MENJAWAB DAKWAAN ID AMOR TERHADAP SAYA…
SIAPAKAH SEBENARNYA YANG BUTA DAN TULI MENURUT ALKITAB??
YESAYA 6:9. Kemudian firman-Nya: "Pergilah, dan katakanlah kepada bangsa ini: Dengarlah sungguh-sungguh, tetapi mengerti: jangan! Lihatlah sungguh-sungguh, tetapi menanggap: jangan!
YESAYA 6:10 Buatlah HATI BANGSA(=SEKELOMPOK MANUSIA DALAM JUMLAH BESAR) ini KERAS dan buatlah TELINGANYA BERAT MENDENGAR(SEPERTI TULI) dan buatlah MATANYA MELEKAT TERTUTUP(SEPERTI BUTA), supaya JANGAN MEREKA MELIHAT DENGAN MATANYA DAN MENDENGAR DENGAN TELINGANYA DAN MENGERTI DENGAN HATINYA,LALU BERBALIK DAN MENJADI SEMBUH."
HAL TERSEBUT DIULANG OLEH TUHAN YESUS…
MATIUS 13:14 Maka pada mereka genaplah nubuat Yesaya, yang berbunyi: Kamu akan mendengar dan mendengar, namun tidak mengerti, kamu akan melihat dan melihat, namun tidak menanggap.
MATIUS 13:15 SebabHATI BANGSA(=SEKELOMPOK MANUSIA DALAM JUMLAH BESAR) INI telah MENEBAL, dan TELINGANYA BERAT MENDENGAR(SEPERTI TULI), dan MATANYA MELEKAT TERTUTUP(SEPERTI BUTA); supaya JANGAN MEREKA MELIHAT DENGAN MATANYA DAN MENDENGAR DENGAN TELINGANYA DAN MENGERTI DENGAN HATINYA,LALU BERBALIK sehingga AKU(=TUHAN YESUS) MENYEMBUHKAN MEREKA.
JADI SIAPAKAH YANG BUTA DAN TULI MENURUT ALKITAB?
1. HATINYA MENEBAL/KERAS.=>SEPERTI KELEDAI LIAR
2. TELINGANYA BERAT MENDENGAR.=>SEPERTI TULI.
3. MATANYA MELEKAT TERTUTUP =>SEPERTI BUTA.
SEHINGGA TUHAN YESUS BERKATA…BERBAHAGIALAH MATAMU KARENA MELIHAT DAN TELINGAMU KARENA MENDENGAR…..(MAT 13:16)….
MATIUS 13:16 Tetapi berbahagialah matamu karena melihat dan telingamu karena mendengar.
MENGAPA DEMIKIAN??KARENA MEREKA MAMPU MELIHAT DAN MENDENGAR APA YANG BANYAK NABI DAN ORANG BENAR IMPIKAN DAN RINDUKAN….PARA NABI DAN ORANG BENAR SELALU INGIN DEKAT ; MELIHAT DAN MENDENGAR ALLAH SENDIRI….SHG MEREKA KHUSUK BERIBADAH…..DAN MEREKA KHUSUK BERIBADAH AGAR DAPAT MELIHAT KESELAMATAN YANG DATANG DARI PADA ALLAH LEWAT 1 PRIBADI….HAL ITU TERLIHAT PADA KESAKSIAN SIMEON…SEORANG PENUH ROH KUDUS….YANG TIDAK AKAN MATI SEBELUM MELIHAT MESIAS YANG DIJANJIKAN OLEH ALLAH….SIMEON BERKATA…=> LUK 2:30 sebab MATAKU TELAH MELIHAT KESELAMATAN YANG DARI PADA-MU,=>KESELAMATAN DARIPADA ALLAH HARUS SAMPAI KE UJUNG BUMI….=>YES 49:6 => … supaya keselamatan yang dari pada-Ku sampai ke ujung bumi.")
SHG TUHAN YESUS BERKATA =>
MATIUS 13:17 Sebab Aku berkata kepadamu:SESUNGGUHNYA BANYAK NABI DAN ORANG BENAR INGIN MELIHAT APA YANG KAMU LIHAT,TETAPI TIDAK MELIHATNYA,DAN INGIN MENDENGAR APA YANG KAMU DENGAR,TETAPI TIDAK MENDENGARNYA.
TETAPI HAL ITU DITOLAK OLEH BANGSA ISRAEL……SEHINGGA TUHAN YESUS BERKATA…
YOH 9:35. Yesus mendengar bahwa ia telah diusir ke luar oleh mereka. Kemudian Ia bertemu dengan dia dan berkata: "PERCAYAKAH ENGKAU KEPADA ANAK MANUSIA?"
YOH 9:36 Jawabnya: "Siapakah Dia, Tuhan? Supaya aku percaya kepada-Nya."
YOH 9:37 Kata Yesus kepadanya: "Engkau bukan saja melihat Dia; tetapi Dia yang sedang berkata-kata dengan engkau, Dialah itu!"
YOH 9:38 Katanya: "Aku percaya, Tuhan!" Lalu ia sujud menyembah-Nya. =>AKU PERCAYA,ADONAY! LALU SUJUD MENYEMBAH-NYA.
YOH 9:39. Kata Yesus: "Aku datang ke dalam dunia untuk menghakimi, supaya barangsiapa yang tidak melihat, dapat melihat, dan supaya barangsiapa yang dapat melihat, menjadi buta." =>TUHAN YESUS DATANG KEDUNIA AGAR BARANGSIAPA TIDAK MELIHAT MENJADI DAPAT MELIHAT…ARTINYA DAPAT MELIHAT DIALAH KESELAMATAN YANG DARI ALLAH ITU SENDIRI…..DAN SIAPA MELIHAT MENJADI BUTA…TIDAK DAPAT MELIHAT KESELAMATAN YANG DARI ALLAH ITU SENDIRI….(PERNYATAAN SIMEON…=>LUK 2:30 sebab MATAKU TELAH MELIHAT KESELAMATAN YANG DARI PADA-MU,=>KESELAMATAN DARIPADA ALLAH HARUS SAMPAI KE UJUNG BUMI….=>YES 49:6 => … supaya keselamatan yang dari pada-Ku sampai ke ujung bumi.")
YOH 9:40 Kata-kata itu didengar oleh beberapa orang Farisi yang berada di situ dan mereka berkata kepada-Nya: "Apakah itu berarti bahwa kami juga buta?"
YOH 9:41 Jawab Yesus kepada mereka: "SEKIRANYA KAMU(ORANG FARISI/AHLI TAURAT) BUTA, KAMU TIDAK BERDOSA, tetapi karena KAMU BERKATA: KAMI MELIHAT, maka TETAPLAH DOSAMU."
DARI TULISAN AYAT DIATAS CUKUP JELAS…BAHWA ORANG YANG BUTA DAN TULI ADALAH ORANG YANG TIDAK SANGGUP MELIHAT DAN MENGAKU YESUS ITU ADONAY….DAN TIDAK SUJUD MENYEMBAH-NYA….
ORANG FARISI MERASA DIRINYA TIDAK BUTA DAN TIDAK TULI….TETAPI ORANG FARISI JUSTRU DITEGUR OLEH TUHAN YESUS…..YOH 9:41 =>… SEKIRANYA KAMU(ORANG FARISI/AHLI TAURAT) BUTA, KAMU TIDAK BERDOSA,…
SEKIRANYA ORANG FARISI BERKATA DIRINYA BUTA,MAKA MEREKA TIDAK BERDOSA….KARENA MEREKA TELAH MELIHAT DENGAN MATANYA BAHWA YESUS ADALAH ADONAY….TETAPI MEREKA TIDAK MAU MENGAKUINYA….MAKA TUHAN YESUS MENEGURNYA…….. karena KAMU BERKATA: KAMI MELIHAT, maka TETAPLAH DOSAMU."….
JADI DOSA TETAP DITANGGUNG OLEH ORANG FARISI ITU SENDIRI…..DOSA APA ITU?DOSA TIDAK MENGAKUI YESUS ADONAY….JIKA DEMIKIAN MAKA MANUSIA TIDAK DAPAT MENERIMA KESELAMATAN YANG DARI PADA ALLAH SENDIRI….
ALLAH ADALAH SUMBER KESELAMATAN…DAN TELAH MENYATAKAN KESELAMATAN-NYA LEWAT 1 PRIBADI YAKNI YESUS KRISTUS TUHAN….(YOH 3:16 => Karena begitu besar kasih Allah akan dunia ini, sehingga Ia telah mengaruniakan Anak-Nya yang tunggal, supaya setiap orang yang percaya kepada-Nya tidak binasa, melainkan beroleh hidup yang kekal. )=>KARENA ALLAH TELAH MENGASIHI MANUSIA DENGAN KASIH YANG KEKAL…=>YER 31:3=> … Aku mengasihi engkau dengan kasih yang kekal, sebab itu Aku melanjutkan kasih setia-Ku kepadamu. …=>ALLAH MELANJUTKAN KASIH SETIANYA…SAMPAI KE UJUNG BUMI…
JADI ORANG YANG BUTA DAN TULI MENURUT ALKITAB ADALAH ORANG YANG TIDAK DAPAT MELIHAT KESELAMATAN YANG TELAH DATANG DARI PADA ALLAH…LEWAT 1 PRIBADI YAKNI YESUS KRISTUS TUHAN…..
0 komentar:
Posting Komentar