu dari persembahan
persepuluhan itu," –
"VE'EL-HALVÏIM TEDABÊR VE'ÂMARTÂ 'ALÊHEM
KÏ-TIQKHU MÊ'ÊT BENÊY-YISRÂ'ÊL 'ET-HAMA'ASÊR 'ASYER NÂTATÏ LÂKHEM
MÊ'ITÂM BENAKHALATKHEM VAHARÊMOTEM MIMENÛ TERÛMAT YEHOVÂH MA'ASÊR
MIN-HAMA'ASÊR"
-----
Perintah ke-411:
TIDAK MENJUAL PERSEPULUHAN DARI TERNAK.
* Imamat 27:32-33 (terlalu panjang jika dikutip)
-----
Perintah ke-410:
MEMPERSEMBAHKAN PERSEPULUHAN TERNAK.
* Imamat 27:32,
"Mengenai
segala persembahan persepuluhan dari lembu sapi atau kambing domba,
maka dari segala yang lewat dari bawah tongkat gembala waktu dihitung,
setiap yang kesepuluh harus menjadi persembahan kudus bagi TUHAN." –
"VEKHOL-MA'SAR BÂQÂR VÂTSO'N KOL 'ASYER-YA'AVOR TAKHAT HASYÂVET HÂ'ASÏRÏ YIHYEH-QODESY LAYHOVÂH"
-----
Perintah ke-409:
MEMPERSEMBAHKAN PERSEPULUHAN HASIL TANAH KEPADA SUKU LEWI.
* Imamat 27:30,
"Demikian
juga segala persembahan persepuluhan dari tanah, baik dari hasil benih
di tanah maupun dari buah pohon-pohonan, adalah milik TUHAN; itulah
persembahan kudus bagi TUHAN." -
"VEKHOL-MA'SAR HÂ'ÂRETS MIZERA' HÂ'ÂRETS MIPERÏ HÂ'ÊTS LAYEHOVÂH HÛ' QODESY LAYEHOVÂH"
-----
Perintah ke-408:
TIDAK MENYANTAP 'TEVEL' (SEBAGIAN DARI PERSEMBAHAN KHUSUS DAN PERSEPULUHAN YANG BELUM DIPISAHKAN).
* Imamat 22:15,
"Janganlah pada imam melanggar kekudusan persembahan-persembahan kudus orang Israel yang telah dikhususkan bagi TUHAN," –
"VELO' YEKHALELÛ 'ET-QODSYÊY BENÊY YISRÂ'ÊL 'ÊT 'ASYER-YÂRÏMÛ LAYHOVÂH"
-----
Perintah ke-407:
YANG BERMUKIM DENGAN SEORANG IMAM ATAU PELAYAN SEWAANNYA TIDAK BOLEH MENYANTAP PERSEMBAHAN KHUSUS.
* Imamat 22:10,
"Setiap orang awam janganlah memakan persembahan kudus; demikian juga pendatang yang tinggal pada imam ataupun orang upahan." -
"VEKHOL-ZÂR LO'-YO'KHAL QODESY TÕSYAV KOHÊN VESÂKHÏR LO'-YO'KHAL QODESY"
-----
Perintah ke-406:
SESEORANG YANG BUKAN IMAM ATAU ISTRI IMAM ATAU ANAK
PEREMPUAN IMAM YANG BELUM MENIKAH TIDAK BOLEH MEMAKAN PERSEMBAHAN KHUSUS.
* Imamat 22:10, idem
-----
Perintah ke-405:
SEORANG IMAM YANG NAJIS TIDAK BOLEH MEMAKAN PERSEMBAHAN KHUSUS.
* Imamat 22:3-4 (terlalu panjang jika dikutip).
-----
Perintah ke-404:
MEMBERI SETENGAH SYIKAL SETIAP TAHUN KEPADA TEMPAT KUDUS UNTUK JASA PELAYANAN PERSEMBAHAN DARI PUBLIK
* Keluaran 30:13,
"Inilah
yang harus dipersembahkan tiap-tiap orang yang akan termasuk
orang-orang yang terdaftar itu: setengah syikal, ditimbang menurut
syikal kudus—syikal ini dua puluh gera beratnya—;setengah syikal itulah
persembahan khusus kepada TUHAN." -
"ZEH YITENÛ KOL-HÂ'OVÊR
'AL-HAPEQUDÏM MAKHATSÏT HASYEQEL BESYEQEL HAQODESY 'ESRÏM GÊRÂH HASYEQEL
MAKHATSÏT HASYEQEL TERÛMÂH LAYHOVÂH"
-----
Perintah ke-403:
TIDAK
LALAI MEMISAHKAN PERSEMBAHAN KHUSUS DAN PERSEPULUHAN; PEMISAHAN
DILAKUKAN MENURUT URUTAN: PERTAMA, BUAH SULUNG, KEMUDIAN PERSEMBAHAN
KHUSUS, PERSEPULUHAN PERTAMA, DAN TERAKHIR, PERSEPULUHAN KEDUA.
* Keluaran 22:29,
"Janganlah
lalai mempersembahkan hasil gandummu dan hasil anggurmu. Yang sulung
dari anak-anakmu lelaki haruslah kaupersembahkan kepada-Ku." –
"MELÊ'ÂTKHA VEDIM'AKHA LO' TE'AKHÊR BEKHÕR BÂNEYKHA TITEN-LÏ"
-----
Perintah ke-402:
ORANG YANG TIDAK BERSUNAT TIDAK BOLEH MENYANTAP PERSEMBAHAN KHUSUS ('TERÛMAH'), DAN BENDA-BENDA KUDUS LAINNYA.
* Keluaran 12:44-45 (terlalu panjang jika dikutip)
-----
TENTANG PARA IMAM DAN ORANG LEWI
Perintah ke-401:
PARA IMAM HARUS MELAYANI DI TEMPAT KUDUS MENURUT PEMBAGIAN, TETAPI PADA PERAYAAN-PERAYAAN, MEREKA MELAYANI BERSAMA SAMA.
* Ulangan 18:6-8 (terlalu panjang jika dikutip)
-----
Perintah ke-400:
TIDAK SEORANG PUN DARI SUKU LEWI MENDAPAT BAGIAN MILIK PUSAKA DARI TANAH PERJANJIAN.
* Ulangan 18:1,
"Imam-imam orang Lewi, seluruh suku Lewi, janganlah mendapat bagian
milik pusaka bersama-sama orang Israel; dari korban api-apian kepada
TUHAN dan apa yang menjadi milik-Nya harus mereka mendapat rezeki." –
"LO'-YIHYEH LAKOHANÏM HALVÏYIM KOL-SYÊVET LÊVÏ KHÊLEQ VENAKHALÂH 'IM-YISRÂ'ÊL 'ISYÊY YEHOVÂH VENAKHALÂTÕ YO'KHÊLÛN"
-----
Perintah ke-399:
TIDAK SEORANG PUN DARI SUKU LEWI MENDAPAT BAGIAN DAERAH (TERRITORIAL) DI TANAH ISRAEL.
* Ulangan 18:1, idem
-----
Perintah ke-398:
MEMBERIKAN KEPADA ORANG-ORANG LEWI KOTA-KOTA UNTUK DITEMPATI, JUGA KOTA-KOTA UNTUK MENGUNGSI.
* Bilangan 35:2,
"Perintahkanlah kepada orang Israel, supaya dari milik pusaka
kepunyaannya diberikan mereka kota-kota kepada orang Lewi untuk didiami;
juga haruslah kamu memberikan kepada orang Lewi tanah-tanah
penggembalaan yang di sekeliling kota-kota itu." –
"TSAV 'ET-BENÊY YISRÂ'ÊL VENÂTENÛ LALVÏIM MINAKHALAT 'AKHUZÂTÂM 'ÂRÏM LÂSYÂVET ÛMIGRÂSY LE'ÂRÏM SEVÏVOTÊYHEM TITENÛ LALVÏIM"
-----
Perintah ke-397:
ORANG-ORANG LEWI HARUS MELAYANI DI TEMPAT KUDUS
* Bilangan 18:23,
"tetapi orang Lewi, merekalah yang harus melakukan pekerjaan pada
Kemah Pertemuan dan mereka harus menanggung akibat kesalahan mereka;
itulah suatu ketetapan untuk selama-lamanya bagimu turun-temurun.
Mereka tidak akan mendapat milik pusaka di tengah-tengah orang Israel," -
\
"VE'ÂVAD HALÊVÏ HÛ' 'ET-'AVODAT 'OHEL MÕ'ÊD VEHÊM YIS'Û 'AVONÂM
KHUQAT 'ÕLÂM LEDOROTÊYKHEM ÛVETÕKH BENÊY YISRÂ'ÊL LO' YINKHALÛ NAKHALÂH"
-----
Perintah ke-396:
SESEORANG YANG BUKAN KETURUNAN HARUN DALAM GARIS KETURUNAN LAKI-LAKI TIDAK BOLEH MELAYANI DI TEMPAT KUDUS.
* Bilangan 18:4-7 (terlalu panjang jika dikutip)
-----
Perintah ke-395:
ORANG-ORANG
LEWI TIDAK BOLEH MELAKUKAN KEWAJIBAN MEREKA DENGAN PELAYANAN YANG
DILAKUKAN OLEH PARA IMAM, DEMIKIAN PULA SEBALIKNYA.
* Bilangan 18:3,
"Mereka harus melakukan kewajiban mereka kepadamu, dan kewajiban
mereka mengenai kemah seluruhnya; hanya kepada perkakas tempat kudus dan
kepada mezbah janganlah mereka mendekat, nanti mereka mati, baik mereka
maupun kamu." –
"VESYÂMERÛ MISYMARTEKHA ÛMISYMERET KOL-HÂ'OHEL 'AKH 'EL-KELÊY
HAQODESY VE'EL-HAMIZBÊAKH LO' YIQRÂVÛ VELO'-YÂMUTÛ GAM-HÊM GAM-'ATEM"
-----
Perintah ke-394:
MEMISAHKAN BAGIAN TEPUNG JELAI UNTUK PARA IMAM
* Bilangan 15:20,
"Tepung jelaimu yang mula-mula haruslah kamu persembahkan sebagai
persembahan khusus berupa roti bundar; sama seperti persembahan khusus
dari hasil tempat pengirikanmu, demikianlah harus kamu
mempersembahkannya" –
"RÊ'SYÏT 'ARISOTÊKHEM KHALÂH TÂRÏMÛ TERÛMÂH KITRÛMAT GOREN KÊN TÂRÏMÛ 'OTÂH"
-----
Perintah ke-393:
PARA IMAM HARUS MEMBERKATI ISRAEL
* Bilangan 6:23,
"Berbicaralah kepada Harun dan anak-anaknya: Beginilah harus kamu memberkati orang Israel, katakanlah kepada mereka:" –
"DABÊR 'EL-'AHARON VE'EL-BÂNÂV LÊ'MOR KOH TEVÂRAKHÛ 'ET-BENÊY YISRÂ'ÊL 'ÂMÕR LÂHEM"
-----
Perintah ke-392:
SEORANG IMAM YANG NAJIS TIDAK BOLEH MEMASUKI PEKARANGAN TEMPAT IBADAH.
* Bilangan 5:2-3 (terlalu panjang jika dikutip)
-----
Perintah ke-391:
MENGUSIR YANG NAJIS KELUAR DARI PERKEMAHAN ATAU TEMPAT KUDUS.
* Bilangan 5:2,
"Perintahkanlah kepada orang Israel, supaya semua orang yang sakit
kusta, semua orang yang mengeluarkan lelehan, dan semua orang yang najis
oleh mayat disuruh meninggalkan tempat perkemahan;" -
"TSAV 'ET-BENÊY YISRÂ'ÊL VÏSYALEKHÛ MIN-HAMAKHANEH KOL-TSÂRÛA' VEKHOL-ZÂV VEKHOL TÂMÊ' LÂNÂFESY"
-----
Perintah ke-390:
SEORANG IMAM YANG NAJIS TIDAK BOLEH MELAYANI DI TEMPAT
KUDUS
* Imamat 22:2-3 (terlalu panjang jika dikutip)
----
Perintah ke-389:
SESEORANG YANG BADANNYA BERCACAT TIDAK BOLEH MEMASUHI RUANG KUDUS HINGGA KE MEZBAH
* Imamat 21:23,
"Hanya janganlah ia datang sampai ke tabir dan janganlah ia datang
ke mezbah, karena badannya bercacat, supaya jangan dilanggarnya
kekudusan seluruh tempat kudus-Ku, sebab Akulah TUHAN, yang menguduskan
mereka." –
"'AKH 'EL-HAPÂROKHET LO' YÂVO' VE'EL-HAMIZBÊAKH LO' YIGASY KÏ-MUM BÕ VELO' YEKHALÊL 'ET-MIQDÂSYAY KÏ 'ANÏ YEHOVÂH MEQADESYÂM"
-----
Perintah ke-388:
SEORANG IMAM YANG MEMILIKI CACAT TIDAK BOLEH MELAYANI RUANG KUDUS
* Imamat 21:21,
"Setiap orang dari keturunan imam Harun, yang bercacat badannya,
janganlah datang untuk mempersembahkan segala korban api-apian TUHAN;
karena badannya bercacat janganlah ia datang dekat untuk mempersembahkan
santapan Allahnya." –
"KOL-'ÏSY 'ASYER-BÕ MÛM MIZERA' 'AHARON HAKOHÊN LO' YIGASY LEHAQRÏV
'ET-'ISYÊY YEHOVÂH MÛM BÕ 'ÊT LEKHEM 'ELOHÂV LO' YIGASY LEHAQRÏV"
-----
Perintah ke-387:
SESEORANG YANG BERCACAT BADANNYA TIDAK BOLEH MELAYANI
TEMPAT KUDUS
* Imamat 21:17,
"Katakanlah kepada Harun, begini: Setiap orang dari antara
keturunanmu turun-temurun yang bercacat badannya, janganlah datang
mendekat untuk mempersembahkan santapan Allahnya," –
"DABÊR 'EL-'AHARON LÊ'MOR 'ÏSY MIZAR'AKHA LEDOROTÂM 'ASYER YIHYEH VÕ MÛM LO' YIQRAV LEHAQRÏV LEKHEM 'ELOHÂV"
-----
Perintah ke-386:
IMAM BESAR TIDAK BOLEH TINGGAL BERSAMA DENGAN SEORANG JANDA, BAHKAN TANPA PERNIKAHAN, KARENA IA MENAJISKANNYA.
* Imamat 21:14-15 (terlalu panjang jika dikutip)
-----
Perintah ke-385:
IMAM BESAR TIDAK BOLEH MENGAWIHI SEORANG JANDA.
* Imamat 21:14,
"Seorang janda atau perempuan yang telah diceraikan atau yang
dirusak kesuciannya atau perempuan sundal, janganlah diambil, melainkan
harus seorang perawan dari antara orang-orang sebangsanya," -
"'ALMÂNÂH ÛGERÛSYÂH VAKHALÂLÂH ZONÂH 'ET-'ÊLEH LO' YIQÂKH KÏ 'IM-BETÛLÂH MÊ'AMÂV YIQAKH 'ISYÂH"
-----
Perintah ke-384:
IMAM BESAR HARUS MENGAWIHI SEORANG PERAWAN.
* Imamat 21:13,
"Ia harus mengambil seorang perempuan yang masih perawan." –
"VEHÛ' 'ISYÂH VIVTÛLEYHÂ YIQÂKH"
-----
Perintah ke-383:
SEORANG IMAM BESAR TIDAK BOLEH MENDEKATI (DI BAWAH SATU ATAP) DENGAN MAYAT SESEORANG
* Imamat 21:11,
"Janganlah ia dekat kepada semua mayat, bahkan janganlah ia menajiskan diri dengan mayat ayahnya atau ibunya." -
"VE'AL KOL-NAFSYOT MÊT LO' YÂVO' LE'ÂVÏV ÛLE'IMÕ LO' YITAMÂ'"
-----
Perintah ke-382:
SEORANG IMAM BESAR TIDAK BOLEH MENAJISKAN DIRI DENGAN MAYAT SESEORANG, MESKIPUN PUNYA HUBUNGAN KELUARGA.
* Imamat 21:11, idem
-----
Perintah ke-381:
MENGHORMATI SEORANG IMAM DAN MEMPERSEMBAHKAN KEPADANYA BENDA-BENDA KUDUS
* Imamat 21:8,
"Dan kamu harus menganggap dia kudus, karena dialah yang
mempersembahkan santapan Allahmu. Ia harus kudus bagimu, sebab Aku,
TUHAN, yang menguduskan kamu adalah kudus." –
"VEQIDASYTÕ KÏ-'ET-LEKHEM 'ELOHEYKHA HÛ' MAQRÏV QÂDOSY YIHYEH-LÂKHKÏ QÂDÕSY 'ANÏ YEHOVÂH MEQADISYKHEM"
-----
Perintah ke-380:
SEORANG IMAM TIDAK BOLEH MENIKAHI SEORANG PEREMPUAN YANG NAJIS
* Imamat 21:7,
"Janganlah mereka mengambil seorang perempuan sundal atau perempuan
yang sudah dirusak kesuciannya atau seorang perempuan yang telah
diceraikan oleh suaminya, karena imam itu kudus bagi Allahnya." –
"'ISYÂH ZONÂH VAKHALÂLÂH LO' YIQÂKHÛ VE'ISYÂH GERÛSYÂH MÊ'ÏSYÂH LO' YIQÂKHÛ KÏ-QÂDOSY HÛ' LÊ'LOHÂV"
-----
Perintah ke-379:
SEORANG IMAM TIDAK BOLEH MENIKAHI PEREMPUAN SUNDAL
* Imamat 21:7, idem
-----
Perintah ke-378:
SEORANG IMAM TIDAK BOLEH MENIKAHI WANITA YANG SUDAH BERCERAI
* Imamat 21:7, idem
-----
Perintah ke-377:
SEORANG IMAM YANG SUDAH MELAKUKAN 'TEVILAH' (PEMBENAMAN TUBUH KE DALAM KOLAM) UNTUK MENTAHIRKAN DIRINYA DARI
KENAJISAN, TIDAK BOLEH MELAYANI DI RUANG KUDUS HINGGA MATAHARI TERBENAM
* Imamat 21:6,
"Mereka itu harus kudus bagi Allahnya dan janganlah mereka melanggar
kekudusan nama Allahnya, karena merekalah yang mempersembahkan segala
korban api-apian TUHAN, santapan Allah mereka, dan karena itu haruslah
mereka kudus." –
"QEDOSYÏM YIHYÛ LÊ'LOHÊYHEM VELO' YEKHALELÛ SYÊM 'ELOHÊYHEM KÏ 'ET-'ISYÊY YEHOVÂH LEKHEM 'ELOHÊYHEM HÊMAQRÏVIM VEHÂYÛ QODESY"
-----
Perintah ke-376:
PARA
IMAM MENAJISKAN DIRI MEREKA KARENA KEMATIAN KERABATNYA DENGAN
MENGHADIRI PENGUBURANNYA DAN BERKABUNG BAGINYA SEPERTI ORANG ISRAEL
LAIN, DIBENARKAN UNTUK BERKABUNG BAGI KERABATNYA
* Imamat 21:1-3 (terlalu panjang jika dikutip)
-----
Perintah ke-375:
SEORANG IMAM TIDAK BOLEH MENAJISKAN DIRINYA SENDIRI DENGAN MENYENTUH JASAD ORANG MATI KECUALI DENGAN KERABATNYA
* Imamat 21:1-3, idem
-----
Perintah ke-374:
IMAM TIDAK BOLEH MEMASUKI RUANG KUDUS SETIAP WAKTU KETIKA IA SEDANG TIDAK BERTUGAS
* Imamat 16:2,
"Firman TUHAN kepadanya: 'Katakanlah kepada Harun, kakakmu, supaya
ia jangan sembarang waktu masuk ke dalam tempat kudus di belakang tabir,
ke depan tutup pendamaian yang di atas tabut supaya jangan ia mati;
karena Aku menampakkan diri dalam awan di atas tutup pendamaian.'" –
"VAYO'MER YEHOVÂH 'EL-MOSYEH DABÊR 'EL-'AHARON 'ÂKHÏKHA VE'AL-YÂVÕ'
VEKHOL-'ÊT 'EL-HAQODESY MIBÊYT LAPÂROKHET 'EL-PENÊY HAKAPORET 'ASYER
'AL-HÂ'ÂRON VELO' YÂMÛT KÏ BE'ÂNÂN 'ÊRÂ'EH 'AL-HAKAPORET"
-----
Perintah ke-373:
TIDAK BOLEH MEROBEK JUBAH IMAM BESAR
* Keluaran 28:32,
"Lehernya haruslah di tengah-tengahnya; lehernya itu harus mempunyai
pinggir sekelilingnya, buatan tukang tenun, seperti leher baju zirah
haruslah lehernya itu, supaya jangan koyak." -
"VEHÂYÂH FÏ-RO'SYÕ BETÕKHÕ SÂFÂH YIHYEH LEFÏV SÂVÏV MA'ASÊH 'ORÊG KEFÏ TAKHRÂ' YIHYEH-LÕ LO' YIQÂRÊA'"
-----
Perintah ke-372:
PARA IMAM HARUS MENGENAKAN PAKAIAN KEIMAMAN PADA SAAT PELAYANAN
* Keluaran 28:2,
"Haruslah engkau membuat pakaian kudus bagi Harun, abangmu, sebagai perhiasan kemuliaan." –
"VE'ÂSÏTÂ VIGDÊY-QODESY LE'AHARON 'ÂKHÏKHA LEKHÂVÕD ÛLETIF'ÂRET"
--------
TENTANG HEWAN DAN ANAK SULUNG
Perintah ke-371: TIDAK MENEBUS ANAK SULUNG DARI HEWAN YANG TAHIR
* Bilangan 18:17,
"Tetapi
anak sulung lembu, domba atau kambing janganlah kautebus; semuanya itu
kudus; darahnya haruslah kausiramkan pada mezbah dan lemaknya kaubakar
sebagai korban api-apian menjadi bau yang menyenangkan bagi TUHAN;" –
"'AKH
BEKHÕR-SYÕR 'Õ-VEKHÕR KESEV 'Õ-VEKHÕR 'ÊZ LO' TIFDEH QODESY HÊM
'ET-DÂMÂM TIZROQ 'AL-HAMIZBÊAKH VE'ET-KHELBÂM TAQTÏR 'ISYEH LERÊYAKH
NÏKHOAKH LAYHOVÂH"
-----
Perintah ke-370: MEMATAHKAN LEHER ANAK SULUNG KELEDAI JIKA HEWAN ITU TIDAK DITEBUS
* Keluaran 13:13,
"Tetapi
setiap anak keledai yang lahir terdahulu kautebuslah dengan seekor
domba; atau, jika engkau tidak menebusnya, engkau harus mematahkan
batang lehernya. Tetapi mengenai manusia, setiap anak sulung di antara
anak-anakmu lelaki, haruslah kautebus." -
"VEKHOL-PETER KHAMOR TIFDEH VESEH VE'IM-LO' TIFDEH VA'ARAFTÕ VEKHOL BEKHÕR 'ÂDÂM BEVÂNEYKHA TIFDEH"
-----
Perintah ke-369: MENEBUS ANAK SULUNG KELEDAI
* Keluaran 13:13, idem
-----
Perintah ke-368: MENEBUS ANAK SULUNG LAKI-LAKI
* Keluaran 13:13, idem
-----
TENTANG PAKAIAN
Perintah ke-367: TIDAK MENGENAKAN PAKAIAN TERBUAT DARI GABUNGAN WOL DAN LINEN
* Ulangan 22:11,
"Janganlah engkau memakai pakaian yang dua jenis bahannya, yakni bulu domba dan lenan bersama-sama." –
"LO' TILBASY SYA'ATNÊZ TSEMER ÛFISYTÏM YAKHDÂV"
-----
Perintah ke-366: SEORANG WANITA TIDAK BOLEH MENGENAKAN PAKAIAN PRIA
* Ulangan 22:5,
"Seorang perempuan janganlah memakai pakaian laki-laki dan seorang
laki-laki janganlah mengenakan pakaian perempuan, sebab setiap orang
yang melakukan hal ini adalah kekejian bagi TUHAN, Allahmu." –
"LO'-YIHYEH KHELÏ-GEVER 'AL-'ISYÂH VELO'-YILBASY GEVER SIMLAT 'ISYÂH KÏ TÕ'AVAT YEHOVÂH 'ELOHEYKHA KOL-'OSÊH 'ÊLEH"
-----
Perintah ke-365: SEORANG PRIA TIDAK BOLEH MENGENAKAN PAKAIAN WANITA
* Ulangan 22:5, idem
-----
TENTANG PERTANIAN DAN PETERNAKAN
Perintah ke-364: TIDAK BEKERJA DENGAN HEWAN YANG BERBEDA JENISNYA YANG DIGUNAKAN UNTUK MEMBAJAK BERSAMA-SAMA
* Ulangan 22:10,
"Janganlah engkau membajak dengan lembu dan keledai bersama-sama." –
"LO'-TAKHAROSY BESYÕR-ÛVAKHAMOR YAKHDÂV"
-----
Perintah ke-363: TIDAK MEMAKAN HASIL DARI BENIH YANG BERBEDA YANG DITABUR DI KEBUN ANGGUR
* Ulangan 22:9,
"Janganlah kautaburi kebun anggurmu dengan dua jenis benih, supaya
seluruh hasil benih yang kautaburkan dan hasil kebun anggurmu jangan
menjadi milik tempat kudus." –
"LO'-TIZRA' KARMEKHA KIL'ÂYIM PEN-TIQDASY HAMLÊ'ÂH HAZERA' 'ASYER TIZRÂ' ÛTEVÛ'AT HAKÂREM"
-----
Perintah ke-362: TIDAK MENABUR BENIH GANDUM ATAU RUMPUT DI KEBUN ANGGUR
* Ulangan 22:9, idem
-----
Perintah ke-361: BUAH SULUNG POHON DI TAHUN KEEMPAT HARUS DIKUDUSKAN SEPERTI PERSEPULUHAN KEDUA DAN DIMAKAN DI YERUSALEM
* Imamat 19:24,
"Tetapi pada tahun yang keempat haruslah segala buahnya menjadi persembahan kudus sebagai puji-pujian bagi TUHAN." –
"ÛVASYÂNÂH HÂRVÏ'IT YIHYEH KOL-PIRYÕ QODESY HILÛLÏM LAYHOVÂH"
-----
Perintah ke-360: TIDAK MEMAKAN BUAH DARI POHON SELAMA TIGA TAHUN SEJAK DITANAM
* Imamat 19:23,
"Apabila kamu sudah masuk ke negeri itu dan menanam bermacam-macam
pohon buah-buahan, janganlah kamu memetik buahnya selama tiga tahun dan
jangan memakannya." –
"VEKHÏ-TÂVO'Û 'EL-HÂ'ÂRETS ÛNETA'TEM KOL-'ÊTS MA'AKHÂL VA'ARALTEM
'ÂRLÂTÕ 'ET-PIRYÕ SYÂLOSY SYÂNÏM YIHYEH LÂKHEM 'ARÊLÏM LO' YÊ'ÂKHÊL"
-----
Perintah ke-359: TIDAK MENABUR BENIH YANG BERBEDA JENIS BERSAMASAMA DALAM SATU LADANG
* Imamat 19:19,
"Kamu harus berpegang kepada ketetapan-Ku. Janganlah kawinkan dua
jenis ternak dan janganlah taburi ladangmu dengan dua jenis benih, dan
janganlah pakai pakaian yang dibuat dari pada dua jenis bahan." –
"'ET-KHUQQOTAY TISYMORÛ BEHEMTEKHA LO'-TARBÏA' KIL'AYIM SÂDKHA
LO'-TIZRA' KIL'ÂYIM ÛVEGED KIL'AYIM SYA'ATNÊZ LO' YA'ALEH 'ÂLEYKHA"
-----
Perintah ke-358: TIDAK MENGAWINKAN TERNAK DARI JENIS YANG BERBEDA
* Imamat 19:19, idem
-----
TENTANG PENYEMBAHAN BERHALA
Perintah ke-357: TIDAK MENGGUNAKAN HARTA BENDA KOTA YANG SUDAH DITAKLUKKAN
* Ulangan 13:17,
"Dari barang-barang yang dikhususkan itu janganlah apapun melekat
pada tanganmu, supaya TUHAN berhenti dari murka-Nya yang bernyala-nyala
itu, menunjukkan belas kasihan-Nya kepadamu, mengasihani engkau dan
membuat jumlahmu banyak, seperti yang dijanjikan-Nya dengan sumpah
kepada nenek moyangmu." –
"VELO'-YIDBAQ BEYÂDKHA ME'ÛMÂH MIN-HAKHÊREM LEMA'AN YÂSYÛV YEHOVÂH
MÊKHARÕN 'APÕ VENÂTAN-LEKHA RAKHAMÏM VERIKHAMKHA VEHIRBEKHA KA'ASYER
NISYBA' LA'AVOTEYKHA"
-----
Perintah ke-356: TIDAK MEMBANGUN KEMBALI KOTA YANG SUDAH DITAKLUKKAN
* Ulangan 13:16,
"Seluruh jarahan harus kaukumpulkan di tengah-tengah lapangan dan
harus kaubakar habis kota dengan seluruh jarahan itu sebagai korban
bakaran yang lengkap bagi TUHAN, Allahmu. Semuanya itu akan tetap
menjadi timbunan puing untuk selamanya dan tidak akan dibangun kembali."
–
"VE'ET-KÂL-SYELÂLÂH TIQBOTS 'EL-TÕKH REKHOVÂH VESÂRAFTÂ VÂ'ÊSY 'ET-HÂ'ÏR VE'ET-KÂL-SYELÂLÂH KÂLÏL LAYHOVÂH 'ELOHEYKHA
VEHÂYTÂH TÊL 'ÕLÂM LO' TIBÂNEH 'ÕD"
-----
Perintah ke-355: MEMBUNUH PENDUDUK KOTA YANG MENJADI PENYEMBAH BERHALA DAN MEMBAKAR KOTA ITU
* Ulangan 13:15-16 (terlalu panjang jika dikutip)
-----
Perintah ke-354: TIDAK MEMBIARKAN PENYEMBAH BERHALA TINGGAL DI DALAM NEGERI
* Keluaran 23:33,
"Mereka tidak akan tetap diam di negerimu, supaya mereka jangan
membuat engkau berdosa kepada-Ku, dengan beribadah kepada allah mereka,
sebab tentulah hal itu menjadi jerat bagimu." –
"LO' YÊSYEVÛ BE'ARTSEKHA PEN-YAKHATÏ'Û 'OTEKHA LÏ KÏ TA'AVOD 'ET-'ELOHÊYHEM KÏ-YIHYEH LEKHA LEMÕQÊSY"
-----
Perintah ke-353: TIDAK MEMBUAT PERJANJIAN DENGAN TUJUH BANGSA KANAAN
* Keluaran 23:32,
"Janganlah mengadakan perjanjian dengan mereka ataupun dengan allah mereka." –
"LO'-TIKHROT LÂHEM VELÊ'LOHÊYHEM BERÏT"
-----
Perintah ke-352: TIDAK MENGASIHANI PARA PENYEMBAH BERHALA
* Ulangan 7:2,
"dan TUHAN, Allahmu, telah menyerahkan mereka kepadamu, sehingga
engkau memukul mereka kalah, maka haruslah kamu menumpas mereka sama
sekali. Janganlah engkau mengadakan perjanjian dengan mereka dan
janganlah engkau mengasihani mereka." –
"ÛNETÂNÂM YEHOVÂH 'ELOHEYKHA LEFÂNEYKHA VEHIKÏTÂM HAKHARÊM TAKHARÏM 'OTÂM LO'-TIKHROT LÂHEM BERÏT VELO' TEKHÂNÊM"
-----
Perintah ke-351: TIDAK MENDIRIKAN TUGU (UNTUK PENYEMBAHAN)
* Ulangan 16:22,
"Janganlah juga kaudirikan bagimu tugu berhala, yang dibenci oleh TUHAN, Allahmu." –
"VELO'-TÂQÏM LEKHA MATSÊVÂH 'ASYER SÂNÊ' YEHOVÂH 'ELOHEYKHA"
-----
Perintah ke-350: TIDAK MENANAM POHON UNTUK PENYEMBAHAN
* Ulangan 16:21,
"Janganlah engkau menanam sesuatu pohon sebagai tiang berhala di
samping mezbah TUHAN, Allahmu, mezbah yang akan kaubuat bagimu." –
"LO'-TITA' LEKHA 'ASYÊRÂH KOL-'ÊTS 'ÊTSEL MIZBAKH YEHOVÂH 'ELOHEYKHA 'ASYER TA'ASEH-LÂKH"
-----
Perintah ke-349: TIDAK MENGGUNDUL KEPALA KARENA ORANG MATI
* Ulangan 14:1,
"Kamulah anak-anak TUHAN, Allahmu; janganlah kamu menoreh-noreh
dirimu ataupun menggundul rambut di atas dahimu karena kematian
seseorang;" –
"BÂNÏM 'ATEM LAYHOVÂH 'ELOHÊYKHEM LO' TITGODEDÛ VELO'-TÂSÏMÛ QORKHÂH BÊYN 'ÊYNÊYKHEM LÂMÊT"
-----
Perintah ke-348: TIDAK MEMBUAT TATO (GORESAN) DI TUBUH SEPERTI PENYEMBAH BERHALA
* Imamat 19:28,
"Janganlah kamu menggoresi tubuhmu karena orang mati dan janganlah merajah tanda-tanda pada kulitmu; Akulah TUHAN." -
"VESERET LÂNEFESY LO' TITENÛ BIVSARKHEM ÛKHETOVET QA'AQA' LO' TITENÛ BÂKHEM 'ANÏ YEHOVÂH"
-----
Perintah ke-347: TIDAK MENGGORESI DIRI SENDIRI ATAU ORANG LAIN, SEPERTI PENYEMBAH BERHALA
* Imamat 19:28, Ulangan 14:1, idem
-----
Perintah ke-346: TIDAK MENCUKUR TEPI RAMBUT BERKELILING SEPERTI IMAM PENYEMBAH BERHALA LAKUKAN
* Imamat 19:27,
"Janganlah kamu mencukur tepi rambut kepalamu berkeliling dan janganlah engkau merusakkan tepi janggutmu." –
"LO' TAQIFÛ PE'AT RO'SYKHEM VELO' TASYKHÏT 'ÊT PE'AT ZEQÂNEKHA"
-----
Perintah ke-345: TIDAK MENCUKUR JENGGOT SEPERTI PENYEMBAH BERHALA
* Imamat 19:27, idem
-----
Perintah ke-344: TIDAK BERTANYA KEPADA SEORANG "YID'ONI" (DUKUN)
* Ulangan 18:11,
"seorang pemantera, ataupun seorang yang bertanya kepada arwah atau
kepada roh peramal atau yang meminta petunjuk kepada orang-orang mati." –
"VEKHOVÊR KHÂVER VESYO'ÊL 'ÕV VEYIDE'ONÏ VEDORÊSY 'EL-HAMÊTÏM"
-----
Perintah ke-343: TIDAK MENCARI PETUNJUK KEPADA "MAYTIM" (ORANG MATI)
* Ulangan 18:11, idem
-----
Perintah ke-342: TIDAK BERTANYA KEPADA "'OV" (ARWAH)
* Ulangan 18:11, idem
-----
Perintah ke-341: TIDAK MELAKUKAN PRAKTEK "KHOVER KHAVER" (MENGUCAPKAN MANTERA ATAS ULAR DAN KALAJENGKING)
* Ulangan 18:11, idem
-----
Perintah ke-340: TIDAK MELAKUKAN PRAKTEK "QESEM" (PRAKTIK MAGIC)
* Ulangan 18:10,
"Di antaramu janganlah didapati seorangpun yang mempersembahkan
anaknya laki-laki atau anaknya perempuan sebagai korban dalam api,
ataupun seorang yang menjadi petenung, seorang peramal, seorang
penelaah, seorang penyihir," –
"LO'-YIMÂTSÊ' VEKHA MA'AVÏR BENÕ-ÛVITÕ BÂ'ÊSY QOSÊM QESÂMÏM ME'ÕNÊN ÛMENAKHÊSY ÛMEKHASYÊF"
-----
Perintah ke-339: TIDAK MELAKUKAN PRAKTEK "QISUF" (PRAKTEK MAGIC YANG MENGGUNAKAN RUMPUT, BATU, DAN BENDA-BENDA LAIN)
* Ulangan 18:10, idem
-----
Perintah ke-338: TIDAK BERKONSULTASI DENGAN "YID'ONIM" (DUKUN-DUKUN)
* Imamat 19:31,
"Janganlah kamu berpaling kepada arwah atau kepada roh-roh peramal;
janganlah kamu mencari mereka dan dengan demikian menjadi najis karena
mereka; Akulah TUHAN, Allahmu." –
"'AL-TIFNÛ 'EL-HÂ'OVOT VE'EL-HAYIDE'ONÏM 'AL-TEVAQSYÛ LETÂM'ÂH VÂHEM 'ANÏ YEHOVÂH 'ELOHÊYKHEM"
-----
Perintah ke-337: TIDAK BERKONSULTASI DENGAN "'OVOT" (ARWAH-ARWAH)
* Imamat 19:31, idem
-----
Perintah ke-336: TIDAK MELAKUKAN PRAKTEK "NAKHESY" (MELAKUKAN HAL-HAL BERDASARKAN TANDA, ISYARAT, PEMIKAT, DAN JAMPI)
* Imamat 19:26,
"Janganlah kamu makan sesuatu yang darahnya masih ada. Janganlah kamu melakukan telaah atau ramalan." –
"LO' TO'KHLÛ 'AL-HADÂM LO' TENAKHASYÛ VELO' TE'ÕNÊNÛ"
-----
Perintah ke-335: TIDAK MELAKUKAN PRAKTEK "'ÕNEIN" (MERAMAL WAKTU ATAU MUSIM DENGAN MENGGUNAKAN ASTROLOGI)
* Imamat 19:26, idem
-----
Perintah ke-334: TIDAK MEMBIARKAN HIDUP SETIAP ORANG YANG MELAKUKAN PRAKTEK SIHIR
* Keluaran 22:18,
"Seorang ahli sihir perempuan janganlah engkau biarkan hidup." –
"MEKHASYÊFÂH LO' TEKHAYEH"
-----
Perintah ke-333: TIDAK MENYERAHKAN ANAK MELALUI API KEPADA MOLOKH
* Imamat 18:21,
"Janganlah kauserahkan seorang dari anak-anakmu untuk dipersembahkan
kepada Molokh, supaya jangan engkau melanggar kekudusan nama Allahmu;
Akulah TUHAN."
- "ÛMIZAR'AKHA LO'-TITÊN LEHA'AVÏR LAMOLEKH VELO' TEKHALÊL 'ET-SYÊM 'ELOHEYKHA 'ANÏ XEHOVÂH"
-----
Perintah ke-332: TIDAK MENGADOPSI LEMBAGA-LEMBAGA PENYEMBAH BERHALA, DEMIKIAN PULA DENGAN KEBIASAAN MEREKA
* Imamat 18:3,
"Janganlah kamu berbuat seperti yang diperbuat orang di tanah Mesir,
di mana kamu diam dahulu; juga janganlah kamu berbuat seperti yang
diperbuat orang di tanah Kanaan, ke mana Aku membawa kamu; janganlah
kamu hidup menurut kebiasaan mereka." –
"KEMA'ASÊH 'ERETS-MITSRAYIM 'ASYER YESYAVTEM-BÂH LO' TA'ASÛ
ÛKHEMA'ASÊH 'ERETS-KENA'AN 'ASYER 'ANÏ MÊVÏ' 'ETKHEM SYÂMÂH LO' TA'ASÛ
ÛVEKHUQOTÊYHEM LO' TÊLÊKHÛ"
-----
Perintah ke-331: TIDAK MEMALINGKAN PERHATIAN SESEORANG KEPADA PENYEMBAHAN BERHALA
* Imamat 19:4,
"Janganlah kamu berpaling kepada berhala-berhala dan janganlah kamu membuat bagimu dewa tuangan; Akulah TUHAN, Allahmu."
'AL-TIFNÛ 'EL-HÂ'ELÏLÏM VÊ'LOHÊY MASÊKHÂH LO' TA'ASÛ LÂKHEM 'ANÏ YEHOVÂH 'ELOHÊYKHEM"
-----
Perintah ke-330: TIDAK BERSUMPAH DEMI SUATU BERHALA, TIDAK PULA MENYEBABKAN ORANG LAIN BERSUMPAH DEMI BERHALA ITU
* Keluaran 23:13,
"Dalam segala hal yang Kufirmankan kepadamu haruslah kamu
berawas-awas; nama allah lain janganlah kamu panggil, janganlah nama itu
kedengaran dari mulutmu." –
"ÛVEKHOL 'ASYER-'ÂMARTÏ 'ALÊYKHEM TISYÂMÊRÛ VESYÊM 'ELOHÏM 'AKHÊRÏM LO' TAZKÏRÛ LO' YISYÂMA' 'AL-PÏKHA"
-----
Perintah ke-329: SESEORANG
YANG BERUSAHA MEMBUJUK TIDAK BOLEH MENAHAN DARI MEMBERIKAN BUKTI DARI
KESELAHAN SI PEMBUJUK, JIKA IA TIDAK MEMILIKI BUKTI SERUPA
* Ulangan 13:8,
"maka janganlah engkau mengalah kepadanya dan janganlah mendengarkan
dia. Janganlah engkau merasa sayang kepadanya, janganlah mengasihani
dia dan janganlah menutupi salahnya," –
"LO'-TO'VEH LÕ VELO' TISYMA' 'ÊLÂV VELO'-TÂKHÕS 'ÊYNKHA 'ÂLÂV VELO'-TAKHMOL VELO'-TEKHASEH 'ÂLÂV"
-----
Perintah ke-328: SESEORANG YANG BERUSAHA MEMBUJUK KEPADA PENYEMBAHAN BERHALA TIDAK BOLEH SEGERA MEMOHON PEMBEBASAN DARI PEMBUJUK
* Ulangan 13:8, idem
-----
Perintah ke-327: TIDAK MEMBEBASKAN PEMBUJUK DARI HUKUMAN, TETAPI BERSIAP-SIAP MELAKSANAKANNYA
* Ulangan 13:8, idem
-----
Perintah ke-326: TIDAK BERHENTI MEMBENCI PEMBUJUK KEPADA PENYEMBAHAN BERHALA
* Ulangan 13:8, idem
-----
Perintah ke-325: TIDAK MENGASIHI SESEORANG YANG MEMBUJUK AGAR MENYEMBAH BERHALA
* Ulangan 13:8, idem
-----
Perintah ke-324: MEMBINASAKAN PENYEMBAHAN BERHALA DAN PERLENGKAPANNYA
* Ulangan 12:2-3 (terlalu panjang jika dikutip)
-----
Perintah ke-323: TIDAK MEMBUJUK SEORANG ISRAEL UNTUK MENYEMBAH BERHALA
* Ulangan 13:11,
"Maka seluruh orang Israel akan mendengar dan menjadi takut,
sehingga mereka tidak akan melakukan lagi perbuatan jahat seperti itu di
tengah-tengahmu." –
"VEKHOL-YISRÂ'ÊL YISYME' ÛVEYIRÂ'ÛN VELO'-YÕSIFÛ LA'ASÕT KADÂVÂR HÂRÂ' HAZEH BEQIRBEKHA"
------
Perintah ke-322: TIDAK MENYESATKAN BANI ISRAEL KEPADA PENYEMBAHAN BERHALA
* Keluaran 23:13,
"Dalam segala hal yang Kufirmankan kepadamu haruslah kamu
berawas-awas; nama allah lain janganlah kamu panggil, janganlah nama itu
kedengaran dari mulutmu." –
"ÛVEKHOL 'ASYER-'ÂMARTÏ 'ALÊYKHEM TISYÂMÊRÛ VESYÊM 'ELOHÏM 'AKHÊRÏM LO' TAZKÏRÛ LO' YISYÂMA' 'AL-PÏKHA"
-----
Perintah ke-321: TIDAK MENDENGARKAN SESEORANG YANG BERNUBUAT DENGAN NAMA BERHALA
* Ulangan 13:3,
"maka janganlah engkau mendengarkan perkataan nabi atau pemimpi itu;
sebab TUHAN, Allahmu, mencoba kamu untuk mengetahui, apakah kamu
sungguh-sungguh mengasihi TUHAN, Allahmu, dengan segenap hatimu dan
dengan segenap jiwamu." –
"LO' TISYMA' 'EL-DIVRÊY HANÂVÏ' HAHÛ' 'Õ 'EL-KHÕLÊM HAKHALÕM HAHÛ'
KÏ MENASEH YEHOVÂH 'ELOHÊYKHEM 'ETKHEM LÂDA'AT HAYISYKHEM 'OHAVÏM
'ET-YEHOVÂH 'ELOHÊYKHEM BEKHOL-LEVAVKHEM ÛVEKHÂL-NAFSYEKHEM"
-----
Perintah ke-320: TIDAK BERNUBUAT DENGAN NAMA BERHALA
* Ulangan 18:20,
"Tetapi seorang nabi, yang terlalu berani untuk mengucapkan demi
nama-Ku perkataan yang tidak Kuperintahkan untuk dikatakan olehnya, atau
yang berkata demi nama allah lain, nabi itu harus mati." –
"'AKH HANÂVÏ' 'ASYER YÂZÏD LEDABÊR DÂVÂR BISYMÏ 'ÊT 'ASYER
LO'-TSIVÏTÏV LEDABÊR VA'ASYER YEDABÊR BESYÊM 'ELOHÏM 'AKHÊRÏM ÛMÊT
HANÂVÏ' HAHÛ'"
-----
Perintah ke-319: TIDAK SUJUD MENYEMBAH KEPADA BERHALA
* Keluaran 20:5,
"Jangan sujud menyembah kepadanya atau beribadah kepadanya, sebab
Aku, TUHAN, Allahmu, adalah Allah yang cemburu, yang membalaskan
kesalahan bapa kepada anak-anaknya, kepada keturunan yang ketiga dan
keempat dari orang-orang yang membenci Aku," -
"LO'-TISYTAKHVEH LÂHEM VELO' TÂ'ÂVDÊM KÏ 'ÂNOKHÏ YEHOVÂH 'ÊL QANÂ'
POQÊD 'AVON 'ÂVOT 'AL-BÂNÏM 'AL-SYILÊSYÏM VE'AL-RIBÊ'ÏM LESONE'ÂY"
-----
Perintah ke-318: TIDAK MELAKUKAN PENYEMBAHAN BERHALA DENGAN CARA YANG BIASA
* Keluaran 20:5, idem
-----
Perintah ke-317: TIDAK MINUM ANGGUR DARI PENYEMBAH BERHALA
* Ulangan 32:38,
"yang memakan lemak dari korban sembelihan mereka, meminum anggur
dari korban curahan mereka? Biarlah mereka bangkit untuk menolong kamu,
sehingga kamu mendapat perlindungan." –
"'ASYER KHÊLEV ZEVÂKHÊYMÕ YO'KHÊLÛ YISYTÛ YÊYN NESÏKHÂM YÂQÛMÛ VEYA'ZERUKHEM YEHÏ 'ALÊYKHEM SITRÂH"
-----
Perintah ke-316: TIDAK MEMANFAATKAN PEMAKAIAN BERHALA ATAU PERALATAN, ATAU PERSEMBAHANNYA
* Ulangan 7:26,
"Dan janganlah engkau membawa sesuatu kekejian masuk ke dalam
rumahmu, sehingga engkaupun ditumpas seperti itu; haruslah engkau
benar-benar merasa jijik dan keji terhadap hal itu, sebab semuanya itu
dikhususkan untuk dimusnahkan." –
"VELO'-TÂVÏ' TÕ'ÊVÂH 'EL-BÊYTEKHA VEHÂYÏTÂ KHÊREM KÂMOHÛ SYAQÊTS TESYAQETSENÛ VETA'ÊV TETA'AVENÛ KÏ-KHÊREM HÛ'"
-----
Perintah ke-315: TIDAK MENGGUNAKAN PERHIASAN DARI SUATU OBYEK PENYEMBAHAN BERHALA
* Ulangan 7:25,
"Patung-patung allah mereka haruslah kamu bakar habis; perak dan
emas yang ada pada mereka janganlah kauingini dan kauambil bagi dirimu
sendiri, supaya jangan engkau terjerat karenanya, sebab hal itu adalah
kekejian bagi TUHAN, Allahmu." –
"PESÏLÊY 'ELOHÊYHEM TISREFÛN BÂ'ÊSY LO'-TAKHMOD KESEF VEZÂHÂV
'ALÊYHEM VELÂQAKHTÂ LÂKH PEN TIVÂQÊSY BÕ KÏ TÕ'AVAT YEHOVÂH 'ELOHEYKHA
HÛ'"
-----
Perintah ke-314: TIDAK MEMBUAT BERHALA BAHKAN UNTUK ORANG LAIN
* Keluaran 34:17,
"Janganlah kaubuat bagimu allah tuangan." –
"'ELOHÊY MASÊKHÂH LO' TA'ASEH-LÂKH"
-----
Perintah ke-313: TIDAK MEMBUAT LUKISAN-LUKISAN UNTUK HIASAN, MESKIPUN BUKAN UNTUK PENYEMBAHAN
* Keluaran 20:4,
"Jangan membuat bagimu patung yang menyerupai apapun yang ada di
langit di atas, atau yang ada di bumi di bawah, atau yang ada di dalam
air di bawah bumi." –
"LO' TA'ASEH-LEKHA FESEL VEKHOL-TEMUNÂH 'ASYER BASYÂMAYIM IMA'AL VA'ASYER BÂ'ÂRETS MITÂAKHAT VA'ASYER BAMAYIM MITAKHAT LÂ'ÂRETS"
-----
Perintah ke-312: TIDAK MEMBUAT PATUNG, TIDAK PULA MEMBUATNYA SENDIRI ATAU DIBUAT OLEH ORANG LAIN
* Keluaran 20:4, idem
-----
TENTANG NUBUAT
Perintah ke-311: TIDAK MENAHAN DIRI UNTUK MEMBUNUH NABI PALSU ATAU TAKUT KEPADANYA
* Ulangan 18:22,
"apabila seorang nabi berkata demi nama TUHAN dan perkataannya itu
tidak terjadi dan tidak sampai, maka itulah perkataan yang tidak
difirmankan TUHAN; dengan terlalu berani nabi itu telah mengatakannya,
maka janganlah gentar kepadanya." –
"'ASYER YEDABÊR HANÂVÏ' BESYÊM YEHOVÂH VELO'-YIHYEH HADÂVÂR VELO'
YÂVÕ' HÛ' HADÂVÂR 'ASYER LO'-DIBERÕ YEHOVÂH BEZÂDÕN DIBERÕ HANÂVÏ' LO'
TÂGÛR MIMENÛ"
-----
Perintah ke-310: TIDAK BERNUBUAT PALSU
* Ulangan 18:20,
"Tetapi seorang nabi, yang terlalu berani untuk mengucapkan demi
nama-Ku perkataan yang tidak Kuperintahkan untuk dikatakan olehnya, atau
yang berkata demi nama allah lain, nabi itu harus mati." –
"'AKH HANÂVÏ' 'ASYER YÂZÏD LEDABÊR DÂVÂR BISYMÏ 'ÊT 'ASYER
LO'-TSIVÏTÏV LEDABÊR VA'ASYER YEDABÊR BESYÊM 'ELOHÏM 'AKHÊRÏM ÛMÊT
HANÂVÏ' HAHÛ'"
-----
Perintah ke-309: MEMPERHATIKAN PANGGILAN DARI SETIAP NABI DI SETIAP GENERASI
* Ulangan 18:15,
"Seorang nabi dari tengah-tengahmu, dari antara saudara-saudaramu,
sama seperti aku, akan dibangkitkan bagimu oleh TUHAN, Allahmu; dialah
yang harus kamu dengarkan."
- "NÂVÏ' MIQIRBEKHA MÊ'AKHEYKHA KÂMONÏ YÂQÏM LEKHA YEHOVÂH 'ELOHEYKHA 'ÊLÂV TISYMÂ'ÛN"
-----
TENTANG PENGHUKUMAN DAN PENGGANTIAN KERUGIAN (PEMULIHAN)
Perintah ke-308: TIDAJ MENGHUKUM SESEORANG YANG SUDAH MELAKUKAN PELANGGARAN KARENA TERPAKSA
* Ulangan 22:26,
"tetapi gadis itu janganlah kauapa-apakan. Gadis itu tidak ada
dosanya yang sepadan dengan hukuman mati, sebab perkara ini sama dengan
perkara seseorang yang menyerang sesamanya manusia dan membunuhnya." –
"VELANA'AR LO'-TA'ASEH DÂVÂR 'ÊYN LANA'AR KHÊTE' MÂVET KÏ KA'ASYER YÂQÛM 'ÏSY 'AL-RÊ'ÊHÛ ÛRETSÂKHÕ NEFESY KÊN HADÂVÂR HAZEH"
------
Perintah ke-307: MEMPERLAKUKAN SAKSI-SAKSI PALSU SEBAGAIMANA MEREKA BERMAKSUD MEMPERLAKUKANNYA
* Ulangan 19:19,
"maka kamu harus memperlakukannya sebagaimana ia bermaksud
memperlakukan saudaranya. Demikianlah harus kauhapuskan yang jahat itu
dari tengah-tengahmu." –
"VA'ASÏTEM LÕ KA'ASYER ZÂMAM LA'ASÕT LE'ÂKHÏV ÛVI'ARTÂ HÂRÂ' MIQIRBEKHA"
-----
Perintah ke-306: TIDAK MERASA SAYANG KEPADA PELANGGAR HUKUM DALAM HAL MENJATUHKAN HUKUMAN
* Ulangan 19:13,
"Janganlah engkau merasa sayang kepadanya. Demikianlah harus
kauhapuskan darah orang yang tidak bersalah dari antara orang Israel,
supaya baik keadaanmu." –
"LO'-TÂKHÕS 'ÊYNKHA 'ÂLÂV ÛVI'ARTÂ DAM-HANÂQÏ MÏYISRÂ'ÊL VETÕV LÂKH"
------
Perintah ke-305: TIDAK MELEBIHI JUMLAH PUKULAN ATAS SESEORANG YANG DIHUKUM
* Ulangan 25:3,
"Empat puluh kali harus orang itu dipukuli, jangan lebih; supaya
jangan saudaramu menjadi rendah di matamu, apabila ia dipukul lebih
banyak lagi." –
"'ARBÂ'ÏM YAKENÛ LO' YÕSÏF PEN-YÕSÏF LEHAKOTÕ 'AL-'ÊLEH MAKÂH RABÂH VENIQLÂH 'ÂKHÏKHA LE'ÊYNEYKHA"
------
Perintah ke-304: MENGHUKUM ORANG FASIK DENGAN HUKUMAN CAMBUK (DERA)
* Ulangan 25:2,
"maka jika orang yang bersalah itu layak dipukul, haruslah hakim
menyuruh dia meniarap dan menyuruh orang memukuli dia di depannya dengan
sejumlah dera setimpal dengan kesalahannya." –
"VEHÂYÂH 'IM-BIN HAKÕT HÂRÂSYÂ' VEHIPÏLÕ HASYOFÊT VEHIKÂHÛ LEFÂNÂV KEDÊY RISY'ÂTÕ BEMISPÂR"
-----
Perintah ke-303: TIDAK MENJATUHKAN HUKUMAN PADA HARI SABAT (KARENA SEBAGIAN HUKUMAN DIHUKUM DENGAN API)
* Keluaran 35:3,
"Janganlah kamu memasang api di manapun dalam tempat kediamanmu pada hari Sabat." –
"LO'-TEVA'ARÛ 'ÊSY BEKHOL MOSYEVOTÊYKHEM BEYÕM HASYABÂT"
-----
Perintah ke-302: SESEORANG YANG MEMPERKOSA SEORANG GADIS, HARUS MENGAWININYA, TIDAK BOLEH MENCERAIKANNYA
* Ulangan 22:29,
"maka haruslah laki-laki yang sudah tidur dengan gadis itu
memberikan lima puluh syikal perak kepada ayah gadis itu, dan gadis itu
haruslah menjadi isterinya, sebab laki-laki itu telah memperkosa dia;
selama hidupnya tidak boleh laki-laki itu menyuruh dia pergi." -
"VENÂTAN HÂ'ÏSY HASYOKHÊV 'IMÂH LA'AVÏ HANA'AR KHAMISYÏM KÂSEF
VELO-TIHYEH LE'ISYÂH TAKHAT 'ASYER 'INÂH LO'-YÛKHAL SYALEKHÂH KOL-YÂMÂV"
-----
Perintah ke-301: PEMERKOSA (SEORANG PERAWAN YANG BELUM BERTUNANGAN) HARUS MENIKAHINYA
* Ulangan 22-28-29, terlalu panjang jika dikutip
-----
Perintah ke-300: MENJATUHKAN HUKUMAN LIMA PULUH SYIKAL ATAS PEMERKOSA (SEORANG PERAWAN YANG BELUM BERTUNANGAN) DAN MEMAKSAKAN ATURAN LAIN DALAM HUBUNGANNYA DENGAN KASUS ITU
* Keluaran 22:15-16, terlalu panjang jika dikutip
-----
Perintah ke-299: SESEORANG YANG MENYEBABKAN LUKA TUBUH HARUS MEMBAYAR KOMPENSASI DALAM BENTUK UANG
* Keluaran 21:18-19, terlalu panjang jika dikutip
-----
Perintah ke-298: MENGHAKIMI SEORANG PENCURI UNTUK MEMBAYAR KERUGIAN ATAU MATI
* Keluaran 21:16,
"Siapa yang menculik seorang manusia, baik ia telah menjualnya, baik
orang itu masih terdapat padanya, ia pasti dihukum mati." –
"VEGONÊV 'ÏSY ÛMEKHÂRÕ VENIMTSÂ' VEYÂDÕ MÕT YÛMÂT"
-----
Perintah ke-297: TIDAK MEMBAJAK ATAU MENABUR BENIH DI LEMBAH YANG BERAIR, TEMPAT LEHER LEMBU MUDA DIPATAHKAN
* Ulangan 21:4,
"Para tua-tua kota itu haruslah membawa lembu muda itu ke suatu
lembah yang selalu berair dan yang belum pernah dikerjakan atau
ditaburi, dan di sana di lembah itu haruslah mereka mematahkan batang
leher lembu muda itu." –
"VEHÕRIDÛ ZIQNÊY HÂ'ÏR HAHIV' 'ET-HÂ'EGLÂH 'EL-NAKHAL 'ÊYTÂN 'ASYER
LO'-YÊ'ÂVÊD BÕ VELO' YIZÂRÊA' VE'ÂREFÛ-SYÂM 'ET-HÂ'EGLÂH BANÂKHAL"
-----
Perintah ke-296: MEMENGGAL LEHER LEMBU MUDA MENURUT CARA YANG DIURAIKAN
* Ulangan 21:4, idem
-----
Perintah ke-295: TIDAK MENERIMA TEBUSAN DARI PELAKU PEMBUNUHAN SECARA TIDAK SENGAJA SEHINGGA MEMBEBASKANNYA DARI PELARIAN
* Bilangan 35:32,
"Juga janganlah kamu menerima uang tebusan karena seseorang yang
telah melarikan diri ke kota perlindungannya, supaya ia boleh kembali
untuk diam di tanahnya sebelum matinya imam besar." -
"VELO'-TIQKHÛ KHOFER LÂNÛS 'EL-'ÏR MIQLÂTÕ LÂSYÛV LÂSYEVET BÂ'ÂRETS 'AD-MÕT HAKOHÊN"
-----
Perintah ke-294: MENDIRIKAN ENAM KOTA PERLINDUNGAN BAGI MEREKA YANG MELAKUKAN PEMBUNUHAN SECARA TIDAK SENGAJA
* Ulangan 19:3,
"Engkau harus menetapkan jauhnya jalan, dan membagi dalam tiga
bagian wilayah negeri yang diberikan TUHAN, Allahmu, untuk dimiliki
olehmu, supaya setiap pembunuh dapat melarikan diri ke sana." –
"TÂKHÏN LEKHA HADEREKH VESYILASYTÂ 'ET-GEVÛL 'ARTSEKHA 'ASYER YANKHÏLKHA YEHOVÂH 'ELOHEYKHA VEHÂYÂH LÂNÛS SYÂMÂH KOL-ROTSÊAKH"
-----
Perintah ke-293: MEMBEBASKAN SESEORANG YANG MELAKUKAN PEMBUNUHAN SECARA TIDAK SENGAJA
* Bilangan 35:25,
"dan haruslah rapat umat membebaskan pembunuh dari tangan penuntut
darah, dan haruslah rapat umat mengembalikan dia ke kota perlindungan,
ke tempat ia telah melarikan diri; di situlah ia harus tinggal sampai
matinya imam besar yang telah diurapi dengan minyak yang kudus." –
"VEHITSÏLÛ HÂ'ÊDÂH 'ET-HÂROTSÊAKH MÏAD GO'ÊL HADÂM VEHÊSYÏVÛ 'OTÕ
HÂ'ÊDÂH 'EL-'ÏR MIQLÂTÕ 'ASYER-NÂS SYÂMÂH VEYÂSYAV BÂH 'AD-MÕT HAKOHÊN
HAGÂDOL 'ASYER-MÂSYAKH 'OTÕ BESYEMEN HAQODESY"
-----
Perintah ke-292: TIDAK MENERIMA UANG TEBUSAN DARI SEORANG PEMBUNUH
* Bilangan 35:31,
"Janganlah kamu menerima uang tebusan karena nyawa seorang pembunuh
yang kesalahannya setimpal dengan hukuman mati, tetapi pastilah ia
dibunuh." –
"VELO'-TIQKHÛ KHOFER LENEFESY ROTSÊAKH 'ASYER-HÛ' RÂSYÂ' LÂMÛT KÏ-MÕT YÛMÂT"
-----
Perintah ke-291: MENGUBURKAN YANG TELAH DIHUKUM MATI PADA HARI ITU JUGA
* Ulangan 21:23,
"maka janganlah mayatnya dibiarkan semalam-malaman pada tiang itu,
tetapi haruslah engkau menguburkan dia pada hari itu juga, sebab seorang
yang digantung terkutuk oleh Allah; janganlah engkau menajiskan tanah
yang diberikan TUHAN, Allahmu, kepadamu menjadi milik pusakamu." –
"LO'-TÂLÏN NIVLÂTÕ 'AL-HÂ'ÊTS KÏ-QÂVÕR TIQBERENÛ BAYÕM HAHÛ'
KÏ-QILELAT 'ELOHÏM TÂLÛY VELO' TETAMÊ' 'ET-'ADMÂTKHA 'ASYER YEHOVÂH
'ELOHEYKHA NOTÊN LEKHA NAKHALÂH"
-----
Perintah ke-290: MAYAT SEORANG KRIMINAL YANG SUDAH DIEKSEKUSI TIDAK BOLEH DIBIARKAN TERGANTUNG SEMALAM-MALAMAN
* Ulangan 21:23, idem
-----
Perintah ke-289: MENGGANTUNG JASAD SESEORANG YANG DIHUKUM MATI
* Ulangan 21:22,
"Apabila seseorang berbuat dosa yang sepadan dengan hukuman mati,
lalu ia dihukum mati, kemudian kaugantung dia pada sebuah tiang," –
"VEKHÏ-YIHYEH VE'ÏSY KHÊTE' MISYPAT-MÂVET VEHÛMÂT VETÂLÏTÂ 'OTÕ 'AL-'ÊTS"
-----
Perintah ke-288: PENGADILAN HARUS MEMUTUSKAN KEMATIAN DENGAN HUKUMAN RAJAM (LEMPAR BATU)
* Ulangan 22:24,
"maka haruslah mereka keduanya kamu bawa ke luar ke pintu gerbang
kota dan kamu lempari dengan batu, sehingga mati: gadis itu, karena
walaupun di kota, ia tidak berteriak-teriak, dan laki-laki itu, karena
ia telah memperkosa isteri sesamanya manusia. Demikianlah harus
kauhapuskan yang jahat itu dari tengah-tengahmu." –
"VEHÕTSÊ'TEM 'ET-SYENÊYHEM 'EL-SYA'AR HÂ'ÏR HAHIV' ÛSEQALTEM 'OTÂM
BÂ'AVÂNÏM VÂMÊTÛ 'ET-HANA'AR 'AL-DEVAR 'ASYER LO'-TSÂ'AQÂH VÂ'ÏR
VE'ET-HÂ'ÏSY 'AL-DEVAR 'ASYER-'INÂH 'ET-'ÊSYET RÊ'ÊHÛ ÛVI'ARTÂ HÂRÂ'
MIQIRBEKHA"
-----
Perintah ke-287: PENGADILAN HARUS MEMUTUSKAN KEMATIAN DENGAN HUKUMAN BAKAR
* Imamat 20:14,
"Bila seorang laki-laki mengambil seorang perempuan dan ibunya, itu
suatu perbuatan mesum; ia dan kedua perempuan itu harus dibakar, supaya
jangan ada perbuatan mesum di tengah-tengah kamu." -
"VE'ÏSY 'ASYER YIQAKH 'ET-'ISYÂH VE'ET-'IMÂH ZIMÂH HIV' BÂ'ÊSY YISREFÛ 'OTÕ VE'ETHEN VELO'-TIHYEH ZIMÂH BETÕKHEKHEM"
-----
Perintah ke-286: PENGADILAN HARUS MEMUTUSKAN KEMATIAN DENGAN MENCEKIK
* Imamat 20:10,
"Bila seorang laki-laki berzinah dengan isteri orang lain, yakni
berzinah dengan isteri sesamanya manusia, pastilah keduanya dihukum
mati, baik laki-laki maupun perempuan xang berzinah itu." -
"VE'ÏSY 'ASYER YIN'AF 'ET-'ÊSYET 'ÏSY 'ASYER YIN'AF 'ET-'ÊSYET RÊ'ÊHÛ MÕT-YÛMAT HANO'ÊF VEHANO'ÂFET"
Note:
Hukuman cekik ('strangulation') tidak terdapat dalam ayat di atas, tetapi diatur dalam Targum, Misna Sanhedrin, 7:3.
-----
Perintah ke-285: PENGADILAN HARUS MEMUTUSKAN KEMATIAN DENGAN HUKUMAN PANCUNG
* Keluaran 21:20,
"Apabila seseorang memukul budaknya laki-laki atau perempuan dengan
tongkat, sehingga mati karena pukulan itu, pastilah budak itu
dibalaskan." –
"VEKHÏ-YAKEH 'ÏRY 'ET-'AVDÕ 'Õ 'ET-'AMÂTÕ BASYÊVET ÛMÊT TAKHAT YÂDÕ NÂQOM YINÂQÊM"
-----
TENTANG HUKUM KRIMINAL
Perintah ke-284: TIDAK MENURUTI HATI DAN PIKIRAN YANG JAHAT
* Bilangan 15:39,
"Maka
jumbai itu akan mengingatkan kamu, apabila kamu melihatnya, kepada
segala perintah TUHAN, sehingga kamu melakukannya dan tidak lagi
menuruti hatimu atau matamu sendiri, seperti biasa kamu perbuat dalam
ketidaksetiaanmu terhadap TUHAN." –
"VEHÂYÂH LÂKHEM LETSÏTSIT
URE'ÏTEM 'OTÕ ÛZEKHARTEM 'ET-KÂL-MITSVOT YEHOVÂH VA'ASÏTEM 'OTÂM
VELO'-TÂTURÛ 'AKHARÊY LEVAVKHEM VE'AKHARÊY 'ÊYNÊYKHEM 'ASYER-'ATEM ZONÏM
'AKHARÊYHEM"
-----
Perintah ke-283: TIDAK MENGINGINKAN SESUATU MILIK ORANG LAIN
* Ulangan 5:21,
"Jangan
mengingini isteri sesamamu, dan jangan menghasratkan rumahnya, atau
ladangnya, atau hambanya laki-laki, atau hambanya perempuan, atau
lembunya, atau keledainya, atau apapun yang dipunyai sesamamu.
"VELO' TAKHMOD 'ÊSYET RÊ'EKHA VELO' TIT'AVEH BÊYT RÊ'EKHA SÂDÊHÛ VE'AVDÕ VA'AMÂTÕ SYÕRÕ VAKHAMORÕ VEKHOL 'ASYER
LERÊ'EKHA"
----
Perintah ke-282: TIDAK IRI ATAS MILIK ORANG LAIN
* Keluaran 20:17,
"Jangan
mengingini rumah sesamamu; jangan mengingini isterinya, atau hambanya
laki-laki, atau hambanya perempuan, atau lembunya atau keledainya, atau
apapun yang dipunyai sesamamu." –
"LO' TAKHMOD BÊYT RÊ'EKHA LO'-TAKHMOD 'ÊSYET RÊ'EKHA VE'AVDÕ VA'AMÂTÕ VESYÕRÕ VAKHAMORÕ VEKHOL 'ASYER LERÊ'EKHA"
-----
Perintah ke-281: TIDAK MEMERAS
* Imamat 19:13,
"Janganlah
engkau memeras sesamamu manusia dan janganlah engkau merampas;
janganlah kautahan upah seorang pekerja harian sampai besok harinya." –
"LO'-TÂKHÕS 'ÊYNKHA 'ÂLÂV ÛVI'ARTÂ DAM-HANÂQÏ MÏYISRÂ'ÊL VETÕV LÂKH"
-----
Perintah ke-280: TIDAK MERAMPAS DENGAN KEKERASAN
* Imamat 19:13, idem
-----
Perintah ke-279: TIDAK MENCULIK SESEORANG DI ISRAEL
* Keluaran 20:15,
"Jangan mencuri." - "LO' TIGNOV"
Note:
Menurut Talmud, ayat ini merujuk kepada mencuri seseorang.
----
Perintah ke-278: TIDAK MEMBUNUH SESEORANG YANG TIDAK BERSALAH
* Keluaran 20:13,
"Jangan membunuh." - "LO' TIRTSÂKH"
-----
TENTANG HARTA BENDA DAN HAK ATAS KEPEMILIKAN
Perintah ke-277: TIDAK BERPURA-PURA KEHILANGAN HARTA BENDA, UNTUK MENGHINDARI KEWAJIBAN MENGEMBALIKANNYA
* Ulangan 22:3,
"Demikianlah harus kauperbuat dengan keledainya, demikianlah
kauperbuat dengan pakaiannya, demikianlah kauperbuat dengan setiap
barang yang hilang dari saudaramu dan yang kautemui; tidak boleh engkau
pura-pura tidak tahu." –
"VEKHÊN TA'ASEH LAKHAMORÕ VEKHÊN TA'ASEH LESIMLÂTÕ VEKHÊN TA'ASEH
LEKHOL-'AVÊDAT 'ÂKHÏKHA 'ASYER-TO'VAD MIMENÛ ÛMETSÂ'TÂH LO' TÛKHAL
LEHIT'ALÊM"
-----
Perintah ke-276: MENGEMBALIKAN HARTA BENDA YANG HILANG
* Ulangan 22:1,
"Apabila engkau melihat, bahwa lembu atau domba saudaramu tersesat,
janganlah engkau pura-pura tidak tahu; haruslah engkau benar-benar
mengembalikannya kepada saudaramu itu." -
"LO'-TIR'EH 'ET-SYÕR 'ÂKHÏKHA 'Õ 'ET-SÊYÕ NIDÂKHÏM VEHIT'ALAMTÂ MÊHEM HÂSYÊV TESYÏVÊM LE'ÂKHÏKHA"
-----
Perintah ke-275: MENGEMBALIKAN BARANG YANG TELAH DIRAMPAS
* Imamat 6:4,
"apabila dengan demikian ia berbuat dosa dan bersalah, maka haruslah
ia memulangkan barang yang telah dirampasnya atau yang telah diperasnya
atau yang telah dipercayakan kepadanya atau barang hilang yang
ditemuinya itu," –
"VEHÂYÂH KÏ-YEKHETÂ' VE'ÂSYÊM VEHÊSYÏV 'ET-HAGEZÊLÂH 'ASYER GÂZÂL 'Õ
'ET-HÂ'OSYEQ 'ASYER 'ÂSYÂQ 'Õ 'ET-HAPIQÂDÕN 'ASYER HOFQAD 'ITÕ 'Õ
'ET-HÂ'AVÊDÂH 'ASYER MÂTSÂ'"
-----
Perintah ke-274: TIDAK MENCURI HARTA SESEORANG
* Imamat 19:11,
"Janganlah kamu mencuri, janganlah kamu berbohong dan janganlah kamu berdusta seorang kepada sesamanya." –
"LO' TIGNOVÛ VELO'-TEKHAKHASYÛ VELO'-TESYAQERÛ 'ÏSY BA'AMÏTÕ"
-----
Perintah ke-273: TIDAK TINGGAL DI TANAH MESIR
* Ulangan 17:16,
"Hanya, janganlah ia memelihara banyak kuda dan janganlah ia
mengembalikan bangsa ini ke Mesir untuk mendapat banyak kuda, sebab
TUHAN telah berfirman kepadamu: Janganlah sekali-kali kamu kembali
melalui jalan ini lagi." –
"RAQ LO'-YARBEH-LÕ SUSÏM VELO'-YÂSYÏV 'ET-HÂ'ÂM MITSRAYMÂH LEMA'AN
HARBÕT SUS VAYHOVÂH 'ÂMAR LÂKHEM LO' TOSIFÛN LÂSYÛV BADEREKH HAZEH 'ÕD"
-----
Perintah ke-272: TIDAK MENOLAK HAK ATAS HARTA BENDA SESEORANG SECARA TIDAK BENAR
* Imamat 19:11,
"Janganlah kamu mencuri, janganlah kamu berbohong dan janganlah kamu berdusta seorang kepada sesamanya." –
"LO' TIGNOVÛ VELO'-TEKHAKHASYÛ VELO'-TESYAQERÛ 'ÏSY BA'AMÏTÕ"
-----
Perintah ke-271: TIDAK BERSUMPAH PALSU DALAM PENOLAKAN HAK ATAS HARTA BENDA ORANG LAIN
* Imamat 19:11, idem
-----
Perintah ke-270: TIDAK MENGGESER BATAS TANAH
* Ulangan 19:14,
"Janganlah menggeser batas tanah sesamamu yang telah ditetapkan oleh
orang-orang dahulu di dalam milik pusaka yang akan kaumiliki di negeri
yang diberikan TUHAN, Allahmu, kepadamu untuk menjadi milikmu." –
"LO' TASÏG GEVÛL RÊ'AKHA 'ASYER GÂVLÛ RI'SYONÏM BENAKHALÂTKHA 'ASYER
TINKHAL BÂ'ÂRETS 'ASYER YEHOVÂH 'ELOHEYKHA NOTÊN LEKHA LERISYTÂH"
-----
Perintah ke-269: RUMAH-RUMAH YANG DIJUAL DI KOTA YANG BERPAGAR TEMBOK HARUS DITEBUS DALAM SATU TAHUN
* Imamat 25:29,
"Apabila seseorang menjual rumah tempat tinggal di suatu kota yang
berpagar tembok, maka hak menebus hanya berlaku selama setahun mulai
dari hari penjualannya; hak menebus berlaku hanya satu tahun." –
"VE'ÏSY KÏ-YIMKOR BÊYT-MÕSYAV 'ÏR KHÕMÂH VEHÂYTÂH GE'ULÂTÕ 'AD-TOM SYENAT MIMKÂRÕ YÂMÏM TIHYEH GE'ULÂTÕ"
-----
Perintah ke-268: TIDAK MENGUBAH CIRI TANAH TERBUKA (KOTA-KOTA) LEWI ATAU PADANG MEREKA, TIDAK MENJUALNYA, TETAPI HARUS DITEBUS SEWAKTU-WAKTU
* Imamat 25:34,
"Dan padang penggembalaan sekitar kota-kota mereka janganlah dijual, karena itu milik mereka untuk selama-lamanya." -
"ÛSEDÊH MIGRASY 'ÂRÊYHEM LO' YIMÂKHÊR KÏ-'AKHUZAT 'ÕLÂM HÛ' LÂHEM"
-----
Perintah ke-267: TIDAK MENJUAL LADANG DI TANAH ISRAEL UNTUK SELAMA-LAMANYA
* Imamat 25:23,
"Tanah jangan dijual mutlak, karena Akulah pemilik tanah itu, sedang kamu adalah orang asing dan pendatang bagi-Ku." -
"VEHÂ'ÂRETS LO' TIMÂKHÊR LITSMITUT KÏ-LÏ HÂ'ÂRETS KÏ-GÊRÏM VETÕSYÂVÏM 'ATEM 'IMÂDÏ"
-----
TENTANG LUKA DAN KERUSAKAN
Perintah ke-266: TIDAK MENYAYANGKAN SEORANG PEMBURU, TETAPI IA HARUS DIBUNUH SEBELUM IA MENCAPAI BURUANNYA, ATAU MENELANJANGINYA
* Ulangan 25:12,
"maka haruslah kaupotong tangan perempuan itu;
janganlah engkau merasa sayang kepadanya." -
"VEQATSOTÂH 'ET-KAPÂH LO' TÂKHOS 'ÊYNEKHA"
Note:
Tidak jelas hubungan antara mitsvot ke-266 dengan Ulangan 25:12. (Not
to spare a pursuer, but he is to be slain before he reaches the pursued
and slays the latter, or uncovers his nakedness, Deuteronomy 25:12).
-----
Perintah ke-265: MENYELAMATKAN KORBAN BURUAN PADA BIAYA KEHIDUPAN SANG PEMBURU
* Ulangan 25:12, idem
-----
Perintah ke-264: TIDAK MENINGGALKAN SESUATU YANG DAPAT MENYEBABKAN KECELAKAAN
* Ulangan 22:8,
"Apabila engkau mendirikan rumah yang baru, maka haruslah engkau
memagari sotoh rumahmu, supaya jangan kaudatangkan hutang darah kepada
rumahmu itu, apabila ada seorang jatuh dari atasnya." –
"KÏ TIVNEH BAYIT KHÂDÂSY VE'ÂSÏTÂ MA'AQEH LEGAGEKHA VELO'-TÂSÏM DÂMÏM BEVÊYTEKHA KÏ-YIPOL HANOFÊL MIMENÛ"
-----
Perintah ke-263: MEMBUAT PAGAR SOTOH RUMAH
* Ulangan 22:8, idem
-----
TENTANG MAHKAMAH DAN PROSEDUR PENGADILAN
Perintah ke-262: TIDAK MEMBERONTAK MELAWAN PUTUSAN PENGADILAN
* Ulangan 17:11,
"Menurut petunjuk yang diberikan mereka kepadamu dan menurut
keputusan yang dikatakan mereka kepadamu haruslah engkau berbuat;
janganlah engkau menyimpang ke kanan atau ke kiri dari keputusan yang
diberitahukan mereka kepadamu." –
"'AL-PÏ HATÕRÂH 'ASYER YÕRÛKHA VE'AL-HAMISYPÂT 'ASYER-YO'MRÛ LEKHA
TA'ASEH LO' TÂSUR MIN-HADÂVÂR 'ASYER-YAGÏDÛ LEKHA YÂMÏN ÛSEMO'L"
-----
Perintah ke-261: MENERIMA KEPUTUSAN DARI SETIAP MAHKAMAH TERTINGGI DI ISRAEL
* Ulangan 17:11, idem
-----
Perintah ke-260: TIDAK MENGHUKUM SESEORANG BERSALAH SEBELUM IA DIHADAPKAN KE PENGADILAN
* Bilangan 35:12,
"Kota-kota itu akan menjadi tempat perlindungan bagimu terhadap
penuntut balas, supaya pembunuh jangan mati, sebelum ia dihadapkan
kepada rapat umat untuk diadili." –
"VEHÂYÛ LÂKHEM HE'ÂRÏM LEMIQLÂT MIGO'ÊL VELO' YÂMÛT HÂROTSÊAKH'AD-'ÂMDÕ LIFNÊY HÂ'ÊDÂH LAMISYPÂT"
-----
Perintah ke-259: TIDAK KTPUTUSAN ATAS PENDAPAT PRIBADI SESEORANG, TETAPI HANYA BUKTI DARI DUA SAKSI YANG MELIHAT APA YANG SEBENARNYA TERJADI
* Keluaran 23:7,
"Haruslah kaujauhkan dirimu dari perkara dusta. Orang yang tidak
bersalah dan oranf yang benar tidak boleh kaubunuh, sebab Aku tidak akan
membenarkan orang yang bersalah." –
"MIDEVAR-SYEQER TIRKHÂQ VENÂQÏ VETSADÏQ 'AL-TAHAROG KÏ LO'-'ATSDÏQ RÂSYÂ'"
-----
Perintah ke-258: TIDAK MEMPERKOSA HAK SEORANG YANG BERDOSA (ORANG MISKIN)
* Keluaran 23:6,
"Janganlah engkau memperkosa hak orang miskin di antaramu dalam perkaranya." –
"LO' TATEH MISYPAT 'EVYONEKHA BERÏVÕ"
-----
Perintah ke-257: TIDAK MEMPERKOSA HAK ORANG ASING ATAU YATIM PIATU
* Ulangan 24:17,
"Janganlah engkau memperkosa hak orang asing dan anak yatim; juga
janganlah engkau mengambil pakaian seorang janda menjadi gadai." –
"LO' TATEH MISYPAT GÊR YÂTÕM VELO' TAKHAVOL BEGED 'ALMÂNÂH"
-----
Perintah ke-256: TIDAK BERBUAT CURANG DALAM SUATU KASUS OLEH KEMISKINAN DARI SALAH SATU PIHAK
* Keluaran 23:3,
"Juga janganlah memihak kepada orang miskin dalam perkaranya." –
"VEDÂL LO' TEHDAR BERÏVÕ"
-----
Perintah ke-255: TIDAK TAKUT KEPADA ORANG JAHAT DALAM SUATU KASUS
* Ulangan 1:17,
"Dalam mengadili jangan pandang bulu. Baik perkara orang kecil
maupun perkara orang besar harus kamu dengarkan. Jangan gentar terhadap
siapapun, sebab pengadilan adalah kepunyaan Allah. Tetapi perkara yang
terlalu sukar bagimu, harus kamu hadapkan kepadaku, supaya aku
mendengarnya." –
"LO'-TAKÏRÛ FÂNÏM BAMISYPÂT KAQÂTON KAGÂDOL TISYMÂ'ÛN LO' TÂGÛRÛ
MIPENÊY-'ÏSY KÏ HAMISYPÂT LÊ'LOHÏM HÛ' VEHADÂVÂR 'ASYER YIQSYEH MIKEM
TAQRIVÛN 'ÊLAY ÛSYEMA'TIV"
-----
Perintah ke-254: TIDAK MENERIMA SUAP
* Keluaran 23:8,
"Suap janganlah kauterima, sebab suap membuat buta mata orang-orang
yang melihat dan memutarbalikkan perkara orang-orang yang benar." –
"VESYOKHAD LO' TIQÂKH KÏ HASYOKHAD YE'AVÊR PIQKHÏM VÏSALÊF DIVRÊY TSADÏQÏM"
----
Perintah ke-253: TIDAK TERPENGARUH ORANG-ORANG BESAR DALAM SUATU KASUS
* Imamat 19:15,
"Janganlah kamu berbuat curang dalam peradilan; janganlah engkau
membela orang kecil dengan tidak sewajarnya dan janganlah engkau
terpengaruh oleh orang-orang besar, tetapi engkau harus mengadili orang
sesamamu dengan kebenaran." –
"LO'-TA'ASÛ 'ÂVEL BAMISYPÂT LO'-TISÂ' FENÊY-DÂL VELO' TEHDAR PENÊY GÂDÕL BETSEDEQ TISYPOT 'AMÏTEKHA"
-----
Perintah ke-252: TIDAK MENODAI PUTUSAN BERSALAH
* Imamat 19:15, idem
-----
Perintah ke-251: MEMPERLAKUKAN PIHAK-PIHAK DALAM PROSES PENGADILAN DENGAN ADIL
* Imamat 19:15, idem
-----
Perintah ke-250: SESEORANG YANG SUDAH MEMBERI ALASAN UNTUK PEMBEBASAN, TIDAK AKAN MEMBERI ALASAN UNTUK PENGHUKUMAN
* Keluaran 23:2,
"Janganlah engkau turut-turut kebanyakan orang melakukan kejahatan,
dan dalam memberikan kesaksian mengenai sesuatu perkara janganlah engkau
turut-turut kebanyakan orang membelokkan hukum." –
"LO'-TIHYEH 'AKHARÊY-RABÏM LERÂ'OT VELO'-TA'ANEH 'AL-RIV LINTOT 'AKHARÊY RABÏM LEHATOT"
-----
Perintah ke-249: TIDAK MEMBERI PUTUSAN MENURUT PANDANGAN MAYORITAS, JIKA YANG BERSALAH LEBIH DARI SEORANG SAJA
* Keluaran 23:2, idem
-----
Perintah ke-248: MEMBERI PUTUSAN MENURUT PANDANGAN MAYORITAS, JIKA ADA PERBEDAAN PENDAPAT ANTARA ANGGOTA SANHEDRIN
* Keluaran 23:2, idem
-----
Perintah ke-247: TIDAK MEMUTUSKAN SUATU KASUS ATAS BUKTI DARI SEORANG SAKSI
* Ulangan 19:15,
"Satu orang saksi saja tidak dapat menggugat seseorang mengenai
perkara kesalahan apapun atau dosa `papun yang mungkin dilakukannya;
baru atas keterangan dua atau tiga orang saksi perkara itu tidak
disangsikan." –
"LO'-YÂQÛM 'ÊD 'EKHÂD BE'ÏSY LEKHOL-'ÂVON ÛLEKHÂL-KHATÂ'T BEKHOL-KHÊTE' 'ASYER YEKHETÂ' 'AL-PÏ SYENÊY 'ÊDÏM 'Õ
'AL-PÏ SYELOSYÂH-'ÊDÏM YÂQÛM DÂVÂR"
-----
Perintah ke-246: MENGUJI PARA SAKSI
* Ulangan 13:14,
"maka haruslah engkau memeriksa, menyelidiki dan menanyakan
baik-baik. Jikalau ternyata benar dan sudah pasti, bahwa kekejian itu
dilakukan di tengah-tengahmu," –
"VEDÂRASYTÂ VEKHÂQARTÂ VESYÂ'ALTÂ HÊYTÊV VEHINÊH 'EMET NÂKHÕN HADÂVÂR NE'ESTÂH HATÕ'ÊVÂH HAZO'T BEQIRBEKHA"
-----
Perintah ke-245: TIDAK MENDENGAR SALAH SATU PIHAK DALAM SUATU PERSETUJUAN DALAM KETIDAKHADIRAN PIHAK LAIN
* Keluaran 23:1,
"Janganlah engkau menyebarkan kabar bohong; janganlah engkau
membantu orang yang bersalah dengan menjadi saksi yang tidak benar." –
"LO' TISÂ' SYÊMA' SYÂVE' 'AL-TÂSYET YÂDEKHA 'IM-RÂSYÂ' LIHYOT 'ÊD KHÂMÂS"
-----
Perintah ke-244: PENGADILAN TIDAK BOLEH MENERIMA KESAKSIAN DARI KERABAT DEKAT
* Ulangan 24:16,
"Janganlah ayah dihukum mati karena anaknya, janganlah juga anak
dihukum mati karena ayahnya; setiap orang harus dihukum mati karena
dosanya sendiri." –
"LO'-YÛMETÛ 'ÂVÕT 'AL-BÂNÏM ÛVÂNÏM LO'-YÛMETÛ 'AL-'ÂVÕT 'ÏSY BEKHET'Õ YÛMÂTÛ"
-----
Perintah ke-243: PELANGGAR HUKUM TIDAK BOLEH MEMBERI KESAKSIAN
* Keluaran 23:1,
"Janganlah engkau menyebarkan kabar bohong; janganlah engkau
membantu orang yang bersalah dengan menjadi saksi yang tidak benar." –
"LO' TISÂ' SYÊMA' SYÂVE' 'AL-TÂSYET YÂDEKHA 'IM-RÂSYÂ' LIHYOT 'ÊD KHÂMÂS"
-----
Perintah ke-242: SEORANG SAKSI YANG SUDAH BERSAKSI TIDAK TUNDUK PADA HUKUM DALAM KASUS KHUSUS
* Bilangan 35:30,
"Setiap orang yang telah membunuh seseorang haruslah dibunuh sebagai
pembunuh menurut keterangan saksi-saksi, tetapi kalau hanya satu orang
saksi saja tidak cukup untuk memberi keterangan terhadap seseorang dalam
perkara hukuman mati." –
"KOL-MAKÊH-NEFESY LEFÏ 'ÊDÏM YIRTSAKH 'ET-HÂROTSÊAKH VE'ÊD 'EKHÂD LO'-YA'ANEH VENEFESY LÂMÛT"
-----
Perintah ke-241: TIDAK MEMBERIKAN KESAKSIAN PALSU
* Keluaran 20:16,
"Jangan mengucapkan saksi dusta tentang sesamamu." –
"LO'-TA'ANEH VERÊ'AKHA 'ÊD SYÂQER"
-----
Perintah ke-240: SESEORANG YANG MEMILIKI BUKTI HARUS MEMBERIKAN KESAKSIAN DI PENGADILAN
* Imamat 5:1,
"Apabila seseorang berbuat dosa, yakni jika ia mendengar seorang
mengutuki, dan ia dapat naik saksi karena ia melihat atau mengetahuinya,
tetapi ia tidak mau memberi keterangan, maka ia harus menanggung
kesalahannya sendiri." –
"VENEFESY KÏ-TEKHETÂ' VESYÂME'ÂH QÕL 'ÂLÂH VEHÛ' 'ÊD 'Õ RÂ'ÂH 'Õ YÂDÂ' 'IM-LÕ' YAGÏD VENÂSÂ' 'AVONÕ"
-----
Perintah ke-239: TIDAK MENYUMPAHI HAKIM
* Keluaran 22:28,
"Janganlah engkau mengutuki Allah dan janganlah engkau menyumpahi seorang pemuka di tengah-tengah bangsamu." –
"'ELOHÏM LO' TEQALÊL VENÂSÏ' VE'AMEKHA LO' TÂ'OR"
-----
Perintah ke-238: BERTINDAK SEBAGAI HAKIM ATAS KASUS LAIN ANTARA PENGGUGAT DAN TERGUGAT
* Keluaran 22:9,
"Dalam tiap-tiap perkara pertengkaran harta, baik tentang seekor
lembu, tentang seekor keledai, tentang seekor domba, tentang sehelai
pakaian, baik tentang barang apapun yang kehilangan, kalau seorang
mengatakan: Inilah kepunyaanku—maka perkara kedua orang itu harus dibawa
ke hadapan Allah. Siapa yang dipersalahkan oleh Allah haruslah membayar
kepada temannya ganti kerugian dua kali lipat." -
"'AL-KÂL-DEVAR-PESYA' 'AL-SYÕR 'AL-KHAMÕR 'AL-SEH 'AL-SALMÂH
'AL-KÂL-'AVÊDÂH 'ASYER YO'MAR KÏ-HÛ' ZEH 'AD HÂ'ELOHÏM YÂVO'
DEVAR-SYENÊYHEM 'ASYER YARSYÏ'UN 'ELOHÏM YESYALÊM SYENAYIM LERÊ'ÊHÛ"
-----
Perintah ke-237: BERTINDAK
SEBAGAI HAKIM -- MEMUTUSKAN SENDIRI – ATAS KASUS-KASUS KERUSAKAN YANG
DISEBABKAN OLEH TEMPAT PENITIPAN YANG SERAMPANGAN
* Keluaran 22:7-8, terlalu panjang jika dikutip
-----
Perintah ke-236: BERTINDAK SEBAGAI HAKIM ATAS KASUS-KASUS KERUSAKAN YANG DISEBABKAN OLEH API
* Keluaran 22:6,
"Apabila ada api dinyalakan dan api itu menjilat semak duri, tetapi
tumpukan gandum atau gandum yang belum dituai atau seluruh ladang itu
ikut juga dimakan api, maka orang yang menyebabkan kebakaran itu harus
membayar ganti kerugian sepenuhnya." - "KÏ-TÊTSÊ' 'ÊSY ÛMÂTSE'ÂH QOTSÏM
VENE'EKHAL GÂDÏSY 'Õ HAQÂMÂH 'Õ HASÂDEH SYALÊM YESYALÊM HAMAV'IR
'ET-HABE'ÊRÂH"
-----
Perintah ke-235: BERTINDAK SEBAGAI HAKIM ATAS KASUS-KASUS KERUSAKAN YANG DISEBABKAN OLEH PELANGGARAN HEWAN TERNAK
* Keluaran 22:5,
"Apabila seseorang menggembalakan ternaknya di ladangnya atau di
kebun anggurnya dan ternak itu dibiarkannya berjalan lepas, sehingga
makan habis ladang orang lain, maka ia harus memberikan hasil yang
terbaik dari ladangnya sendiri atau hasil yang terbaik dari kebun
anggurnya sebagai ganti kerugian." –
"KÏ YAV'ER-'ÏSY SÂDEH 'Õ-KHEREM VESYILAKH 'ET-BE'ÏRÂH ÛVI'ÊR BISDÊH 'AKHÊR MÊYTAV SÂDÊHÛ ÛMÊYTAV KARMÕ YESYALÊM"
-----
Perintah ke-234: MENGHAKIMI KASUS-KASUS KECELAKAAN YANG DISEBABKAN OLEH HEWAN
* Keluaran 21:35-36, terlalu panjang jika dikutip
-----
Perintah ke-233: MENGHAKIMI KASUS-KASUS KECELAKAAN YANG DISEBABKAN OLEH SUMUR YANG TIDAK BERTUTUP
* Keluaran 21:33-34, terlalu panjang jika dikutip
-----
Perintah ke-232: BERTINDAK SEBAGAI HAKIM ATAS KASUS-KASUS HARTA PUSAKA
* Bilangan 27:8-11, terlalu panjang jika dikutip
-----
Perintah ke-231: BERTINDAK SEBAGAI HAKIM ATAS KASUS-KASUS KEHILANGAN KARENA PEMINJAM YANG LALAI
* Keluaran 22:13-14, terlalu panjang jika dikutip
-----
Perintah ke-230: MENGHAKIMI KASUS-KASUS TENTANG KEWAJIBAN PEMBAYARAN PENITIPAN
* Keluaran 22:10,
"Apabila seseorang menitipkan kepada temannya seekor keledai atau
lembu atau seekor domba atau binatang apapun dan binatang itu mati, atau
patah kakinya atau dihalau orang dengan kekerasan, dengan tidak ada
orang yang melihatnya," –
"KÏ-YITÊN 'ÏSY 'EL-RÊ'ÊHÛ KHAMÕR 'Õ-SYÕR 'Õ-SEH VEKHOL-BEHÊMÂH LISYMOR ÛMÊT 'Õ-NISYBAR 'Õ-NISYBÂH 'ÊYN RO'EH"
-----
Perintah ke-229: MENGHAKIMI KASUS-KASUS TENTANG PEMBELIAN DAN PENJUALAN
* Imamat 25:14,
"Apabila kamu menjual sesuatu kepada sesamamu atau membeli dari padanya, janganlah kamu merugikan satu sama lain." -
"VEKHÏ-TIMKERÛ MIMKÂR LA'AMÏTEKHA 'Õ QÂNOH MÏYAD 'AMÏTEKHA 'AL-TÕNÛ 'ÏSY 'ET-'ÂKHÏV"
-----
Perintah ke-228: TIDAK MENUNJUK SEORANG HAKIM YANG TIDAK MEMAHAMI HUKUM TAURAT MESKIPUN IA AHLI DALAM CABANG ILMU PENGETAHUAN YANG LAIN
* Ulangan 1:17,
"Dalam mengadili jangan pandang bulu. Baik perkara orang kecil
maupun perkara orang besar harus kamu dengarkan. Jangan gentar terhadap
siapapun, sebab pengadilan adalah kepunyaan Allah. Tetapi perkara yang
terlalu sukar bagimu, harus kamu hadapkan kepadaku, supaya aku
mendengarnya." –
"LO'-TAKÏRÛ FÂNÏM BAMISYPÂT KAQÂTON KAGÂDOL TISYMÂ'ÛN LO' TÂGÛRÛ
MIPENÊY-'ÏSY KÏ HAMISYPÂT LÊ'LOHÏM HÛ' VEHADÂVÂR 'ASYER YIQSYEH MIKEM
TAQRIVÛN 'ÊLAY ÛSYEMA'TIV"
-----
Perintah ke-227: MENUNJUK HAKIM-HAKIM DAN PARA PETUGAS DARI SETIAP KELOMPOK ISRAEL
* Ulangan 16:18,
"Hakim-hakim dan petugas-petugas haruslah kauangkat di segala tempat
yang diberikan TUHAN, Allahmu, kepadamu, menurut suku-sukumu; mereka
harus menghakimi bangsa itu dengan pengadilan yang adil." –
"SYOFETÏM VESYOTERÏM TITEN-LEKHA BEKHOL-SYE'ÂREYKHA 'ASYER
YEHOVÂH 'ELOHEYKHA NOTÊN LEKHA LISVÂTEYKHA VESYÂFTÛ 'ET-HÂ'ÂM MISYPAT-TSEDEQ"
-----
TENTANG PRAKTEK SABAT DAN TAHUN YOBEL
Perintah ke-226: MEMBERI HAK MENEBUS TANAH DI TAHUN YOBEL
* Imamat 25:24 LAI TB, Di seluruh tanah milikmu haruslah kamu memberi hak menebus tanah.KJV, And in all the land of your possession ye shall grant a redemption for the land. Hebrew, וּבְכֹל אֶרֶץ אֲחֻזַּתְכֶם גְּאֻלָּה תִּתְּנוּ לָאָרֶץ׃ סTranslit, ÛVEKHOL 'ERETS 'AKHUZATKHEM GE'ULÂH TITENÛ LÂ'ÂRETS
-----
Perintah ke-225: TIDAK MEMETIK BUAH-BUAH POHON DI TAHUN YOBEL
* Imamat 25:11 LAI TB,
Tahun yang kelima puluh itu harus menjadi tahun Yobel bagimu, jangan
kamu menabur, dan apa yang tumbuh sendiri dalam tahun itu jangan kamu
tuai, dan pokok anggur yang tidak dirantingi jangan kamu petik buahnya.KJV,
A jubile shall that fiftieth year be unto you: ye shall not sow,
neither reap that which groweth of itself in it, nor gather the grapes
in it of thy vine undressed. Hebrew,
יֹובֵל הִוא שְׁנַת הַחֲמִשִּׁים שָׁנָה תִּהְיֶה לָכֶם לֹא תִזְרָעוּ
וְלֹא תִקְצְרוּ אֶת־סְפִיחֶיהָ וְלֹא תִבְצְרוּ אֶת־נְזִרֶיהָTranslit, YÕVÊL HIV' SYENAT HAKHAMISYÏM SYÂNÂH TIHYEH LÂKHEM LO' TIZRÂ'Û VELO' TIQTSERÛ 'ET-SEFÏKHEYHÂ VELO' TIVTSERÛ 'ET-NEZIREYHÂ
-----
Perintah ke-224: TIDAK MENUAI APA TUMBUH SENDIRI DI LADANG DI TAHUN YOBEL
* Imamat 25:11, idem
-----
Perintah ke-223: TIDAK MENANAMI TANAH, TIDAK MELAKUKAN PEKERJAAN PADA POHON-POHON, DI TAHUN YOBEL
* Imamat 25:11, idem
-----
Perintah ke-222: MEMELIHARA TAHUN YOBEL DENGAN BERISTIRAHAT DAN MEMBIARKAN TANAH TIDAK DITANAMI
* Imamat 25:10 LAI TB,
Kamu harus menguduskan tahun yang kelima puluh, dan memaklumkan
kebebasan di negeri itu bagi segenap penduduknya. Itu harus menjadi
tahun Yobel bagimu, dan kamu harus masing-masing pulang ke tanah
miliknya dan kepada kaumnya. KJV,
And ye shall hallow the fiftieth year, and proclaim liberty throughout
all the land unto all the inhabitants thereof: it shall be a jubile
unto you; and ye shall return every man unto his possession, and ye
shall return every man unto his family. Hebrew,
וְקִדַּשְׁתֶּם אֵת שְׁנַת הַחֲמִשִּׁים שָׁנָה וּקְרָאתֶם דְּרֹור
בָּאָרֶץ לְכָל־יֹשְׁבֶיהָ יֹובֵל הִוא תִּהְיֶה לָכֶם וְשַׁבְתֶּם אִישׁ
אֶל־אֲחֻזָּתֹו וְאִישׁ אֶל־מִשְׁפַּחְתֹּו תָּשֻׁבוּ׃ Translit,
VEQIDASYTEM 'ÊT SYENAT HAKHAMISYÏM SYÂNÂH ÛQERÂ'TEM DERÕR BÂ'ÂRETS
LEKHOL-YOSYEVEYHÂ YÕVÊL HIV' TIHYEH LÂKHEM VESYAVTEM 'ÏSY 'EL-'AKHUZÂTÕ
VE'ÏSY 'EL-MISYPAKHTÕ TÂSYUVÛ
-----
Perintah ke-221: MENGHITUNG TAHUN-TAHUN YOBEL, TAHUN DEMI TAHUN DAN MENGELOMPOKKAN MASA TUJUH TAHUN
* Imamat 25:8 LAI TB,
Selanjutnya engkau harus menghitung tujuh tahun sabat, yakni tujuh
kali tujuh tahun; sehingga masa tujuh tahun sabat itu sama dengan empat
puluh sembilan tahun.KJV, And
thou shalt number seven sabbaths of years unto thee, seven times seven
years; and the spabe of the seven sabbaths of years shall be unto thee
forty and nine years. Hebrew,
וְסָפַרְתָּ לְךָ בַע שַׁבְּתֹת שָׁנִים שֶׁבַע שָׁנִיל שֶׁבַע פְּעָמִים
וְהָיוּ לְךָ יְמֵי בַע שַׁבְּתֹת הַשָּׁנִים תֵּשַׁע וְאַרְבָּעִים
שָׁנָה׃ Translit,
VESÂFARTÂ LEKHA SYEVA' SYABETOT SYÂNÏM SYEVA' SYÂNÏM SYEVA' PE'ÂMÏM
VEHÂYÛ LEKHA YEMÊY SYEVA' SYABETOT HASYÂNÏM TÊSYA' VE'ARBÂ'ÏM SYÂNÂH
-----
Perintah ke-220: MENGUMPULKAN ORANG UNTUK MENDENGARKAN TAURAT PADA AKHIR TAHUN KE TUJUH
* Ulangan 31:12LAI TB,
Seluruh bangsa itu berkumpul, laki-laki, perempuan dan anak-anak, dan
orang asing yang diam di dalam tempatmu, supaya mereka mendengarnya dan
belajar takut akan TUHAN, Allahmu, dan mereka melakukan dengan setia
segala perkataan hukum Taurat ini,KJV,
Gather the people together, men and women, and children, and thy
stranger that is within thy gates, that they may hear, and that they may
learn, and fear the LORD your God, and observe to do all the words of
this law: Hebrew,
הַקְהֵל אֶת־הָעָם הָאֲנָשִׁים וְהַנָּשִׁים וְהַטַּף וְגֵרְךָ אֲשֶׁר
בִּשְׁעָרֶיךָ לְמַעַן יִשְׁמְעוּ וּלְמַעַן יִלְמְדוּ וְיָרְאוּ
אֶת־יְהוָה אֱלֹהֵיכֶם וְשָׁמְרוּ לַעֲשֹׂות אֶת־כָּל־דִּבְרֵי הַתֹּורָה
הַזֹּאת׃Translit, HAQHÊL
'ET-HÂ'ÂM HÂ'ANÂSYÏM VEHANÂSYÏM VEHATAF VEGÊREKHA 'ASYER BISY'ÂREYKHA
LEMA'AN YISYME'Û ÛLEMA'AN YILMEDÛ VEYÂR'Û 'ET-YEHOVÂH 'ELOHÊYKHEM
VESYÂMRÛ LA'ASÕT 'ET-KÂL-DIVRÊY HATÕRÂH HAZO'T
-----
Perintah ke-219: TIDAK MENAHAN DIRI MEMBERI PINJAMAN KEPADA ORANG MISKIN KARENA PENGHAPUSAN HUTANG DI TAHUN SABAT
* Ulangan 15:9 LAI TB,
Hati-hatilah, supaya jangan timbul di dalam hatimu pikiran dursila,
demikian: Sudah dekat tahun ketujuh, tahun penghapusan hutang, dan
engkau menjadi kesal terhadap saudaramu yang miskin itu dan engkau tidak
memberikan apa-apa kepadanya, maka ia berseru kepada TUHAN tentang
engkau, dan hal itu menjadi dosa bagimu.KJV,
Beware that there be not a thought in thy wicked heart, saying, The
seventh year, the year of release, is at hand; and thine eye be evil
against thy poor brother, and thou givest him nought; and he cry unto
the LORD against thee, and it be sin unto thee. Hebrew,
הִשָּׁמֶר לְךָ פֶּן־יִהְיֶה דָבָר עִם־לְבָבְךָ בְלִיַּעַל לֵאמֹר
קָרְבָה שְׁנַת־הַשֶּׁבַע שְׁנַת הַשְּׁמִטָּה וְרָעָה עֵינְךָ בְּאָחִיךָ
הָאֶבְיֹון וְלֹא תִתֵּן לֹו וְקָרָא עָלֶיךָ אֶל־יְהוָה וְהָיָה בְךָ
חֵטְא׃Translit, HISYÂMER
LEKHA PEN-YIHYEH DÂVÂR'IM-LEVÂVKHA VELÏYA'AL LÊ'MOR QORVÂH
SYENAT-HASYEVA' SYENAT HASYEMITÂH VERÂ'ÂH 'ÊYNKHA BE'ÂKHÏKHA HÂ'EVYÕN
VELO' TITÊN LÕ VEQÂRÂ' 'ÂLEYKHA 'EL-YEHOVÂH VEHÂYÂH VEKHA KHÊTE'
-----
Perintah ke-218: TIDAK MEMINTA PENGEMBALIAN PINJAMAN SESUDAH LEWAT TAHUN SABAT
* Ulangan 15:2 LAI TB,
Inilah cara penghapusan itu: setiap orang yang berpiutang harus
menghapuskan apa yang dipinjamkannya kepada sesamanya; janganlah ia
menagih dari sesamanya atau saudaranya, karena telah dimaklumkan
penghapusan hutang demi TUHAN.KJV,
And this is the manner of the release: Every creditor that lendeth
ought unto his neighbour shall release it; he shall not exact it of his
neighbour, or of his brother; because it is called the LORD's release. Hebrew,
וְזֶה דְּבַר הַשְּׁמִטָּה שָׁמֹוט כָּל־בַּעַל מַשֵּׁה יָדֹו אֲשֶׁר
יַשֶּׁה בְּרֵעֵהוּ לֹא־יִגֹּשׂ אֶת־רֵעֵהוּ וְאֶת־אָחִיו כִּי־קָרָא
שְׁמִטָּה לַיהוָה׃Translit,
VEZEH DEVAR HASYEMITÂH SYÂMÕT KOL-BA'AL MASYÊH YÂDÕ 'ASYER YASYEH
BERÊ'ÊHÛ LO'-YIGOS 'ET-RÊ'ÊHÛ VE'ET-'ÂKHÏV KÏ-QÂRÂ' SYEMITÂH LAYEHOVÂH
-----
Perintah ke-217: MENGHAPUS HUTANG DI TAHUN KETUJUH
* Ulangan 15:2, idem
-----
Perintah ke-216: MENIUP SANGKAKALA PADA TAHUN SABAT
* Imamat 25:9
LAI TB,
Lalu engkau harus memperdengarkan bunyi sangkakala di mana-mana dalam
bulan yang ketujuh pada tanggal sepuluh bulan itu; pada hari raya
Pendamaian kamu harus memperdengarkan bunyi sangkakala itu di mana-mana
di seluruh negerimu.KJV, Then
shalt thou cause the trumpet of the jubile to sound on the tenth day of
the seventh month, in the day of atonement shall ye make the trumpet
sound throughout all your land. Hebrew,
וְהַעֲבַרְתָּ שֹׁופַר תְּרוּעָה בַּחֹדֶשׁ הַשְּׁבִעִי בֶּעָשֹׂור
לַחֹדֶשׁ בְּיֹום הַכִּפֻּרִים תַּעֲבִירוּ שֹׁופָר בְּכָל־אַרְצְכֶם׃ Translit, VEHA'AVARTÂ SYÕFAR TERÛ'ÂH BAKHODESY HASYEVI'Ï BE'ÂSÕR LAKHODESY BEYÕM HAKIPURÏM TA'AVÏRÛ SYÕFÂR BEKHOL-'ARTSEKHEM
-----
Perintah ke-215: TIDAK MEMETIK BUAH POHON DI TAHUN SABAT
* Imamat 25:5
LAI TB,
Dan apa yang tumbuh sendiri dari penuaianmu itu, janganlah kautuai dan
buah anggur dari pokok anggurmu yang tidak dirantingi, janganlah
kaupetik. Tahun itu harus menjadi tahun perhentian penuh bagi tanah itu.KJV,
That which groweth of its own accord of thy harvest thou shalt not
reap, neither gather the grapes of thy vine undressed: for it is a year
of rest unto the land. Hebrew, אֵת סְפִיחַ קְצִירְךָ לֹא תִקְצֹור וְאֶת־עִנְּבֵי נְזִירֶךָ לֹא תִבְצֹר שְׁנַת שַׁבָּתֹון יִהְיֶה לָאָרֶץ׃ Translit, 'ÊT SEFÏAKH QETSÏRKHA LO' TIQTSÕR VE'ET-'INEVÊY NEZÏREKHA LO' TIVTSOR SYENAT SYABÂTÕN YIHYEH LÂ'ÂRETS
-----
Perintah ke-214: TIDAK MENUAI APA TUMBUH SENDIRI DI LADANG DI TAHUN SABAT
* Imamat 25:5, idem
-----
Perintah ke-213: TIDAK MELAKUKAN PEKERJAAN PADA POHON-POHON DI TAHUN SABAT
* Imamat 25:4LAI TB,
tetapi pada tahun yang ketujuh haruslah ada bagi tanah itu suatu
sabat, masa perhentian penuh, suatu sabat bagi TUHAN. Ladangmu janganlah
kautaburi dan kebun anggurmu janganlah kaurantingi.KJV,
But in the seventh year shall be a sabbath of rest unto the land, a
sabbath for the LORD: thou shalt neither sow thy field, nor prune thy
vineyard. Hebrew, וּבַשָּׁנָה הַשְּׁבִיעִת שַׁבַּת שַׁבָּתֹון יִהְיֶה לָאָרֶץ שַׁבָּת לַיהוָה שָׂדְךָ לֹא תִזְרָע וְכַרְמְךָ לֹא תִזְמֹר׃ Translit, ÛVASYÂNÂH HASYEVÏ'IT SYABAT SYABÂTÕN YIHYEH LÂ'ÂRET SYABÂT LAYEHOVÂH SÂDEKHA LO' TIZRÂ' VEKHARMEKHA LO' TIZMOR
-----
Perintah ke-212: TIDAK MENANAMI TANAH DI TAHUN SABAT
* Imamat 25:4, idem
-----
Perintah ke-211: BERHENTI MENAMAMI TANAH DI TAHUN SABAT
* Keluaran 23:11 LAI TB,
tetapi pada tahun ketujuh haruslah engkau membiarkannya dan
meninggalkannya begitu saja, supaya orang miskin di antara bangsamu
dapat makan, dan apa yang ditinggalkan mereka haruslah dibiarkan dimakan
binatang hutan. Demikian juga kaulakukan dengan kebun anggurmu dan
kebun zaitunmu.KJV, But the
seventh year thou shalt let it rest and lie still; that the poor of thy
people may eat: and what they leave the beasts of the field shall eat.
In like manner thou shalt deal with thy vineyard, and with thy
oliveyard. Hebrew,
וְהַשְּׁבִיעִת תִּשְׁמְטֶנָּה וּנְטַשְׁתָּהּ וְאָכְלוּ אֶבְיֹנֵי
עַמֶּךָ וְיִתְרָם תֹּאכַל חַיַּת הַשָּׂדֶה כֵּן־תַּעֲשֶׂה לְכַרְמְךָ
לְזֵיתֶךָ׃Translit,
VEHASYEVÏ'IT TISYMETENÂH ÛNETASYTÂH VE'ÂKHELÛ 'EVYONÊY 'AMEKHA VEYITRÂM
TO'KHAL KHAYAT HASÂDEH KÊN-TA'ASEH LEKHARMEKHA LEZÊYTEKHA
-----
Perintah ke-210: MEMBIARKAN TANAH TIDAK DITANAMI DI TAHUN SABAT
* Keluaran 23:11, idem
______________
TENTANG SUMPAH DAN NAZAR
Perintah ke-209: TIDAK MENUNDA-NUNDA MEMENUHI NAZAR ATAU KORBAN SUKARELA
* Ulangan 23:21,
"Apabila engkau bernazar kepada TUHAN, Allahmu, janganlah engkau
menunda-nunda memenuhinya, sebab tentulah TUHAN, Allahmu, akan
menuntutnya dari padamu, sehingga hal itu menjadi dosa bagimu." –
"KÏ-TIDOR NEDER LAYEHOVÂH 'ELOHEYKHA LO' TE'AKHÊR LESYALEMÕ
KÏ-DÂROSY YIDRESYENÛ YEHOVÂH 'ELOHEYKHA MÊ'IMÂKH VEHÂYÂH VEKHA KHÊTE'"
-----
Perintah ke-208: BERSUMPAH DEMI NAMA-NYA DENGAN BENAR
* Ulangan 10:20,
"Engkau harus takut akan TUHAN, Allahmu, kepada-Nya haruslah engkau
beribadah dan berpaut, dan demi nama-Nya haruslah engkau bersumpah." –
"'ET-YEHOVÂH 'ELOHEYKHA TÏRÂ' 'OTÕ TA'AVOD UVÕ TIDBÂQ ÛVISYMÕ TISYÂVÊA'"
-----
Perintah ke-207: TIDAK MELANGGAR SUMPAH
* Bilangan 30:2,
"Apabila seorang laki-laki bernazar atau bersumpah kepada TUHAN,
sehingga ia mengikat dirinya kepada suatu janji, maka janganlah ia
melanggar perkataannya itu; haruslah ia berbuat tepat seperti yang
diucapkannya." –
"'ÏSY KÏ-YIDOR NEDER LAYEHOVÂH 'Õ-HISYÂVA' SYEVU'ÂH LE'SOR 'ISÂR 'AL-NAFSYÕ LO' YAKHÊL DEVÂRÕ KEKHOL-HAYOTSÊ' MIPÏV YA'ASEH"
-----
Perintah ke-206: MEMUTUSKAN KASUS-KASUS SUMPAH SESUAI DENGAN ATURAN HUKUM TAURAT
* Bilangan 30:1-16, terlalu panjang jika dikutip
-----
Perintah ke-205: TIDAK MEMPERKOSA SUATU NAZAR ATAU BERSUMPAH DUSTA
* Imamat 19:12,
"Janganlah kamu bersumpah dusta demi nama-Ku, supaya engkau jangan melanggar kekudusan nama Allahmu; Akulah TUHAN." –
"VELO'-TISYÂV'Û VISYMÏ LASYÂQER VEKHILALTÂ 'ET-SYÊM 'ELOHEYKHA 'ANÏ YEHOVÂH"
-----
Perintah ke-204: TIDAK BERSUMPAH SEMBARANGAN, JIKA TIDAK DIPERLUKAN
* Keluaran 20:7,
"Jangan menyebut nama TUHAN, Allahmu, dengan sembarangan, sebab
TUHAN akan memandang bersalah orang yang menyebut nama-Nya dengan
sembarangan." –
"LO' TISÂ' 'ET-SYÊM-YEHOVÂH 'ELOHEYKHA LASYÂV' KÏ LO' YENAQEH YEHOVÂH 'ÊT 'ASYER-YISÂ' 'ET-SYEMÕ LASYÂV'"
-----
Perintah ke-203: SESEORANG HARUS MEMENUHI APA SAJA YANG SUDAH DIKATAKANNYA
* Ulangan 23:23,
"Apa yang keluar dari bibirmu haruslah kaulakukan dengan setia,
sebab dengan sukarela kaunazarkan kepada TUHAN, Allahmu, sesuatu yang
kaukatakan dengan mulutmu sendiri." –
"MÕTSÂ' SEFÂTEYKHA TISYMOR VE'ÂSÏTÂ KA'ASYER NÂDARTÂ LAYEHOVÂH 'ELOHEYKHA NEDÂVÂH 'ASYER DIBARTÂ BEFÏKHAS"
-----
TENTANG PEKERJA, PELAYAN, DAN BUDAK
Perintah ke-202: TIDAK MEMBERANGUS MULUT LEMBU KETIKA IA MENGHASILKAN APA YANG DAPAT DIMAKAN
* Ulangan 25:4,
"Janganlah engkau memberangus mulut lembu yang sedang mengirik." –
"LO'-TAKHSOM SYÕR BEDÏSYÕ"
-----
Perintah ke-201: TIDAK BERBUAT SALAH KEPADA BUDAK
* Ulangan 23:16,
"Bersama-sama engkau ia boleh tinggal, di tengah-tengahmu, di tempat
y`ng dipilihnya di salah satu tempatmu, yang dirasanya baik; janganlah
engkau menindas dia." –
"'IMEKHA YÊSYÊV BEQIRBEKHA BAMÂQÕM 'ASYER-YIVKHAR BE'AKHAD SYE'ÂREYKHA BATÕV LÕ LO' TÕNENÛ"
-----
Perintah ke-200: TIDAK MENYERAHKAN SEORANG BUDAK, YANG MELARIKAN DIRI KE TANAH ISRAEL, KEPADA PEMILIKNYA YANG TINGGAL DI LUAR ISRAEL
* Ulangan 23:15,
"Janganlah kauserahkan kepada tuannya seorang budak yang melarikan diri dari tuannya kepadamu." –
"LO'-TASGÏR 'EVED 'EL-'ADONÂV 'ASYER-YINÂTSÊL 'ÊLEYKHA MÊ'IM 'ADONÂV"
-----
Perintah ke-199: MEMPERBUDAK ORANG KANAAN SELAMA-LAMANYA
* Imamat 25:46,
"Kamu harus membagikan mereka sebagai milik pusaka kepada
anak-anakmu yang kemudian, supaya diwarisi sebagai milik; kamu harus
memperbudakkan mereka untuk selama-lamanya, tetapi atas
saudara-saudaramu orang-orang Israel, janganlah memerintah dengan kejam
yang satu sama yang lain." –
"VEHITNAKHALTEM 'OTÂM LIVNÊYKHEM 'AKHARÊYKHEM LÂRESYET 'AKHUZÂH
LE'OLÂM BÂHEM TA'AVODÛ ÛVE'AKHÊYKHEM BENÊY-YISRÂ'ÊL 'ÏSY BE'ÂKHÏV
LO'-TIRDEH VÕ BEFÂREKH"
-----
Perintah ke-198: MEMPERTUNANGKAN SEORANG HAMBA PEREMPUAN IBRANI
* Keluaran 21:8-9, terlalu panjang jika dikutip
-----
Perintah ke-197: TIDAK MENJUAL SEORANG HAMBA PEREMPUAN IBRANI KEPADA ORANG LAIN
* Keluaran 21:8,
"Jika perempuan itu tidak disukai tuannya, yang telah menyediakannya
bagi dirinya sendiri, maka haruslah tuannya itu mengizinkan ia ditebus;
tuannya itu tidak berhak untuk menjualnya kepada bangsa asing, karena
ia memungkiri janjinya kepada perempuan itu." –
"'IM-RÂ'ÂH BE'ÊYNÊY 'ADONEYHÂ 'ASYER-LO' YE'ÂDÂH VEHEFDÂH LE'AM NOKHRÏ LO'-YIMSYOL LEMOKHRÂH BEVIGDÕ-VÂH"
-----
Perintah ke-196: MENEBUS SEORANG HAMBA PEREMPUAN IBRANI
* Keluaran 21:8, idem
-----
Perintah ke-195: MEMBERIKAN
KEBEBASAN KEPADA BUDAK-BUDAK LELAKI IBRANI PADA AKHIR PENGABDIANNYA,
HAL YANG SAMA DILAKUKAN KEPADA BUDAK-BUDAK PEREMPUAN
* Ulangan 15:14,
"engkau harus dengan limpahnya memberi bekal kepadanya dari kambing
dombamu, dari tempat pengirikanmu dan dari tempat pemerasanmu, sesuai
dengan berkat yang diberikan kepadamu oleh TUHAN, Allahmu, haruslah
kauberikan kepadanya." –
"HA'ANÊYQ TA'ANÏQ LÕ MITSO'NKHA ÛMIGORNEKHA ÛMÏYIQVEKHA 'ASYER BÊRAKHKHA YEHOVÂH 'ELOHEYKHA TITEN-LÕ"
-----
Perintah ke-194: TIDAK MELEPASKAN SEORANG BUDAK IBRANI DENGAN TANGAN HAMPA KETIKA IA DIMERDEKAKAN DARI TUGASNYA
* Ulangan 15:13,
"Dan apabila engkau melepaskan dia sebagai orang merdeka, maka janganlah engkau melepaskan dia dengan tangan hampa," -
"VEKHÏ-TESYALEKHENÛ KHÂFSYÏ MÊ'IMÂKH LO' TESYALEKHENÛ RÊYQÂM"
-----
Perintah ke-193: TIDAK MENGIZINKAN ORANG KAFIR MEMPERLAKUKAN SECARA KEJAM SEORANG BUDAK IBRANI YANG DIJUAL KEPADANYA
* Imamat 25:53,
"Demikianlah ia harus tinggal padanya sebagai orang upahan dari
tahun ke tahun. Janganlah ia diperintah dengan kejam oleh orang itu di
depan matamu." –
"KISKHÏR SYÂNÂH BESYÂNÂH YIHYEH 'IMÕ LO'-YIRDENÛ BEFEREKH LE'ÊYNEYKHA"
-----
Perintah ke-192: TIDAK MEMPERLAKUKAN PELAYAN IBRANI SECARA KEJAM
* Imamat 25:43,
"Janganlah engkau memerintah dia dengan kejam, melainkan engkau harus takut akan Allahmu." –
"LO'-TIRDEH VÕ BEFÂREKH VEYÂRÊ'TÂ MÊ'ELOHEYKHA"
-----
Perintah ke-191: TIDAK MENJUAL SEORANG PELAYAN IBRANI SEBAGAI BUDAK
* Imamat 25:42,
"Karena mereka itu hamba-hamba-Ku yang Kubawa keluar dari tanah
Mesir, janganlah mereka itu dijual, secara orang menjual budak." –
"KÏ-'AVÂDAY HÊM 'ASYER-HÕTSÊ'TÏ 'OTÂM MÊ'ERETS MITSRÂYIM LO' YIMÂKHRÛ MIMKERET 'ÂVED"
-----
Perintah ke-190: TIDAK MEMAKSA PELAYAN IBRANI MELAKUKAN PEKERJAAN BUDAK
* Imamat 25:39,
"Apabila saudaramu jatuh miskin di antaramu, sehingga menyerahkan dirinya kepadamu, maka janganlah memperbudak dia." -
"VEKHÏ-YÂMÛKH 'ÂKHÏKHA 'IMÂKH VENIMKAR-LÂKH LO'-TA'AVOD BÕ 'AVODAT 'ÂVED"
----
Perintah ke-189: MEMPERLAKUKAN BUDAK IBRANI SESUAI DENGAN HUKUM TAURAT
* Keluaran 21:2-6, terlalu panjang jika dikutip
-----
Perintah ke-188: MEMBAYAR UPAH PEKERJA TEPAT WAKTU
* Ulangan 24:15,
"Pada hari itu juga haruslah engkau membayar upahnya sebelum
matahari terbenam; ia mengharapkannya, karena ia orang miskin; supaya ia
jangan berseru kepada TUHAN mengenai engkau dan hal itu menjadi dosa
bagimu." –
"BEYÕMÕ TITÊN SEKHÂRÕ VELO'-TÂVÕ' 'ÂLÂV HASYEMESY KÏ 'ÂNÏ HÛ'
VE'ÊLÂV HÛ' NOSÊ' 'ET-NAFSYÕ VELO'-YIQRÂ' 'ÂLEYKHA 'EL-YEHOVÂH VEHÂYÂH
VEKHA KHÊTE'"
-----
Perintah ke-187: PEKERJA UPAHAN TIDAK BOLEH MEMAKAN HASIL YANG BELUM DITUAI
* Ulangan 23:25,
"Apabila engkau melalui ladang gandum sesamamu yang belum dituai,
engkau boleh memetik bulir-bulirnya dengan tanganmu, tetapi sabit tidak
boleh kauayunkan kepada gandum sesamamu itu." –
"KÏ TÂVO' BEQÂMAT RÊ'EKHA VEQÂTAF TÂMELÏLOT BEYÂDEKHA VEKHERMÊSY LO' TÂNÏF 'AL QÂMAT RÊ'EKHA"
-----
Perintah ke-186: PEKERJA UPAHAN TIDAK BOLEH MENGAMBIL LEBIH DARIPADA YANG DAPAT DIMAKANNYA
* Ulangan 23:24,
"Apabila engkau melalui kebun anggur sesamamu, engkau boleh makan
buah anggur sepuas-puas hatimu, tetapi tidak boleh kaumasukkan ke dalam
bungkusanmu." –
"KÏ TÂVO' BEKHEREM RÊ'EKHA VE'ÂKHALTÂ 'ANÂVÏM KENAFSYEKHA SÂV'EKHAVE 'EL-KELYEKHA LO' TITÊN"
-----
Perintah ke-185: PEKERJA UPAHAN DIIZINKAN MEMAKAN HASIL YANG DITUAINYA
* Ulangan 23:24-25, idem
-----
Perintah ke-184: TIDAK MENUNDA PEMBAYARAN UPAH PEKERJA
* Imamat 19:13,
"Janganlah engkau memeras sesamamu manusia dan janganlah engkau
merampas; janganlah kautahan upah seorang pekerja harian sampai besok
harinya." –
"LO'-TA'ASYOQ 'ET-RÊ'AKHA VELO' TIGZOL LO'-TÂLÏN PE'ULAT SÂKHÏR 'ITEKHA 'AD-BOQER"
-----
TENTANG PRAKTEK BISNIS
Perintah ke-183: TIDAK MEMILIKI UKURAN DAN TIMBANGAN YANG TIDAK AKURAT
* Ulangan 25:13-14, terlalu panjang untuk dikutip
-----
Perintah ke-182: MEMASTIKAN KETEPATAN UKURAN DAN TIMBANGAN
* Imamat 19:36,
"Neraca yang betul, batu timbangan yang betul, efa yang betul dan
hin yang betul haruslah kamu pakai; Akulah TUHAN, Allahmu yang membawa
kamu keluar dari tanah Mesir." –
"MO'ZNÊY TSEDEQ 'AVNÊY-TSEDEQ 'ÊYFAT TSEDEQ VEHÏN TSEDEQ YIHYEH
LÂKHEM 'ANÏ YEHOVÂH 'ELOHÊYKHEM 'ASYER-HÕTSÊ'TÏ 'ETKHEM MÊ'ERETS
MITSRÂYIM"
-----
Perintah ke-181: TIDAK BERBUAT CURANG DALAM UKURAN
* Imamat 19:35,
"Janganlah kamu berbuat curang dalam peradilan, mengenai ukuran, timbangan dan sukatan." –
"LO'-TA'ASÛ 'ÂVEL BAMISYPÂT BAMIDÂH BAMISYQÂL ÛVAMESÛRÂH"
-----
Perintah ke-180: TIDAK MENGAMBIL GADAI DARI SEORANG JANDA
* Ulangan 24:17,
"Janganlah engkau memperkosa hak orang asing dan anak yatim; juga
janganlah engkau mengambil pakaian seorang janda menjadi gadai." –
"LO' TATEH MISYPAT GÊR YÂTÕM VELO' TAKHAVOL BEGED 'ALMÂNÂH"
-----
Perintah ke-179: MENGEMBALIKAN GADAIAN KEPADA PEMILIKNYA
* Ulangan 24:13,
"kdmbalikanlah gadaian itu kepadanya pada waktu matahari terbenam,
supaya ia dapat tidur dengan memakai kainnya sendiri dan memberkati
engkau. Maka engkau akan menjadi benar di hadapan TUHAN, Allahmu."
"HÂSYÊV TÂSYÏV LÕ 'ET-HA'AVÕT KEVO' HASYEMESY VESYÂKHAV BESALMÂTÕ ÛVÊRAKHEKHÂ ÛLEKHA TIHYEH TSEDÂQÂH LIFNÊY YEHOVÂH 'ELOHEYKHA"
-----
Perintah ke-178: TIDAK MENYIMPAN BARANG GADAIAN DARI PEMILIKNYA SAAT IA MEMBUTUHKANNYA
* Ulangan 24:12,
"Jika ia seorang miskin, janganlah engkau tidur dengan barang gadaiannya;" –
"VE'IM-'ÏSY 'ÂNÏ HÛ' LO' TISYKAV BA'AVOTÕ"
-----
Perintah ke-177: TIDAK MENGAMBIL BARANG GADAIAN DARI YANG BERHUTANG DENGAN PAKSAAN
* Ulangan 24:10,
"Apabila engkau meminjamkan sesuatu kepada sesamamu, janganlah engkau masuk ke rumahnya untuk mengambil gadai dari padanya." –
"KÏ-TASYEH VERÊ'AKHA MASYA'T ME'ÛMÂH LO'-TÂVO' 'EL-BÊYTÕ LA'AVOT 'AVOTÕ"
-----
Perintah ke-176: TIDAK MENGAMBIL BARANG GADAIAN YANG DIGUNAKAN UNTUK MENYIAPKAN MAKANAN
* Ulangan 24:6,
"Janganlah mengambil kilangan atau batu kilangan atas sebagai gadai,
karena yang demikian itu mengambil nyawa orang sebagai gadai." –
"LO'-YAKHAVOL RÊKHAYIM VÂRÂKHEV KÏ-NEFESY HÛ' KHOVÊL"
-----
Perintah ke-175: TIDAK MEMINTA DARI SEORANG MISKIN MEMBAYAR UTANGNYA, JIKA MENGETAHUI BAHWA IA TIDAK DAPAT MEMBAYAR, TIDAK MEMAKSANYA
* Keluaran 22:25,
"Jika engkau meminjamkan uang kepada salah seorang dari umat-Ku,
orang yang miskin di antaramu, maka janganlah engkau berlaku sebagai
seorang penagih hutang terhadap dia: janganlah kamu bebankan bunga uang
kepadanya." –
"'IM-KESEF TALVEH 'ET-'AMÏ 'ET-HE'ÂNÏ 'IMÂKH LO'-TIHYEH LÕ KENOSYEH LO'-TESÏMÛN 'ÂLÂV NESYEKH"
-----
Perintah ke-174: MEMBERI PINJAMAN KEPADA ORANG MISKIN
* Keluaran 22:25, idem
-----
Perintah ke-173: TIDAK
MENGAMBIL BAGIAN DARI TRANSAKSI ANTARA PEMINJAM DAN PENGUTANG, BAIK
SEBAGAI PENJAMIN, MAUPUN SEBAGAI SAKSI, MAUPUN SEBAGAI PENULIS TRANSAKSI
MEREKA
* Keluaran 22:25, idem
-----
Perintah ke-172: TIDAK MEMINJAM DENGAN MEMBAYAR BUNGA
* Keluaran 22:25, idem
-----
Perintah ke-171: TIDAK MEMINJAM KEPADA SEORANG ISRAEL DENGAN BUNGA
* Imamat 25:37,
"Janganlah engkau memberi uangmu kepadanya dengan meminta bunga, juga makananmu janganlah kauberikan dengan meminta riba." –
"'ET-KASPEKHA LO'-TITÊN LÕ BENESYEKH ÛVEMARBÏT LO'-TITÊN 'ÂKHLEKHA"
-----
Perintah ke-170: TIDAK BERBUAT KESALAHAN DALAM MEMBELI ATAU MENJUAL
* Imamat 25:14,
"Apabila kamu menjual sesuatu kepada sesamamu atau membeli dari padanya, janganlah kamu merugikan satu sama lain." -
"VEKHÏ-TIMKERÛ MIMKÂR LA'AMÏTEKHA 'Õ QÂNOH MÏYAD 'AMÏTEKHA 'AL-TÕNÛ 'ÏSY 'ET-'ÂKHÏV"
-----
TENTANG MAKANAN/MINUMAN
Perintah ke-169: TIDAK MAKAN DAN MINUM SEPERTI SEORANG PELAHAP ATAU PEMINUM (TIDAK MEMBANGKANG MELAWAN AYAH DAN IBU)
* Ulangan 21:20,
"dan harus berkata kepada para tua-tua kotanya: Anak kami ini degil
dan membangkang, ia tidak mau mendengarkan perkataan kami, ia seorang
pelahap dan peminum." –
"VE'ÂMRÛ 'EL-ZIQNÊY 'ÏRÕ BENÊNÛ ZEH SÕRÊR ÛMOREH 'ÊYNENÛ SYOMÊA' BEQOLÊNÛ ZÕLÊL VESOVÊ'"
-----
Perintah ke-168: MENIMBUN (DENGAN TANAH) DARAH HEWAN DAN UNGGAS YANG DISEMBELIH
* Imamat 17:13,
"Setiap orang dari orang Israel dan dari orang asing yang tinggal di
tengah-tengahmu, yang menangkap dalam perburuan seekor binatang atau
burung yang boleh dimakan, haruslah mencurahkan darahnya, lalu
menimbunnya dengan tanah." –
"VE'ÏSY 'ÏSY MIBENÊY YISRÂ'ÊL ÛMIN-HAGÊR HAGÂR BETÕKHÂM 'ASYER
YÂTSÛD TSÊYD KHAYÂH 'Õ-'ÕF 'ASYER YÊ'ÂKHÊL VESYÂFAKH 'ET-DÂMÕ VEKHISÂHÛ
BE'ÂFÂR"
-----
Perintah ke-167: TIDAK MEMAKAN DARAH
* Imamat 7:26,
"Demikian juga janganlah kamu memakan darah apapun di segala tempat
kediamanmu, baik darah burung-burung ataupun darah hewan." –
"VEKHOL-DÂM LO' TO'KHLÛ BEKHOL MÕSYEVOTÊYKHEM LÂ'ÕF VELABEHÊMÂH"
-----
Perintah ke-166: TIDAK MEMAKAN 'KHELEV' (LEMAK)
* Imamat 7:23,
"Katakanlah kepada orang Israel: Segala lemak dari lembu, domba ataupun kambing janganlah kamu makan." –
"DABÊR 'EL-BENÊY YISRÂ'ÊL LÊ'MOR KOL-KHÊLEV SYÕR VEKHESEV VÂ'ÊZ LO' TO'KHÊLÛ"
-----
Perintah ke-165: TIDAK MEMAKAN DAGING SENDI PANGKAL PAHA
* Kejadian 32:32,
"Itulah sebabnya sampai sekarang orang Israel tidak memakan daging
yang menutupi sendi pangkal paha, karena Dia telah memukul sendi pangkal
paha Yakub, pada otot pangkal pahanya." -
"'AL-KÊN LO'-YO'KHLÛ VENÊY-YISRÂ'ÊL 'ET-GÏD HANÂSYEH 'ASYER 'AL-KAF
HAYÂRÊKH 'AD HAYÕM HAZEH KÏ NÂGA' BEKHAF-YEREKH YA'AQOV BEGÏD HANÂSYEH"
-----
Perintah ke-164: TIDAK MAKAN DAGING DENGAN SUSU
* Keluaran 34:26,
"Yang terbaik dari buah bungaran hasil tanahmu haruslah kaubawa ke
dalam rumah TUHAN, Allahmu. Janganlah engkau masak anak kambing dalam
susu induknya." –
"RÊ'SYÏT BIKÛRÊY 'ADMÂTKHA TÂVÏ' BÊYT YEHOVÂH 'ELOHEYKHA LO'-TEVASYÊL GEDÏ BAKHALÊV 'IMÕ"
-----
Perinteh ke-163: TIDAK MEMASAK DAGING DENGAN SUSU
* Keluaran 34:26, idem
-----
Perintah ke-162: TIDAK MEMAKAN DAGING LEMBU YANG HARUS DIRAJAM
* Keluaran 21:28,
"Apabila seekor lembu menanduk seorang laki-laki atau perempuan,
sehingga mati, maka pastilah lembu itu dilempari mati dengan batu dan
dagingnya tidak boleh dimakan, tetapi pemilik lembu itu bebas dari
hukuman." –
"VEKHÏ-YIGAKH SYÕR 'ET-'ÏSY 'Õ 'ET-'ISYÂH VÂMÊT SÂQÕL YISÂQÊL HASYÕR VELO' YÊ'ÂKHÊL 'ET-BESÂRÕ ÛVA'AL HASYÕR NÂQÏ"
-----
Perintah ke-161: MELEPASKAN INDUK BURUNG KETIKA MENGAMBIL SARANGNYA
* Ulangan 22:6-7, terlalu panjang jika dikutip
-----
Perintah ke-160: TIDAK MENGAMBIL INDUK BURUNG DENGAN ANAK-ANAKNYA
* Ulangan 22:6,
"Apabila engkau menemui di jalan sarang burung di salah satu pohon
atau di tanah dengan anak-anak burung atau telur-telur di dalamnya, dan
induknya sedang duduk mendekap anak-anak atau telur-telur itu, maka
janganlah engkau mengambil induk itu bersama-sama dengan anak-anaknya." –
"KÏ YIQÂRÊ' QAN-TSIPÕR LEFÂNEYKHA BADEREKH BEKHOL-'ÊTS 'Õ 'AL-HÂ'ÂRETS 'EFROKHÏM 'Õ VÊYTSÏM VEHÂ'ÊM ROVETSET 'AL-HÂ'EFROKHÏM
'Õ 'AL-HABÊYTSÏM LO'-TIQAKH HÂ'ÊM 'AL-HABÂNÏM"
-----
Perintah ke-159: TIDAK MENYEMBELIH HEWAN DAN ANAKNYA PADA HARI YANG SAMA
* Imamat 22:28,
"Seekor lembu atau kambing atau dnmba janganlah kamu sembelih bersama dengan anaknya pada satu hari juga." –
"VESYÕR 'Õ-SHE 'OTÕ VE'ET-BENÕ LO' TISYKHATÛ BEYÕM 'EKHÂD"
-----
Perintah ke-158: TIDAK MEMAKAN BAGIAN TUBUH (LENGAN, KAKI, SAYAP) TERPISAH DARI HEWAN YANG HIDUP
* Ulangan 12:23,
"Tetapi jagalah baik-baik, supaya jangan engkau memakan darahnya,
sebab darah ialah nyawa, maka janganlah engkau memakan nyawa
bersama-sama dengan daging." –
"RAQ KHAZAQ LEVILTÏ 'AKHOL HADÂM KÏ HADÂM HÛ' HANÂFESY VELO'-TO'KHAL HANEFESY 'IM-HABÂSÂR"
-----
Perintah ke-157: MENYEMBELIH TERNAK MENURUT HUKUM 'SYEKHITAH' (PENYEMBELIHAN), JIKA DAGING ITU AKAN DIMAKAN
* Ulangan 12:21,
"Apabila tempat yang akan dipilih TUHAN, Allahmu, untuk menegakkan
nama-Nya di sana, terlalu jauh dari tempatmu, maka engkau boleh
menyembelih dari lembu sapimu dan kambing dombamu yang diberikan TUHAN
kepadamu, seperti yang kuperintahkan kepadamu, dan memakan dagingnya di
tempatmu sesuka hatimu." –
"KÏ-YIRKHAQ MIMEKHA HAMÂQÕM 'ASYER YIVKHAR YEHOVÂH 'ELOHEYKHA LÂSÛM
SYEMÕ SYÂM VEZÂVAKHTÂ MIBEQÂRKHA ÛMITSO'NKHA 'ASYER NÂTAN YEHOVÂH LEKHA
KA'ASYER TSIVÏTIKHA VE'ÂKHALTÂ BISY'ÂREYKHA BEKHOL 'AVAT NAFSYEKHA"
-----
Perintah ke-156: TIDAK MEMAKAN DAGING HEWAN YANG MATI DENGAN SENDIRINYA
* Ulangan 14:21,
"Janganlah kamu memakan bangkai apapun, tetapi boleh kauberikan
kepada pendatang yang di dalam tempatmu untuk dimakan, atau boleh
kaujual kepada orang asing; sebab engkaulah umat yang kudus bagi TUHAN,
Allahmu. Janganlah kaumasak anak kambing dalam air susu induknya." –
"LO' TO'KHLÛ KHOL-NEVÊLÂH LAGÊR 'ASYER-BISY'ÂREYKHA TITENENÂH VA'AKHÂLÂH 'Õ MÂKHOR LENOKHRÏ KÏ 'AM QÂDÕSY 'ATÂH LAYHOVÂH
'ELOHEYKHA LO'-TEVASYÊL GEDÏ BAKHALÊV 'IMÕ"
-----
Perintah ke-155: TIDAK MEMAKAN DAGING HEWAN YANG 'TEREFAH' (DITERKAM BINATANG BUAS)
* Keluaran 22:31,
"Haruslah kamu menjadi orang-orang kudus bagi-Ku: daging ternak yang
diterkam di padang oleh binatang buas, janganlah kamu makan, tetapi
haruslah kamu lemparkan kepada anjing." -
"VE'ANSYÊY-QODESY TIHYÛN LÏ ÛVÂSÂR BASÂDEH TERÊFÂH LO' TO'KHÊLÛ LAKELEV TASYLIKHÛN 'OTÕ"
-----
Perintah ke-154: TIDAK MEMAKAN SERANGGA BERSAYAP
* Ulangan 14:19,
"Juga segala binatang mengeriap yang bersayap, itupun haram bagimu, jangan dimakan."
"VEKHOL SYERETS HÂ'ÕF TÂMÊ' HÛ' LÂKHEM LO' YÊ'ÂKHÊLÛ"
-----
Perintah ke-153: TIDAK MEMAKAN HEWAN YANG MENGERIAP DI DALAM AIR
* Imamat 11:43,
"Janganlah kamu membuat dirimu jijik oleh setiap binatang yang
merayap dan berkeriapan dan janganlah kamu menajiskan dirimu dengan
semuanya itu, sehingga kamu menjadi najis karenanya." -
"'AL-TESYAQETSÛ 'ET-NAFSYOTÊYKHEM BEKHOL-HASYERETS HASYORÊTS VELO' TITAME'Û BÂHEM VENITMÊTEM BÂM"
-----
Perintah ke-152: TIDAK MEMAKAN BINATANG KECIL DI TANAH (KECOA, TIKUS, DLL)
* Imamat 11:44,
"Sebab Akulah TUHAN, Allahmu, maka haruslah kamu menguduskan dirimu
dan haruslah kamu kudus, sebab Aku ini kudus, dan janganlah kamu
menajiskan dirimu dengan setiap binatang yang mengeriap dan merayap di
atas bumi." –
"KÏ 'ANÏ YEHOVÂH 'ELOHÊYKHEM VEHITQADISYTEM VIHYÏTEM QEDOSYÏM KÏ
QÂDÕSY 'ÂNÏ VELO' TETAME'Û 'ET-NAFSYOTÊYKHEM BEKHOL-HASYERETS HÂROMÊS
'AL-HÂ'ÂRETS"
-----
Perintah ke-151: TIDAK MEMAKAN BINATANG YANG MERAYAP DI ATAS TANAH
* Imamat 11:41-42, terlalu panjang jika dikutip
-----
Perintah ke-150: TIDAK MEMAKAN CACING YANG DIJUMPAI DI DALAM BUAH
* Imamat 11:41,
"Segala binatang yang merayap dan berkeriapan di atas bumi, adalah kejijikan, janganlah dimakan." –
"VEKHOL-HASYERETS HASYORÊTS 'AL-HÂ'ÂRETS SYEQETS HÛ' LO' YÊ'ÂKHÊL"
-----
Perintah ke-149: MEMERIKSA CIRI-CIRI BELALANG, UNTUK MEMBEDAKAN YANG HALAL DENGAN YANG HARAM
* Imamat 11:21,
"Tetapi inilah yang boleh kamu makan dari segala binatang yang
merayap dan bersayap dan yang berjalan dengan keempat kakinya, yaitu
yang mempunyai paha di sebelah atas kakinya untuk melompat di atas
tanah." –
"VEKHOL-HASYERETS HASYORÊTS 'AL-HÂ'ÂRETS SYEQETS HÛ' LO' YÊ'ÂKHÊL"
-----
Perintah ke-148: TIDAK MEMAKAN BURUNG YANG HARAM
* Imamat 11:13,
"Inilah yang harus kamu jijikkan dari burung-burung, janganlah
dimakan, karena semuanya itu adalah kejijikan: burung rajawali, ering
janggut dan elang laut;" –
"VE'ET-'ÊLEH TESYAQETSÛ MIN-HÂ'ÕF LO' YÊ'ÂKHLÛ SYEQETS HÊM 'ET-HANESYER VE'ET-HAPERES VE'ÊT HÂ'ÂZNÏYÂH"
-----
Perintah ke-147: MEMERIKSA CIRI-CIRI BURUNG, UNTUK MEMBEDAKAN YANG HALAL DENGAN YANG HARAM
* Imamat 11:11,
"Sesungguhnya haruslah semuanya itu kejijikan bagimu; dagingnya janganlah kamu makan, dan bangkainya haruslah kamu jijikkan." –
"VESYEQETS YIHYÛ LÂKHEM MIBESÂRÂM LO' TO'KHÊLÛ VE'ET-NIVLÂTÂM TESYAQÊTSÛ"
-----
Perintah ke-146: TIDAK MEMAKAN IKAN YANG HARAM
* Imamat 11:11, idem
-----
Perintah ke-145: MENANDAI IKAN-IKAN YANG HALAL DAN YANG HARAM
* Imamat 11:9,
"Inilah yang boleh kamu makan dari segala yang hidup di dalam air:
segala yang bersirip dan bersisik di dalam air, di dalam lautan, dan di
dalam sungai, itulah semuanya yang boleh kamu makan." -
"'ET-ZEH TO'KHLÛ MIKOL 'ASYER BAMÂYIM KOL 'ASYER-LÕ SENAPÏR VEQASQESET BAMAYIM BAYAMÏM ÛVANEKHÂLÏM 'OTÂM TO'KHÊLÛ"
-----
Perintah ke-144: TIDAK MEMAKAN DAGING HEWAN YANG HARAM
* Imamat 11:4,
"Tetapi inilah yang tidak boleh kamu makan dari yang memamah biak
atau dari yang berkuku belah: unta, karena memang memamah biak, tetapi
tidak berkuku belah; haram itu bagimu." –
"'AKH 'ET-ZEH LO' TO'KHLÛ MIMA'ALÊY HAGÊRÂH ÛMIMAFRÏSÊY HAPARSÂH
'ET-HAGÂMÂL KÏ-MA'ALÊH GÊRÂH HÛ' ÛFARSÂH 'ÊYNENÛ MAFRÏS TÂMÊ' HÛ'
LÂKHEM"
-----
Perintah ke-143: MENANDAI TERNAK YANG HALAL DAN YANG HARAM
* Imamat 11:2,
"Katakanlah kepada orang Israel, begini: Inilah binatang-binatang
yang boleh kamu makan dari segala binatang berkaki empat yang ada di
atas bumi:" –
"DABERÛ 'EL-BENÊY YISRÂ'ÊL LÊ'MOR ZO'T HAKHAYÂH 'ASYER TO'KHLÛ MIKOL-HABEHÊMÂH 'ASYER 'AL-HÂ'ÂRETS"
------
TENTANG MASA (PERAYAAN) DAN MUSIM
Perintah ke-142: BERDIAM DI DALAM PONDOK-PONDOK DAUN TUJUH HARI SELAMA 'SUKOT' (HARI RAYA PONDOK DAUN-DAUN)
* Imamat 23:42
LAI TB, Di
dalam pondok-pondok daun kamu harus tinggal tujuh hari lamanya, setiap
orang asli di Israel haruslah tinggal di dalam pondok-pondok daun,KJV, Ye shall dwell in booths seven days; all that are Israelites born shall dwell in booths: Hebrew, בַּסֻּכֹּת תֵּשְׁבוּ שִׁבְעַת יָמִים כָּל־הָאֶזְרָח בְּיִשְׂרָאֵל יֵשְׁבוּ בַּסֻּכֹּת׃ Translit, BASUKOT TÊSYEVÛ SYIV'AT YÂMÏM KOL-HÂ'EZRÂKH BEYISRÂ'ÊL YÊSYEVÛ BASUKOT
-----
Perintah ke-141: MENGAMBIL SEBATANG DAHAN POHON KURMA DAN TIGA BATANG DAHAN POHON LAINNYA SELAMA 'SUKOT'
* Imamat 23:40
LAI TB, Pada
hari yang pertama kamu harus mengambil buah-buah dari pohon-pohon yang
elok, pelepah-pelepah pohon-pohon korma, ranting-ranting dari
pohon-pohon yang rimbun dan dari pohon-pohon gandarusa dan kamu harus
bersukaria di hadapan TUHAN, Allahmu, tujuh hari lamanya.KJV,
And ye shall take you on the first day the boughs of goodly trees,
branches of palm trees, and the boughs of thick trees, and willows of
the brook; and ye shall rejoice before the LORD your God seven days. Hebrew,
וּלְקַחְתֶּם לָכֶם בַּיֹּום הָרִאשֹׁון פְּרִי עֵץ הָדָר כַּפֹּת
תְּמָרִים וַעֲנַף עֵץ־עָבֹת וְעַרְבֵי־נָחַל וּשְׂמַחְתֶּם לִפְנֵי יְהוָה
אֱלֹהֵיכֶם שִׁבְעַת יָמִים׃Translit, ÛLEQAKHTEM LÂKHEM BAYÕM HÂRI'SYON PERÏ 'ÊTS HÂDÂR KAPOT TEMÂRÏM VA'ANAF 'ÊTS-'ÂVOT VE'ARVÊY-NÂKHAL ÛSEMAKHTEM LIFNÊY YEHOVÂH 'ELOHÊYKHEM SYIV'AT YÂMÏM
-----
Perintah ke-140: TIDAK MELAKUKAN PEKERJAAN PADA HARI KE DELAPAN 'SUKOT' (SYEMINI 'ATSERET. "PERKUMPULAN KE DELAPAN")
* Imamat 23:36
LAI TB, Tujuh
hari lamanya kamu harus mempersembahkan korban api-apian kepada TUHAN,
dan pada hari yang kedelapan kamu harus mengadakan pertemuan kudus dan
mempersembahkan korban api-apian kepada TUHAN. Itulah hari raya
perkumpulan, janganlah kamu melakukan sesuatu pekerjaan berat.KJV,
Seven days ye shall offer an offering made by fire unto the LORD: on
the eighth day shall be an holy convocation unto you; and ye shall offer
an offering made by fire unto the LORD: it is a solemn assembly; and ye
shall do no servile work therein. Hebrew,
שִׁבְעַת יָמִים תַּקְרִיבוּ אִשֶּׁה לַיהוָה בַּיֹּום הַשְּׁמִינִי
מִקְרָא־קֹדֶשׁ יִהְיֶה לָכֶם וְהִקְרְַ֑תֶּם אִשֶּׁה לַיהוָה עֲצֶרֶת הִוא
כָּל־מְלֶאכֶת עֲבֹדָה לֹא תַעֲשׂוּ׃ Translit,
SYIV'AT YÂMÏM TAQRÏVÛ 'ISYEH LAYEHOVÂH BAYÕM HASYEMÏNÏ MIQRÂ'-QODESY
YIHYEH LÂKHEM VEHIQRAVTEM 'ISYEH LAYEHOVÂH 'ATSERET HIV' KOL-MELE'KHET
'AVODÂH LO' TA'ASÛ
-----
Perintah ke-139: BERISTIRAHAT PADA HARI KE DELAPAN 'SUKOT' (SYEMINI 'ATSERET)
* Imamat 23:36, idem
-----
Perintah ke-138: TIDAK MELAKUKAN PEKERJAAN PADA HARI PERTAMA 'SUKOT'
* Imamat 23:35
LAI TB, Pada hari yang pertama haruslah ada pertemuan kudus, janganlah kamu melakukan sesuatu pekerjaan berat.KJV, On the first day shall be an holy convocation: ye shall do no servile work therein. Hebrew, בַּיֹּום הָרִאשֹׁון מִקְרָא־קֹדֶשׁ כָּל־מְלֶאכֶת עֲבֹדָה לֹא תַעֲשׂוּ׃Translit, BAYÕM HÂRI'SYON MIQRÂ'-QODESY KOL-MELE'KHET 'AVODÂH LO' TA'ASÛ
-----
Perintah ke-137: BERISTIRAHAT PADA HARI PERTAMA 'SUKOT'
* Imamat 23:35, idem
-----
Perintah ke-136: BERISTIRAHAT PADA 'YOM KIPUR' (HARI RAYA PENDAMAIAN)
* Imamat 23:32
LAI TB, Itu
harus menjadi suatu sabat, hari perhentian penuh bagimu, dan kamu harus
merendahkan diri dengan berpuasa. Mulai pada malam tanggal sembilan
bulan itu, dari matahari terbenam sampai matahari terbenam, kamu harus
merayakan sabatmu.KJV, It shall
be unto you a sabbath of rest, and ye shall afflict your souls: in the
ninth day of the month at even, from even unto even, shall ye celebrate
your sabbath. Hebrew,
שַׁבַּת שַׁבָּתֹון הוּא לָכֶם וְעִנִּיתֶם אֶת־נַפְשֹׁתֵיכֶם בְּתִשְׁעָה
לַחֹדֶשׁ בָּעֶרֶב מֵעֶרֶב עַד־עֶרֶב תִּשְׁבְּתוּ שַׁבַּתְּכֶם׃ פTranslit, SYABAT SYABÂTÕN HÛ' LÂKHEM VE'INÏTEM 'ET-NAFSYOTÊYKHEM BETISY'ÂH LAKHODESY BÂ'EREV MÊ'EREV 'AD-'EREV TISYBETÛ SYABATEKHEM
-----
Perintah ke-135: TIDAK BEKERJA PADA 'YOM KIPUR'
* Imamat 23:31
LAI TB, Janganlah
kamu melakukan sesuatu pekerjaan; itulah suatu ketetapan untuk
selama-lamanya bagimu turun-temurun di segala tempat kediamanmu.KJV, Ye shall do no manner of work: it shall be a statute for ever throughout your generations in all your dwellings. Hebrew, כָּל־מְלָאכָה לֹא תַעֲשׂוּ חֻקַּת עֹולָם לְדֹרֹתֵיכֶם בְּכֹל מֹשְׁבֹתֵיכֶם׃Translit, KOL-MELÂ'KHÂH LO' TA'ASÛ KHUQAT 'ÕLÂM LEDOROTÊYKHEM BEKHOL MOSYEVOTÊYKHEM
-----
Perintah ke-134: TIDAK MAKAN ATAU MINUM PADA 'YOM KIPUR'
* Imamat 23:29
LAI TB, Karena
setiap orang yang pada hari itu tidak merendahkan diri dengan berpuasa,
haruslah dilenyapkan dari antara orang-orang sebangsanya.KJV, For whatsoever soul it be that shall not be afflicted in that same day, he shall be cut off from among his people. Hebrew, כִּי כָל־הַנֶּפֶשׁ אֲשֶׁר לֹא־תְעֻנֶּה בְּעֶצֶם הַיֹּום הַזֶּה וְנִכְרְתָה מֵעַמֶּיהָ׃ Translit, KÏ KHOL-HANEFESY 'ASYER LO'-TE'UNEH BE'ETSEM HAYÕM HAZEH VENIKHRETÂH MÊ'AMEYHÂ
-----
Perintah ke-133: BERPUASA PADA 'YOM KIPUR'
* Imamat 23:27
LAI TB, Akan
tetapi pada tanggal sepuluh bulan yang ketujth itu ada hari Pendamaian;
kamu harus mengadakan pertemuan kudus dan harus merendahkan diri dengan
berpuasa dan mempersembahkan korban api-apian kepada TUHAN.KJV,
Also on the tenth day of this seventh month there shall be a day of
atonement: it shall be an holy convocation unto you; and ye shall
afflict your souls, and offer an offering made by fire unto the LORD. Hebrew,
אַךְ בֶּעָשֹׂור לַחֹדֶשׁ הַשְּׁבִיעִי הַזֶּה יֹום הַכִּפֻּרִים הוּא
מִקְרָא־קֹדֶשׁ יִהְיֶה לָכֶם וְעִנִּיתֶם אֶת־נַפְשֹׁתֵיכֶם
וְהִקְרַבְתֶּם אִשֶּׁה לַיהוָה׃Translit,
'AKH BE'ÂSÕR LAKHODESY HASYEVÏ'Ï HAZEH YÕM HAKIPURÏM HÛ' MIQRÂ'-QODESY
YIHYEH LÂKHEM VE'INÏTEM 'ET-NAFSYOTÊYKHEM VEHIQRAVTEM 'ISYEH LAYEHOVÂH
-----
Perintah ke-132: MENDENGAR SUARA NAFIRI PADA 'ROSY HASYANAH' (HARI PENIUPAN SERUNAI/TAHUN BARU YAHUDI)
* Bilangan 29:1 LAI TB,
Pada bulan yang ketujuh, pada tanggal satu bulan itu, haruslah kamu
mengadakan pertemuan yang kudus, maka tidak boleh kamu melakukan sesuatu
pekerjaan berat; itulah hari peniupan serunai bagimu.KJV,
And in the seventh month, on the first day of the month, ye shall have
an holy convocation; ye shall do no servile work: it is a day of
blowing the trumpets unto you. Hebrew,
וּבַחֹדֶשׁ הַשְּׁבִיעִי בְּאֶחָד לַחֹדֶשׁ מִקְרָא־קֹדֶשׁ יִהְיֶה לָכֶם
כָּל־מְלֶאכֶת עֲבֹדָה לֹא תַעֲשׂוּ יֹום תְּרוּעָה יִהְיֶה לָכֶם׃Translit, ÛVAKHODESY HASYEVÏ'Ï BE'EKHÂD LAKHODESY MIQRÂ'-QODESY YIHYEH LÂKHEM KOL-MELE'KHET 'AVODÂH LO' TA'ASÛ YOM TERÛ'ÂH YIHYEH LÂKHEM
-----
Perintah ke-131: TIDAK MELAKUKAN PEKERJAAN PADA 'ROSY HASYANAH'
* Imamat 23:25
LAI TB, Janganlah kamu melakukan sesuatu pekerjaan berat dan kamu harus mempersembahkan korban api-apian kepada TUHAN.KJV, On the first day shall be an holy convocation: ye shall do no servile work therein. Hebrew, כָּל־מְלֶאכֶת עֲבֹדָה לֹא תַעֲשׂוּ וְהִקְרַבְתֶּם אִשֶּׁה לַיהוָה׃ סTranslit, KOL-MELE'KHET 'AVODÂH LO' TA'ASÛ VEHIQRAVTEM 'ISYEH LAYEHOVÂH
-----
Perintah ke-130: BERISTIRAHAT PADA 'ROSY HASYANAH'
* Imamat 23:24
LAI TB, Katakanlah
kepada orang Israel, begini: Dalam bulan yang ketujuh, pada tanggal
satu bulan itu, kamu harus mengadakan hari perhentian penuh yang
diperingati dengan meniup serunai, yakni hari pertemuan kudus.KJV,
Speak unto the children of Israel, saying, In the seventh month, in the
first day of the month, shall ye have a sabbath, a memorial of blowing
of trumpets, an holy convocation. Hebrew,
דַּבֵּר אֶל־בְּנֵי יִשְׂרָאֵל לֵאמֹר בַּחֹדֶשׁ הַשְּׁבִיעִי בְּאֶחָד
לַחֹדֶשׁ יִהְיֶה לָכֶם שַׁבָּתֹון זִכְרֹון תְּרוּעָה מִקְרָא־קֹדֶשׁ׃Translit, DABÊR 'EL-BENÊY YISRÂ'ÊL LÊ'MOR BAKHODESY HASYEVÏ'Ï BE'EKHÂD LAKHODESY YIHYEH LÂKHEM SYABÂTÕN ZIKHRÕN TERÛ'H MIQRÂ'-QODESY
-----
Perintah ke-129: TIDAK MELAKUKAN PEKERJAAN PADA "SYAVU'OT" (HARI RAYA PENTAKOSTA, HARI RAYA TUJUH MINGGU)
* Imamat 23:21
LAI TB, Pada
hari itu juga kamu harus mengumumkan hari raya dan kamu harus
mengadakan pertemuan kudus, janganlah kamu melakukan sesuatu pekerjaan
berat; itulah suatu ketetapan untuk selama-lamanya di segala tempat
kediamanmu turun-temurun.KJV, And
ye shall proclaim on the selfsame day, that it may be an holy
convocation unto you: ye shall do no servile work therein: it shall be a
statute for ever in all your dwellings throughout your generations. Hebrew,
וּקְרָאתֶם בְּעֶצֶם ׀ הַיֹּום הַזֶּה מִקְרָא־קֹדֶשׁ יִהְיֶה לָכֶם
כָּל־מְלֶאכֶת עֲבֹדָה לֹא תַעֲשׂוּ חֻקַּת עֹולָם בְּכָל־מֹושְׁבֹתֵיכֶם
לְדֹרֹתֵיכֶם׃Translit,
ÛQERÂ'TEM BE'ETSEM HAYÕM HAZEH MIQRÂ'-QODESY YIHYEH LÂKHEM KOL-MELE'KHET
'AVODÂH LO' TA'ASÛ KHUQAT 'ÕLÂM BEKHOL-MOSYEVOTÊYKHEM LEDOROTÊYKHEM
-----
Perintah ke-128: BERISTIRAHAT PADA "SYAVU'OT"
* Imamat 23:21, idem
-----
Perintah ke-127: MENGHITUNG EMPAT PULUH SEMBILAN HARI DARI SAAT MEMOTONG "'OMER" (BERKAS UNJUKAN)
* Imamat 23:15
LAI TB, Kemudian
kamu harus menghitung, mul`i dari hari sesudah sabat itu, yaitu waktu
kamu membawa berkas persembahan unjukan, harus ada genap tujuh minggu;KJV,
And ye shall count unto you from the morrow after the sabbath, from the
day that ye brought the sheaf of the wave offering; seven sabbaths
shall be complete: Hebrew, וּסְפַרְתֶּם לָכֶם מִמָּחֳרַת הַשַּׁבָּת מִיֹּום הֲבִיאֲכֶם אֶת־עֹמֶר הַתְּנוּפָה שֶׁבַע שַׁבָּתֹות תְּמִימֹת תִּהְיֶינָה׃ Translit, ÛSEFARTEM LÂKHEM MIMOKHORAT HASYABÂT MÏYÕM HAVÏ'AKHEM 'ET-'OMER HATENÛFÂH SYEVA' SYABÂTÕT TEMÏMOT TIHYEYNÂH
-----
Perintah ke-126: TIDAK MEMAKAN "KHÂMÊTS" (SESUATU YANG BERAGI) SESUDAH PERTENGAHAN HARI PADA TANGGAL 14 NISAN
* Ulangan 16:3 LAI TB,
Janganlah engkau makan sesuatu yang beragi besertanya; tujuh hari
lamanya engkau harus makan roti yang tidak beragi besertanya, yakni roti
penderitaan, sebab dengan buru-buru engkau keluar dari tanah Mesir.
Maksudnya supaya seumur hidupmu engkau teringat akan hari engkau keluar
dari tanah Mesir.KJV, Thou shalt
eat no leavened bread with it; seven days shalt thou eat unleavened
bread therewith, even the bread of affliction; for thou camest forth out
of the land of Egypt in haste: that thou mayest remember the day when
thou camest forth out of the land of Egypt all the days of thy life. Hebrew,
לֹא־תֹאכַל עָלָיו חָמֵץ שִׁבְעַת יָמִים תֹּאכַל־עָלָיו מַצֹּות לֶחֶם
עֹנִי כִּי בְחִפָּזֹון יָצָאתָ מֵאֶרֶץ מִצְרַיִם לְמַעַן תִּזְכֹּר
אֶת־יֹום צֵאתְךָ מֵאֶרֶץ מִצְרַיִם כֹּל יְמֵי חַיֶּיךָ׃Translit,
LO'-TO'KHAL 'ÂLÂV KHÂMÊTS SYIV'AT YÂMÏM TO'KHAL-'ÂLÂV MATSÕT LEKHEM
'ONÏ KÏ VEKHIPÂZÕN YÂTSÂ'TÂ MÊ'ERETS MITSRAYIM LEMA'AN TIZKOR 'ET-YÕM
TSÊ'TKHA MÊ'ERETS MITSRAYIM KOL YEMÊY KHAYEYKHA
-----
Perintah ke-125: MEMBERITAHUKAN
KEPADA ANAK-ANAK LAKI-LAKI; IBADAH PASKAH ADALAH PERINGATAN APA YANG
TELAH DIBUAT TUHAN KEPADA BANI ISRAEL KELUAR DARI MESIR
* Keluaran 13:8 LAI TB,
Pada hari itu harus kauberitahukan kepada anakmu laki-laki: Ibadah ini
adalah karena mengingat apa yang dibuat TUHAN kepadaku pada waktu aku
keluar dari Mesir.KJV, And thou
shalt shew thy son in that day, saying, This is done because of that
which the LORD did unto me when I came forth out of Egypt. Hebrew, וְהִגַּדְתָּ לְבִנְךָ בַּיֹּום הַהוּא לֵאמֹר בַּעֲבוּר זֶה עָשָׂה יְהוָה לִי בְּצֵאתִי מִמִּצְרָיִם׃Translit, VEHIGADTA LEVINKHA BAYOM HAHU LEMOR BA'AVUR ZEH 'ASAH YEHOVAH LI BETSETI MIMITSRAYIM
-----
Perintah ke-124: MAKAN
ROTI TIDAK BERAGI SELAMA 7 HARI; MAKANAN YANG MENGANDUNG KHÂMÊTS"
(SESUATU YANG BERAGI) TIDAK BOLEH TERLIHAT PADA MASA PASKAH
* Keluaran 13:7 LAI TB,
Roti yang tidak beragi haruslah dimakan selama tujuh hari itu; sesuatu
pun yang beragi tidak boleh dilihat padamu, bahkan ragi tidak boleh
dilihat padamu di seluruh daerahmuKJV,
Unleavened bread shall be eaten seven days; and there shall no leavened
bread be seen with thee, neither shall there be leaven seen with thee
in all thy quarters. Hebrew, מַצֹּות יֵאָכֵל אֵת שִׁבְעַת הַיָּמִים וְלֹא־יֵרָאֶה לְךָ חָמֵץ וְלֹא־יֵרָאֶה לְךָ שְׂאֹר בְּכָל־גְּבֻלֶךָ׃Translit, MATSOT YEAKHEL ET SYIVAT HAYAMIM VELO-YERA'EH LEKHA KHAMETS VELO-YERA'EH LEKHA SE'OR BEKHOL-GEVULEKHA
-----
Perintah ke-123: TIDAK MAKAN SESUATUPUN YANG MENGANDUNG KHÂMÊTS" (SESUATU YANG BERAGI) PADA MASA PASKAH
* Keluaran 13:3 LAI TB,
Lalu berkatalah Musa kepada bangsa itu: "Peringatilah hari ini, sebab
pada hari ini kamu keluar dari Mesir, dari rumah perbudakan; karena
dengan kekuatan tangan-Nya TUHAN telah membawa kamu keluar dari sana.
Sebab itu tidak boleh dimakan sesuatu pun yang beragiKJV,
And Moses said unto the people, Remember this day, in which ye came out
from Egypt, out of the house of bondage; for by strength of hand the
LORD brought you out from this place: there shall no leavened bread be
eaten. Hebrew,
וַיֹּאמֶר מֹשֶׁה אֶל־הָעָם זָכֹור אֶת־הַיֹּום הַזֶּה אֲשֶׁר יְצָאתֶם
מִמִּצְרַיִם מִבֵּית עֲבָדִים כִּי בְּחֹזֶק יָד הֹוצִיא יְהֹוָה אֶתְכֶם
מִזֶּה וְלֹא יֵאָכֵל חָמֵץ׃Translit,
VAYOMER MOSYEH 'EL-HA'AM ZAKHOR 'ET-HAYOM HAZEH 'ASYER YETSATEM
MIMITSRAYIM MIBEIT 'AVADIM KI BEKHOZEK YAD HOTSI YEHOVAH 'ETKHEM MIZE
VELO YE'AKHEL KHAMETS
-----
Perintah ke-122: TIDAK MEMAKAN SESUATU YANG MENGANDUNG "KHÂMÊTS" (SESUATU YANG BERAGI) SELAMA MASA PASKAH.
* Keluaran 12:20 LAI TB, Sesuatu apa pun yang beragi tidak boleh kamu makan; kamu makanlah roti yang tidak beragi di segala tempat kediamanmu.KJV, Ye shall eat nothing leavened; in all your habitations shall ye eat unleavened bread. Hebrew, כָּל־מַחְמֶצֶת לֹא תֹאכֵלוּ בְּכֹל מֹושְׁבֹתֵיכֶם תֹּאכְלוּ מַצֹּות׃ פTranslit, KOLMAKHMETSET LO TOKHELU BEKHOL MO'OSYVOTEIKHEM TOKHLU MATSOT
-----
Perintah ke-121: TIDAK MEMAKAN "KHÂMÊTS" (SESUATU YANG BERAGI) SELAMA 7 HARI (SELAMA MASA PASKAH)
* Keluaran 12:19 LAI TB,
Tujuh hari lamanya tidak boleh ada ragi dalam rumahmu, sebab setiap
orang yang makan sesuatu yang beragi, orang itu harus dilenyapkan dari
antara jemaah Israel, baik ia orang asing, baik ia orang asli.KJV,
Seven days shall there be no leaven found in your houses: for whosoever
eateth that which is leavened, even that soul shall be cut off from the
congregation of Israel, whether he be a stranger, or born in the land.
Hebrew,
שִׁבְעַת יָמִים שְׂאֹר לֹא יִמָּצֵא בְּבָתֵּיכֶם כִּי ׀ כָּל־אֹכֵל
מַחְמֶצֶת וְנִכְרְתָה הַנֶּפֶשׁ הַהִוא מֵעֲדַת יִשְׂרָאֵל בַּגֵּר
וּבְאֶזְרַח הָאָרֶץ׃Translit,
SYIVAT YAMIM SEOR LO YIMATSE BEVATEIKHEM KI KOL-'OKHEL MAKHMETSET
VENIKHRETA HANEFESY HAHIV MEADAT YISRA'EL BAGER UVE'EZRAKH HA'ARETS
-----
Perintah ke-120: MEMAKAN ROTI TIDAK BERAGI (MATZAH) PADA MALAM TANGGAL 14 NISAN (MALAM PERTAMA PASKAH)
* Keluaran 12:18 LAI TB,
Dalam bulan pertama, pada hari yang keempat belas bulan itu pada waktu
petang, kamu makanlah roti yang tidak beragi, sampai kepada hari yang
kedua puluh satu bulan itu, pada waktu petang. KJV,
In the first month, on the fourteenth day of the month at even, ye
shall eat unleavened bread, until the one and twentieth day of the month
at even. Hebrew, בָּרִאשֹׁן בְּאַרְבָּעָה עָשָׂר יֹום לַחֹדֶשׁ בָּעֶרֶב תֹּאכְלוּ מַצֹּת עַד יֹום הָאֶחָד וְעֶשְׂרִים לַחֹדֶשׁ בָּעָרֶב׃Translit, BARISYON BE'ARBA'AH 'ASAR YOM LAKHODESY BAEREV TOKHLU MATSOT 'AD YOM HA'EKHAD VE'ESRIM LAKHODESY BA'AREV
-----
Perintah ke-119: TIDAK MELAKUKAN PEKERJAAN PADA HARI KETUJUH PASKAH
* Keluaran 12:16 LAI TB,
Kamu adakanlah pertemuan yang kudus, baik pada hari yang pertama maupun
pada hari yang ketujuh; pada hari-hari itu tidak boleh dilakukan
pekerjaan apapun; hanya apa yang perlu dimakan setiap orang, itu sajalah
yang boleh kamu sediakan.KJV,
And in the first day there shall be an holy convocation, and in the
seventh day there shall be an holy convocation to you; no manner of work
shall be done in them, save that which every man must eat, that only
may be done of you. Hebrew,
וּבַיֹּום הָרִאשֹׁון מִקְרָא־קֹדֶשׁ וּבַיֹּום הַשְּׁבִיעִי
מִקְרָא־קֹדֶשׁ יִהְיֶה לָכֶם כָּל־מְלָאכָה לֹא־יֵעָשֶׂה בָהֶם אַךְ
אֲשֶׁר יֵאָכֵל לְכָל־נֶפֶשׁ הוּא לְבַדֹּו יֵעָשֶׂה לָכֶם׃Translit,
ÛVAYÕM HÂRI'SYÕN MIQRÂ'-QODESY ÛVAYÕM HASYEVÏ'Ï MIQRÂ'-QODESY YIHYEH
LÂKHEM KOL-MELÂ'KHÂH LO'-YÊ'ÂSEH VÂHEM 'AKH 'ASYER YÊ'ÂKHÊL
LEKHOL-NEFESY HÛ' LEVADÕ YÊ'ÂSEH LÂKHEM
-----
Perintah ke-118: BERISTIRAHAT PADA HARI KETUJUH PASKAH
* Keluaran 12:16, idem
-----
Perintah ke-117: TIDAK MELAKUKAN PEKERJAAN PADA HARI PERTAMA PASKAH
* Keluaran 12:16, idem
-----
Perintah ke-116: BERISTIRAHAT PADA HARI PERTAMA PASKAH
* Keluaran 12:16, idem
------
Perintah ke-115: MEMBUANG "KHÂMÊTS" (SESUATU YANG BERAGI) PADA MALAM PASKAH
* Keluaran 12:15 LAI TB,
Kamu makanlah roti yang tidak beragi tujuh hari lamanya; pada hari
pertamapun kamu buanglah segala ragi dari rumahmu, sebab setiap orang
yang makan sesuatu yang beragi, dari hari pertama sampai hari ketujuh,
orang itu harus dilenyapkan dari antara Israel.KJV,
Seven days shall ye eat unleavened bread; even the first day ye shall
put away leaven out of your houses: for whosoever eateth leavened bread
from the first day until the seventh day, that soul shall be cut off
from Israel. Hebrew,
שִׁבְעַת יָמִים מַצֹּות תֹּאכֵלוּ אַךְ בַּיֹּום הָרִאשֹׁון
תַּשְׁבִּיתוּ שְּׂאֹר מִבָּתֵּיכֶם כִּי ׀ כָּל־אֹכֵל חָמֵץ וְנִכְרְתָה
הַנֶּפֶשׁ הַהִוא מִיִּשְׂרָאֵל מִיֹּום הָרִאשֹׁן עַד־יֹום הַשְּׁבִעִי׃Translit,
SYIV'AT YÂMÏM MATSOT TO'KHÊLÛ 'AKH BAYÕM HÂRI'SYÕN TASYBÏTÛ SE'OR
MIBÂTÊYKHEM KÏ KOL-'OKHÊL KHÂMÊTS VENIKHRETÂH HANEFESY HAHIV' MIYISRÂ'ÊL
MÏÕM HÂRI'SYÕN 'AD-YÕM HASYEVI'Ï
-----
Perintah ke-114: HADIR DI RUANG KUDUS PADA HARI-HARI RAYA
* Ulangan 16:16 LAI TB,
Tiga kali setahun setiap orang laki-laki di antaramu harus menghadap
hadirat TUHAN, Allahmu, ke tempat yang akan dipilih-Nya, yakni pada hari
raya Roti Tidak Beragi, pada hari raya Tujuh Minggu dan pada hari raya
Pondok Daun. Janganlah ia menghadap hadirat TUHAN dengan tangan hampa,KJV,
Three times in a year shall all thy males appear before the LORD thy
God in the place which he shall choose; in the feast of unleavened
bread, and in the feast of weeks, and in the feast of tabernacles: and
they shall not appear before the LORD empty: Hebrew,
שָׁלֹושׁ פְּעָמִים ׀ בַּשָּׁנָה יֵרָאֶה כָל־זְכוּרְךָ אֶת־פְּנֵי ׀
יְהוָה אֱלֹהֶיךָ בַּמָּקֹום אֲשֶׁר יִבְחָר בְּחַג הַמַּצֹּות וּבְחַג
הַשָּׁבֻעֹות וּבְחַג הַסֻּכֹּות וְלֹא יֵרָאֶה אֶת־פְּנֵי יְהוָה רֵיקָם׃Translit,
SYÂLÕSY PE'ÂMÏM BASYÂNÂH YÊRÂ'EH KHOL-ZEKHÛREKHA 'ET-PENÊY YEHOVÂH
'ELOHEYKHA BAMÂQÕM 'ASYER YIVKHÂR BEKHAG HAMATSÕT ÛVEKHAG HASYÂVU'ÕT
ÛVEKHAG HASUKÕT VELO' YÊRÂ'EH 'ET-PENÊY YEHOVÂH RÊYQÂM
------
Perintah ke-113: BERSUKACITA PADA HARI-HARI RAYA
* Ulangan 16:14 LAI TB,
Haruslah engkau bersukaria pada hari rayamu itu, engkau ini dan anakmu
laki-laki serta anakmu perempuan, hambamu laki-laki dan hambamu
perempuan, dan orang Lewi, orang asing, anak yatim dan janda yang di
dalam tempatmu.KJV, And thou
shalt rejoice in thy feast, thou, and thy son, and thy daughter, and thy
manservant, and thy maidservant, and the Levite, the stranger, and the
fatherless, and the widow, that are within thy gates. Hebrew,
וְשָׂמַחְתָּ בְּחַגֶּךָ אַתָּה וּבִנְךָ וּבִתֶּךָ וְעַבְדְּךָ
וַאֲמָתֶךָ וְהַלֵּוִי וְהַגֵּר וְהַיָּתֹום וְהָאַלְמָנָה אֲשֶׁר
בִּשְׁעָרֶיךָ׃Translit, VESÂMAKHTÂ BEKHAGEKHA 'ATÂH ÛVINKHA ÛVITEKHA VE'AVDEKHA VA'AMÂTEKHA VEHALÊVÏ VEHAGÊR VEHAYÂTÕM VEHÂ'ALMÂNÂH 'ASYER BISY'ÂREYKHA
-----
Perintah ke-112: MEMPERINGATI HARI-HARI RAYA (PASKAH, SYÂVU'ÕT, DAN SUKÕT)
* Keluaran 23:14 LAI TB, Tiga kali setahun haruslah engkau mengadakan perayaan bagi-Ku.KJV, Three times thou shalt keep a feast unto me in the year. Hebrew, שָׁלֹשׁ רְגָלִים תָּחֹג לִי בַּשָּׁנָה׃Translit, SYÂLOSY REGÂLÏM TÂKHOG LÏ BASYÂNÂH
-----
Perintah ke-111: BERISTIRAHAT PADA HARI SABAT
* Keluaran 23:12 LAI TB,
Enam harilah lamanya engkau melakukan pekerjaanmu, tetapi pada hari
ketujuh haruslah engkau berhenti, supaya lembu dan keledaimu tidak
bekerja dan supaya anak budakmu perempuan dan orang asing melepaskan
lelah.KJV, Six days thou shalt do
thy work, and on the seventh day thou shalt rest: that thine ox and
thine ass may rest, and the son of thy handmaid, and the stranger, may
be refreshed. Hebrew,
שֵׁשֶׁת יָמִים תַּעֲשֶׂה מַעֲשֶׂיךָ וּבַיֹּום הַשְּׁבִיעִי תִּשְׁבֹּת
לְמַעַן יָנוּחַ שֹׁורְךָ וַחֲמֹרֶךָ וְיִנָּפֵשׁ בֶּן־אֲמָתְךָ וְהַגֵּר׃Translit,
SYÊSYET YÂMÏM TA'ASEH MA'ASEYKHA ÛVAYÕM HASYEVÏ'Ï TISYBOT LEMA'AN
YÂNÛAKH SYÕREKHA VAKHAMOREKHA VEYINÂFÊSY BEN-'AMÂTEKHA VEHAGÊR
-----
Perintah ke-110: TIDAK MELAKUKAN PEKERJAAN PADA HARI SABAT
* Keluaran 20:10 LAI TB,
tetapi hari ketujuh adalah hari Sabat TUHAN, Allahmu; maka jangan
melakukan sesuatu pekerjaan, engkau atau anakmu laki-laki, atau anakmu
perempuan, atau hambamu laki-laki, atau hambamu perempuan, atau hewanmu
atau orang asing yang di tempat kediamanmu.KJV,
But the seventh day is the sabbath of the LORD thy God: in it thou
shalt not do any work, thou, nor thy son, nor thy daughter, thy
manservant, nor thy maidservant, nor thy cattle, nor thy stranger that
is within thy gates: Hebrew,
וְיֹום הַשְּׁבִיעִי שַׁבָּת ׀ לַיהוָה אֱלֹהֶיךָ לֹא־תַעֲשֶׂה
כָל־מְלָאכָה אַתָּה ׀ וּבִנְךָ־וּבִתֶּךָ עַבְדְּךָ וַאֲמָתְךָ
וּבְהֶמְתֶּךָ וְגֵרְךָ אֲשֶׁר בִּשְׁעָרֶיךָ ׃Translit,
VEYÕM HASYEVÏ'Ï SYABÂT LAYHOVÂH 'ELOHEYKHA LO'-TA'ASEH KHOL-MELÂ'KHÂH
'ATÂH ÛVINKHA-ÛVITEKHA 'AVDEKHA VA'AMÂTKHA ÛVEHEMTEKHA VEFÊREKHA 'ASYER
BISY'ÂREYKHA
-----
Perintah ke-109: MENGUDUSKAN HARI SABAT
* Keluaran 20:8 LAI TB, Ingatlah dan kuduskanlah hari Sabat:KJV, Remember the sabbath day, to keep it holy. Hebrew, זָכֹור אֶת־יֹום הַשַּׁבָּת לְקַדְּשֹׁו ׃Translit, ZÂKHÕR 'ET-YÕM HASYABÂT LEQADESYÕ
-----
Perintah ke-108: TIDAK BOLEH BEPERGIAN PADA HARI SABAT KELUAR DARI BATAS TEMPAT KEDIAMAN MASING-MASING
* Keluaran 16:29 LAI TB,
Perhatikanlah, TUHAN telah memberikan sabat itu kepadamu; itulah
sebabnya pada hari keenam Ia memberikan kepadamu roti untuk dua hari.
Tinggallah kamu di tempatmu masing-masing, seorangpun tidak boleh keluar
dari tempatnya pada hari ketujuh itu.KJV,
See, for that the LORD hath given you the sabbath, therefore he giveth
you on the sixth day the bread of two days; abide ye every man in his
place, let no man go out of his place on the seventh day. Hebrew,
רְאוּ כִּי־יְהוָה נָתַן לָכֶם הַשַּׁבָּת עַל־כֵּן הוּא נֹתֵן לָכֶם
בַּיֹּום הַשִּׁשִּׁי לֶחֶם יֹומָיִם שְׁבוּ ׀ אִישׁ תַּחְתָּיו אַל־יֵצֵא
אִישׁ מִמְּקֹמֹו בַּיֹּום הַשְּׁבִיעִי׃Translit,
RE'Û KÏ-YEHOVÂH NÂTAN LÂKHEM HASYABÂT 'AL-KÊN HÛ' NOTÊN LÂKHEM BAYÕM
HASYISYÏ LEKHEM YÕMÂYIM SYEVÛ 'ÏSY TAKHTÂV 'AL-YÊTSÊ' 'ÏSY MIMEQOMÕ
BAYÕM HASYEVÏ'Ï
-----
Perintah ke-107: BULAN BARU HARUS DINYATAKAN KUDUS, BULAN-BULAN DAN TAHUN-TAHUN HARUS DIHITUNG OLEH MAJELIS TERTINGGI SAJA
* Keluaran 12:2 LAI TB, Bulan inilah akan menjadi permulaan segala bulan bagimu; itu akan menjadi bulan pertama bagimu tiap-tiap tahun.KJV, This month shall be unto you the beginning of months: it shall be the first month of the year to you. Hebrew, הַחֹדֶשׁ הַזֶּה לָכֶם רֹאשׁ חֳדָשִׁים רִאשֹׁון הוּא לָכֶם לְחָדְשֵׁי הַשָּׁנָה׃Translit, HAKHODESY HAZEH LÂKHEM RO'SY KHODÂSYÏM RI'SYÕN HÛ' LÂKHEM LEKHÂDESYÊY HASYÂNÂH
-----
TENTANG HUBUNGAN SEKSUAL YANG TERLARANG
Perintah ke-106: TIDAK MENGEBIRI YANG JANTAN DARI SETIAP JENIS, TIDAK MANUSIA, TIDAK PULA BINATANG LOKAL ATAU BINATANG BUAS, TIDAK PULA UNGGAS
* Imamat 22:24,
"Tetapi binatang yang buah pelirnya terjepit, ditumbuk, direnggut
atau dikerat, janganlah kamu persembahkan kepada TUHAN; janganlah kamu
berbuat demikian di negerimu." –
"ÛMÂ'ÛKH VEKHÂTÛT VENÂTÛQ VEKHÂRÛT LO' TAQRÏVÛ LAYEHOVÂH ÛVE'ARTSEKHEM LO' TA'ASÛ"
-----
Perintah ke-105: WANITA TIDAK BOLEH BERHUBUNGAN SEKS DENGAN HEWAN
* Imamat 18:23,
"Janganlah engkau berkelamin dengan binatang apapun, sehingga engkau
menjadi najis dengan binatang itu. Seorang perempuan janganlah berdiri
di depan seekor binatang untuk berkelamin, karena itu suatu perbuatan
keji." –
"ÛVEKHÂL-BEHÊMÂH LO'-TITÊN SYEKHÂVETEKHA LETÂME'ÂH-VÂH VE'ISYÂH LO'-TA'AMOD LIFNÊY VEHÊMÂH LERIV'ÂH TEVEL HÛ'"
-----
Perintah ke-104: TIDAK BOLEH BERHUBUNGAN SEKS DENGAN HEWAN
* Imamat 18:23, idem
-----
Perintah ke-103: TIDAK MELAKUKAN 'SODOMI' DENGAN LAKI-LAKI
* Imamat 18:22,
"Janganlah engkau tidur dengan laki-laki secara orang bersetubuh dengan perempuan, karena itu suatu kekejian." -
"VE'ET-ZÂKHÂR LO' TISYKAV MISYKEVÊY 'ISYÂH TÕ'ÊVÂH HIV'"
-----
Perintah ke-102: TIDAK BERHUBUNGAN SEKS DENGAN ISTRI ORANG LAIN
* Imamat 18:20,
"Dan janganlah engkau bersetubuh dengan isteri sesamamu, sehingga engkau menjadi najis dengan dia." –
"VE'EL-'ÊSYET 'AMÏTKHA LO'-TITÊN SYEKHÂVETEKHA LEZÂRA' LETÂME'ÂH-VÂH"
-----
Perintah ke-101: TIDAK BERHUBUNGAN SEKS DENGAN WANITA DALAM MASA HAID
* Imamat 18:19,
"Janganlah kauhampiri seorang perempuan pada waktu cemar kainnya yang menajiskan untuk menyingkapkan auratnya." -
"VE'EL-'ISYÂH BENIDAT TUM'ÂTÂH LO' TIQRAV LEGALÕT 'ERVÂTÂH"
-----
Perintah ke-100: TIDAK MELAKUKAN INSEST DENGAN SAUDARA PEREMPUAN ISTRI
* Imamat 18:18,
"Janganlah kauambil seorang perempuan sebagai madu kakaknya untuk
menyingkapkan auratnya di samping kakaknya selama kakaknya itu masih
hidup." –
"VE'ISYÂH 'EL-'AKHOTÂH LO' TIQÂKH LITSROR LEGALÕT 'ERVÂTÂH 'ÂLEYHÂ BEKHAYEYHÂ"
-----
Perintah ke-99: TIDAK MELAKUKAN INSES DENGAN ANAK PEREMPUAN DARI SAUDARA PEREMPUAN ISTRI
* Imamat 18:17,
"Janganlah kausingkapkan aurat seorang perempuan dan anaknya
perempuan. Janganlah kauambil anak perempuan dari anaknya laki-laki atau
dari anaknya perempuan untuk menyingkapkan auratnya, karena mereka
adalah kerabatmu; itulah perbuatan mesum." -
"'ERVAT'ISYÂH ÛVITÂH LO' TEGALÊH 'ET-BAT-BENÂH VE'ET-BAT-BITÂH LO' TIQAKH LEGALÕT 'ERVÂTÂH SYA'ARÂH HÊNÂH ZIMÂH HIV'"
-----
Perintah ke-98: TIDAK MELAKUKAN INSES DENGAN ANAK PEREMPUAN DARI SAUDARA LELAKI ISTRI
* Imamat 18:17, idem
-----
Perintah ke-97: TIDAK MELAKUKAN INSES DENGAN ANAK PEREMPUAN DARI ISTRI
* Imamat 18:17, idem
-----
Perintah ke-96: TIDAK MELAKUKAN INSES DENGAN ISTRI DARI SAUDARA LELAKI
* Imamat 18:16,
"Janganlah kausingkapkan aurat isteri saudaramu laki-laki, karena itu hak saudaramu laki-laki." –
"'ERVAT 'ÊSYET-'ÂKHÏKHA LO' TEGALÊH 'ERVAT 'ÂKHÏKHA HIV'"
-----
Perintah ke-95: TIDAK MELAKUKAN INSES DENGAN ISTRI DARI ANAK LELAKI
* Imamat 18:15,
"Janganlah kausingkapkan aurat menantumu perempuan, karena ia isteri
anakmu laki-laki, maka janganlah kausingkapkan auratnya." –
"'ERVAT KALÂTEKHA LO' TEGALÊH 'ÊSYET BINKHA HIV' LO' TEGALEH 'ERVÂTÂH"
-----
Perintah ke-94: TIDAK MELAKUKAN 'SODOMI' DENGAN SAUDARA LELAKI DARI AYAH
* Imamat 18:14,
"Janganlah kausingkapkan aurat isteri saudara laki-laki ayahmu,
janganlah kauhampiri isterinya, karena ia isteri saudara ayahmu." –
"'ERVAT 'AKHÏ-'ÂVÏKHA LO' TEGALÊH 'EL-'ISYTÕ LO' TIQRÂV DODÂTEKHA HIV'"
-----
Perintah ke-93: TIDAK MELAKUKAN INSES DENGAN ISTRI DARI SAUDARA LELAKI AYAH
* Imamat 18:14, idem
-----
Perintah ke-92: TIDAK MELAKUKAN INSES DENGAN SAUDARA PEREMPUAN DARI IBU
* Imamat 18:13,
"Janganlah kausingkapkan aurat saudara perempuan ibumu, karena ia kerabat ibumu." –
"'ERVAT 'AKHÕT-'IMEKHA LO' TEGALÊH KÏ-SYE'ÊR 'IMEKHA HIV'"
-----
Perintah ke-91: TIDAK MELAKUKAN INSES DENGAN SAUDARA PEREMPUAN DARI AYAH
* Imamat 18:12,
"Janganlah kausingkapkan aurat saudara perempuan ayahmu, karena ia kerabat ayahmu."
"'ERVAT 'AKHÕT-'ÂVÏKHA LO' TEGALÊH SYE'ÊR 'ÂVÏKHA HIV'"
-----
Perintah ke-90: TIDAK MELAKUKAN INSES DENGAN ANAK PEREMPUAN SENDIRI
Note:
Hal ini tidak ditulis di dalam hukum Taurat tetapi ditafsirkan dari perintah-perintah yang ada.
-----
Perintah ke-89: TIDAK MELAKUKAN INSES DENGAN ANAK PEREMPUAN DARI ANAK PEREMPUAN SENDIRI (CUCU PEREMPUAN)
* Imamat 18:10,
"Mengenai aurat anak perempuan dari anakmu laki-laki atau anakmu
perempuan, janganlah kausingkapkan auratnya, karena dengan begitu engkau
menodai keturunanmu." –
"'ERVAT BAT-BINKHA 'Õ VAT-BITEKHA LO' TEGALEH 'ERVÂTÂN KÏ 'ERVÂTEKHA HÊNÂH"
-----
Perintah ke-88: TIDAK MELAKUKAN INSES DENGAN ANAK PEREMPUAN DARI ANAK LELAKI SENDIRI
* Imamat 18:10, idem
-----
Perintah ke-87: TIDAK MELAKUKAN INSES DENGAN ANAK PEREMPUAN DARI ISTRI AYAH
* Imamat 18:9,
"Mengenai aurat saudaramu perempuan, anak ayahmu atau anak ibumu,
baik yang lahir di rumah ayahmu maupun yang lahir di luar, janganlah
kausingkapkan auratnya." –
"'ERVAT 'AKHÕTEKHA VAT-'ÂVÏKHA 'Õ VAT-'IMEKHA MÕLEDET BAYIT 'Õ MÕLEDET KHÛTS LO' TEGALEH 'ERVÂTÂN"
-----
Perintah ke-86: TIDAK MELAKUKAN INSES DENGAN SAUDARA PEREMPUAN SENDIRI
* Imamat 18:9, idem
-----
Perintah ke-85: TIDAK MELAKUKAN INSES DENGAN ISTRI AYAH
* Imamat 18:8,
"Janganlah kausingkapkan aurat seorang isteri ayahmu, karena ia hak ayahmu." –
"'ERVAT 'ÊSYET-'ÂVÏKHA LO' TEGALÊH 'ERVAT 'ÂVÏKHA HIV'"
-----
Perintah ke-84: TIDAK MELAKUKAN SODOMI DENGAN AYAH SENDIRI
* Imamat 18:7,
"Janganlah kausingkapkan aurat isteri ayahmu, karena ia hak ayahmu; dia ibumu, jadi janganlah singkapkan auratnya." –
"'ERVAT 'ÂVÏKHA VE'ERVAT 'IMEKHA LO' TEGALÊH 'IMEKHA HIV' LO' TEGALEH 'ERVÂTÂH"
Note:
LAI hanya menerjemahkan "aurat istri ayahmu", 'ervat imekha', tetapi tidak menerjemahkan "aurat ayahmu", 'ervat 'âvïkha.
-----
Perintah ke-83: TIDAK MELAKUKAN INSES DENGAN IBU SENDIRI
* Imamat 18:7, idem
-----
Perintah ke-82: TIDAK MEMANJAKAN KERABAT DEKAT SEPERTI MENCIUM, MEMELUK, MAIN MATA, DAN LAIN-LAIN YANG AKAN MENYEBABKAN INSES
* Imamat 18:6,
"Siapapun di antaramu janganlah menghampiri seorang kerabatnya yang terdekat untuk menyingkapkan auratnya; Akulah TUHAN." -
"'ÏSY 'ÏSY 'EL-KÂL-SYE'ÊR BESÂRÕ LO' TIQREVÛ LEGALÕT 'ERVÂH 'ANÏ
YEHOVÂH"
-----
TENTANG PERNIKAHAN, PERCERAIAN, DAN KELUARGA
Perintah ke-81: JANDA HARUS MELEPASKAN ABANG IPARNYA JIKA YBS. MENOLAK MENGAWININYA
* Ulangan 25:7-9, terlalu panjang jika dikutip
-----
Perintah ke-80: MENIKAHI JANDA SAUDARA LELAKI YANG MENINGGAL TANPA ANAK
* Ulangan 25:5,
"Apabila orang-orang yang bersaudara tinggal bersama-sama dan
seorang dari pada mereka mati dengan tidak meninggalkan anak laki-laki,
maka janganlah isteri orang yang mati itu kawin dengan orang di luar
lingkungan keluarganya; saudara suaminya haruslah menghampiri dia dan
mengambil dia menjadi isterinya dan dengan demikian melakukan kewajiban
perkawinan ipar." –
"KÏ-YÊSYEVÛ 'AKHÏM YAKHDÂV ÛMÊT 'AKHAD MÊHEM ÛVÊN 'ÊYN-LÕ LO'-TIHYEH
'ÊSYET-HAMÊT HAKHÛTSÂH LE'ÏSY ZÂR YEVÂMÂH YÂVO' 'ÂLEYHÂ ÛLEQÂKHÂH LÕ
LE'ISYÂH VEYIBEMÂH"
-----
Perintah ke-79: SEORANG JANDA TANPA ANAK YANG DITINGGAL MATI SUAMINYA TIDAK BOLEH MENIKAH DENGAN ORANG LAIN KECUALI SAUDARA MANTAN SUAMINYA
* Ulangan 25:5, idem
-----
Perintah ke-78: SESEORANG YANG SUDAH MENCERAIKAN ISTRINYA TIDAK BOLEH MENIKAHNYA KEMBALI, JIKA MANTAN ISTRINYA SUDAH MENIKAH DENGAN LELAKI LAIN
* Ulangan 24:4,
"maka suaminya yang pertama, yang telah menyuruh dia pergi itu,
tidak boleh mengambil dia kembali menjadi isterinya, setelah perempuan
itu dicemari; sebab hal itu adalah kekejian di hadapan TUHAN. Janganlah
engkau mendatangkan dosa atas negeri yang diberikan TUHAN, Allahmu,
kepadamu menjadi milik pusakamu." –
"LO'-YÛKHAL BA'LÂH HÂRI'SYÕN 'ASYER-SYILEKHÂH LÂSYÛV LEQAKHTÂH
LIHYÕT LÕ LE'ISYÂH 'AKHARÊY 'ASYER HUTAMÂ'ÂH KÏ-TÕ'ÊVÂH HIV' LIFNÊY
YEHOVÂH VELO' TAKHATÏ' 'ET-HÂ'ÂRETS 'ASYER YEHOVÂH 'ELOHEYKHA NOTÊN
LEKHA NAKHALÂH"
-----
Perintah ke-77: BERCERAI DENGAN DOKUMEN TERTULIS YANG RESMI
* Ulangan 24:1,
"Apabila seseorang mengambil seorang perempuan dan menjadi suaminya,
dan jika kemudian ia tidak menyukai lagi perempuan itu, sebab
didapatinya yang tidak senonoh padanya, lalu ia menulis surat cerai dan
menyerahkannya ke tangan perempuan itu, sesudah itu menyuruh dia pergi
dari rumahnya," –
"KÏ-YIQAKH 'ÏSY 'ISYÂH ÛVE'ÂLÂH VEHÂYÂH 'IM-LO' TIMTSÂ'-KHÊN
BE'ÊYNÂV KÏ-MÂTSÂ' VÂH 'ERVAT DÂVÂR VEKHÂTAV LÂH SÊFER KERÏTUT VENÂTAN
BEYÂDÂH VESYILEKHÂH MIBÊYTÕ"
-----
Perintah ke-76: SEORANG PRIA TIDAK BOLEH MENCERAIKAN ISTRINYA ATAS LAPORAN KEJAHATAN YANG DIBUAT OLEH PRIA TADI
* Ulangan 22:19,
"mendenda dia seratus syikal perak dan memberikan perak itu kepada
ayah si gadis—karena laki-laki itu telah membusukkan nama seorang
perawan Israel. Perempuan itu haruslah tetap menjadi isterinya; selama
hidupnya tidak boleh laki-laki itu menyuruh dia
pergi." –
"VE'ÂNSYÛ 'OTÕ MÊ'ÂH KHESEF VENÂTNÛ LA'AVÏ HANA'ARÂH KÏ HÕTSÏ' SYÊM
RÂ' 'AL BETÛLAT YISRÂ'ÊL VELO-TIHYEH LE'ISYÂH LO'-YÛKHAL LESYALEKHÂH
KOL-YÂMÂV"
-----
Perintah ke-75: SESEORANG YANG MEMBUSUKKAN KEHORMATAN ISTRINYA HARUS TINGGAL DENGAN ISTRINYA SELAMA HIDUPNYA
* Ulangan 22:19, idem
-----
Perintah ke-74: SEORANG WANITA YANG DITUDUH BERZINAH HARUS DIHADAPKAN DENGAN YANG DIATUR OLEH TORAH
* Bilangan 5:30,
"atau kalau roh cemburu menguasai seorang laki-laki, sehingga ia
cemburu terhadap isterinya; ia harus menghadapkan perempuan itu kepada
TUHAN dan imam haruslah melaksanakan seluruh hukum ini kepada perempuan
itu." –
"'Õ 'ÏSY 'ASYER TA'AVOR 'ÂLÂV RÛAKH QIN'ÂH VEQINÊ' 'ET-'ISYTÕ
VEHE'EMÏD 'ET-HÂ'ISYÂH LIFNÊY YEHOVÂH VE'ÂSÂH LÂH HAKOHÊN 'ÊT
KOL-HATÕRÂH HAZO'T"
-----
Perintah ke-73: TIDAK BOLEH MENGURANGI MAKANAN, PAKAIAN DAN PERSETUBUHAN DARI SEORANG ISTRI
* Keluaran 21:10,
"Jika tuannya itu mengambil perempuan lain, ia tidak boleh
mengurangi makanan perempuan itu, pakaiannya dan persetubuhan dengan
dia." –
"'IM-'AKHERET YIQAKH-LÕ SYE'ÊRÂH KESÛTÂH VE'ONÂTÂH LO' YIGRÂ'"
-----
Perintah ke-72: SEORANG MEMPELAI DIBEBASTUGASKAN SELAMA SETAHUN PENUH DARI TUGAS-TUGAS UMUM
* Ulangan 24:5,
"Apabila baru saja seseorang mengambil isteri, janganlah ia keluar
bersama-sama dengan tentara maju berperang atau dibebankan sesuatu
pekerjaan; satu tahun lamanya ia harus dibebaskan untuk keperluan rumah
tangganya dan menyukakan hati perempuan yang
telah diambilnya menjadi isterinya." –
"KÏ-YIQAKH 'ÏSY 'ISYÂH KHADÂSYÂH LO' YÊTSÊ' BATSÂVÂ'
VELO'-YA'AVOR'ÂLÂV LEKHOL-DÂVÂR NÂQÏ YIHYEH LEVÊYTÕ SYÂNÂH 'EKHÂT
VESIMAKH 'ET-'ISYTÕ 'ASYER-LÂQÂKH"
-----
Perintah ke-71: SEORANG SUAMI YANG BARU MENIKAH HARUS MENYUKAKAN ISTRINYA SELAMA SETAHUN
* Ulangan 24:5, idem
-----
Perintah ke-70: MENGAMBIL ISTRI MELALUI "KIDDUSYIN" (PERTUNANGAN), SAKRAMEN PERNIKAHAN
* Ulangan 24:1,
"Apabila seseorang mengambil seorang perempuan dan menjadi suaminya,
dan jika kemudian ia tidak menyukai lagi perempuan itu, sebab
didapatinya yang tidak senonoh padanya, lalu ia menulis surat cerai dan
menyerahkannya ke tangan perempuan itu, sesudah itu menyuruh dia pergi
dari rumahnya," –
"KÏ-YIQAKH 'ÏSY 'ISYÂH ÛVE'ÂLÂH VEHÂYÂH 'IM-LO' TIMTSÂ'-KHÊN
BE'ÊYNÂV KÏ-MÂTSÂ' VÂH 'ERVAT DÂVÂR VEKHÂTAV LÂH SÊFER KERÏTUT VENÂTAN
BEYÂDÂH VESYILEKHÂH MIBÊYTÕ"
Note:
Penafsiran tentang "kiddusyin" berdasarkan Misyna Kiddusyin 1:1 dari Ulangan 24:1 di atas.
-----
Perintah ke-69: TIDAK BOLEH ADA PELACURAN DI ISRAEL
* Ulangan 23:17,
"Di antara anak-anak perempuan Israel janganlah ada pelacur bakti,
dan di antara anak-anak lelaki Israel janganlah ada semburit bakti." –
"LO'-TIHYEH QEDÊSYÂH MIBENÕT YISRÂ'ÊL VELO'-YIHYEH QÂDÊSY MIBENÊY YISRÂ'ÊL"
-----
Perintah ke-68: TIDAK MENGELUARKAN ORANG ISRAEL DARI KOMUNITAS ISRAEL SELAMA TIGA GENERASI
* Ulangan 23:7-8, terlalu panjang jika dikutip
-----
Perintah ke-67: TIDAK MENGELUARKAN KETURUNAN ESAU DARI KOMUNISTAS ISRAEL SELAMA TIGA GENERASI
* Ulangan 23:7-8, idem
-----
Perintah ke-66: SEORANG AMON ATAU MOBAL TIDAK BOLEH MENIKAHI ANAK PEREMPUAN ISRAEL
* Ulangan 23:3,
"Seorang Amon atau seorang Moab janganlah masuk jemaah TUHAN, bahkan
keturunannya yang kesepuluhpun tidak boleh masuk jemaah TUHAN sampai
selama-lamanya," –
"LO'-YÂVO' 'AMÕNÏ ÛMÕ'ÂVÏ BIQHAL YEHOVÂH GAM DÕR 'ASÏRÏ LO'-YÂVO' LÂHEM BIQHAL YEHOVÂH 'AD-'ÕLÂM"
-----
Perintah ke-65: SEORANG "MAMZÊR" (ANAK HARAM) TIDAK BOLEH MENIKAHI ANAK PEREMPUAN YAHUDI
* Ulangan 23:2,
"Seorang anak haram janganlah masuk jemaah TUHAN, bahkan keturunannya yang kesepuluhpun tidak boleh masuk jemaah TUHAN." –
"LO'-YÂVO' MAMZÊR BIQHAL YEHOVÂH GAM DÕR 'ASÏRÏ LO'-YÂVO' LÕ
BIQHAL YEHOVÂH"
-----
Perintah ke-64: SEORANG YANG DIKEBIRI (SIDA-SIDA) TIDAK BOLEH MENIKAHI ANAK PEREMPUAN ISRAEL
* Ulangan 23:1,
"Orang yang hancur buah pelirnya atau yang terpotong kemaluannya, janganlah masuk jemaah TUHAN." –
"LO'-YÂVO' FETSÛA'-DAKÂ' ÛKHERÛT SYÂFEKHÂH BIQHAL YEHOVÂH"
-----
Perintah ke-63: BERANAK CUCU DAN BERTAMBAH BANYAK
* Kejadian 1:28,
"Allah memberkati mereka, lalu Allah berfirman kepada mereka:
'Beranakcuculah dan bertambah banyak; penuhilah bumi dan taklukkanlah
itu, berkuasalah atas ikan-ikan di laut dan burung-burung di udara dan
atas segala binatang yang merayap di bumi.'" –
"VAVÂREKH 'OTÂM 'ELOHÏM VAYO'MER LÂHEM 'ELOHÏM PERÛ ÛREVÛ ÛMIL'Û
'ET-HÂ'ÂRETS VEKHIVSYUHÂ ÛREDÛ BIDGAT HAYÂM ÛVE'ÕF HASYÂMAYIM
ÛVEKHÂL-KHAYÂH HÂROMESET 'AL-HÂ'ÂRETS"
-----
Perintah ke-62: MENYEGANI AYAH DAN IBU
* Imamat 19:3,
"Setiap orang di antara kamu haruslah menyegani ibunya dan ayahnya
dan memelihara hari-hari sabat-Ku; Akulah TUHAN, Allahmu." - "
'ÏSY 'IMÕ VE'ÂVÏV TÏRÂ'Û VE'ET-SYABETOTAY TISYMORÛ 'ANÏ YEHOVÂH 'ELOHÊYKHEM"
-----
Perintah ke-61: TIDAK MENGUTUK AYAH ATAU IBU
* Keluaran 21:17,
"Siapa yang mengutuki ayahnya atau ibunya, ia pasti dihukum mati." –
"ÛMEQALÊL 'ÂVÏV VE'IMÕ MÕT YÛMÂT"
-----
Perintah ke-60: TIDAK MEMUKUL AYAH ATAU IBU
* Keluaran 21:15,
"Siapa yang memukul ayahnya atau ibunya, pastilah ia dihukum mati." –
"ÛMAKÊH 'ÂVÏV VE'IMÕ MÕT YÛMÂT"
-----
Perintah ke-59: MENGHORMATI AYAH DAN IBU
* Keluaran 20:12,
"Hormatilah ayahmu dan ibumu, supaya lanjut umurmu di tanah yang diberikan TUHAN, Allahmu, kepadamu." –
"KABÊD 'ET-'ÂVÏKHA VE'ET-'IMEKHA LEMA'AN YA'ARIKHÛN YÂMEYKHA 'AL HÂ'ADÂMÂH 'ASYER-YEHOVÂH 'ELOHEYKHA NOTÊN LÂKH"
-----
TENTANG PERLAKUAN TERHADAP BANGSA KAFIR (ORANG NON-YAHUDI)
Perintah ke-58: MEMBERI PINJAMAN KEPADA ORANG ASING PLUS BUNGA
* Ulangan 23:20,
"Dari orang asing boleh engkau memungut bunga, tetapi dari saudaramu
janganlah engkau memungut bunga—supaya TUHAN, Allahmu, memberkati
engkau dalam segala usahamu di negeri yang engkau masuki untuk
mendudukinya." –
"LANOKHRÏ TASYÏKH ÛLE'ÂKHÏKHA LO' TASYÏKH LEMA'AN YEVÂREKHKHA
YEHOVÂH 'ELOHEYKHA BEKHOL MISYLAKH YÂDEKHA 'AL-HÂ'ÂRETS 'ASYER-'ATÂH
VÂ'-SYÂMÂH LERISYTÂH"
-----
Perintah ke-57: MENAGIH UTANG PADA ORANG ASING
* Ulangan 15:3,
"Dari seorang asing boleh kautagih, tetapi piutangmu kepada saudaramu haruslah kauhapuskan." –
"'ET-HANOKHRÏ TIGOS VA'ASYER YIHYEH LEKHA 'ET-'ÂKHÏKHA TASYMÊT YÂDEKHA"
-----
Perintah ke-56: TIDAK MENIKAH DENGAN ORANG ASING
* Ulangan 7:3,
"Janganlah juga engkau kawin-mengawin dengan mereka: anakmu
perempuan janganlah kauberikan kepada anak laki-laki mereka, ataupun
anak perempuan mereka jangan kauambil bagi anakmu laki-laki;" -
"VELO' TITKHATÊN BÂM BITEKHA LO'-TITÊN LIVNÕ ÛVITÕ LO'-TIQAKH LIVNEKHA"
-----
Perintah ke-55: TIDAK BERBUAT SALAH KEPADA ORANG ASING DALAM MEMBELI ATAU MENJUAL
* Keluaran 22:21,
"Janganlah kautindas atau kautekan seorang orang asing, sebab kamupun dahulu adalah orang asing di tanah Mesir." -
"VEGÊR LO'-TÕNEH VELO' TILKHÂTSENÛ KÏ-GÊRÏM HEYÏTEM BE'ERETS MITSRÂYIM"
----
Perintah ke-54: TIDAK BERBUAT SALAH KEPADA ORANG ASING DALAM PERCAKAPAN
* Keluaran 22:21, idem
-----
Perintah ke-53: MENGASIHI ORANG ASING
* Ulangan 10:19,
"Sebab itu haruslah kamu menunjukkan kasihmu kepada orang asing, sebab kamupun dahulu adalah orang asing di tanah Mesir." -
"VA'AHAVTEM 'ET-HAGÊR KÏ-GÊRÏM HEYÏTEM BE'ERETS MITSRÂYIM"
-----
TENTANG ORANG MISKIN DAN YANG KURANG BERUNTUNG
Perintah ke-52: MEMBERIKAN KASIH SAYANG KEPADA KEPERLUAN SESEORANG
* Ulangan 15:11,
"Sebab orang-orang miskin tidak hentinya akan ada di dalam negeri
itu; itulah sebabnya aku memberi perintah kepadamu, demikian: Haruslah
engkau membuka tangan lebar-lebar bagi saudaramu, yang tertindas dan
yang miskin di negerimu." –
"KÏ LO'-YEKHDAL 'EVYÕN MIQEREV HÂ'ÂRETS 'AL-KÊN 'ÂNOKHÏ METSAVEKHA
LÊ'MOR PÂTOAKH TIFTAKH 'ET-YÂDKHA LE'ÂKHÏKHA LA'ANÏYEKHA ÛLE'EVYONEKHA
BE'ARTSEKHA"
-----
Perintah ke-51: TIDAK BERDIAM DIRI DARI PEMELIHARAAN ORANG MISKIN DAN MEMBERIKAN APA YANG MEREKA PERLUKAN
* Ulangan 15:7,
"Jika sekiranya ada di antaramu seorang miskin, salah seorang
saudaramu di dalam salah satu tempatmu, di negeri yang diberikan
kepadamu oleh TUHAN, Allahmu, maka janganlah engkau menegarkan hati
ataupun menggenggam tangan terhadap saudaramu yang miskin itu," –
"KÏ-YIHYEH VEKHA 'EVYÕN MÊ'AKHAD 'AKHEYKHA BE'AKHAD SYE'ÂREYKHA
BE'ARTSEKHA 'ASYER-YEHOVÂH 'ELOHEYKHA NOTÊN LÂKH LO' TE'AMÊTS
'ET-LEVÂVKHA VELO' TIQPOTS 'ET-YÂDKHA MÊ'ÂKHÏKHA HÂ'EVYÕN"
----
Perintah ke-50: MEMBIARKAN BERKAS TUAIAN DI LADANG BAGI ORANG MISKIN
* Ulangan 24:19-20, terlalu panjang jika dikutip
----
Perintah ke-49: TIDAK KEMBALI MENGAMBIL BERKAS TUAIAN YANG KELUPAAN
* Ulangan 24:19,
"Apabila engkau menuai di ladangmu, lalu terlupa seberkas di ladang,
maka janganlah engkau kembali untuk mengambilnya; itulah bagian orang
asing, anak yatim dan janda—supaya TUHAN, Allahmu, memberkati engkau
dalam segala pekerjaanmu." –
"KÏ TIQTSOR QETSÏRKHA VESÂDEKHA VESYÂKHAKHTÂ 'OMER BASÂDEH LO'
TÂSYÛV LEQAKHTÕ LAGÊR LAYÂTÕM VELÂ'ALMÂNÂH YIHYEH LEMA'AN YEVÂREKHKHA
YEHOVÂH 'ELOHEYKHA BEKHOL MA'ASÊH YÂDEYKHA"
-----
Perintah ke-48: MENINGGALKAN "FERET" (SISA BUAH-BUAH ANGGUR) DI KEBUN ANGGUR BUAT ORANG MISKIN
* Imamat 19:10,
"Juga sisa-sisa buah anggurmu janganlah kaupetik untuk kedua kalinya
dan buah yang berjatuhan di kebun anggurmu janganlah kaupungut, tetapi
semuanya itu harus kautinggalkan bagi orang miskin dan bagi orang asing;
Akulah TUHAN, Allahmu." –
"VEKHARMEKHA LO' TE'ÕLÊL ÛFERET KARMEKHA LO' TELAQÊT LE'ÂNÏ VELAGÊR TA'AZOV 'OTÂM 'ANÏ YEHOVÂH 'ELOHÊYKHEM"
-----
Perintah ke-47: TIDAK MENGUMPULKAN "FERET" YANG JATUH KE TANAH
* Imamat 19:10, idem
-----
Perintah ke-46: MENINGGALKAN "OL'LOT" (BERKAS TIDAK TERPAKAI) DARI KEBUN ANGGUR BUAT ORANG MISKIN
* Imamat 19:10, idem
-----
Perintah ke-45: TIDAK MENGUMPULKAN "OL'LOT" DARI KEBUN ANGGUR
* Imamat 19:10, idem
-----
Perintah ke-44: MENINGGALKAN SISA PENUAIAN BAGI ORANG MISKIN
* Imamat 19:9,
"Pada waktu kamu menuai hasil tanahmu, janganlah kausabit ladangmu
habis-habis sampai ke tepinya, dan janganlah kaupungut apa yang
ketinggalan dari penuaianmu." –
"ÛVEQUTSREKHEM 'ET-QETSÏR 'ARTSEKHEM LO' TEKHALEH PE'AT SÂDKHA LIQTSOR VELEQET QETSÏRKHA LO' TELAQÊT"
-----
Perintah ke-43: TIDAK MENGUMPULKAN SISA PENUAIAN, BULIR GANDUM YANG JATUH KE TANAH DI SAAT MENUAI
* Imamat 19:9, idem
-----
Perintah ke-42: MENINGGALKAN BULIR-BULIR GANDUM YANG JATUH BAGI ORANG MISKIN
* Imamat 19:9, idem
-----
Perintah ke-41: TIDAK MENYABIT LADANG HABIS-HABISAN
* Imamat 19:9, idem
-----
Perintah ke-40: TIDAK MENINDAS JANDA ATAU ANAK YATIM
* Keluaran 22:22,
Seseorang janda atau anak yatim janganlah kamu tindas
"KOL-'ALMÂNÂH VEYÂTÕM LO' TE'ANÛN"
-----
TENTANG KASIH DAN PERSAUDARAAN
Perintah ke-39: TIDAK MENINGGALKAN HEWAN YANG JATUH DENGAN BEBANNYA TANPA DIBANTU
* Ulangan 22:4,
"Apabila engkau melihat keledai saudaramu atau lembunya rebah di
jalan, janganlah engkau pura-pura tidak tahu; engkau harus benar-benar
menolong membangunkannya bersama-sama dengan saudaramu itu." –
"LO'-TIR'EH 'ET-KHAMÕR 'ÂKHÏKHA 'Õ SYÕRÕ NOFELÏM BADEREKH VEHIT'ALAMTÂ MÊHEM HÂQÊM TÂQÏM 'IMÕ"
-----
Perintah ke-38: MENOLONG MELEPASKAN BEBAN DARI ATAS HEWAN SEORANG SAUDARA
* Ulangan 22:4, idem
-----
Perintah ke-37: MELEPASKAN BEBAN DARI SEORANG SAUDARA DAN MEMBANTU MEMBONGKAR MUATAN HEWANNYA
* Keluaran 23:5,
"Apabila engkau melihat rebah keledai musuhmu karena berat bebannya,
maka janganlah engkau enggan menolongnya. Haruslah engkau rela menolong
dia dengan membongkar muatan keledainya." -
"KÏ-TIR'EH KHAMÕR SONA'AKHA ROVÊTS TAKHAT MASÂ'Õ VEKHÂDALTÂ MÊ'AZOV LÕ 'ÂZOV TA'AZOV 'IMÕ"
-----
Perintah ke-36: MENEGOR ORANG BERDOSA
* Imamat 19:17,
"Janganlah engkau membenci saudaramu di dalam hatimu, tetapi engkau
harus berterus terang menegor orang sesamamu dan janganlah engkau
mendatangkan dosa kepada dirimu karena dia." -
"LO'-TISNÂ' 'ET-'ÂKHÏKHA BILVÂVEKHA HÕKHÊAKH TÕKHÏAKH 'ET-'AMÏTEKHA VELO'-TISÂ' 'ÂLÂV KHÊTE'"
-----
Perintah ke-35: TIDAK MEMBERI KESEMPATAN SESEORANG TERSANDUNG DI JALAN
* Imamat 19:14,
"Janganlah kaukutuki orang tuli dan di depan orang buta janganlah
kautaruh batu sandungan, tetapi engkau harus takut akan Allahmu; Akulah
TUHAN." –
"LO'-TEQALÊL KHÊRÊSY VELIFNÊY 'IVÊR LO' TITÊN MIKHSYOL VEYÂRÊ'TÂ MÊ'ELOHEYKHA 'ANÏ YEHOVÂH"
-----
Perintah ke-34: TIDAK MENGUTUKI SEORANG ISRAEL
* Imamat 19:14, idem
------
Perintah ke-33: TIDAK MEMPERMALUKAN ORANG YAHUDI
* Imamat 19:17, idem
-----
Perintah ke-32: TIDAK MENARUH DENDAM
* Imamat 19:18,
"Janganlah engkau menuntut balas, dan janganlah menaruh dendam
terhadap orang-orang sebangsamu, melainkan kasihilah sesamamu manusia
seperti dirimu sendiri; Akulah TUHAN." –
"LO'-TIQOM VELO'-TITOR 'ET-BENÊY 'AMEKHA VE'ÂHAVTÂ LERÊ'AKHA KÂMÕKHA 'ANÏ YEHOVÂH"
-----
Perintah ke-31: TIDAK MENUNTUT BALAS
* Ulangan 19:18, idem
-----
Perintah ke-30: TIDAK MEMBENCI SESEORANG DI DALAM HATI
* Ulangan 19:17, idem
-----
Perintah ke-29: TIDAK MENYEBARKAN FITNAH
* Imamat 19:16,
"Janganlah engkau pergi kian ke mari menyebarkan fitnah di antara
orang-orang sebangsamu; janganlah engkau mengancam hidup sesamamu
manusia; Akulah TUHAN." –
"LO'-TÊLÊKH RÂKHÏL BE'AMEYKHA LO' TA'AMOD 'AL-DAM RÊ'EKHA 'ANÏ YEHOVÂH"
-----
Perintah ke-28: TIDAK MENYALAHKAN SESEORANG DALAM PEMBICARAAN
* Imamat 25:17,
"Janganlah kamu merugikan satu sama lain, tetapi engkau harus takut akan Allahmu, sebab Akulah TUHAN, Allahmu." –
"VELO' TÕNÛ 'ÏSY 'ET-'AMÏTÕ VEYÂRÊ'TÂ MÊ'ELOHEYKHA KÏ 'ANÏ YEHOVÂH 'ELOHÊYKHEM"
-----
Perintah ke-27: TIDAK MENGANCAM HIDUP SESAMA MANUSIA
* Imamat 19:16, idem
-----
Perintah ke-26: MENGASIHI SESAMA MANUSIA
* Imamat 19:18, idem
-----
TENTANG DOA DAN BERKAT
Perintah ke-25: TIDAK MENEMPATKAN BATU UNTUK DISEMBAH
* Imamat 26:1,
"Janganlah kamu membuat berhala bagimu, dan patung atau tugu berhala
janganlah kamu dirikan bagimu; juga batu berukir janganlah kamu
tempatkan di negerimu untuk sujud menyembah kepadanya, sebab Akulah
TUHAN, Allahmu." –
"LO'-TA'ASÛ LÂKHEM 'ELÏLIM ÛFESEL ÛMATSÊVÂH LO'-TÂQÏMÛ LÂKHEM
VE'EVEN MASKÏT LO' TITENÛ BE'ARTSEKHEM LEHISYTAKHAVÕT 'ÂLEYHÂ KÏ 'ANÏ
YEHOVÂH 'ELOHÊYKHEM"
-----
Perintah ke-24: MENGUCAP SYUKUR SESUDAH MAKAN
* Ulangan 8:10,
"Dan engkau akan makan dan akan kenyang, maka engkau akan memuji
TUHAN, Allahmu, karena negeri yang baik yang diberikan-Nya kepadamu
itu." –
"VE'ÂKHALTÂ VESÂVÂ'TÂ ÛVÊRAKHTÂ 'ET-YEHOVÂH 'ELOHEYKHA 'AL-HÂ'ÂRET SYATOVÂH 'ASYER NÂTAN-LÂKH"
-----
Perintah ke-23: MEMBACA "SYEMA" DI PAGI DAN MALAM HARI
* Ulangan 6:7,
"haruslah engkau mengajarkannya berulang-ulang kepada anak-anakmu
dan membicarakannya apabila engkau duduk di rumahmu, apabila engkau
sedang dalam perjalanan, apabila engkau berbaring dan apabila engkau
bangun." –
"VESYINANTÂM LEVÂNEYKHA VEDIBARTÂ BÂM BESYIVTEKHA BEVÊYTEKHA ÛVELEKHTEKHA VADEREKH ÛVESYÂKHBEKHA ÛVEQÛMEKHA"
-----
Perintah ke-22: BERDOA KEPADA ALLAH
* Keluaran 23:25,
"Tetapi kamu harus beribadah kepada TUHAN, Allahmu; maka Ia akan
memberkati roti makananmu dan air minumanmu dan Aku akan menjauhkan
penyakit dari tengah-tengahmu." –
"VA'AVADTEM 'ÊT YEHOVÂH 'ELOHÊYKHEM ÛVÊRAKH 'ET-LAKHMEKHA VE'ET-MÊYMEYKHA VAHASIROTÏ MAKHALÂH MIQIRBEKHA"
-----
TENTANG TANDA DAN LAMBANG
Perintah ke-21: MENEMPELKAN "MEZÛZÂH" DI TIANG PINTU RUMAH DAN PINTU GERBANG
* Ulangan 6:9,
"dan haruslah engkau menuliskannya pada tiang pintu rumahmu dan pada pintu gerbangmu." –
"UKHETAVTÂM 'AL-MEZUZOT BÊYTEKHA ÛVISY'ÂREYKHA"
-----
Perintah ke-20: MENGIKAT "TEFILLIN" DI LENGAN
* Ulangan 6:8,
"Haruslah juga engkau mengikatkannya sebagai tanda pada tanganmu dan haruslah itu menjadi lambang di dahimu," –
"ÛQESYARTÂM LE'ÕT 'AL-YÂDEKHA VEHÂYÛ LETOTÂFOT BÊYN 'ÊYNEYKHA"
-----
Perintah ke-19: MENGIKAT "TEFILLIN" DI KEPALA
* Ulangan 6:8, idem
-----
Perintah ke-18: MELETAKKAN "TSÏTSIT" (JUMBAI-JUMBAI) DI SUDUT PAKAIAN
* Bilangan 15:38,
"Berbicaralah kepada orang Israel dan katakanlah kepada mereka,
bahwa mereka harus membuat jumbai-jumbai pada punca baju mereka,
turun-temurun, dan dalam jumbai-jumbai punca itu haruslah dibubuh benang
ungu kebiru-biruan." –
"DABÊR 'EL-BENÊY YISRÂ'ÊL VE'ÂMARTÂ 'ALÊHEM VE'ÂSU LÂHEM TSÏTSIT
'AL-KANFÊV VIGDÊYHEM LEDOROTÂM VENÂTNÛ 'AL-TSÏTSIT HAKÂNÂF PETÏL
TEKHÊLET"
-----
Perintah ke-17: MENYUNAT ANAK LELAKI
* Kejadian 17:12,
"Anak yang berumur delapan hari haruslah disunat, yakni setiap
laki-laki di antara kamu, turun-temurun: baik yang lahir di rumahmu,
maupun yang dibeli dengan uang dari salah seorang asing, tetapi tidak
termasuk keturunanmu." –
"ÛVEN-SYEMONAT YÂMÏM YIMÕL LÂKHEM KOL-ZÂKHÂR LEDOROTÊYKHEM YELÏD BÂYIT ÛMIQNAT-KESEF MIKOL BEN-NÊKHÂR 'ASYER LO' MIZAR'AKHA HÛ'"
-----
TENTANG TORAH (HUKUM TAURAT)
Perintah ke-16: SETIAP ORANG HARUS MENULIS GULUNGAN TORAH UNTUK DIRI SENDIRI
* Ulangan 31:19,
"Oleh sebab itu tuliskanlah nyanyian ini dan ajarkanlah kepada orang
Israel, letakkanlah di dalam mulut mereka, supaya nyanyian ini menjadi
saksi bagi-Ku terhadap orang Israel." -
"VE'ATÂH KITVÛ LÂKHEM 'ET-HASYÏRÂH HAZO'T VELAMEDÂH
'ET-BENÊY-YISRÂ'ÊL SÏMÂH BEFÏHEM LEMA'AN TIHYEH-LÏ HASYÏRÂH HAZO'T LE'ÊD
BIVNÊY YISRÂ'ÊL"
-----
Perintah ke-15: TIDAK MENGURANGI/MENGHAPUS PERINTAH-PERINTAH TORAH
* Ulangan 12:32,
"Segala yang kuperintahkan kepadamu haruslah kamu lakukan dengan setia, janganlah engkau menambahinya ataupun menguranginya." –
"'ÊT KOL-HADÂVÂR 'ASYER 'ÂNOKHÏ METSAVEH 'ETKHEM 'OTÕ TISYMERÛ LA'ASÕT LO'-TOSÊF 'ÂLÂV VELO' TIGRA' MIMENÛ"
-----
Perintah ke-14: TIDAK MENAMBAH PERINTAH-PERINTAH TORAH, APAKAH DALAM HUKUM TERTULIS ATAU DALAM PENAFSIRAN YANG DITERIMA DARI TRADISI
* Ulangan 12:32, idem
-----
Perintah ke-13: BERPAUT KEPADA MEREKA YANG MENGENALNYA
* Ulangan 10:20,
"Engkau harus takut akan TUHAN, Allahmu, kepada-Nya haruslah engkau
beribadah dan berpaut, dan demi nama-Nya haruslah engkau bersumpah." –
"'ET-YEHOVÂH 'ELOHEYKHA TÏRÂ' 'OTÕ TA'AVOD UVÕ TIDBÂQ ÛVISYMÕ TISYÂVÊA'"
-----
Perintah ke-12: MEMPELAJARI TORAH DAN MENGAJARKANNYA
* Ulangan 6:7, idem perintah ke-23
-----
Perintah ke-11: MENGHORMATI ORANG TUA DAN ORANG BIJAK
* Imamat 19:32,
"Engkau harus bangun berdiri di hadapan orang ubanan dan engkau
harus menaruh hormat kepada orang yang tua dan engkau harus takut akan
Allahmu; Akulah TUHAN." –
"MIPENÊY SÊVÂH TÂQÛM VEHÂDARTÂ PENÊY ZÂQÊN VEYÂRÊ'TÂ MÊ'ELOHEYKHA 'ANÏ YEHOVÂH"
-----
TENTANG ALLAH
Perintah ke-10: MENELADANI KEBAIKAN DAN KEBENARAN JALAN-NYA
* Ulangan 28:9,
"TUHAN
akan menetapkan engkau sebagai umat-Nya yang kudus, seperti yang
dijanjikan-Nya dengan sumpah kepadamu, jika engkau berpegang pada
perintah TUHAN, Allahmu, dan hidup menurut jalan yang ditunjukkan-Nya." –
"YEQÏMKHA YEHOVÂH LÕ LE'AM QÂDÕSY KA'ASYER NISYBA'-LÂKH KÏ TISYMOR 'ET-MITSVÕT YEHOVÂH 'ELOHEYKHA VEHÂLAKHTÂ
BIDRÂKHÂV"
-----
Perintah ke-9: TIDAK MENCOBAI ALLAH
* Ulangan 6:16,
"Janganlah kamu mencobai TUHAN, Allahmu, seperti kamu mencobai Dia di Masa." –
"LO' TENASÛ 'ET-YEHOVÂH 'ELOHÊYKHEM KA'ASYER NISÏTEM BAMASÂH"
-----
Perintah ke-8: TAKUT AKAN TUHAN
* Ulangan 6:13,
"Engkau harus takut akan TUHAN, Allahmu; kepada Dia haruslah engkau beribadah dan demi nama-Nya haruslah engkau bersumpah." –
"'ET-YEHOVÂH 'ELOHEYKHA TÏRÂ' VE'OTÕ TA'AVOD ÛVISYMÕ TISYÂVÊA'"
-----
Perintah ke-7: MENGASIHI TUHAN ALLAH
* Ulangan 6:5,
"Kasihilah TUHAN, Allahmu, dengan segenap hatimu dan dengan segenap jiwamu dan dengan segenap kekuatanmu." –
"VE'ÂHAVTÂ 'ÊT YEHOVÂH 'ELOHEYKHA BEKHOL-LEVÂVKHA ÛVEKHÂL-NAFSYEKHA ÛVEKHÂL-ME'ODEKHA"
-----
Perintah ke-6: MENGETAHUI BAHWA ALLAH ITU ESA, KESATUAN YANG LENGKAP
* Ulangan 6:4,
"Dengarlah, hai orang Israel: TUHAN itu Allah kita, TUHAN itu esa!" –
"SYEMA' YISRÂ'ÊL YEHOVÂH 'ELOHÊYNÛ YEHOVÂH 'EKHÂD"
-----
Perintah ke-5: TIDAK MENAJISKAN NAMA ALLAH
* Imamat 22:32,
"Janganlah
melanggar kekudusan nama-Ku yang kudus, supaya Aku dikuduskan di
tengah-tengah orang Israel, sebab Akulah TUHAN, yang menguduskan kamu," –
"VELO' TEKHALELÛ 'ET-SYÊM QODSYÏ VENIQDASYTÏ BETÕKH BENÊY YISRÂ'ÊL 'ANÏ YEHOVÂH MEQADISYKHEM"
-----
Perintah ke-4: MENGUDUSKAN NAMA ALLAH
* Imamat 22:32, idem
-----
Perintah ke-3: TIDAK MENGHUJAT ALLAH
* Keluaran 22:28,
"Janganlah engkau mengutuki Allah dan janganlah engkau menyumpahi seorang pemuka di tengah-tengah bangsamu." –
"'ELOHÏM LO' TEQALÊL VENÂSÏ' VE'AMEKHA LO' TÂ'OR"
-----
Perintah ke-2: TIDAK MEMILIKI PANDANGAN BAHWA ADA ILAH LAIN SELAIN ALLAH
* Keluaran 20:3,
"Jangan ada padamu allah lain di hadapan-Ku." –
"LO' YIHYEH-LEKHA 'ELOHÏM 'AKHÊRÏM 'AL-PÂNÂV"
-----
Perintah ke-1: MENGETAHUI KEBERADAAN/EKSISTENSI ALLAH
* Keluaran 20:2,
"Akulah TUHAN, Allahmu, yang membawa engkau keluar dari tanah Mesir, dari tempat perbudakan." –
"'ÂNOKHÏ YEHOVÂH 'ELOHEYKHA 'ASYER HÕTSÊ'TÏKHA MÊ'ERETS MITSRAYIM MIBÊYT 'AVÂDÏM"
Taurat TUHAN itu SEMPURNA sehingga tidak ada seorang manusiapun dapat melakukannya secara sempurna....
Mzm. 19:7 (19-8) Taurat TUHAN itu sempurna,...
Tidak ada seorang Manusia (siapapun) sanggup memikul kuk Taurat itu secara sempuna, karena dalam pelaksanaan
Taurat bersalah terhadap satu bersalah kepada semuanya :
Yakobus 2:10 Sebab barangsiapa menuruti seluruh hukum itu, tetapi mengabaikan satu bagian dari padanya, ia bersalah terhadap seluruhnya.
Apa bukti manusia tidak sempurna dalam melakukan TAURAT?
Yer 31:32 ... perjanjian-Ku itu telah mereka ingkari,.... Konfirm dengan
Yoh 7:19 ...
Namun tidak seorangpun di antara kamu yang melakukan hukum Taurat itu....
Mengapa ? Karena tidak ada orang saleh di dunia ini yang tidak pernah berbuat dosa....artinya semua pernah berbuat dosa....=>
Pengkotbah 7:20 Sesungguhnya, di bumi tidak ada orang yang saleh: yang berbuat baik dan tak pernah berbuat dosa!
Mengapa bisa demikian?karena manusia dikandung dalam DOSA WARIS...
Mzm. 51:5 (51-7) ...DALAM DOSA aku(MANUSIA) dikandung ibuku.
|
|
| |
|
|
0 komentar:
Posting Komentar